{"title":"Instalasi dan Penerangan Listrik pada kapal nelayan penangkap ikan Triple Energi terbarukan","authors":"S. Suhelmi, Muhammad Rizky Kurniawan","doi":"10.47709/elektriese.v12i02.1988","DOIUrl":"https://doi.org/10.47709/elektriese.v12i02.1988","url":null,"abstract":"Latar belakang: Topografi Kepulauan Nias perairannya dikelilingi Samudera Indonesia dimana potensi sumber daya alam kelautannya terdiri dari beberapa banyak jenis ikan yang didapat dan masyarakat Nias pada umumnya bekerja sebagai nelayan.Melihat hasil dari penangkapan ikan yang didapat oleh para nelayan dikepualauan Nias semangkin meningkat, maka dengan adanya Kapal nelayan penangkap ikan model Triplle Energi Terbarukan ini menjadi solusi tepat untuk menghemat bahan bakar minyak pada kapal \u0000Metode penelitian: Desain kapal mini model Triplle Energi Terbarukan dengan panjang kapal 2,5 m dan lebar 60 cm menggunakan tenaga listrik DC \u0000Hasil penelitian: konsep ini didukung dengan adanya tenaga solar celljenis mono-crystalline yang memiliki efisiensi panel surya daya sebesar 60 kW*Day,tenaga angin dan gelombang suara sehingga mendukung kapal dapat berlayar.","PeriodicalId":134558,"journal":{"name":"Elektriese: Jurnal Sains dan Teknologi Elektro","volume":"46 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-01-29","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"127629710","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Sistem Monitoring Air Compressor pada Sistem Pendistribusian Udara Berbasis IoT","authors":"Mohammd Syafri Hidayat, Dwi Sasmita Aji Pambudi, Anggara Trisna Nugraha","doi":"10.47709/elektriese.v12i02.1944","DOIUrl":"https://doi.org/10.47709/elektriese.v12i02.1944","url":null,"abstract":"Dengan berkembangnya teknologi otomasi di dunia industri, sistem monitoring operasional mesin industri merupakan sistem yang penting agar setiap mesin dapat dipantau kondisi dan tetap terjaga performanya, sehingga kegiatan industri tetap berjalan dan keselamatan pekerja dapat terjaga. Pada Workshop PT. X, terdapat mesin bantu yang memiliki peran penting dalam pengerjaan di setiap divisi adalah air compressor. Tangki kompresor telah dimodifikasi yang menjadi dua tangki sehingga kapasitas penyimpanan udara meningkat, karena itu membuat mesin kompresor bekerja 2-3 kali lebih lama dengan intensitas penggunaan yang tinggi dapat menjadikan penurunan performa kompresor lebih cepat hingga menimbulkan permasalahan yang fatal. Dari permasalahan yang ada, penulis ingin mebuat sistem monitoring dan proteksi berbasis IoT, untuk pemantauan kondisi dari air compressor melalui beberapa parameter pada interface panel dan website. Fitur pada website selain memonitoring secara realtime juga terdapat fungsi data record untuk mengetahui histori monitoring dengan jangka waktu yang dapat ditentukan. Untuk memudahkan perencanaan dan pelaksanaan tugas akhir ini memerlukan gambaran yang sistematis. Tahapan penyusunan penelitian ini adalah dengan mengidentifikasi masalah berdasarkan masalah yang timbul dilapangan. Tahap kedua adalah studi literatur mengenai air compressor dan sistem monitoring berbasis IoT. Lalu terdapat tahapan perencanaan, penyiapan komponen, perancangan sistem pada hardware dan software, kemudian pengukuran dan pengambilan data dan yang terakhir adalah tahapan dalam analisa serta pembahasan data. Nilai pembacaan yang ditunjukan oleh alat ukur terhadap media monitoring dari pressure gate (gauge) dengan sensor pressure pada tampilan display panel dan website memiliki selisih yang kecil pada hasil pembacaan air pressure. Nilai pembacaan yang ditunjukan oleh alat ukur multimeter terhadap media monitorg dari dengan power meter PM1200 pada tampilan display panel dan website memiliki selisih yang kecil pada hasil pembacaan arus dan voltase. Selisih tersebut disebabkan karena eror nilai akurasi dari sensor dan juga terdapat delay pengiriman data. Nilai eror yang terbaca pada sensor kecil, sehingga dapat diimplementasikan pada industri secara riil.","PeriodicalId":134558,"journal":{"name":"Elektriese: Jurnal Sains dan Teknologi Elektro","volume":"11 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-12-19","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"130233523","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Hafizh Ahmad Dzul A.Y, Urip Mudjiono, Anggara Trisna Nugraha
{"title":"Rancang Bangun Prototipe Sistem Kontrol Suhu dan Ketinggian Air pada Mesin Extruder","authors":"Hafizh Ahmad Dzul A.Y, Urip Mudjiono, Anggara Trisna Nugraha","doi":"10.47709/elektriese.v12i02.1872","DOIUrl":"https://doi.org/10.47709/elektriese.v12i02.1872","url":null,"abstract":"Pada penelitian ini, akan dibuat prototipe sistem kontrol suhu yang akan mendinginkan air menggunakan thermoelectrik cooler sebagai alternatif pendingin yang menggunakan freon dan ukuran yang relative besar. Pada penelitian ini selain menggunakan thermoelectrik cooler sebagai bahan utama pendingin tetapi juga menggunakan kipas untuk membuang kalor dari thermoelectrik cooler tersebut sehingga suhu dingin yang dihasilkan menjadi lebih maksimal. Selain itu, Arduino juga digunakan sebagai kontrol utama alat ini dan mengatur relay yang mana jika alat tersebut telah mencapai suhu yang diinginkan akan otomatis mati agar menghemat energi, menampilkan suhu yang terbaca oleh sensor suhu pada LCD. Kegiatan penelitian diawali dengan proses berpikir ilmiah untuk mendapatkan gambaran tentang masalah penelitian yang akan dilakukan. Selama proses berpikir, kegiatan identifikasi masalah dilakukan melalui wawancara dan observasi lapangan. Pada penelitian kali ini, terdapat masalah yang terjadi pada mesin extruder tali mono yang menyebabkan rusaknya hasil produksi untuk pembuatan tali dan dan jaring. Rusaknya hasil produksi terletak pada proses pengkondisian suhu yang terdapat pada wadah bak air dingin yang suhunya juga panas akibat dari benang senar yang melewati tahap sebelumnya, hal ini menyebabkan hasil benang senar mudah putus dan menumpuk pada bak air dingin saat mesin beroperasi lama. Untuk menjaga kestabilan suhu pada bak air mesin extruder, diperlukan sirkulasi air yang tepat tanpa membuang air lama yang telah panas dengan yang baru, yaitu dengan melewati sistem pendinginan pada tangki pendingin yang telah dirancang dengan baik. Dengan menjaga kestabilan suhu pada air, maka air yang seharusnya dapat mencapai suhu <70?C dan dapat merusak hasil produksi bahan dasar pembuatan tali dan jaring ini dapat distabilkan hingga hampir sama dengan suhu air normal yaitu <27?C didaerah Surabaya dan sekitarnya.","PeriodicalId":134558,"journal":{"name":"Elektriese: Jurnal Sains dan Teknologi Elektro","volume":"196 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-11-18","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"125805974","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Pemanfaatan Sensor Ultrasonik sebagai Purwarupa Pengukur Ketinggian Air pada Tangki Pembuangan Air Kotor di Kapal","authors":"Dwi Ananda Ramadhani, Edy Hidayat, Anggara Trisna Nugraha","doi":"10.47709/elektriese.v12i02.1871","DOIUrl":"https://doi.org/10.47709/elektriese.v12i02.1871","url":null,"abstract":"Kebutuhan teknologi kapal di zaman yang terus berkembang harus diimbangi dengan inovasi akan peningkatan fungsi teknologi. Air kotor yang ditampung dalam tangki pembuangan di kapal berupa kotoran manusia, cairan medis, air bekas laundry dan dapur, dan air hasil pemisahan oli. Pembuangan air kotor yang masih manual di beberapa kapal, diupayakan untuk dijadikan otomatis. Penambahan sensor akan mempermudah awak kapal dalam memantau level volume yang terisi di tangki pembuangan air. Pembuatan purwarupa membutuhkan kalibrasi sensor yang digunakan yaitu sensor ultrasonik JSN-SR04. Cara kalibrasi yaitu membandingkan hasil pembacaan sensor JSN-SR04 dengan alat ukur penggaris. Untuk memastikan akurasi pembacaan sensor maka dilakukan kalibrasi. Kalibrasi pengukuran jarak obyek menggunakan pembanding berupa penggaris. Hasil Pembacaam Sensor Ultrasonik JSN-SR04 dapat berfungsi sesuai yang dibutuhkan saat diletakkan di atas tangki purwarupa. Aktuator berupa pompa dan solenoid bekerja sesuai dengan program yang dibuat. Permukaan air yang tidak rata akibat guncangan dapat mempengaruhi pembacaan nilai sensor ultrasonik.\u0000Sistem sebaiknya ditambahkan komponen notifikasi seperti alarm buzzer atau lampu sebagai penanda air kotor telah dibuang atau tangki sedang kosong.","PeriodicalId":134558,"journal":{"name":"Elektriese: Jurnal Sains dan Teknologi Elektro","volume":"9 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-11-18","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"123660731","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Implementasi Sistem Monitoring pada Panel Listrik","authors":"Andrian Dwi Dharmawan, Lilik Subiyanto, Anggara Trisna Nugraha","doi":"10.47709/elektriese.v12i02.1852","DOIUrl":"https://doi.org/10.47709/elektriese.v12i02.1852","url":null,"abstract":"Sistem monitoring panel tegangan listrik merupakan sebuah sistem pemantau panel tegangan listrik. Sistem pemantau ini dibuat untuk memantau data yang terdapat pada panel listrik yaitu berupa tegangan, arus, dan frekuensi. Pemantauan panel tegangan listrik menggunakan beberapa sensor untuk membaca data yang ada pada panel tegangan. Sensor PZEM-004T digunakan untuk membaca arus dan tegangan yang melewati setiap fasa pada panel tegangan, Rangkaian sensor frekuensi digunakan untuk membaca frekuensi pada salah satu fasa setiap panel tegangan yang dipantau. Pengumpulan data dilakukan dengan cara melakukan pengamatan dan pendataan terhadap objek yang diteliti. Pengumpulan data secara spesifik tentang peralatan yang akan dibahas dapat dilakukan dengan mencari informasi dari literatur yang terpercaya yakni melalu situs web yang memuat bahan atau informasi materi yang berhubungan dengan peralatan yang akan dibahas dan melakukan konsultasi terhadap teknisi perusahaan yang ahli dan berpengalaman dalam bidang pemeliharaan listrik dan instrumentasi. Nilai yang ditunjukan oleh alat ukur terhadap media monitoring memiliki selisih yang cukup besar pada hasil pembacaan daya. Selisih tersebut disebabkan karena nilai faktor daya yang kurang baik","PeriodicalId":134558,"journal":{"name":"Elektriese: Jurnal Sains dan Teknologi Elektro","volume":"2587 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-11-16","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"128801818","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Ayu Bintari, Urip Mudjiono, Anggara Trisna Nugraha
{"title":"Analisa Pentahanan Netral dengan Tahan Menggunakan Sistem TN-C","authors":"Ayu Bintari, Urip Mudjiono, Anggara Trisna Nugraha","doi":"10.47709/elektriese.v12i02.1853","DOIUrl":"https://doi.org/10.47709/elektriese.v12i02.1853","url":null,"abstract":"Grounding System adalah seperangkat alat yang digunakan untuk mengalirkan arus berlebih ke tanah, sehingga melindungi manusia dari sengatan listrik. Pemakaian sistem TN-C terhadap Neutral Grounding Resistance untuk melihat optimalisasi dari penggunaan tersebut terhadap transformator dengan melihat nilai pentanahan. Setelah dilakukan penelitian didapatkan hasil bahwa tidak ada laju penurunan nilai tahanan pentanahan menggunakan sistem pentanahan dengan tahanan menggunakan media resistansi. Tahapan penyusunan tugas akhir ini adalah dengan mengidentifikasi masalah berdasarkan masalah yang sering timbul dilapangan. Tahap kedua adalah studi literatur mengenai transformator, gangguan kelistrikan, sistem proteksi kelistrikan, sistem proteksi kelistikan, sistem pentahanan, dan jenis-jenis sistem pembumian. Lalu terdapat tahapan penyusunan laporan, penyiapan bahan dan material seperti mempersiapkan jaringan sistem TN-C, pengukuran dan pengambilan data dan yang terakhir adalah tahapan dalam analisa serta pembuatan data. Hasil pengukuran pentanahan tanah tanpa media resistansi pada lokasi 1 dan lokasi 2 sudah cukup baik untuk pemasangan grounding dengan nilai resistivitas sebesar 30 ?.m dan 100 ?.m, hasil pengukuran menggunakan media resistansi garam 30% air 70% di lokasi 1 dan lokasi 2 sudah cukup baik, dibawah ketetapan yang berlaku yaitu dibawah 5 ?, hasil pengukuran menggunakan menggunakan media resistansi variasi garam 50%, air 50% dan garam 70%, air 30% pada lokasi 1 dan lokasi 2 variasi sudah sesuai dengan nilai ketentuan yang disepakati yaitu dibawah 5 ?.","PeriodicalId":134558,"journal":{"name":"Elektriese: Jurnal Sains dan Teknologi Elektro","volume":"27 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-11-16","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"133841133","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Sistem Informasi Manajemen Administrasi E-KTP Berbasis Web di Desa Jamblang Kabupaten Cirebon","authors":"Asrie Annisa Pratiwi, Rudi - Hermawan, Rahman Abdillah","doi":"10.47709/elektriese.v12i01.1679","DOIUrl":"https://doi.org/10.47709/elektriese.v12i01.1679","url":null,"abstract":"Administrasi Kependudukan adalah rangkaian kegiatan dalam pengolahan dan penerbitan dokumen dan Data Kependudukan melalui Pendaftaran Penduduk, Pencatatan Sipil, pengelolaan informasi Administrasi Kependudukan. Salah satu informasi yang dikelola oleh lembaga pelayanan publik yaitu Kartu Tanda Penduduk. Kartu Tanda Penduduk yang dilengkapi cip yang merupakan identitas resmi penduduk sebagai bukti diri yang diterbitkan oleh Instansi Pelaksana. Jenis layanan dalam pencetakan e-ktp diantaranya pencetakan e-ktp baru, pencetakan e-ktphilang/rusak, pencetakan perubahan biodata diri penduduk pada KTP sebelumnya, pembetulan bagi penduduk pindah/datang. Hal ini akan lebih efektif dan efisien jika dilakukan menggunakan sistem informasi yang dapat mengelola data pengajuan secara dinamis, lebih cepat dan mudah untuk dilakukan oleh penduduk atau petugas registrasi. Tujuan pembuatan sistem informasi Manajemen Administrasi e-ktp diharapkan dapat memberikan pelayanan publik yang lebih baik yaitu dengan mempermudah pengolahan data pengajuan layanan e-ktp. Metode penulisan yang digunakan dalam penulisan ini adalah metode Incremental yaitu metode penulisan yang terdiri dari Komunikasi, Perencanaan, Pemodelan, Kontruksi, Penyerahan Sistem. Dengan Sistem Informasi Manajemen Administrasi e-ktp membantu dalam pelayanan e-ktp menjadilebih efektif dan efisien. Dengan sistem ini, pengelolaan data pengajuan e-ktp dapat dilakukan dengan mudah dan juga dapat dilakukan dimana saja.","PeriodicalId":134558,"journal":{"name":"Elektriese: Jurnal Sains dan Teknologi Elektro","volume":"90 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-08-23","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"114598823","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Rancang Bangun Alat Pengukur Data Kelistrikan dengan Aplikasi Android MQTT Dash","authors":"Rizki Priya Pratama","doi":"10.47709/elektriese.v12i01.1673","DOIUrl":"https://doi.org/10.47709/elektriese.v12i01.1673","url":null,"abstract":"Penghematan listrik dapat dimulai dari memakai listrik seperlunya. Penghematan listrik juga dapat menurunkan pengeluaran rumah tangga. Salah satu cara penghematan penggunaan listrik adalah dengan mengetahui jumlah pemakaian secara real time. Metode yang digunakan adalah Research and Development / (RD) yang bertujuan untuk menghasilkan produk. Alat ini menggunakan ESP32 untuk memproses data dan mengirimkan ke MQTT Broker, sensor ZMPT101B untuk mengukur tegangan dan sensor YHDC SCT-013-000 untuk mengukur arus. Proses pembacaan sensor-sensor tersebut dengan cara mencacah sinyal tegangan dan arus yang masuk, dan setiap cacahan tersebut dikuadratkan, dan dijumlahkan dengan data sebelumnya sampai batas akhir cacahan yang ditentukan. Proses ini menghasilkan tegangan rms, arus rms, daya nyata, daya semu, faktor daya, sudut dan daya reaktif. Data-data ini dikirimkan ke aplikasi MQTT Dash. Alat ini memiliki batas pengukuran terendah 0,03A dan sensitivitas pengukuran 9,7mA/bit dengan kemampuan pembacaan sampai dengan 40 Ap-p (14,14A). Arus yang diukur rata-rata antara 0A sampai 3,87A dengan hasil rata-rata error relatif -0,22%. Alat ini memiliki batas pengukuran tegangan terendah 0,39V dengan sensitivitas ADC 172mV/bit dengan kemampuan pembacaan sampai dengan 250V. Tegangan yang diukur rata-rata antara 0 V sampai 233.3V dengan hasil rata-rata error relatif 0,113%","PeriodicalId":134558,"journal":{"name":"Elektriese: Jurnal Sains dan Teknologi Elektro","volume":"218 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-08-19","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"134368118","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
M. Rahman, Joessianto Eko Poetro, Anggara Trisna Nugraha
{"title":"Rancang Bangun Sistem Monitoring dan Proteksi Motor 1 Phasa terhadap Gangguan Over Voltage dan Under Voltage","authors":"M. Rahman, Joessianto Eko Poetro, Anggara Trisna Nugraha","doi":"10.47709/elektriese.v11i02.1665","DOIUrl":"https://doi.org/10.47709/elektriese.v11i02.1665","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan membuat suatu alat yang bertugas untuk mengamankan motor induksi tiga fasa terhadap gangguan over voltage dan under voltage berbasis Arduino Mega 2560. Pengaman ini berfungsi untuk memutuskan sumber tegangan 3 phasa apabila melebihi standar over voltage dan under voltage yang diijinkan. Alat ini juga terdapat fitur monitoring terhadap tegangan, dan arus. Perancangan sistem pengaman dan monitoring motor induksi 3 fasa seperti membuat rancangan rangkaian sensor tegangan dan arus, rancangan rangkaian relay, sensor dan mikrokontroller. Pengujian rangkaian sensor tegangan dengan membandingkan nilai pengukuran dan teori. Pengujian rangkaian sensor arus dengan membandingkan nilai pengukuran dan teori berdasarkan rumus tegangan pada persamaan. Pengujian rangkaian relay. Pengujian dan Pembahasan Pengaman Motor Induksi 3 Fasa Terhadap Gangguan Over voltage dan under voltage. Nilai yang ditunjukan oleh alat ukur terhadap media monitoring memiliki selisih pada hasil pembacaan daya. Proteksi over voltage mempunyai setting point diatas 240 volt dan setting point under voltage mempunyai setting point dibawah 200 volt. Sistem Pengaman motor induksi 3 fasa berbasis Arduino Mega 2560 yang dirancang dapat mengamankan motor induksi 3 fasa terhadap gangguan over voltage dan under voltage. Perbedaan hasil pengukuran alat ukur dan pembacaan sensor tegangan dan arus yang di tampilkan pada LCD monitoring terdapat error dengan besaran tegangan R sebesar 0.06%, tegangan S sebesar 0.06% dan tegangan T sebesar 0.07% pada sesnsor arus sebesar arus R, 1.77% pada arus S, dan 7.21% pada arus T sebesar 7.21%.","PeriodicalId":134558,"journal":{"name":"Elektriese: Jurnal Sains dan Teknologi Elektro","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-08-06","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"126462157","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Penyearah Setengah Gelombang Tiga Phasa Tak Terkontrol Menggunakan Motor Induksi Tiga Phasa","authors":"Anggara Trisna Nugraha, Muhammad Indrastata I.A, Salsabila Ika Yuniza, Novsyafantri Novsyafantri","doi":"10.47709/elektriese.v11i02.1667","DOIUrl":"https://doi.org/10.47709/elektriese.v11i02.1667","url":null,"abstract":"Penyearah setengah gelombang 3 fasa tanpa kendali merupakan rangkaian penyearah yang mengubah AC menjadi DC yang dipasang dengan trafo star delta sebagai penurun tegangan dari sumber AC dan dioda sebagai penyearah. Rangkaian ini memiliki keluaran hanya bagian positif dalam satu panjang gelombang dari masukan sebagai gelombang sinus dimana terdapat bagian negatif dan bagian positif dalam satu panjang gelombang. Namun, induksi memiliki sifat menyimpan arus. Dengan demikian, tegangan melintasi beban menjadi 0 dan arus yang mengalir masih ada. Hal ini terjadi karena ada arus yang tersimpan di induktor kemudian dilepaskan ke beban setelah tegangan beban habis. Analisis rangkaian penyearah setengah gelombang tiga phasa tak terkontrol ada tiga tahapan yaitu analisis fungsi komponen, simulasi kerja rangkaian, dan analisis hasil percobaan. Ketiga tahap ini dilakukan secara bertahap dan berurutan sesuai urutannya tersebut. Berdasarkan hasil penghitungan, pengukuran, dan presentase mistakess dari rangkaian penyearah setengah gelombang tiga phasa tak terkontrol menggunakan motor tiga phasa memiliki nilai yang berbeda dengan hasil dari perhitungan yang telah dilakukan dengan hasil tersebut dapat diketahui bahwa rangkaian penyearah tiga fasa setengah gelombang tak terkendali dengan motor induksi tiga fasa memiliki ketidak sesuaian antara hasil perhitungan dengan hasil pengukuran, sehingga rangkaian tidak memenuhi standar pembelajaran elektronika daya dan penggerak listrik. Penyearah setengah gelombang tiga fasa yang tidak terkontrol dengan motor induksi tiga fasa dipasang pada saat keluaran rangkaian telah lulus uji dan simulasi rangkaian, rangkaian ini terdiri dari rangkaian penyearah tiga fasa dan rangkaian motor induksi tiga fasa","PeriodicalId":134558,"journal":{"name":"Elektriese: Jurnal Sains dan Teknologi Elektro","volume":"9 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-08-06","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"123954214","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}