Jurnal AlgoritmaPub Date : 2023-10-30DOI: 10.33364/algoritma/v.20-2.1466
M. Fajar, Audri Billy Kambodji, Izmy Alwiah Musdar
{"title":"Implementasi Algoritma Advanced Encryption Standard untuk Pengamanan Data Pengguna Aplikasi Media Sosial VirCle","authors":"M. Fajar, Audri Billy Kambodji, Izmy Alwiah Musdar","doi":"10.33364/algoritma/v.20-2.1466","DOIUrl":"https://doi.org/10.33364/algoritma/v.20-2.1466","url":null,"abstract":"VirCle merupakan salah satu aplikasi media sosial berbasis mobile yang dikembangkan sebagai media komunikasi dan interaksi antara sesama penggunanya. Data pengguna aplikasi disimpan pada basis data Firebase, tanpa adanya mekanisme keamanan tambahan. Meskipun Firebase menyediakan layanan pengamanan ketika data ditrasmisi serta mekanisme pengaturan akses, akan tetapi dikarenakan Firebase merupakan layanan basis data back-end, dimana aplikasi pengakses dan datanya berada pada lapisan yang terpisah, maka data pengguna VirCle yang tersimpan tersebut masih dapat diakses, baik itu oleh aplikasi eksternal lain melalui antarmuka pemrograman, atau pengguna dengan peran tertentu di sistem seperti administrator. Di sisi lain, keberadaan data pengguna yang tersimpan tersebut merupakan hal yang sangat penting untuk senantiasa dijaga kerahasiaannya oleh pengembang dan pengelola layanan aplikasi VirCle. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengimplementasikan algoritma Advanced Encryption Standard (AES) untuk enkripsi data pengguna aplikasi VirCle sehingga memiliki tambahan lapisan keamanan. Rancangan enkripsi menggunakan algoritma AES-128bit dengan pertimbangan kecepatan proses enkripsi dan dekripsi yang relatif lebih cepat dibandingkan algoritma kriptografi simetris lainnya. Implementasi AES pada studi ini menggunakan bahasa Kotlin dengan memanfaatkan library AES 128-bit BouncyCastle dan mode operasi CBC dan padding PKCS5 untuk membantu proses enkripsi dan dekripsi. Hasil evaluasi menunjukkan aplikasi VirCle yang dikembangkan dapat melakukan enkripsi data pengguna (plaintext) menjadi data yang terkode (chipertext) untuk kemudian disimpan pada basis data Firebase, selanjutnya berhasil melakukan pembacaan dan dekripsi data chipertext yang tersimpan dari basis data untuk digunakan kembali. Evaluasi kinerja aplikasi dari aspek kecepatan menunjukkan waktu proses enkripsi dan dekripsi data pengguna yang cukup cepat dengan rata-rata total waktu sebesar 1.35 milidetik untuk proses enkripsi, dan 1.53 milidetik untuk proses dekripsinya. Selain itu, evaluasi Avalanche Effect (AE) dari hasil enkripsi algortima AES-128 bit yang digunakan, didapat rata-rata persentasi sebesar 50.36%, hal ini menunjukkan tingkat keacakan data dipandang baik.","PeriodicalId":371939,"journal":{"name":"Jurnal Algoritma","volume":"100 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-10-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"139310239","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Penerapan Metode Web Engineering dalam Pembangunan Sistem Pengelolaan Gedung Olahraga Badminton Berbasis Web","authors":"Ayu Latifah, Wiyoga Baswardono, Alfin Muhamad Ahdan","doi":"10.33364/algoritma/v.20-2.1429","DOIUrl":"https://doi.org/10.33364/algoritma/v.20-2.1429","url":null,"abstract":"Saat ini manfaat penggunaan teknologi informasi berpengaruh terhadap lingkungan kehidupan manusia salah satunya pengelolaan gedung olahraga badminton. Pengelolaan gedung olahraga badminton dibutuhkan oleh pengelola gedung olahraga badminton untuk memudahkan dalam pengelolaan keuangan dan kemudahan dalam pemesanan gedung olahraga badminton. Dalam pengelolaan gedung olahraga badminton masih dilakukan secara manual, seperti pengelolaan keuangan yang harus merinci data pemasukan dan pengeluaran, mengakibatkan kurang efisien dalam pengelolaan gedung olahraga badminton. Selain itu, masyarakat tidak mengetahui keberadaan gedung-gedung olahraga badminton dikarenakan kurangnya informasi. Dalam proses pemesanan jadwal, pengguna gedung olahraga harus datang langsung ke tempat, namun pengguna gedung olahraga belum tentu mendapatkan ketersediaan jadwal yang diinginkan sehingga mengakibatkan kurang efektifnya terhadap waktu dan menguras biaya. Penelitian ini bertujuan untuk membangun web sistem pengelolaan gedung olahraga badminton agar memudahkan pengguna olahraga badminton dalam proses penjadwalan dan memudahkan pemilik gedung olahraga dalam pengelolaan keuangan. Metode Web Engineering digunakan dalam pembangunan aplikasi ini dengan tahapan communication, planning, modeling, construction dan deployment, dengan pemodelan sistem menggunakan Unified Modeling Language (UML). Hasil dari penelitian berupa sistem pengelolaan gedung olahraga badminton berbasis web, yang dapat membantu pengelola gedung olahraga badminton dalam pengelolaan gedung serta pemesanan jadwal yang dapat dilakukan secara online.","PeriodicalId":371939,"journal":{"name":"Jurnal Algoritma","volume":"9 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-10-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"139311386","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Jurnal AlgoritmaPub Date : 2023-05-31DOI: 10.33364/algoritma/v.20-1.1160
Akmala Hadita, W. Wufron, Yosep Septiana
{"title":"Analisis Penerimaan Sistem Informasi Akademik Santri Berbasis Web di Pondok Pesantren Al Halim Garut Menggunakan Metode Technology Acceptance Model","authors":"Akmala Hadita, W. Wufron, Yosep Septiana","doi":"10.33364/algoritma/v.20-1.1160","DOIUrl":"https://doi.org/10.33364/algoritma/v.20-1.1160","url":null,"abstract":"Pondok Pesantren Al Halim Garut merupakan institusi pendidikan nonformal dengan tujuan mengkaji, menafsirkan, menggali, menjiwai, dan mengaplikasikan ajaran islam dengan menegaskan pentingnya etika agama sebagai pedoman perilaku sehari-hari. Sistem Informasi Akademik Santri dibutuhkan untuk memudahkan orang tua santri dan pengurus pondok pesantren dalam melakukan pencarian informasi akademik santri di pondok pesantren. Dikarenakan Sistem Informasi Akademik Santri di Pondok Pesantren Al Halim Garut baru digunakan, maka perlu dilakukan analisis Penerimaan Sistem Informasi Akademik Santri menggunakan Metode Technology Acceptance Model, untuk mengetahui pengukuran pengaruh antar konstruk juga sebagai tolak ukur adaptasi penerimaan pengguna terhadap sistem yang digunakan. Dalam penelitian ini pengolahan data analisis menggunakan Structural Equation Modeling melalui tools Statistical Product and Service Solution dan Analysis of Moment Structures. Penelitian ini menghasilkan tingkat penerimaan pengguna terhadap Sistem Informasi Akademik Santri dengan nilai probabilitas dibawah 5% yaitu 0,000 dan pengaruh antar konstruk Technology Acceptance Model dengan 3 hipotesis yang diterima yaitu variabel Persepsi kemudahan mempengaruhi Persepsi kegunaan, Persepsi kegunaan mempengaruhi Niat penggunaan, dan Niat penggunaan mempengaruhi Penggunaan nyata.","PeriodicalId":371939,"journal":{"name":"Jurnal Algoritma","volume":"10 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-05-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"115451878","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Jurnal AlgoritmaPub Date : 2023-05-31DOI: 10.33364/algoritma/v.20-1.1301
Fikri Fahru Roji, Ridwan Setiawan, Ridian Gusdiana, Moch. Rizky Cahyadiputra, W. Hamdi
{"title":"Implementasi Tanda Tangan Digital pada Pembuatan Surat Keterangan dengan Metodologi Scrum","authors":"Fikri Fahru Roji, Ridwan Setiawan, Ridian Gusdiana, Moch. Rizky Cahyadiputra, W. Hamdi","doi":"10.33364/algoritma/v.20-1.1301","DOIUrl":"https://doi.org/10.33364/algoritma/v.20-1.1301","url":null,"abstract":"Dalam era teknologi informasi saat ini, tanda tangan digital digunakan sebagai metode matematis untuk mengidentifikasi seseorang atau dokumen secara elektronik. Tanda tangan digital ini memberikan bukti bahwa dokumen tersebut dikirim oleh pengirim yang telah dikenali, serta memastikan keaslian dan keabsahan informasi. Penerapan tanda tangan digital, termasuk di lingkungan Perguruan Tinggi seperti Fakultas Ekonomi Universitas Garut, dapat meningkatkan efisiensi dan mengubah cara pelayanan administratif dilakukan. Keaslian dokumen dapat di verifikasi secara online melalui sistem verifikasi yang memvalidasi informasi. Dengan demikian, penggunaan tanda tangan digital diharapkan dapat memastikan keaslian dokumen sambil meningkatkan efektivitas kerja. Penelitian ini menggunakan metodologi Scrum, salah satu metodologi Agile dalam pengembangan produk. Scrum terdiri dari milestone sprint yang dilakukan dalam waktu tidak lebih dari sebulan tanpa jeda dan time-boxed. Metodologi ini memastikan pemahaman tentang batas waktu dan siklus kerja. Tahapan penelitian terdiri dari A1 Initiate, A2 Planning and Estimating, A3 Implementing, A4 Retrospect and Reviewing, dan A5 Releasing. Tahapan-tahapan ini di organisir dengan baik untuk mencapai temuan yang didukung oleh analisis ilmiah secara teratur. Aktivitas dalam tahapan tersebut mencakup penentuan visi proyek, pembentukan tim Scrum, user story, sprint backlog, evaluasi sprint backlog, pertemuan mingguan, pembaruan sprint backlog, tinjauan dan validasi sprint sebelumnya, dokumentasi teknik, dan penyerahan sistem aplikasi. Hasil survei menunjukkan bahwa metodologi Scrum menempati urutan ketiga dalam hasil survei dengan 20,3% responden menggunakan metodologi Scrum dalam proses pengembangan perangkat lunak.","PeriodicalId":371939,"journal":{"name":"Jurnal Algoritma","volume":"26 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-05-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"115393762","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Rancang Bangun Aplikasi Sistem Antrean di Poliklinik Penyakit Dalam","authors":"Yosep Septiana, Wiyoga Baswardono, Mochamad Renaldi Rismawan","doi":"10.33364/algoritma/v.20-1.1241","DOIUrl":"https://doi.org/10.33364/algoritma/v.20-1.1241","url":null,"abstract":"Poliklinik merupakan sebuah fasilitas kesehatan untuk pelayanan kesehatan, yang terdiri dari medis dasar atau medis spesialistis. Pada sebuah poliklinik terdapat media antrean sebagai nomor urut pasien dari pertama sampai akhir. Dalam pengolahan antrean masih menggunakan kertas, dengan jumlah rata rata pasien yang datang sebanyak 10 sampai 15 orang perhari proses antrean membutuhkan waktu cukup lama, hal tersebut terkadang membuat pasien mengeluh karena proses antrean dan pendaftaran yang cukup memakan waktu. Tujuan penelitian ini membuat sebuah sistem antrean yang dapat mempermudah bagi pasien dan petugas yang terdapat di poliklinik, dengan adanya sistem antrean dapat memberikan kelancaran dan kemudahan dalam penanganan antrean. Dalam penyusunan penelitian ini untuk pengumpulan data melakukan observasi, wawancara, dan aplikasi sistem antrean menggunakan metode Rational Unified Process (RUP) metode ini mempunyai empat fase yaitu inception, elaboration, construction, dan transition, dimana pemodelan dengan Unified Modeling Language (UML), sedangkan untuk pembuatan aplikasi menggunakan Bahasa Python dan MySQL sebagai database. Pada akhirnya penelitian ini menghasilkan sebuah aplikasi sistem antrean yang dapat diakses melalui web Browser secara online. Aplikasi ini diharapkan bisa membantu poliklinik penyakit dalam di rumah sakit Tk. IV. 03.07.04 Guntur untuk meminimalisir tumpukan antrean pasien.","PeriodicalId":371939,"journal":{"name":"Jurnal Algoritma","volume":"100 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-05-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"124599807","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Jurnal AlgoritmaPub Date : 2023-05-30DOI: 10.33364/algoritma/v.20-1.1275
Iqbal Alfian
{"title":"Penerapan Metode K-Means Dalam Melakukan Pengelompokan Bencana Alam di Indonesia Dilakukan dengan Memanfaatkan Teknik Text Mining","authors":"Iqbal Alfian","doi":"10.33364/algoritma/v.20-1.1275","DOIUrl":"https://doi.org/10.33364/algoritma/v.20-1.1275","url":null,"abstract":"Bencana alam di Indonesia beberapa diantaranya adalah banjir, gempa bumi, erupsi dan lainnya. Dalam menghadapi hal tersebut, pengelompokan jenis bencana menjadi sangat krusial untuk menetapkan langkah dan rencana yang sesuai. Teknologi dapat digunakan untuk memudahkan proses pengelompokan tersebut, salah satunya dengan memanfaatkan teknik text mining. Pengelompokan informasi dilakukan dengan memasukan kebeberapa klaster dengan dasar keterkaitan antar kata menggunakan algoritma K-Means. Dalam penelitian ini, bertujuan untuk menghasilkan sebuah model pengelompokan bencana alam di Indonesia dengan menerapkan algoritma K-Means. Analisa didasari oleh data komentar masyarakat tentang bencana alam di media sosial Twitter. Penggunaan metode text mining dengan aplikasi RStudio berhasil melakukan pengelompokan bencana alam berdasarkan potensi dan jenisnya dari data komentar masyarakat di media sosial twitter. Setelah melakukan text cleaning, text processing, dan metode TF-IDF, diketahui bahwa banjir dan gempa merupakan topik bencana alam tertinggi dari penambangan data tersebut. Metode unsupervised dengan algoritma K-Means digunakan untuk membangun kelompok topik berdasarkan jarak keterkaitan antar kata-kata. Evaluasi dilakukan menggunakan metode Sum of Square Error dan Silhoutte Coefficient, dan diperoleh akurasi sebesar 75.0% dan 96.7%. Simpulan bahwa algoritma K-Means berhasil membangun kelompok topik berdasarkan jarak keterkaitan antar kata-kata pada data komentar masyarakat tentang bencana alam di twitter.","PeriodicalId":371939,"journal":{"name":"Jurnal Algoritma","volume":"69 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-05-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"121572072","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Jurnal AlgoritmaPub Date : 2023-05-30DOI: 10.33364/algoritma/v.20-1.1289
Andri Ikhwana, Dudy Mohammad Arifin, Siti Nurisma Ainayah Al Fatihah
{"title":"Perancangan Sistem Informasi Perencanaan Kebutuhan Bahan Baku Berbasis Teknik Sizing Lot For Lot","authors":"Andri Ikhwana, Dudy Mohammad Arifin, Siti Nurisma Ainayah Al Fatihah","doi":"10.33364/algoritma/v.20-1.1289","DOIUrl":"https://doi.org/10.33364/algoritma/v.20-1.1289","url":null,"abstract":"Bagja Printing merupakan usaha yang bergerak di bidang manufaktur kaos printing DTF. Dalam kegiatan perusahaannya, Bagja Printing menentukan kebutuhan bahan baku untuk produksi masih dilakukan berdasarkan perkiraan. Sehingga sering terjadinya keterlambatan proses produksi akibat kekurangan bahan baku ditengah proses produksi. Prioritas didalam produksi adalah melakukan sebuah perubahan perencanaan apabila terjadi kekurangan bahan baku, karena dapat menyebabkan terhambatnya kegiatan produksi. Perencanaan kebutuhan sebagai bagian dari layanan pasokan bahan baku, yang dapat mengontrol penggunaan bahan baku suatu produk, jika terlalu banyak melebihi anggaran bahan baku akan mengakibatkan angsuran buruk bagi perusahaan. Tujuan penelitian adalah untuk menyelesaikan masalah dalam perencanaan kebutuhan bahan baku dengan merancang sebuah sistem informasi perencanaan kebutuhan bah an baku. Strategi yang digunakan dalam proses bisnis adalah dengan menerapkan sistem produksi produk sesuai dengan pesanan (Make to Order) dan metode lot sizing (lot for lot) sebagai perencanaan pemenuhan kebutuhan bahan baku yang akan dipesan dari supplier. Rekayasa perangkat lunak yang digunakan adalah metode waterfall yang tahapannya terdiri dari perencanaan, Analisis Kebutuhan, Desain sistem, Pemrograman, dan Pengujian. Hasil dari dibuatnya sistem informasi tersebut yaitu memudahkan dalam melakukan monitoring kebutuhan bahan baku, mendapatkan informasi persediaan dan alokasi bahan baku serta mendapatakan informasi yang akurat sesuai kenyataan.","PeriodicalId":371939,"journal":{"name":"Jurnal Algoritma","volume":"9 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-05-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"126366887","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Rancang Bangun Aplikasi Augmented Reality sebagai Media Promosi Penjualan Model Kontainer","authors":"Adisya Ayustina, Suprianto Suprianto, Hindarto Hindarto","doi":"10.33364/algoritma/v.20-1.1264","DOIUrl":"https://doi.org/10.33364/algoritma/v.20-1.1264","url":null,"abstract":"Di era teknologi saat ini, teknologi komputer semakin mendominasi, peran komputer pun sekarang sudah bergeser yang awalnya digunakan sebagai mesin penghitung, sekarang sudah merambah di dunia bisnis. Banyak proses bisnis pemilik usaha memanfaatkan teknologi informasi sebagai media promosi yang efektif dan menarik. Salah satunya pada CV. PAS TIM masih melakukan promosi dengan cara pada umunya yaitu memajang gambar 2 dimensi menggunakan majalah. Maka dari itu penelitian membuat sebuah program aplikasi media promosi berlandaskan augmented reality, dimana aplikasi tersebut berfungsi sebagai media promosi penjualan model kontainer dengan menampilkan objek 3D pada sampel yang telah dipasang marker, sehingga dengan penerapan teknologi augmented reality ini menjadikan media promosi yang menarik. Metodologi yang digunakan adalah MDLC (Multimedia Development Life Cycle) yang memilki beberapa tahapan diantaranya concept, design, material collecting, assembly, testing dan distribution. Kemudian pengujian alpha dengan menggunakan metode Black Box Testing. Dari hasil perancangan tersebut menghasilkan aplikasi media promosi penjualan model kontainer berbasis augmented reality yang interaktif, efektif dan dapat menarik minat calon konsumen.","PeriodicalId":371939,"journal":{"name":"Jurnal Algoritma","volume":"12 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-05-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"131741176","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Jurnal AlgoritmaPub Date : 2023-05-30DOI: 10.33364/algoritma/v.20-1.1244
Hilman Mutaqin
{"title":"Penerapan Algoritma K-Means Pada Penjualan Saldo Transportasi Online Studi Kasus Konter XYZ","authors":"Hilman Mutaqin","doi":"10.33364/algoritma/v.20-1.1244","DOIUrl":"https://doi.org/10.33364/algoritma/v.20-1.1244","url":null,"abstract":"Konter XYZ merupakan salah satu konter yang berada di Tasikmalaya dengan salah satu produk yang dijualnya adalah saldo transportasi online seperti Maxim, Gojek, dan Grab. Dengan semakin bertambahnya jumlah pengemudi online maka semakin banyak transaksi yang berlangsung sehingga data yang dibuat juga semakin banyak. Akan tetapi data tersebut tidak diolah sehingga semakin menumpuk dan tidak memberikan pengetahuan baru bagi pemilik konter. Tujuan penelitian ini adalah membuat klasterisasi penjualan saldo transportasi online agar menjadi masukan khususnya strategi promosi konter XYZ. Metode yang digunakan adalah clustering dengan algoritma K-Means agar menghasilkan cluster berdasarkan dengan nominal harga pembelian. Dataset yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 4.867 data tetapi setelah di cleansing menjadi 2.642 data. Dataset diperoleh dari penjualan konter XYZ pada bulan Oktober tahun 2022. Penelitian ini menghasilkan jumlah cluster sebanyak 2 buah dengan cluster C1 yaitu nominal rendah sebanyak 2.499 data dengan persentase 94,59%, sedangkan jumlah cluster C2 nominal tinggi sebanyak 143 data dengan persentase 5,41. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa algoritma k-means dapat digunakan untuk clustering penjualan saldo transportasi online di konter XYZ, serta penjualan saldo transportasi online cukup baik karena jumlah data cluster nominal rendah lebih banyak daripada cluster nominal tinggi.","PeriodicalId":371939,"journal":{"name":"Jurnal Algoritma","volume":"38 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-05-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"127799262","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Jurnal AlgoritmaPub Date : 2023-05-30DOI: 10.33364/algoritma/v.20-1.1225
Ade Sutedi, Latifah Latifah, Pazar Ahmad Alawi
{"title":"Sistem Informasi Geografis Pemetaan Jembatan Berbasis Web","authors":"Ade Sutedi, Latifah Latifah, Pazar Ahmad Alawi","doi":"10.33364/algoritma/v.20-1.1225","DOIUrl":"https://doi.org/10.33364/algoritma/v.20-1.1225","url":null,"abstract":"Jembatan adalah bagian dari sarana transportasi untuk menghubungkan dua daerah yang terpisah oleh karena adanya sungai, jurang, atau lainnya. Kabupaten Garut merupakan salah satu wilayah di Provinsi Jawa Barat yang memiliki area luas dan banyak dihubungkan oleh jembatan. Jembatan-jembatan ini dikelola oleh Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) tepatnya bidang Bina Marga. Untuk mendukung pengelolaan jembatan yang ada di Kabupaten Garut, maka dibutuhkan sistem yang dapat menginformasikan lokasi dan kondisi jembatan. Sistem informasi geografis ini akan memberikan informasi kepada pengguna mengenai peta lokasi jembatan, nama jembatan, ruas jalan, dimensi, tipe, photo, dan kondisi dari jembatan. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk merancang bangun sistem informasi geografis pemetaan jembatan menggunakan metodologi pengembangan Rational Unified Process (RUP) dengan pemodelan Unified Modeling Language (UML). Hasil penelitian menunjukkan bahwa sistem infromasi geografis yang dibangun dapat memetakan lokasi dan menginformasikan rincian serta kondisi jembatan-jembatan yang ada di Kabupaten Garut. Kemudian, hasil perhitungan skala likert dari kuesioner yang disebar kepada responden dari PUPR kabupaten Garut diperoleh penilaian sebesar 96% yang menunjukkan bahwa sistem ini dapat diterima dan bisa diimplementasikan untuk sistem pemetaan jembatan.","PeriodicalId":371939,"journal":{"name":"Jurnal Algoritma","volume":"20 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-05-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"134176812","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}