{"title":"PENGARUH MODEL EXAMPLE NON EXAMPLE BERBANTUAN POWERPOINT TERHADAP HASIL BELAJAR DI SEKOLAH DASAR","authors":"Dwi Apriyani, Jayanti Jayanti, Ida Suryani","doi":"10.24114/js.v7i4.48115","DOIUrl":"https://doi.org/10.24114/js.v7i4.48115","url":null,"abstract":"Abstract: Using the utilization of PowerPoint, this study intends to ascertain how the example-non-example approach affects learning results at SD Negeri 34 Palembang. This study employed an experimental methodology and a control group design with pretest and posttests, a true experimental design. The sample size for this investigation was 55 people, consisting of class III.B as Class III, the the control class and the experimental class. totaled 27 students. The data analysis technique employed in this was the t-test investigation. According to the calculations and data analysisposttest results for the experimental class, the control class, and both averages were 64.07 and 64.07, respectively and 76.43. The findings of the t-test analysis demonstrate thatthe count value is more than the table value by 2.376. So, if Ho is turned down, Ha is. The resultant sig value is 0.021 0.05. Thus, the example non-example technique can be considered to exist, which was aided by PowerPoint, had a substantial impact on class III SD Negeri 34 Palembang students' learning of the properties of flat shapes in mathematics.Keywords: Mathematical example, non-example, and learning objectivesAbstrak: Penelitian ini bertujuan untuk menentukan bagaimana model contoh noncontoh berbantuan PowerPoint berdampak pada hasil belajar di SD Negeri 34 Palembang. Studi ini menggunakan desain eksperimen asli dengan desain kelompok kontrol pre-test-post-test. Dalam penelitian ini, sampel berjumlah 55 orang yang terdiri dari kelas IIIb sebagai kelas eksperimen berjumlah 28 siswa dan kelas III.a sebagai kelas kontrol berjumlah 27 siswa. Dalam penelitian ini, Nilai posttest kelas kontrol rata-rata 64,07 dan nilai posttest kelas eksperimen rata-rata 64,07. Hasil perhitungan analisis data adalah uji-t. dengan 76,43. Berdasarkan hasil analisis uji-t menunjukkan nilai thitung = 2,376 > ttabel = 1,674. Sehingga Ho ditolak berarti Ha diterima. Diperoleh nilai sig. sebesar 0,021 < 0,05. Dengan demikian Hasil belajar siswa kelas tentang materi bangun datar dan sifatnya III SD Negeri 34 Palembang dipengaruhi secara signifikan oleh model contoh non-contoh berbantuan PowerPoint. Kata Kunci: Example Non Example, Matematika, Hasil Belajar","PeriodicalId":166852,"journal":{"name":"JS (JURNAL SEKOLAH)","volume":"82 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-09-17","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"135303990","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING BERBASIS HOTS TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PEMBELAJARAN TEMATIK TERPADU KELAS V SEKOLAH DASAR","authors":"Indriani Pangestu, Farizal Imansyah, Sylvia Lara Syaflin","doi":"10.24114/js.v7i4.48046","DOIUrl":"https://doi.org/10.24114/js.v7i4.48046","url":null,"abstract":"Abstract: This research aims to enhance learning outcomes by implementing the Discovery Learning model based on Higher Order Thinking Skills (HOTS). The study was conducted in the fifth-grade class of SD Negeri 14 Indralaya Utara in Ogan Ilir Regency. The collected data included students' pretest and posttest scores as learning outcomes. The data collection techniques used were tests and documentation. The research consisted of three stages: the pretest, treatment implementation, and posttest. The treatment phase involved six steps: Stimulation, Problem Identification, Data Collection, Data Processing, Verification, and Drawing Conclusions. The research was considered successful because the sig value (2-tailed) was 0.000 < 0.05. This indicates that the use of the Discovery Learning model based on HOTS has an influence on students' learning outcomes in integrated thematic learning at SD Negeri 14 Indralaya Utara.Keyword: Discovery Learning Model, HOTS, Learning OutcomesAbstrak: Penelitian ini memiliki tujuan untuk meningkatkan hasil belajar dengan menerapkan model pembelajaran Discovery Learning berbasis HOTS. Penelitian ini dilakukan di kelas V SD Negeri 14 Indralaya Utara di Kabupaten Ogan Ilir. Data yang dikumpulkan meliputi nilai pretest dan posttest siswa sebagai hasil belajar. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes dan dokumentasi. Penelitian ini terdiri dari tiga tahap, yaitu pretest, pemberian perlakuan, dan posttest. Tahap perlakuan menggunakan enam sintak, yaitu Stimulasi, Identifikasi Masalah, Pengumpulan Data, Pengolahan Data, Pembuktian, dan Menarik Kesimpulan. Penelitian ini dianggap berhasil karena nilai sig (2-tailed) sebesar 0,000 < 0,05. Hal ini menunjukkan bahwa penggunaan model pembelajaran Discovery Learning berbasis HOTS memiliki pengaruh terhadap hasil belajar siswa pada pembelajaran tematik terpadu di SD Negeri 14 Indralaya Utara.Kata Kunci:Hasil Belajar, HOTS, Model Pembelajaran Discovery Learning","PeriodicalId":166852,"journal":{"name":"JS (JURNAL SEKOLAH)","volume":"13 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-09-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"135486896","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"BANGAN MEDIA PEMBELAJARAN KARTU UNO PADA TEMA 7 SUBTEMA 1 DI KELAS V SD","authors":"Anggi Umayrah, Eva Betty Simanjuntak","doi":"10.24114/js.v7i4.47842","DOIUrl":"https://doi.org/10.24114/js.v7i4.47842","url":null,"abstract":"Abstract: The purpose of this research is to determine whether the Uno Card Learning Media in Theme 7 Sub-theme 1 in Class V of Pelangi Medan Private Elementary School is feasible, practical, and effective for use in learning. This type of research is development research using the ADDIE development model. The subjects of this study consisted of material experts, learning media experts and 14 grade V students of Pelangi Private Elementary School, Medan City. The objects in this study are learning media, the scale of student responses to learning media and student learning outcomes. The results showed that the feasibility test was (1) the expert test of learning materials was in the very good classification (85.45%), (2) the learning media expert test was in the very good classification (91%), then the practicality test was in the classification very practical (91.5%). UNO Card Media Effectiveness at stage pretest student scores with an average of 55.64% in the low effectiveness category, and at stage posttest student scores increased after using the UNO Card learning media with an average of 88.5% in the \"Very Good\" effectiveness category. student learning outcomes increased by 32.86%, from this data it proves that the use of UNO card learning media is feasible, very practical and more effective in increasing student knowledge and competence in thematic learning. Keywords: UNO Card Media, Thematic, ADDIE Abstrak: Tujuan penelitian ini untuk apakah Media Pembelajaran Kartu Uno Pada Tema 7 Subtema 1 Di Kelas V SD Swasta Pelangi Medan layak, praktis, dan efektif digunakan dalam pembelajaran. Jenis Penelitian ini adalah penelitian pengembangan menggunakan model pengembangan ADDIE. Adapun subjek dari penelitian ini terdiri dari ahli materi, ahli media pembelajaran dan siswa kelas V SD Swasta Pelangi Kota Medan berjumlah 14 orang. Objek dalam penelitian ini adalah media pembelajaran, skala respon siswa terhadap media pembelajaran dan hasil belajar siswa. Hasil penelitian menunjukkan pada uji kelayakan adalah (1) uji ahli materi pembelajaran berada pada klasifikasi sangat baik (85,45%), (2) uji ahli media pembelajaran berada pada klasifikasi sangat baik (91%), Lalu pada uji praktikalitas berada pada klasifikasi sangat praktis (91,5%). Efektifitas Media Kartu UNO pada tahap pretest nilai peserta didik dengan rata-rata 55,64 % kategori efektifitas rendah”, dan pada tahap posttest nilai peserta didik mengalami peningkatan setelah menggunakan media belajar Kartu UNO dengan rata-rata 88,5% dengan kategori efektifitas “Sangat Baik”. hasil belajar peserta didik mengalami kenaikan sebesar 32,86%, Dari data ini membuktikan bahwa penggunaan Media belajar kartu UNO layak digunakan, sangat praktis dan lebih efektif dalam meningkatkan pengetahuan dan kompetensi siswa pada pembelajaran tematik. Kata Kunci : Media Kartu UNO, Tematik, ADDIE","PeriodicalId":166852,"journal":{"name":"JS (JURNAL SEKOLAH)","volume":"25 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-09-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"135486895","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"NGARUH MEDIA ULAR TANGGA BERBASIS DIGITAL TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA TEMA 9 SUBTEMA 1 DI KELAS V","authors":"Wulan Tahnia Sari, Septian Prawijaya","doi":"10.24114/js.v7i4.47434","DOIUrl":"https://doi.org/10.24114/js.v7i4.47434","url":null,"abstract":"Abstract: This study aims to determine the influence of digital-based snakes and ladders media on student learning outcomes in theme 9 subtheme 1 in grade V elementary school. The research method is an experimental method with a quantitative approach designed Pretest-Posttest control Group Design. The research instruments used are pre-test and post-test as many as 20 multiple-choice questions. This research data analysis technique is to conduct prerequisite tests and hypothesis tests. Based on the research that has been done, it can be concluded that the application of digital-based snakes and ladders media can improve student learning outcomes by getting an average of 79.29 compared to using image media getting an average of 69.52. It can be seen that the results of the hypothesis test obtained a Sig (2-tailed) value of 0.004 < 0.05, then H0 wasrejected and Ha was accepted. So it can be concluded that there is an influence of digital-based snakes and ladders media on student learning outcomes in theme 9 subtheme 1 in grade V SDN 133889 Tanjungbalai.Keyword: Learning Media, snakes and ladders, Theme 9 subtheme 1 Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media ular tangga berbasis digital terhadap hasil belajar siswa pada tema 9 subtema 1 di kelas V SD. Metode penelitian yaitu metode eksperimen dengan pendekatan kuantitatif yang berdesain Pretest-Posttest control Group Desain. Instrumen penelitian yang digunakan yaitu tes sebanyak 20 butir soal pilihan berganda. Teknik analisis data penelitian yaitu uji prasyarat dan uji hipotesis. Adapun hasil penelitian yaitu penggunaan media ular tangga berbasis digital dapat meningkatkan hasil belajar siswa, mendapatkan rata-rata sebesar 79,29 dibandingkan dengan menggunakan media gambar mendapatkan rata-rata sebesar 69,52. Dapat dilihat hasil uji hipotesis memperoleh nilai Sig (2-tailed) sebesar 0,004 < 0,05, maka H0 ditolak dan Ha diterima. Sehingga dapat disimpulkan bahwa adanya pengaruh media ular tangga berbasis digital terhadap hasil belajar siswa pada tema 9 subtema 1 di kelas V SDN 133889 Tanjungbalai.Kata Kunci: Media Pembelajaran, ular tangga, Tema 9 subtema 1","PeriodicalId":166852,"journal":{"name":"JS (JURNAL SEKOLAH)","volume":"41 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-09-12","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"135935212","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Nennys Fernanda Dewantari, Nurita Primasatya, Wahid Ibnu Zaman
{"title":"PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS MACROMEDIA FLASH 8 PADA MATERI PECAHAN UNTUK SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR","authors":"Nennys Fernanda Dewantari, Nurita Primasatya, Wahid Ibnu Zaman","doi":"10.24114/js.v7i4.47426","DOIUrl":"https://doi.org/10.24114/js.v7i4.47426","url":null,"abstract":"Abstract: Development of Macromedia flash 8-Based Learning Media on Fraction Material for Grade III Students at SDN Burengan 2 Kediri City. For third-grade students at SDN Burengan 2 Kota Kediri, the goal of this research and development is to create valid, useful, and effective learning materials based on Macromedia Flash 8 that can be used to help students comprehend fractional concepts. The ADDIE model was combined with the Research and Development (R&D) research method in this study. There were two subtopics covered in this study: limited trials and extensive trials. with 30 students from SDN Burengan 2, Pesantren District, Kediri City, who are in class III. for the 8-student limited test and 22-student wide scale test, respectively. In this study, observation sheets, interview sheets, questionnaires, and tests were used. The following are the findings of the research on the development of media using Macromedia Flash 8: (1) 97.5 percent of the validation results that were obtained fall into the category of being very valid. (2) Based on the product practicality analysis formula, the results that were obtained, namely a NA of 93 percent, were very practical. The results of the student response data that were obtained in limited trials and wide trials averaged 89.14 percent, and the results of the teacher's response were 97 percent. (3) According to a limited scale of the results, the average score of the students on the pre-test was 68.75, and the average score of the students on the post-test was 91.25. As can be seen from the combined results of the two tests, the pre-test score was 61.36, while the post-test score was 86.36. With a mean score of 88.80 on the post-test, it is categorized as very effective. Keywords: Macromedia flash 8, Research and Development (R&D), Fractional Material Abstrak: Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Macromedia flash 8 pada Materi Pecahan untuk Siswa Kelas III SDN Burengan 2 Kota Kediri. Tujuan penelitian ini untuk meningkatkan pemahaman siswa dalam materi pecahan di SDN Burengan 2 Kota Kediri. Dengan menggunakan pengaplikasian Macromedia Flash 8 sebagai media yang inovatif, yang spesifikasinya dirancang untuk siswa kelas III. Metode penelitian yang digunakan yaitu dengan menggunakan pendekatan (R&D) dengan mengadopsi model ADDIE. Responden penelitian terdiri dari dua kelompok yang sangat berbeda, yaitu kelompok uji coba terbatas dan kelompok uji coba luas, dengan melibatkan total 30 siswa dari SDN Burengan 2 Kecamatan Pesantren Kota Kediri. Kelompok uji coba terbatas melibatkan 8 siswa, sedangkan kelompok uji coba luas melibatkan 22 siswa. Instrumen penelitian yang digunakan mencakup lembar observasi, lembar wawancara, angket, dan tes. Hasil penelitian ini yaitu (1) Validasi mengindikasikan tingkat validitas sebesar 97,5%, yang dapat dikategorikan sebagai sangat valid. (2) Respons siswa yang diperoleh dari uji coba terbatas dan uji coba luas mengindikasikan rata-rata sebesar 89,14%, dan respo","PeriodicalId":166852,"journal":{"name":"JS (JURNAL SEKOLAH)","volume":"29 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-09-08","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"136364656","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENYIMAK PADA PEMBELAJARAN CERPEN MENGGUNAKAN MODEL KOOPERATIF TIPE STAD","authors":"Adelia Trianingsih Hermanto, Ade Maftuh, Deni Chandra","doi":"10.24114/js.v7i4.46115","DOIUrl":"https://doi.org/10.24114/js.v7i4.46115","url":null,"abstract":"Abstract : The purpose of this study was to determine the increase in Listening Skills associated with learning short stories.Using the STAD-type cooperative model at SDN Karangsari. The study used the Classroom Action method, which was divided into four parts: planning, action, observation, and reflection. Instruments in research are observation, tests, and documentation. The analysis techniques used are data reduction and data display. Learning success was achieved after two cycles; in the first cycle, the value was 81.25 to 88.33; in the second cycle, the value was 85.71% to 91.07%. So that there is an increase in value from cycle I to cycle II. It can be concluded that learning outcomes using the Coopeerif Model STAD type are proven to improve short story listening skills. Keywords: Short Story Listening Skills, STAD-Type Cooperative Model Abstrak : Tujuan penelitian ini untuk mengetahui peningkatan Keterampilan Menyimak Pada Pembelajaran Cerpen Menggunakan Model Kooperatif Tipe STAD di SDN Karangsari. Penelitian menggunakan metode Tindakan Kelas yang terbagi dari empat bagian yaitu perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi dan refleksi. Instrumen dalam penelitian adalah observasi, tes dan dokumentasi. Teknik analisis yang digunakan adalah reduksi data dan display data. Keberhasilan belajar dicapai setelah dua siklus, pada siklus I nilai 81,25 menjadi 88,33 pada siklus II nilai 85,71% menjadi 91,07%. Sehingga terjadi peningkatan nilai dari siklus I ke Siklus II. Dapat disimpulkan hasil Pembelajaran dengan Menggunakan Model Koopeearif Tipe STAD terbukti meningkatkan keterampilan menyimak cerpen. Kata Kunci: Keterampilan Menyimak Cerpen, Model Kooperatif Tipe STAD","PeriodicalId":166852,"journal":{"name":"JS (JURNAL SEKOLAH)","volume":"51 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-09-07","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"135098839","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"STUDI META ANALISIS MODEL PEMBELAJARAN ROLE PLAYING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPS DI SD","authors":"Sri Wahyuni Siregar, Wildansyah Lubis","doi":"10.24114/js.v7i4.46110","DOIUrl":"https://doi.org/10.24114/js.v7i4.46110","url":null,"abstract":"Abstract: Study of Meta-Analysis of Role Playing Learning Models on Student Learning Outcomes in Social Studies Learning in Elementary Schools. This research intends to identify the influence of the role playing learning model on the learning outcomes of students in elementary schools. The research method tried is a quantitative analysis of the results of objective research announcements in national e-journals. The results of studies that practice teaching and learning activities using the role playing model are analyzed using the meta-analysis method. Based on the findings of the analysis of research results that have been tried, it can share the following conclusions: the magnitude of the effect of the role playing model on learning outcomes is in the moderate effect category with an average effect size of 0.59, the magnitude of the effect of the role playing model on learning outcomes is in the high effect category with the average effect size is 0.88, the magnitude of the effect of the role playing model on learning outcomes is very high with an average effect size of 1.31 while the magnitude of the effect of the role playing model on learning outcomes is in the high effect category with the average effect sizes 2.39. The research findings reveal that overall the studies carried out have an effect and are effective on social science learning outcomes of students with an effect size of 1.49 which is included in the category of very high effects. The conclusion of this study is to show that learning using the role playing model provides a more effective influence. Keyword: Meta analysis, role playing, effect size, learning outcomes, social scienceAbstrak: Studi Meta-Analisis Model Pembelajaran Role Playing Terhadap Hasil Belajar Siswa dalam Pembelajaran IPS di SD. Riset ini bermaksud buat mengenali besar pengaruh model pembelajaran role playing kepada hasil belajar peserta didik di sekolah dasar. Metode penelitian yang digunakan adalah analisis kuantitatif. Terhadap analisis hasil hasil publikasi penelitian ilmiah pada e-jurnal nasional. Pengaruh penelitian-penelitian yang menerapkan pembelajaran model role playing dianalisis dengan teknik meta analisis. Bersumber pada penemuan analisa hasil riset yang sudah dicoba bisa memberikan kesimpulan selaku berikut: besaran pengaruh model role playing terhadap hasil belajar dengan kategori efek sedang dengan rata-rata effect size 0,59, besaran pengaruh model role playing terhadap hasil belajar dengan kategori efek tinggi dengan rata-rata effect size 0,88, besaran pengaruh model role playing terhadap hasil belajar dengan kategori efek sangat tinggi dengan rata-rata effect size 1,31 sedangkan besaran pengaruh model role playing terhadap hasil belajar dengan kategori pengaruh yang tinggi dengan rata-rata effect size 2,39. Temuan penelitian mengungkapkan bahwa secara keseluruhan penelitian-penelitian yang dilakukan berpengaruh dan efektif terhadap hasil belajar ilmu pengetahuan sosial peserta didik dengan e","PeriodicalId":166852,"journal":{"name":"JS (JURNAL SEKOLAH)","volume":"28 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-09-07","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"135098840","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN CORE BERBANTUAN MEDIA PHET UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA KELAS IV","authors":"Siti Fatimah Harahap, Imelda Free Unita Manurung","doi":"10.24114/js.v7i4.46707","DOIUrl":"https://doi.org/10.24114/js.v7i4.46707","url":null,"abstract":"Abstract: This study aims to determine the effect of the CORE learning model assisted by phet media to improve the critical thinking skills of fourth grade students. This research is a quantitative research, type of Quasi Experiment type two group pretest-posttest design. The research instrument used was a test in the form of multiple choice of 15 items, a questionnaire and observation. Data analysis techniques using t-test. Statistical test results showed that the average critical thinking result of students using the CORE learning model assisted by phet media was 76.48, while the results of the critical thinking test of students using conventional learning models were 62.74. The results of the t-test obtained 𝑡ℎ𝑖𝑡𝑢𝑛𝑔 > 𝑡𝑡𝑎𝑏𝑒𝑙 which is 3.404>2.024 and the value of Sig.(2-tailed) < 0.05, namely 0.002 < 0.05. it is stated that 𝐻0 is rejected and 𝐻𝑎 is accepted. It was concluded that there was an influence of the CORE learning model assisted by phet media to improve the critical thinking skills of fourth grade elementary school students.Keyword: CORE Learning Model, Critical Thinking Ability. Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajran CORE berbantuan media phet untuk meningkatkan keterampilan berpikir kritis siswa kelas IV. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif, jenis Quasi Experimen tipe two group pretest-posttest design. Instrumen penelitian yang digunakan yaitu tes berupa pilihan berganda sebanyak 15 butir soal, angket dan observasi. Tehnik analisis data menggunakan uji-t. Hasil uji statistik menunjukkan rata-rata hasil berpikir kritis peserta didik menggunakan model pembelajaran CORE berbantuan media phet sebesar 76,48, sedangkan hasil test berpikir kritis peserta didik menggunakan model pembelajaran konvensional sebesar 62,74. Hasil uji-t diperoleh hasil 𝑡ℎ𝑖𝑡𝑢𝑛𝑔 > 𝑡𝑡𝑎𝑏𝑒𝑙 yaitu dan nilai Sig.(2-tailed) < 0.05 yaitu 0.002 < 0.05. dinyatakan bahwa 𝐻0 ditolak dan 𝐻𝑎 diterima. Disimpulkan ada pengaruh model pembelajaran CORE berbantuan media phet untuk meningkatkan keterampilan berpikir kritis siswa SD kelas IV.Kata Kunci: Model Pembelajaran CORE, Kemampuan Berpikir Kritis.","PeriodicalId":166852,"journal":{"name":"JS (JURNAL SEKOLAH)","volume":"58 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-09-07","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"135098841","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"PENGARUH METODE PETA KONSEP BERBASIS ONLINE TERHADAP MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPA KONSEP GAYA SISWA KELAS IV SD","authors":"Rahmawati Rahmawati","doi":"10.24114/js.v7i4.31979","DOIUrl":"https://doi.org/10.24114/js.v7i4.31979","url":null,"abstract":"Abstract: The Influence of the Online Concept Map Method in Science Learning the Concept of Style on Motivation and Learning Outcomes in Fourth Grade Students of SD Negeri Mangasa Makassar. Supervised by Muhiddin and Syarifuddin Kune. This study aims to determine the effect of the Concept Map method on learning motivation and learning outcomes of fourth grade students at SD Negeri Mangasa Makassar. This research was conducted at SD Negeri Mangasa Makassar in the academic year 2020/2021. Data analysis was done descriptively and inferentially. Descriptively obtained: (1). The average student motivation is 80.15 with a standard deviation of 6.23 in the High category of 19% and the Medium category of 91%. (2) Student learning outcomes have increased from pretest to posttest with a gain value of 0.57 with a frequency distribution of 27% in the High category, 70% in the Medium category and 3% in the Low category (3) Then the inferential results show a significant value for the results of hypothesis testing smaller than the value of the significance level of 0.05 where 0.00 <0.05. This means that learning with the Concept Map method has a significant effect on the motivation and learning outcomes of fourth grade students at SD Negeri Mangasa Makassar with grades. So it can be said that the Map method can be applied to the learning process. Keywords: Concept Map, Concept Style, Learning Motivation, Learning Outcomes. Abstrak: Pengaruh Metode Peta Konsep Melalui Online Dalam Pembelajaran IPA Konsep Gaya Terhadap Motivasi dan Hasil Belajar Pada Siswa Kelas IV SD Negeri Mangasa Makassar. Dibimbing oleh Muhiddin dan Syarifuddin Kune. Penelitian ini Bertujuan untuk mengetahui pengeruh metode Peta Konsep terhadap motivasi belajar dan hasil belajar siswa kelas IV SD Negeri Mangasa Makassar. Penelitian ini dilaksanakan di SD Negeri Mangasa Makassar pada tahun ajaran 2020/2021. Analisis data dilakukan secara deskriptif dan inferensial. Secara deskriptif diperoleh: (1). Rata-rata motivasi belajar siswa sebesar 80.15 dengan standar deviasi 6.23 pada kategori Tinggi sebesar 19% dan kategori Sedang sebesar 91%. (2) Hasil belajar siswa mengalami peningkatan dari pretest ke posttest dengan nilai gain 0,57 dengan distribusi frekuensi 27% pada kategori Tinggi, 70% pada kategori Sedang dan 3% pada kategori Rendah (3) Kemudian hasil inferensial menunjukkan nilai siginifikan hasil uji hipotesis lebih kecil daripada nilai taraf siginifikan α 0.05 dimana 0,00 < 0,05. Hal ini berarti bahwa pembelajaran dengan metode Peta Konsep berpengaruh secara signifikan terhadap motivasi dan hasil hasil belajar siswa kelas IV SD Negeri Mangasa Makassar dengan nilai. Sehingga dapat disimpulkan bahwa metode Peta Konsep dapat diterapkan pada proses pembelajaran. Kata Kunci : Peta Konsep, Konsep Gaya, Motivasi Belajar, Hasil Belajar","PeriodicalId":166852,"journal":{"name":"JS (JURNAL SEKOLAH)","volume":"2 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-09-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"135690330","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"PENERAPAN MODEL PEMBALAJARAN PROBLEM BASED LEARNING DALAM PEMBELAJARAN PARAKARYA DAN PRODUK KREATIF","authors":"Dina Aulia, Wyanet Putri Alisha, Kafyanti Nurmeli, Armiati Armiati, Dessi Susanti","doi":"10.24114/js.v7i4.44544","DOIUrl":"https://doi.org/10.24114/js.v7i4.44544","url":null,"abstract":"Abstract : Implementation of Problem Based Learning Model in Crafts and Creative Products Subject. The world of education currently requires innovative learning models, one of which is the Problem Based Learning model. This research is action research which aims to: 1) Find out whether the implementation of the Problem Based Learning learning model can improve student learning outcomes. 2) Knowing whether the implementation of the PBL model can increase student learning participation. 3) Knowing of the implementation of the PBL model can improve the ability to convey ideas. The research subjects were XI grade students in the subject of Crafts and Creative Products at SMK 1 Padang Panjang. This research was conducted in two cycles consisting of planning, implementation, observation/ evaluation, and reflection by implementing the Problem Based Learning model. This research resulted in the implementation of Problem Based Learning which has an effect on increasing learning outcomes, student participation, and the ability to giving ideas. The implementation of the PBL model is effectively applied by teachers in learning that aims to improve student learning experiences. Suggestions for the future so that teachers can use a more varied learning model.Keyword : Problem Based Learning, Entrepreneurship, Creativity, Action Research. Abstrak : Penerapan Model Pembalajaran Problem Based Learning dalam Pembelajaran Parakarya dan Produk Kreatif. Dunia pendidikan saat ini memerlukan model pembelajaran yang inovatif salah satunya model pembelajaran Problem Based Learning. Penelitian ini berjenis penelitian tindakan kelas yang bertujuan untuk : 1) Mengidentifikasi implementasi model pembelajaran PBL apakah dapat meningkatkan hasil belajar, partisipasi belajar, dan kemampuan menyampaikan ide/ gagasan siswa, . Subjek penelitian yaitu siswa kelas XI pada mata pelajaran Prakarya dan Produk Kreatif di SMK 1 Padang Panjang. Penerapan PBL ini dilakukan sebanyak dua siklus yang terdiri dari perencanaan, pelaksanaan, observasi/ evaluasi, dan refleksi dengan mengimplementasikan model pembelajaran PBL. Penelitian ini menghasilkan penerapan pembelajaran PBL berpengaruh terhadap peningkatan hasil belajar, partisipasi siswa, dan kemampuan menyampaikan ide/ gagasan. Sehingga penerapan model pembelajaran PBL efektif diterapkan guru dalam pembelajaran yang betujuan untuk meningkatkan pengalaman belajar siswa. Saran untuk kedepannya agar guru dapat menemukan, mengembangkan dan menerapkan model pembelajaran yang lebih variatif.Kata Kunci : Problem Based Learning, Kewirausahaan, Kreatifitas, Penelitian Tindakan Kelas","PeriodicalId":166852,"journal":{"name":"JS (JURNAL SEKOLAH)","volume":"28 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-09-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"135690130","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}