{"title":"Pengaruh Literasi Keuangan Syariah dan Kepercayaan Terhadap Minat Masyarakat Bandar Parkland, Klang Selangor, Malaysia, Melakukan Transaksi di Bank Islam","authors":"Ade Julia Sari, Riyan Pradesyah","doi":"10.30601/humaniora.v7i1.3568","DOIUrl":"https://doi.org/10.30601/humaniora.v7i1.3568","url":null,"abstract":"This study aims to determine the effect of Islamic financial literacy and trust on the interest of the people of Bandar Parkland, Klang Selangor, Malaysia in conducting transactions at Islamic banks. This study used primary data using a questionnaire method of 120 respondents using nonprobability sampling technique. This study uses a multiple linear regression analysis model to determine the factors that influence the interest of the people of Bandar Parkland, Klang Selangor in conducting transactions at Islamic banks. The results showed that the Islamic financial literacy variable partially had a positive and significant effect on interest in public transactions, the trust variable partially had a positive and significant effect on interest in public transactions. Simultaneously Islamic financial literacy and trust have a positive and significant effect on interest in public transactions with a coefficient of determination of R-Square of 74.4%..","PeriodicalId":53374,"journal":{"name":"Jurnal Sosial Humaniora","volume":"137 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-05-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"135466326","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"OPTIMALISASI MANDI UAP OUKUP SEBAGAI DAYA TARIK EKOWISATA KESEHATAN DI KABUPATEN KARO, SUMATERA UTARA","authors":"Rima Pratiwi Batubara, Aditya Sugih Setiawan","doi":"10.30997/jsh.v14i1.7676","DOIUrl":"https://doi.org/10.30997/jsh.v14i1.7676","url":null,"abstract":"Kabupaten Karo adalah salah satu kabupaten yang berada di Sumatera Utara, Indonesia. Oukup adalah mandi uap tradisional masyarakat Karo dengan menggunakan rempah-rempah. Oukup biasa digunakan sebagai aktivitas budaya, namun saat ini oukup cenderung dijadikan sebagai kedok untuk bisnis prostitusi. Penelitian ini dilakukan untuk menjabarkan potensi yang dimiliki oleh oukup sebagai tradisional steam bath Karo untuk kemudian diharapkan dapat menjadi pilihan bagi pengembangan ekowisata kesehatan di Indonesia. Penelitian bersifat penelitian deskriptif dengan pendekatan survey eksploratif dengan pendekatan phenomenology. Analisis data dilakukan dengan menganalisis oukup sebagai obyek penawaran dengan melihat pada indikator sumber daya wisata kesehatan. Optimalisasi oukup sebagai daya tarik ekowisata kesehatan adalah dengan pembentukan organisasi pemerhati oukup, pembuatan kebijakan dan peraturan terkait dengan pengembangan oukup, pengembangan terhadap obyek oukup, pembudidayaan tanaman obat sebagai bahan untuk pelaksanaan oukup dan yang terkait dengan oukup serta pengembangan pada pemasaran dan promosi produk oukup.","PeriodicalId":53374,"journal":{"name":"Jurnal Sosial Humaniora","volume":"44 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-04-27","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"79895213","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Nilai Kearifan Lokal dan Strata Sosial Tradisi Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW di Desa Kemuja, Kabupaten Bangka","authors":"Muhammad Rozani, Alim Bahri","doi":"10.30997/jsh.v14i1.6236","DOIUrl":"https://doi.org/10.30997/jsh.v14i1.6236","url":null,"abstract":"Maulid nabi merupakan peringatan kelahiran baginda Rasul Muhammad SAW yang diadakan setiap tanggal 12 rabi’ul awal. Oleh sebagian masyarakat, maulid nabi diperingati sebagai ulasan memori kelahiran sekaligus perjuangan Nabi Muhammad dalam menebarkan dakwah Islam sepanjang hidupnya. Ada banyak cara yang di lakukan masyarakat dalam memperingati maulid nabi dan setiap daerah mempunyai caranya masing-masing. Masyarakat desa Kemuja adalah salah satunya. Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW di desa Kemuja menyematkan berbagai rangkaian kegiatan yang bernuansa islami, seperti festival budaya, pembacaan barzanji, nganggung, dan ditutup dengan silaturahmi makan bersama. Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan nilai-nilai kearifan lokal yang terdapat dalam pelaksanaan tradisi perayaan maulid Nabi Muhammad SAW di desa Kemuja. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif. Teknik yang digunakan dalam memperoleh data ini adalah observasi, wawancara, dan studi pustaka. Analisis data menggunakan deskriptif kualitatif dengan cara mendeskripsikan, menganalisis, menginterpretasi, dan menarik simpulan. Hasil penelitian ditemukan nilai-nilai kearifan lokal dan strata sosial yang melekat dalam tradisi perayaan maulid Nabi Muhammad SAW di desa Kemuja. Nilai kearifan untuk kedamaian dan nilai kearifan untuk kesejahteraan. Strata sosial bukan menjadi sebuah problema oleh sebagian besar masyarakat desa Kemuja terhadap pelaksanaan perayaan maulid nabi. Hal ini dibuktikan dengan pelaksanaan perayaan yang berlangsung ramai, meriah, dan megah dari tahun ke tahun, sehingga hal demikian dapat ditransformasikan sebagai pemberdayaan untuk membentuk benteng kesejahteraan dan kedamaian di masyarakat. \u0000Kata Kunci: nilai kearifan lokal, strata sosial, tradisi, maulid nabi.","PeriodicalId":53374,"journal":{"name":"Jurnal Sosial Humaniora","volume":"33 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-04-19","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"91318356","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"TECHNICAL FUNCTIONAL QUALITY INFLUENCE AND IMAGE ON STUDENT DECISIONS TO CHOOSE POSTGRADUATE","authors":"H. Djatola, Nur Hilal","doi":"10.30997/jsh.v14i1.6677","DOIUrl":"https://doi.org/10.30997/jsh.v14i1.6677","url":null,"abstract":"This research aims to know the contribution of functional quality indicator, technical and image on student’s decision to choose Tadulako University Postgraduate Program. This is a survey reseaarch involving 219 sample which have been determined by accidental sampling technigue. To test proposed hypothesis, this research employs multiple linear regression. The result show that F value 51,72 at the significant level of 0,000. This means that all independent variables i.e, functional quality (X1), technical (X2) and image (X3) perform significant effect on student’s decision. Partially, functional quality (X1) indicates t value 2.044 which means that fuctional quality performs a significant effect on student’s decision. Technical quality (X2) indicates t value 2.300 which means that technical quality performs an effect on student’s decesion. It is found that image is the most dominant variable influencing students to choose postgraduate program at Tadulako University. This is indicated by t value 3.900 which higher that t table 1.645.","PeriodicalId":53374,"journal":{"name":"Jurnal Sosial Humaniora","volume":"21 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-04-19","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"79024764","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Agus lukman Hakim, Natta Sanjaya, Hanifah Hanifah, S. Yuniar
{"title":"SURVEI INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT ATAS PELAYANAN PUBLIK JALAN PROVINSI BANTEN PADA WILAYAH KOLEKTOR PRIMER (WKP) II (SERANG-CILEGON)","authors":"Agus lukman Hakim, Natta Sanjaya, Hanifah Hanifah, S. Yuniar","doi":"10.30997/jsh.v14i1.8051","DOIUrl":"https://doi.org/10.30997/jsh.v14i1.8051","url":null,"abstract":"Pelayanan publik menjadi hal dasar yang paling penting dalam menggerakkan roda pemerintahan yang mengutamakan kedekatan pemerintahan dengan masyarakat melalui pelayanan. Kegiatan survei tersebut sebagai upaya mengukur tingkat kepuasan masyarakat sebagai pengguna layanan dan meningkatkan kualitas penyelenggaraan pelayanan publik. Jurnal ini betujuan untuk melakukan evaluasi terhadap tingkat kepuasan pelanggan (masyarakat) atas pelayanan Publik yang diberikan berupa Jalan Provinsi oleh Dinas PUPR Provinsi Banten. Penelitian ini menggunakan metode metode kuantitatif non eksperimental. Akurasi dan keyakinan peneliti terhadap responden menjadi sangat urgent, oleh karena itu teknik pengambilan sample dengan purposive sampling dengan dikombinasikan teknik acccidental sampling, dengan dibatasi pada quota sampling sebesar 265 responden yang dibagi pada 26 Ruas Jalan Provinsi di wilayah Serang dan Cilegon. Adapun alasan menentukan jumlah 265 orang responden. Hasil penelitian menunjukkan metode Importance Performance Analysis (IPA) diperoleh hasil dari 29 pertanyaan, terhadap 5 pertanyaan berada kuadran I (Kepentingan Tinggi, Kepuasan Rendah), Sedangkan 15 pertanyaan di kuadran II (Kepentingan Tinggi, Kepuasan Tinggi), Sedangkan 5 pertanyaan terdapat di kuadran III (Kepentingan Rendah, Kepuasan Rendah) dan terdapat 4 pertanyaan di kuadran IV (Kepentingan Rendah, Kepuasan Tinggi). 3. Berdasarkan analisis Customer Statisfaction Index (CSI) diperoleh hasil CSI Customer Statisfaction Index (CSI) sebesar 74, 75%. Hal tersebut menunjukkan bahwa masyarakat yang menggunakan pelayanan jalan provinsi pada Wilayah Kolektor Primer (WKP) II (Serang-Cilegon) merasa Puas.","PeriodicalId":53374,"journal":{"name":"Jurnal Sosial Humaniora","volume":"44 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-04-19","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"81103956","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Febrisi Dwita, Leony Agustine, A. Andri, Supardi U. S. Supardi, Rinto Manurung
{"title":"Dampak Penerimaan Bantuan Sosial Rastra dan Bantuan Sosial Tunai Di Wilayah Desa Sungai Raya Dalam, Kecamatan Sungai Raya, Kabupaten Kubu Raya","authors":"Febrisi Dwita, Leony Agustine, A. Andri, Supardi U. S. Supardi, Rinto Manurung","doi":"10.30997/jsh.v14i1.8084","DOIUrl":"https://doi.org/10.30997/jsh.v14i1.8084","url":null,"abstract":"Tujuan penelitian ini untuk mengetahi penerimaan bantuan rastra dan bantuan sosial tunai di desa Sungai Raya Dalam dan informasi lebih lanjut mengenai dampak bantuan rastra dan bantuan sosial tunai (BST) terhadap warga yang menderita Covid-19 di desa Sungai Raya Dalam. Metode deskriptif kualitatif digunakan sebagai metode penelitian. Adapun hasil kajian menunjukkan pengelolaan bantuan Covid-19 di Desa Sungai Raya Dalam belum optimal. Manfaat bantuan ini harus disosialisasikan agar masyarakat sadar akan pentingnya tentang pelaporan informasi pribadi agar tidak terjadi duplikasi informasi di Kelurahan Sungai Raya Dalam.","PeriodicalId":53374,"journal":{"name":"Jurnal Sosial Humaniora","volume":"544 ","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-04-17","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"72439245","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"ANALISIS PENERAPAN PSAP No. 6 DALAM INVESTASI PEMERINTAH PROVINSI DKI 2014-2020, ADAKAH YANG SALAH?","authors":"Abu Bakar","doi":"10.30997/jsh.v14i1.7509","DOIUrl":"https://doi.org/10.30997/jsh.v14i1.7509","url":null,"abstract":"Penelitian ini tentang akuntansi investasi pemerintah daerah DKI Jakarta dengan empat tujuan untuk mengetahui dan memahami 1) Profil investasi Pemda DKI 2) sektor apa saja investasi yang di masuki Pemda DKI Jakarta, 3) bagaimana kepemilikan investasi bagaimana dan 4) bagaimana penerapan PSAP No .6 dalam investasi DKI Jakarta Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif. Hasil penelitian berkesimpulan bahwa profil investasi dalam waktu 9 tahun investasi pemerintah provinsi Jakarta semakin menaik dan tumbuh sebanyak 14,3 kali lipat, Penyertaan modal pada BUMD tidak lebih dari 3,7% dari total Investasi sementara 86,3% investasi modal pada pihak ketiga. Pemerintah provinsi DKI Jakarta berinvestasi dalam enam sektor bisnis dan sektor terbesar masing- masing bidang konstruksi sebesar 35,9% dan dibidang transportasi sebesar 33,3% dari total investasi. Kepemilikan investasi dapat dibedakan menjadi tiga jenis pertama kepemilikan saham 100% khusus untuk perusahaan berstatus BUMD sebanyak 5 perusahaan, kedua kepemilikan antara 80%-99,9% adalah investasi modal pada perusahaan dalam bentuk Perseroan Terbatas dan ketiga investasi modal antara 0-30% Investasi modal pada pihak ketiga swasta sebanyak 7 perusahaan. Pemda telah menerapkan PSAP No. 6 dalam penilaian investasi modal dengan metode biaya dan metode ekuitas tetapi terdapat tiga ketidaklaziman dalam penerapannya yang menyebabkan nilai investasi modal salah satunya aset tidak terlihat dalam Laporan Keuangan Pemerintah Daerah","PeriodicalId":53374,"journal":{"name":"Jurnal Sosial Humaniora","volume":"10 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-04-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"73155573","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Satwika Pramesti Anindyawardhani, Agoeng Noegroho, Agus Ganjar Runtiko
{"title":"COLLABORATIVE COMMUNICATION IN TALENT PROFILLING OF CHILDREN WITH SPECIAL NEEDS IN INCLUSION SCHOOL","authors":"Satwika Pramesti Anindyawardhani, Agoeng Noegroho, Agus Ganjar Runtiko","doi":"10.30997/jsh.v14i1.7305","DOIUrl":"https://doi.org/10.30997/jsh.v14i1.7305","url":null,"abstract":"ABSTRACT \u0000This study aims to describe the process of collaborative communication between inclusive schools and parents in profiling the potential talents of Children with Special Needs (ABK) at Sekolah Alam Baturraden, Purwokerto, Central Java. This research uses a qualitative approach with a case study method. Data collection techniques were carried out by observation, in-depth interviews and the use of documents. Informants were determined by purposive sampling technique. To test the stability and validity of the data collected, a data triangulation technique was used. The results of the study show that collaborative communication is established through dialogue, building trust, commitment and sharing understanding between the school and parents. Collaborative communication is carried out both interpersonally and in groups through various activities, school programs and the use of communication media. Although in the process found inhibiting factors and obstacles in collaborating. But it can be overcome with intense dialogue in order to obtain increased awareness, behavior change and mutually agreed solutions. Collaborative communication established by the school and parents plays an important role in profiling the talents of students with special needs.","PeriodicalId":53374,"journal":{"name":"Jurnal Sosial Humaniora","volume":"245 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-04-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"76773161","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
F. Ayuningtyas, Uljanatunnisa Uljanatunnisa, L. Hakim, Drina Intyaswati, Witanti Prihatiningsih
{"title":"MUSEUM NASIONAL PROGRAM “BELAJAR MENARI” ONLINE DURING THE COVID-19 PANDEMIC THROUGH INSTAGRAM","authors":"F. Ayuningtyas, Uljanatunnisa Uljanatunnisa, L. Hakim, Drina Intyaswati, Witanti Prihatiningsih","doi":"10.30997/jsh.v14i1.6793","DOIUrl":"https://doi.org/10.30997/jsh.v14i1.6793","url":null,"abstract":"Museums are the most representative example of cultural production. Although social media has triggered the attention of scholars, no previous study has classified the main ways in which social media affect museums. Museums must adapt to changing practices and technologies to remain relevant in society. Meanwhile, no transformation has been more visible than the emergence of digital technology such as social media. To preserve Indonesia's indigenous culture, Museum Nasional held a program called “belajar menari” online. This was done online due to the Covid-19 pandemic which not only hit Indonesia but also the world. In Indonesia, during covid-19 pandemic, society is required to #stayathome by the Government. To find out how the contents of the Museum Nasional’s Instagram became an e-publication, the researchers compiled data about the museum program “belajar menari” online during July to September 2021 period. The research aimed to explore Instagram content as a medium of historical education. To define the message's features, a qualitative descriptive content analysis was used as the research approach. The result of this research indicated that this program can indirectly increase the sense of nationalism as well as preserve Indonesian culture.","PeriodicalId":53374,"journal":{"name":"Jurnal Sosial Humaniora","volume":"53 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-04-03","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"86782422","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Problematika Pembentukan Komponen Cadangan: Dilema Partisipasi Bela Negara di Tengah Ancaman Pemutusan Hubungan Kerja","authors":"Aditama Candra Kusuma, Aji Lukman Ibrahim","doi":"10.12962/j24433527.v0i0.14719","DOIUrl":"https://doi.org/10.12962/j24433527.v0i0.14719","url":null,"abstract":"","PeriodicalId":53374,"journal":{"name":"Jurnal Sosial Humaniora","volume":"58 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-12-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"86281409","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}