{"title":"Mitigasi Intoleransi dan Radikalisme Beragama di Pondok Pesantren Melalui Pendekatan Pembelajaran Inklusif","authors":"Muhamad Ridwan Effendi","doi":"10.52593/PDG.01.1.05","DOIUrl":"https://doi.org/10.52593/PDG.01.1.05","url":null,"abstract":"Berdasarkan hasil penelitian Wahid Foundation, Yenny Wahid di tengah kegiatan workshop desa inklusi di Grage Hotel Cirebon yang bekerja sama dengan Komunitas Gerakan Desa Membangun (GDM) pada tahun 2016 lalu, menyampaikan bahwa kecenderungan masyarakat dalam berpandangan dan berperilaku intoleran yang dibungkus atas nama agama terus meningkat, terlebih hal itu dibuktikan dengan adanya rilis beberapa media yang menyebutkan bahwa provinsi Jawa Barat menjadi salah satu provinsi dengan kasus intoleransi dan radikalisme tertinggi di Indonesia. Sebagai provinsi dengan mayoritas penduduknya beragama Islam ditambah dengan banyaknya lembaga pendidikan pesantren, jelas hal ini kontra produktif. Dalam kajiannya ini, penelitian ini ingin menunjukkan bagaimana proses pembelajaran atau pendidikan pada pondok pesantren dalam merespon wacana intoleransi dan radikalisme atas nama agama agar dapat menepis pondok pesantren itu dianggap sebagai “sarang teroris”. Melalui metode kualitatif dan pendekatan lapangan yang dilakukan pada pondok pesantren Al-Asy’ariyah Wanayasa dan ponpok pesantren Nurul Jadid Bojong ini diuraikan bahwa masih terdapat pandangan dalam pondok pesantren yang belum siap menerima dan memproses pembelajaran dengan pendekatan inklusif sehingga hal ini memberikan dampak pada pemahaman keagamaan yang belum cukup terbuka.","PeriodicalId":405633,"journal":{"name":"Paedagogie: Jurnal Pendidikan dan studi Islam","volume":"55 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2020-06-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"131896201","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Penggunaan Prinsip-Prinsip Exciting Classrooms dalam Meningkatkan Minat Belajar dan Kesadaran Berperilaku Baik Peserta Didik","authors":"Akhmad Sulaiman","doi":"10.52593/PDG.01.1.03","DOIUrl":"https://doi.org/10.52593/PDG.01.1.03","url":null,"abstract":"Dewasa ini, tidak ada istilah berhenti untuk mambahas masalah pendidikan. Pendidikan dapat dikaji dari berbagai perspektif. Di dalam ruang kelas, guru memegang peranan penting. Efektivitas tujuan pembelajaran bergantung pada guru. Namun, banyak fakta, yang menunjukkan bahwa hal itu tidak terjadi. Hal itulah saat pencipataan kelas yang menarik diperlukan. Kelas yang menarik mengandung arti, pembelajaran yang menginspirasi, menyenangkan dan menantang seperti yang telah dilaksanakan pada pembelajaran Akidah Akhlak di MAN Purwakarta.","PeriodicalId":405633,"journal":{"name":"Paedagogie: Jurnal Pendidikan dan studi Islam","volume":"92 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2020-06-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"116568286","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Perspektif Hos Tjokroaminoto Tentang Pendidikan Islam","authors":"Endan Hamdan Ridwan","doi":"10.31904/MA.V30I2.4310","DOIUrl":"https://doi.org/10.31904/MA.V30I2.4310","url":null,"abstract":"Penelitian ini mencoba untuk mendeskripsikan pemikiran HOS Tjokroaminoto tentang Pendidikan Islam, penelitian ini merupakan penelitian dokumentasi perpustkaan (library research) dengan menggunakan pendekatan kualitatif naratif. Sedangkan metode yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan studi tokoh. Kajian studi tokoh adalah pengkajian secara sistematis terhadap pemikiran atau gagasan seorang pemikir muslim. Hasil penelitiannya adalah 1) Pendidikan karakter secara Islami benar-benar harus diterapkan baik di sekolah formil ataupun lingkungan keluarga, untuk membentengi diri dari dekadensi zaman Jahiliyah Modern. Karakter pendidikan Islam harus melalui :2) Pendidikan Islam harus berdasarkan Al-Quran dan Hadits.","PeriodicalId":405633,"journal":{"name":"Paedagogie: Jurnal Pendidikan dan studi Islam","volume":"35 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-08-05","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"114705532","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}