{"title":"SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN PENERIMAAN KARYAWAN ADMINISTRASI RUMAH SAKIT SYEKH YUSUF GOWA MENGGUNAKAN METODE AHP","authors":"Sidhy Adyunitra Abandika","doi":"10.33096/busiti.v3i2.1018","DOIUrl":"https://doi.org/10.33096/busiti.v3i2.1018","url":null,"abstract":"Rumah sakit adalah salah satu tempat atau sarana untuk mendapatkan pertolongan bagi pasien yang ingin dirawat. Sistem penerimaan calon karyawan baru di Rumah Sakit Syekh Yusuf Gowa saat ini masih berjalan dan dilakukan secara manual. Analytical Hierarchy Process (AHP) yaitu salah satu metode untuk membantu menyusun suatu prioritas dari berbagai pilihan dengan menggunakan berbagai kriteria. Pengimplementasian metode AHP dalam sistem pendukung keputusan penerimaan calon karyawan administrasi RS. Syekh Yusuf Gowa dapat membantu memudahkan decision maker karena menggunakan nilai berdasarkan tingkat kepentingan yang telah ditentukan oleh rumus AHP. 2. Perekrutan calon karyawan adminsistrasi RS. Syekh Yusuf Gowa dengan sistem pendukung keputusan dimulai dengan penginputan kriteria yaitu enam indikator penilaian kinerja pegawai dan alternatif yaitu nama calon karyawan lalu membandingkan kriteria dan alternatif dengan memberikan nilai yang menghasilkan perangkingan. Hasil yang didapatkan nilai tertinggi kepada Lanny Pratiwi,S.Kep dengan nilai 0,65. Sedangkan yang terendah kepada Darmawati dengan nilai 0,13.","PeriodicalId":447053,"journal":{"name":"Buletin Sistem Informasi dan Teknologi Islam","volume":"4 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-05-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"128308222","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Yudha Nugraha Syailendra, Siska Anraeni, S. Abdullah
{"title":"Aplikasi Donasi Pendidikan Anak Asuh Dengan Metode Profile Matching Berbasis Android","authors":"Yudha Nugraha Syailendra, Siska Anraeni, S. Abdullah","doi":"10.33096/busiti.v3i2.1016","DOIUrl":"https://doi.org/10.33096/busiti.v3i2.1016","url":null,"abstract":"Abstrak - Saat ini terdapat berbagai macam strategi proses pembinaan. Salah satunya adalah dengan memanfaatkan perkembangan teknologi informasi. Manfaat dari perkembangan teknologi informasi yang semakin maju dapat dirasakan oleh berbagai macam sektor seperti ekonomi, teknologi, bisnis, dan lain-lain. Sektor sosial dan pendidikan merupakan salah satu sektor yang juga merasakan dampak positif dari perkembangan teknologi. Panti Asuhan merupakan sebuah yayasan yang menaungi anak yatim piatu sebagai manifestasi dan bentuk kepedulian anak-anak yatim piatu yang tidak mampu, dimana anak asuh dibiayai kebutuhan sehari- harinya seperti pemberian sembako, uang pembinaan setiap bulannya, dan bantuan dana pendidikan. Pemilihan anak asuh pada panti asuhan saat ini dilakukan dengan cara memberi rekomendasi anak asuh dari pengurus panti asuhan. Untuk mengatasi kendala pada saat pemilihan anak asuh agar menjadi tepat sasaran, maka diperlukan adanya suatu sistem yang mampu memberikan keputusan penerimaan anak-anak yang layak menjadi anak asuh berdasarkan kriteria tertentu.","PeriodicalId":447053,"journal":{"name":"Buletin Sistem Informasi dan Teknologi Islam","volume":"77 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-05-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"123899995","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Penerapan Metode RAD dan Algoritma Fifo Pada Aplikasi Antrian Pasien Puskesmas","authors":"Siti Gayatri Hehanussa, Erick Irawadi, Wistiani Astuti","doi":"10.33096/busiti.v3i2.1189","DOIUrl":"https://doi.org/10.33096/busiti.v3i2.1189","url":null,"abstract":"Pendaftaran antrian yang masih di lakukan secara manual oleh Puskesmas Tomalehu menjadi kendala bagi pasien dan dokter karena proses pecatatan masih dilakukan secara manual sehingga terjadinya penumpukan antrian dan tidak tertib dalam proses antrian. Penelitian ini bertujuan untuk membuat sebuah aplikasi berbasis web secara offline dan online, yang terdiri dari pasien baru dan pasien lama yaitu pasien baru adalah pasien yang melakukan pendaftaran secara offline karena pasien harus melakukan registrasi secara offline menggunakan LAN di puskesmas tomalehu, Ketika selesai melakukan registrasi maka pasien baru akan di anjurkan ke online dan status nya menjadi pasien lama. Metode yang dilakukan dalam penelitian ini adalah Rapid Application Development dan algoritma FIFO, cara pengumpulan data pada penelitian ini dengan wawancara observasi dan dokumentasi. Pada penelitian ini menghasilkan aplikasi web yang berbasis offline dan online yang terdiri dari pasien lama dan pasien baru. Kesimpulan yang dapat diambil dari penelitian ini berupa sebuah Sistem pendaftaran antrian secara Online dan offline yang dapat mengatasi masalah seperti pengambilan nomor antrian, dan laporan harian kunjungan pasien. Aplikasi web memberikan kemudahan bagi petugas dan pasien untuk mendaftar dan mengatur antrian.","PeriodicalId":447053,"journal":{"name":"Buletin Sistem Informasi dan Teknologi Islam","volume":"53 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-05-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"122694646","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Aplikasi Helpdesk Dengan Pendekatan Knowledge Management System Menggunakan Framework Codeigniter Dan Notifikasi Telegram","authors":"Shidiq Arif Siwiantoko, H. Herman, Huzain Azis","doi":"10.33096/busiti.v3i2.1119","DOIUrl":"https://doi.org/10.33096/busiti.v3i2.1119","url":null,"abstract":"Pengadilan Tinggi Makassar membawahi 27 satuan kerja Pengadilan Negeri sehingga bagian Teknologi Informasi Pengadilan Tinggi tidak hanya menanggani permasalahan di Pengadilan Tinggi saja tetapi juga permasalahan pada Pengadilan Negeri. Bagian Teknologi Informasi Pengadilan Tinggi Makassar belum memiliki suatu aplikasi yang dapat digunakan sebagai media untuk melaporkan masalah terkait aplikasi, server serta kendala teknis yang berhubungan dengan teknologi informasi serta belum ada basis knowledge yang berkaitan dengan teknologi informasi. Untuk saat ini jika terjadi permasalah yang tidak dapat diselesaikan pada satuan kerja Pengadilan Negeri maka bagian teknologi informasi Pengadilan Negeri akan menghubungi bagian teknologi informasi Pengadilan Tinggi Makassar melalui media whatsapp atau telephone untuk melaporkan permasalah dan meminta bantuan untuk diperbaiki. Hal itu membuat permasalah yang ada tidak terdokumentasikan dengan baik serta sulit untuk dilakukan monitoring dan pelaporan. Berangkat dari permasalahan yang ada maka penulis tertarik untuk membuat sebuah aplikasi helpdesk yang dapat menjadi solusi dari permasalah yang ada. Aplikasi ini akan dibangun dalam bentuk web dengan menggunakan Framework Codeigniter versi 3.1.10 yang akan diintegrasikan dengan aplikasi telegram. Metode yang digunakan dalam pembuatan aplikasi ini yaitu dengan menggunakan metode Extreme Programming yang termasuk kedalam Agile Methods.","PeriodicalId":447053,"journal":{"name":"Buletin Sistem Informasi dan Teknologi Islam","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-05-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"130590937","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"PENERAPAN METODE TECHNIQUE FOR ORDER PREFERENCE BY SIMILARITY TO IDEAL SOLUTION (TOPSIS) PADA SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN MENU MAKANAN BAGI BALITA YANG MENGALAMI KEKURANGAN GIZI","authors":"Yusrina Mukhlis, Siska Anraeni, Ihwana As’ad","doi":"10.33096/busiti.v3i2.1204","DOIUrl":"https://doi.org/10.33096/busiti.v3i2.1204","url":null,"abstract":"Pengambilan keputusan untuk pemilihan menu makanan pada pasien balita yang mengalami kekurangan gizi di Puskesmas Maniangpajo hingga saat ini masih menggunakan pemilihan makanan secara manual seperti hanya memberikan saran menu makanan selingan saja melalui sosialisasi. Kemudian, dengan adanya kepercayaan orang tua yang asal memberikan makanan dengan harapan bayi akan cepat besar dan cepat kenyang meski tidak sesuai kebutuhan gizi. Selain itu, untuk saat ini belum ada sistem yang di gunakan untuk membantu pemilihan makanan di Puskesmas Maniangpajo. Penelitian ini bertujuan untuk membantu pemilihan menu makanan bagi balita yang mengalami kekurangan gizi. Metode yang digunakan adalah Metode TOPSIS yang melakukan perangkingan terhadap alternatif terpilih. Dimana alternatif terpilih yang terbaik tidak hanya memiliki jarak terpendek dari solusi ideal positif, tetapi juga memiliki jarak terpanjang dari solusi ideal negatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Alternatif Susu terpilih dalam rekomendasi pemilihan menu makanan bagi Balita atas nama Muh Adzan yang sesuai dengan penilaian kriteria","PeriodicalId":447053,"journal":{"name":"Buletin Sistem Informasi dan Teknologi Islam","volume":"2016 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-05-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"131106069","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Muhammad Yushar Mattola, Purnawansyah Purnawansyah, Farniwati Fattah
{"title":"Implementasi Pendeteksi Barang pada Toko Omega Sport Berbasis Arduino dengan Sistem Bot Telegram","authors":"Muhammad Yushar Mattola, Purnawansyah Purnawansyah, Farniwati Fattah","doi":"10.33096/busiti.v3i2.1196","DOIUrl":"https://doi.org/10.33096/busiti.v3i2.1196","url":null,"abstract":"Toko omega sport menjual berbagai macam alat olahraga seperti raket, bola besar, bola volley, bola futsal, bola takraw, baju olahraga, sepatu olahraga, barbel, dll dan juga memiliki beberapa type dan jumlah yang banyak, karena itu sering terjadi kesalahan penghitungan jumlah barang. Pada penelitian ini menggunakan Telegram sebagai aplikasi pesan chatting yang memungkinkan pengguna untuk mengirimkan pesan chatting rahasia. Pada proses pengimputan barang pada toko omega sport masih manual sehingga penulis menciptakan suatu alat yang dapat menginput barang masuk dan barang keluar menggunakan barcode scanner. Sistem yang dapat mempermudah pemilik toko omega sport dalam penginputan barang yang berupa raket bulutangkis, bola, baju olahraga sistem pendeteksi jumlah barang berbasis arduino melalui bot telegram. Hasil yang diperoleh dari penelitian adalah memberikan kemudahan bagi tokoh omega sport dalam pendeteksi barang pada toko omega sport berbasis arduino dengan sistem bot telegram dan website dibuat dengan memanfaatkan barcode scanner dan menyambungkan ke arduino uno. Sistem ini berkerja dengan membaca barcode yang ada pada barang tersebut kemudian akan di kirim dan disimpan dalam database. Dengan adanya sistem ini diharapkan dapat membantu toko omega sport untuk mendeteksi barang yang masuk dan keluar beserta stok barang yang tersedia.","PeriodicalId":447053,"journal":{"name":"Buletin Sistem Informasi dan Teknologi Islam","volume":"25 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-05-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"121258235","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Wa Ode Tanti, Poetri Lestari Lokapitasari, L. Hayati
{"title":"Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Program Studi Perguruan Tinggi Menggunakan Metode SMART Berbasis Web","authors":"Wa Ode Tanti, Poetri Lestari Lokapitasari, L. Hayati","doi":"10.33096/busiti.v3i2.1069","DOIUrl":"https://doi.org/10.33096/busiti.v3i2.1069","url":null,"abstract":"Sistem pendukung keputusan penentuan program studi perguruan tinggi menggunakan metode SMART berbasis web merupakan aplikasi yang dapat membantu calon mahasiswa dan siswa SMA untuk mendapatkan rekomendasi program yang tepat sesuai Nilai akademik, Minat dan Penghasilan Orang Tua studi di Universitas Muslim Indonesia. Dalam membantu menentukan rekomendasi prodi penulis menggunakan metode Simple Multi Attribute Rating Technique (SMART). Untuk menentukan presentase akurasi atau ketepatan dalam menganalisa jurusan yang cocok bagi calon mahasiswa baru. Metode smart memberikan nilai akhir berdasarkan range atau keputusan untuk mentukan masuk kategori yang cocok untuk pengguna sebagai rekomendasi pilihan jurusan. Berdasarkan hasil pengujian yang telah dilakukan dengan menggunakan teknik blackbox pada pengujian Alpha yang telah dilakukan dapat ditarik kesimpulan bahwa aplikasi sudah berjalan dan sistem pendukung keputusan ini dapat menentukan program studi dengan menggunakan metode SMART. Dan pada pengujian beta menghasilkan persentase tertinggi dari kuesioner yaitu sebanyak 85,23% menyatakan sangat setuju dengan adanya sistem pendukung keputusan penentuan program studi perguruan tinggi berbasis web dengan pemanfaatan metode Simple Multi Attribute Rating Technique (SMART). Oleh karena itu dapat ditarik kesimpulan bahwa aplikasi ini memang baik untuk diterapkan dan sesuai dengan kinerja dan kebutuhan calon mahasiswa UMI sehingga juga mempermudah calon mahasiswa untuk memperoleh rekomendasi program studi.","PeriodicalId":447053,"journal":{"name":"Buletin Sistem Informasi dan Teknologi Islam","volume":"11 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-05-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"125750021","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"NOTIFIKASI BOT TELEGRAM UNTUK MONITORING JARINGAN PADA KEMENTRIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN UNTIA","authors":"Mahfuddin Mukmin, Purnawansyah Purnawansyah, Mardiyyah Hasnawi","doi":"10.33096/busiti.v3i2.1162","DOIUrl":"https://doi.org/10.33096/busiti.v3i2.1162","url":null,"abstract":"Kementrian Perikanan dan Kelautan UNTIA menggunakan teknologi internet untuk menunjang kegiatan mereka. Ada kalanya network administrator tidak berada di tempat untuk memonitoring jaringan, sehingga apabila terjadi masalah pada jaringan akan membutuhkan waktu yang lama untuk mengetahuinya. Agar kegiatan yang dilakukan melalui jaringan internet selalu berjalan dalam keadaan lancar, maka digunakan sebuah mekanisme monitoring jaringan untuk mengontrol jaringan internet agar tetap dalam kondisi baik. Sistem monitoring yang dapat diintregasikan dengan pengiriman notifikasi langsung ke network administrator saat perangkat mengalami gangguan melalui fitur Bot API pada Telegram Messenger, server dapat berkomunikasi dengan network administrator melalui aplikasi Telegram Messengger yang terpasang pada smartphone milik network administrator, adapun langkah-langkah menerapkan notifikasi bot telegram yaitu dengan membuat Bot melalui BotFather kemudian awali dengan /start lalu mengirim pesan untuk mendapatkan parameter Telegram ID, selanjutnya langkah yang terakhir adalah membuat script untuk mengirimkan pesan notifikasi. Hasil penelitian ini adalah Router Mikrotik dan Bot Telegram akan mendeteksi masalah pada jaringan dan memberikan notifikasi kepada administrator. Notifikasi akan dikirim dengan rata-rata waktu 6,5 detik, sedangkan notifikasi untuk Menu Bot Telegram yakni rata-rata waktu 6,8 detik.","PeriodicalId":447053,"journal":{"name":"Buletin Sistem Informasi dan Teknologi Islam","volume":"61 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-05-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"131011405","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Andi Muhammad Adnan Rusdy, Purnawansyah Purnawansyah, H. Herman
{"title":"Penerapan Metode Regresi Linear Pada Prediksi Penawaran dan Permintaan Obat Studi Kasus Aplikasi Point Of Sales","authors":"Andi Muhammad Adnan Rusdy, Purnawansyah Purnawansyah, H. Herman","doi":"10.33096/busiti.v3i2.1130","DOIUrl":"https://doi.org/10.33096/busiti.v3i2.1130","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk melakukan prediksi terhadap permintaan obat berdasarkan data penawaran obat pada apotek melalui media aplikasi Point of Sales menggunakan metode Regresi Linier. Metode Regresi Linier merupakan salah satu pendekatan statistik yang menggambarkan hubungan antara dua variabel atau lebih melalui sebuah garis lurus untuk memprediksi kemungkinan di masa depan. Dalam penelitian ini digunakan dua variabel yaitu variabel penawaran yang merupakan variabel bebas (independen) dan variabel permintaan yang merupakan variabel terikat (dependen). Metode Regresi Linier ini digunakan sebagai pendekatan forecasting atau prediksi objek terkait dengan pengukuran performansi menggunakan Mean Square Error, Root Mean Square Error serta Mean Absolute Percentage Error. Data yang digunakan dalam proses prediksi ini adalah data transaksi pada apotek yang meliputi data penjualan dan data ketersediaan obat pada warehouse apotek. Data transaksi yang digunakan sebagai data sampel merupakan data transaksi apotek dalam kurun waktu 3 bulan mulai dari Januari hingga Maret 2021. Hasil penelitian ini menunjukkan pendekatan metode Regresi Linier berada pada nilai optimum. Berdasarkan hasil pengujian menggunakan pendekatan Mean Absolute Percentage Error, Mean Squre Error dan Root Mean Square Error dan masing-masing menunjukkan hasil sebesar 4.914%, 1.065 dan 1.032 Sehingga prediksi penawaran dan permintaan obat menggunakan aplikasi Point of Sales dengan pendekatan algoritma Regresi Linier dapat diterapkan pada studi kasus penelitian ini.","PeriodicalId":447053,"journal":{"name":"Buletin Sistem Informasi dan Teknologi Islam","volume":"70 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-05-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"116242718","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Sitti rahmah Jabir, A. Tenripada, M. Asis, Dewi Widyawati, Amaliah Faradibah
{"title":"Pengembangan Solusi Perawatan Kesehatan Terhadap Autism Spectrum Disorder (ASD) Menggunakan Pendekatan Data Analysis","authors":"Sitti rahmah Jabir, A. Tenripada, M. Asis, Dewi Widyawati, Amaliah Faradibah","doi":"10.33096/busiti.v3i2.1397","DOIUrl":"https://doi.org/10.33096/busiti.v3i2.1397","url":null,"abstract":"Autism Spectrum Disorder (ASD) adalah sekelompok kondisi perkembangan saraf. Orang dengan autisme memiliki masalah dengan interaksi sosial. Mereka tidak dapat mengembangkan hubungan dengan orang lain sesuai dengan tingkat perkembangan mereka. Jumlah anak-anak dengan autisme telah tumbuh terus menerus selama beberapa tahun. Mendiagnosis ASD diperlukan pendekatan yang komprehensif, sistematis, dan terstruktur. Untuk mendiagnosis ASD, peneliti memanfaatkan penambangan data untuk menganalisis data terapi perilaku. Data yang didapatkan tidak sepenuhnya data yang bersih, dimana terdapat beberapa data yang hilang. Untuk menangani data yang hilang, pendekatan data pre-processing yang akan digunakan untuk membantu menganalisis dan memperhitungkan nilai yang hilang. Data yang tidak sesuai format akan ditransformasikan terlebih dahulu sebelum divisualisasikan. Sebagian besar kuesioner telah diisi oleh orang tua. Berdasarkan dataset, anak-anak dengan ASD didominasi oleh laki-laki. Dirujuk dari etnis, orang kulit putih-Eropa adalah etnis terbanyak yang terdeteksi memiliki jumlah anak tertinggi dengan ASD. Di dalam etnis, ada berbagai negara. Inggris adalah jumlah terbesar orang yang menderita autisme. Berdasarkan hasil tersebut, bidang kesehatan harus lebih fokus memberikan pengobatan untuk orang kulit putih-Eropa terutama di Inggris. Para peneliti kesehatan harus menghasilkan wawasan yang dapat mengembangkan autisme untuk deteksi dan skrining. Berdasarkan hasil, hal tersebut dapat membantu lebih lanjut yang dapat mengurangi persentase autisme di seluruh dunia. peneliti kesehatan harus menghasilkan wawasan yang dapat mengembangkan autisme untuk deteksi dan skrining.","PeriodicalId":447053,"journal":{"name":"Buletin Sistem Informasi dan Teknologi Islam","volume":"132 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-05-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"126164323","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}