Dwi Indriastuti, Mia Priluddina, Rian Rusmana, Toni Yuliyanto
{"title":"Tata Kelola Kolaboratif Program Ketahanan Pangan di Kodim 0733 Kota Semarang","authors":"Dwi Indriastuti, Mia Priluddina, Rian Rusmana, Toni Yuliyanto","doi":"10.35931/aq.v17i6.2960","DOIUrl":"https://doi.org/10.35931/aq.v17i6.2960","url":null,"abstract":"Salah satu masalah utama yang dihadapi oleh banyak negara di seluruh dunia saat ini adalah ketahanan pangan. Hal ini sangat relevan dengan kapasitas suatu negara atau daerah dalam rangka menjamin bahwa warganya memiliki akses yang cukup terhadap makanan yang sehat. Ketahanan pangan juga menjadi semakin penting untuk dibahas sejalan dengan meningkatnya biaya pangan dan energi serta krisis pangan yang disebabkan oleh perubahan iklim. Bahkan beberapa negara telah memberlakukan pembatasan ekspor makanan untuk melindungi pasokan pangan dalam negeri. Ketahanan pangan dan air telah telah dibahas dalam agenda global seperti Sustainable Development Goals (SDGs). Negara-negara anggota Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) telah menyepakati rencana aksi global tersebut, yang bertujuan untuk melindungi lingkungan, mengentaskan kemiskinan, dan mengurangi ketidaksetaraan. Salah satu faktor terpenting yang tertuang dalam tujuan SDGs sendiri adalah ketahanan pangan. Pemerintah, masyarakat, dan pemangku kepentingan harus bekerja sama untuk mengembangkan strategi untuk mencapai ketahanan pangan ini. Tata kelola yang jelas juga harus dibuat untuk kolaborasi ini, termasuk siapa yang bertanggung jawab dan bagaimana prosedurnya. Dalam upaya meningkatkan ketahanan pangan ini, TNI Angkatan Darat melakukan inisiatif untuk ikut berperan dengan melibatkan kelompok petani dan pemerintah daerah. Dalam mencapai ketahanan pangan kolaborasi di antara para pemangku kepentingan yang terlibat juga harus didasari kepercayaan (trust) karena keberhasilan membutuhkan kesepemahaman dan dedikasi untuk mencapai tujuan bersama. Kolaborasi dalam manajemen ketahanan pangan juga dipengaruhi oleh elemen-elemen seperti pengetahuan umum, aksesibilitas sumber daya, dan pembagian tanggung jawab. Keberhasilan kolaborasi sering diukur melalui hasil sementara yang telah dicapai. Dalam konteks ketahanan pangan, ini dapat diartikan peningkatan akses masyarakat terhadap pangan berkualitas, diversifikasi pangan dan peningkatan produksi pangan. Ketahanan pangan merupakan topik yang kompleks dan membutuhkan koordinasi dari berbagai pemangku kepentingan. Pencapaian tujuan ketahanan pangan bergantung pada kerja sama yang efektif, yang didukung oleh tata kelola yang transparan, kepercayaan, dan dedikasi.","PeriodicalId":503873,"journal":{"name":"Al Qalam: Jurnal Ilmiah Keagamaan dan Kemasyarakatan","volume":" 22","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-12-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"139141652","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Analisis Tren Penggunaan Filter Digital pada Pengguna Media Sosial Instagram di Indonesia","authors":"Dafi Thoriq Hunaifi","doi":"10.35931/aq.v17i6.2831","DOIUrl":"https://doi.org/10.35931/aq.v17i6.2831","url":null,"abstract":"Perkembangan internet di Indonesia sangatlah pesat berdasarkan data statistik, dimana penggunaan internet di Indonesia meningkat sebesar 5,56% atau rata-rata selama 5,7 jam perhari di pada tahun 2022. Perkembangan tersebut tentunya berpengaruh kepada peningkatan penggunaan media sosial Instagram di Indonesia, yang menurut data statistik jumlahnya meningkat sebesar 4,78% dari tahun 2021 atau total sebanyak 97,17 juta pengguna pada tahun 2022. Dengan melakukan metode meta-analisis melalui data primer yang didapatkan dari hasil wawancara para narasumber dengan kualifikasi khusus, serta data sekunder berupa data-data yang dikumpulkan dari berbagai sumber, studi penelitian ini akan melakukan analisis tren terhadap penggunaan filter digital pada pengguna media sosial Instagram di Indonesia.","PeriodicalId":503873,"journal":{"name":"Al Qalam: Jurnal Ilmiah Keagamaan dan Kemasyarakatan","volume":"126 ","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-11-23","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"139245028","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Pengelolaan Hutan Adat pada Perspektif Ekologi Politik dalam Pembangunan Perekonomian Masyarakat Menengah ke Bawah di Kabupaten Katingan","authors":"Ainun Jariah, Ariyadi Ariyadi, Nova Riyanti","doi":"10.35931/aq.v17i6.2867","DOIUrl":"https://doi.org/10.35931/aq.v17i6.2867","url":null,"abstract":"Hutan adat di Kalimantan Tengah sebagai penyangga perekonomian masyarakat yang tinggal di sekitar hutan. Perkembangan ekonomi masyarakat semakin dinamis dan terus melaju, sehingga berbanding lurus dengan ekologi politik masyarakat kelas menengah ke bawah. Riset ini bertujuan untuk menginvestigasi ekologi politik dalam pembangunan perekonomian masyarakat menengah ke bawah di Kabupaten Katingan. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kualitatif deskriptif. Penelitian kualitatif deskriptif bermaksud untuk memahami fenomena tentang apa yang dialami oleh subjek penelitian secara holistik, dan dengan cara deskriptif dalam bentuk kata dan bahasa, pada suatu konteks khusus yang alamiah dan dengan memanfaatkan berbagai metode alamiah. Hukum adat yang diberlakukan didasarkan pada Peraturan Daerah Provinsi Kalimantan Tengah Nomor 16 Tahun 2008 tentang Kelembagaan Adat Dayak di Kalimantan Tengah yang telah diubah mejadi Peraturan Daerah Provinsi Kalimantan Tengah Nomor 1 Tahun 2010 tentang Pubahan Atas Peraturan Daerah Provinsi Kalimantan Tengah Nomor 16 Tahun 2008 tentang Kelembagaan Adat Dayak di Kalimantan Tengah. Pemanfaatan Hutan Adat sampai dengan saat ini dirasa belum maksimal mengingat masih belum terlaksana dengan baik peraturan daerah tentang kelembagaan adat tersebut. Perlu membentuk kebijakan khusus dalam pengelolaan dan pemanfaatan hutan adat serta pola permodelan terkait pengelolaan hutan adat untuk peningktan ekonomi belum ada seperti koperasi yang berada di bawah dewan adat.","PeriodicalId":503873,"journal":{"name":"Al Qalam: Jurnal Ilmiah Keagamaan dan Kemasyarakatan","volume":"9 ","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-11-23","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"139242983","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Fungsi Sistem Keluarga dalam Pengendalian Emosi Generasi Muda","authors":"Samsul Ma’arif, Siti Bahiroh","doi":"10.35931/aq.v17i6.2826","DOIUrl":"https://doi.org/10.35931/aq.v17i6.2826","url":null,"abstract":"Penelitian ini dimaksudkan untuk membedakan pekerjaan kerangka kerja keluarga dalam pengendalian perasaan generasi muda. Pedoman perasaan adalah kemampuan untuk memahami, mengikuti, mengendalikan, mengawasi dan kemudian mengatur keseimbangan antara perasaan baik dan perasaan pesimis seperti yang ditunjukkan oleh keadaan sekitarnya. Kemampuan mengarahkan perasaan pada remaja dipengaruhi oleh faktor dalam dan luar. Keluarga merupakan faktor luar yang memainkan peran kekuatan dalam memperluas kemampuan remaja untuk mengendalikan perasaan mereka. Tugas wali harus terlihat dalam kemampuannya menerapkan contoh-contoh kerangka kerja keluarga yang baik, misalnya menjadi teladan bagi anak-anak, berprofesi sebagai guru, dan mampu menciptakan iklim keluarga yang dekat dengan rumah. Berdasarkan permasalahan tersebut penulis tertarik mengadakan penelitian mengenai fungsi sistem keluarga dalam pengendalian emosi generasi muda. Penelitian ini termasuk penelitian literature (library research) yang fokus pada kajian secara ilmiah literatur-literatur kepustakaan yang relevan dengan materi penelitian. Adapun metode dipakai dalam penelitian ini metode kualitatif, dengan menggunakan sumber data baik sumber data primer maupun sekunder kemudian dianalisa dengan analisis content, analisis domain dan analisis taksonomi, sehingga menghasilkan sebuah gambaran dan kesimpulan secara empirik. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa antara fungsi sistem keluarga adalah sangat relevan dengan pengendalian emosi generasi muda. Hal ini didasarkan pada temuan mengenai adanya relevansi antara fungsi sistem keluarga yang berada dalam lingkungan suatu keluarga dengan realita pengendalian emosi generasi muda dalam keluarga tersebut.","PeriodicalId":503873,"journal":{"name":"Al Qalam: Jurnal Ilmiah Keagamaan dan Kemasyarakatan","volume":"59 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-11-23","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"139245762","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Efektivitas Metode Muraja’ah Hafalan Alquran Siswa pada SD Islam Terpadu Al Khair Barabai Kalimantan Selatan","authors":"Novita Rizqi, Abdussamiul Basir, Siti Shalihah, Hafiz Mubarak, Akhmad Syahbudin","doi":"10.35931/aq.v17i6.2145","DOIUrl":"https://doi.org/10.35931/aq.v17i6.2145","url":null,"abstract":"Menjaga hafalan Al-Qur’an supaya tetap kuat dan berkualitas tentu memerlukan metode. Metode muraja’ah atau mengulang-ulang hafalan berkali-kali sangat efektif dalam menjaga hafalan Al-Qur’an. Karena hafalan yang tidak di muraja’ah akan mudah lupa dan hilang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pelaksanaan metode muraja’ah dan efektivitas metode tersebut dalam menjaga kualitas hafalan Al-Qur’an siswa di SD Islam Terpadu Al Khair Barabai Kaimantan Selatan. Populasi dalam penelitian ini adalah kelas V SD Islam Terpadu dengan jumlah siswa 109 siswa. Sampel penelitiannya ini hanya ditujukan pada kelas V A yang berjumlah 28 orang siswa. Hasil penelitian ini menemukan bahwa penggunaan metode muraja’ah dilakukan 2 kali dalam satu hari belajar di sekolah. Pertama dilakukan di pagi hari sebelum pelajaran tahfidz dimulai dan kedua pada siang hari sebelum jam pelajaran siang dimulai. Metode muraja’ah efektif dalam menjaga kualitas hafalan Al-Qur’an siswa. Hal tersebut berdasarkan data hasil tes hafalan Al-Qur’an yang telah dilakukan kepada 28 orang siswa kelas V A, dengan hasil bahwa 12 orang siswa dalam kategori sangat baik, 15 orang siswa dalam kategori baik, dan 1 orang siswa dalam kategori cukup dengan rata-rata nilai 83% setelah dilakukan perhitungan dengan menggunakan rumus sehingga termasuk ke dalam kategori baik dan efektif","PeriodicalId":503873,"journal":{"name":"Al Qalam: Jurnal Ilmiah Keagamaan dan Kemasyarakatan","volume":"161 ","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-11-23","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"139244594","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Erna Manuain, Simon Siha Niha, Stanis Man, Henny A. Manafe, P. Tule
{"title":"Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Komitmen Organisasi dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja pada Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi Wilayah XV yang Dimediasi oleh Motivasi Kerja","authors":"Erna Manuain, Simon Siha Niha, Stanis Man, Henny A. Manafe, P. Tule","doi":"10.35931/aq.v17i6.2830","DOIUrl":"https://doi.org/10.35931/aq.v17i6.2830","url":null,"abstract":"Kepemimpinan sangat menentukan kemajuan dan kemunduran organisasi. Sebab kepemimpinan yang sukses menunjukkan bahwa pengelolaan suatu perusahaan berhasil dilaksanakan dengan sukses pula. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui gambaran dan menguji kinerja serta peranan motivasi kerja sebagai mediator dari gaya kepemimpinan, komitmen organisasi dan lingkungan kerja pada Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi Wilayah XV. Jenis penelitian adalah penelitian kuantitatif, jenis data digunakan yakni data primer dan data sekunder, teknik analisis data adalah analisis statistik deskriptif dan analisis statistik inferensial, sedangkan Sampel pada penelitian ini berjumlah 57 responden. Hasil analisis statistik deskriptif menunjukkan bahwa gambaran tentang gaya kepemimpinan pada Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi Wilayah XV adalah kurang baik, komitmen organisasi, lingkungan kerja, dan kinerja pada Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi Wilayah XV adalah baik dan motivasi kerja pada Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi Wilayah XV adalah cukup baik. Hasil analisis statistik inferensial menunjukkan : 1). Gaya kepemimpinan dan lingkungan kerja berpengaruh signifikan terhadap motivasi kerja. Sedangkan komitmen organisasi berpengaruh tidak signifikan terhadap motivasi kerja; 2). Gaya kepemimpinan dan motivasi kerja berpengaruh tidak signifikan terhadap kinerja. Sedangkan komitmen organisasi dan lingkungan kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja; 3). Motivasi kerja tidak dapat memediasi pengaruh gaya kepemimpinan, komitmen organisasi dan lingkungan kerja terhadap kinerja pada Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi Wilayah XV. Kontribusi gaya kepemimpinan, komitmen organisasi dan lingkungan kerja terhadap motivasi kerja sebesar 88.40% dan sisanya 11,60 % dijelaskan oleh faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Sedangkan kontribusi gaya kepemimpinan, komitmen organisasi, lingkungan kerja dan motivasi kerja terhadap kinerja sebesar 89,10%,dan sisanya 10,90 % dijelaskan oleh faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.","PeriodicalId":503873,"journal":{"name":"Al Qalam: Jurnal Ilmiah Keagamaan dan Kemasyarakatan","volume":"37 ","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-11-23","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"139242557","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Al Qalam, Jurnal, Ilmiah Keagamaan, dan Kemasyarakatan, R. Muhammad, M. Fikri, Kualitas Pelayanan, Restoran Torimoshi, Kepuasan Pelanggan, Maimunah Raden, Muhammad Mukhlis Fikri
{"title":"Strategi Peningkatan Kualitas Pelayanan di Restoran Torimoshi Yakitori Bar Semarang","authors":"Al Qalam, Jurnal, Ilmiah Keagamaan, dan Kemasyarakatan, R. Muhammad, M. Fikri, Kualitas Pelayanan, Restoran Torimoshi, Kepuasan Pelanggan, Maimunah Raden, Muhammad Mukhlis Fikri","doi":"10.35931/aq.v17i6.2827","DOIUrl":"https://doi.org/10.35931/aq.v17i6.2827","url":null,"abstract":"Dalam bisnis kuliner pelanggan merupakan prioritas utama, upaya yang dapat dilakukan restoran untuk meningkatkan kepuasan pelanggan yaitu melihat kebutuhan dan keinginan pelanggan menjadi faktor utama dalam keberhasilan sebuah restoran. Salah satu faktor utama dalam memenuhi kebutuhan dan keinginan pelanggan yaitu kualitas pelayanan dari sebuah restoran (Maimunah et al., 2019). Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memberikan strategi dalma meningkatkan kualitas pelayanan di restoran Torimoshi Yakitori Kota Semarang. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif untuk mendeskripsikan fenomena-fenomena yang terjadi dengan Teknik populasi data melalui survey dan wawancara terhadap beberapa responden. Berdasarkan hasil pembahasan pada penelitian ini ditemukan masih terdapat kendala dari karyawan dalam memberikan pelayanan yang baik di Torimoshi. Kendala yang terjadi seperti kurang fokus dan terampilnya karyawan yang menyebabkan proses penyajian pesanan menjadi terhambat, ketidak telitian karyawan sebelum menyajikan pesanan dan kurangnya fasilitas westafel, kipas angin, dan tempat sampah di area konsumen. Dengan demikain upaya-upaya yang dapat dilakukan manajemen restoran antara lain; mengadakan pelatihan kembali terhadap semua karyawan dalam meningkatkan keterampilan setiap karyawan serta selalu melakukan briefing sebelum memulai shift. Melakukan pendampingan karyawan oleh supervisor sehingga karyawan dapat menerapkan standar operasional restoran yang sudah ada. Melakukan penambahan fasilitas berdasarkan urgensi dan prioritas dari rencana kedepan dari restoran, dimana dengan penambahan fasilitas yang diharapkan oleh konsumen, dapat meningkatkan performa pelayanan di Torimoshi.","PeriodicalId":503873,"journal":{"name":"Al Qalam: Jurnal Ilmiah Keagamaan dan Kemasyarakatan","volume":"1 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-11-23","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"139244343","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Kritik Sanad dan Matan Hadis Legalitas “Ijtihad Sebagai Sumber Hukum”","authors":"Nispan Rahmi, Hanief Monady, Badrian Badrian","doi":"10.35931/aq.v17i6.2528","DOIUrl":"https://doi.org/10.35931/aq.v17i6.2528","url":null,"abstract":"Imam Al Turmudzī dan Imam Abū Dāwud menuliskan sebuah hadis sebagai dalil atas ijtihad sebagai salah satu dari sumber hukum selain Al Qur’an dan Sunnah. Hadis tersebut telah menjadi pengetahuan umum dan dasar bagi kalangan ahli Fiqih dan Ushul Fiqih. Jumhur Ulama Fiqih dan Ushul Fiqih berpendapat bahwa hadis tersebut adalah dalil legalitas ijtihad. Walaupun demikian, kualitas hadis tersebut dinilai lemah. Sehingga, menjadi pertanyaan penting mengapa kemudian para ahli hukum Islam dan Ushul Fiqih menggunakan hadis itu sebagai salah satu dalil hukum untuk menggunakan ijtihad. Atau boleh jadi hadis tersebut berkualitas ṡaḥīḥ atau bahkan mutawātir pada tingkat tertentu karena ia diriwayatkan oleh penduduk Himṡ, sahabat-sahabat Mu’ādz. Adapun penelitian penulis mendapati bahwa hadis tersebut berkualitas ḋaīf mursal. Tulisan ini akan berusaha untuk membedah hadis tersebut dalam sisi sanad dan matannya melalui metodologi kritik Sanad dan Matan Hadis dengan pendekatan analisa konten.","PeriodicalId":503873,"journal":{"name":"Al Qalam: Jurnal Ilmiah Keagamaan dan Kemasyarakatan","volume":"29 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-11-23","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"139245572","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Muhammad Kholif Ikhda Daabi, Nurul Latifatul Inayati
{"title":"Increasing Learning Achievement in Islamic Religious Education Through a Contextual Learning Approach of Students","authors":"Muhammad Kholif Ikhda Daabi, Nurul Latifatul Inayati","doi":"10.35931/aq.v17i6.2829","DOIUrl":"https://doi.org/10.35931/aq.v17i6.2829","url":null,"abstract":"The background in this study is the low achievement of learning Islamic religious education. This research is intended to improve the learning achievement of Islamic religious education through a contextual learning approach. This exploration uses classroom action research (PTK) which consists of two cycles with four stages, namely, planning, action, observation, and reflection. The subjects of this study were grade XI students of SMA 5 Surakarta consisting of 11 boys and 19 girls. The conclusion of this study is that there is an increase in each cycle. In the first cycle, the average score of the test was 65.17 out of 30 students who took the test, with 37% (11 students) in the complete category and 63% (19 students) in the incomplete category. Furthermore, in cycle II there was an increase in tests with an average of 77.47 out of 30 students who took the test. With many 87% (26 students) completed and 13% (4 students) incomplete. The increase in Islamic Religious Education learning achievement from cycle I to cycle II by 50%. With the contextual learning approach, it can improve the learning achievement of Islamic Religious Education in students.","PeriodicalId":503873,"journal":{"name":"Al Qalam: Jurnal Ilmiah Keagamaan dan Kemasyarakatan","volume":"14 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-11-22","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"139247569","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Muhammad Jumsar, Mujiburrohman Mujiburrohman, M. Abdullah
{"title":"Implementasi Pembelajaran Kitab Ta’lim Muta’allim dalam Membentuk Kejujuran Santri Kelas X Pondok Pesantren Tahfidzul Quran (PPTQ) Tarbiyatuna Sragen Tahun Pelajaran 2022/2023","authors":"Muhammad Jumsar, Mujiburrohman Mujiburrohman, M. Abdullah","doi":"10.35931/aq.v17i6.2804","DOIUrl":"https://doi.org/10.35931/aq.v17i6.2804","url":null,"abstract":"Penelitian ini mengkaji lebih mendalam tentang implementasi pembelajaran kitab ta’lim muta’allim di PPTQ Tarbiyatuna Sragen. Fokus penelitian ini yaitu: 1. Untuk mengeimplementasikan pembelajaran kitab ta’lim muta’allim dalam membentuk kejujuran santri kepada Allah SWT, Guru, Ustadz, Ustadzah, dan sesama santri di PPTQ Tarbiyatuna Sragen. Adapun dalam penelitian ini, peneliti menggunakan pendekatan kaualitatif deskriptif. Sedangkan metode pengumpulan data dengan menggunakan observasi wawancara, dan dokumentasi. Subjek yang di gunakan dalam penelitian ini adalah pimpinan pondok, kesantrian, guru/ustadz pengajar kitab ta’lim muta’allim dan santri. Langkah-langkah dalam menganalisis data yaitu dengan melakukan triangulasi dengan teori yang sudah dipahami. Hasil penelitian ini menunjukan: 1. Implementasi pembelajaran kitab ta’lim muta’allim dalam membentuk kejujuran santri kepada Allah SWT di PPTQ Tarbiyatuna Sragen: Santri tidak meninggalkan sholat lima waktu, bahkan dikerjakan secara berjama’ah dimasjid, sholat dhuha, sholat sunnah qobliyah ba’diyah, sholat tahajjud, membaca asmaulhusna tiap selesai sholat magrib, membaca wirid, membaca al-ma’tsurat (dzikir pagi petang), berdoa ketika hendak belajar, sabar dalam menjalani hidup yang sederhana dan penuh dengan keterbatasan, selalu di awasi dan tidak bebes seperti layaknya anak-anak diluar kawasan pesantren, bersabar ketika jauh dengan orangtua, suka-duka ditanggung bersama dipesantren. Implementasi pembelajaran kitab ta’lim muta’allim dalam membentuk kejujuran santri kepada guru (ustadz) di PPTQ Tarbiyatuna Sragen: Santri sopan terhadap guru (ustadznya), tidak berjalan didepannya, tidak duduk ditempat duduknya, tidak memulai pembicaraan dengannya kecuali dengan izinnya, rendah hati atau tawaddhu’, ta’at, ta’dzim kepada guru, ada juga yang bersikap kritis tapi tetap sopan. Dalam hubungannya pun mereka dapat membedakan antara guru (ustadz) dan teman. Dan mereka menjiwai serta berusaha untuk mengamalkan pesan-pesan karakter yang ada dalam kitab ta’lim mut’allim.","PeriodicalId":503873,"journal":{"name":"Al Qalam: Jurnal Ilmiah Keagamaan dan Kemasyarakatan","volume":"42 2","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-11-21","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"139252810","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}