Milla Diah Putri Nazidah, R. Fauziah, R. Hafidah, Jumiatmoko Jumiatmoko, Novita Eka Nurjanah
{"title":"Pengaruh Stunting pada Kognitif Anak Usia Dini","authors":"Milla Diah Putri Nazidah, R. Fauziah, R. Hafidah, Jumiatmoko Jumiatmoko, Novita Eka Nurjanah","doi":"10.24090/yinyang.v17i1.4964","DOIUrl":"https://doi.org/10.24090/yinyang.v17i1.4964","url":null,"abstract":"Stunting merupakan suatu kondisi di mana anak mengalami gangguan pertumbuhan yang menyebebkan tinggi badan anak lebih pendek dari pada anak seusianya, stunting disebabkan oleh status gizi yang buruk dalam waktu yang cukup lama. Stunting pada anak usia dini dapat mempengaruhi berbagai aspek perkembangan anak, khususnya dalam aspek kognitif. Terdapat hubungan yang signifikan antara stunting dengan perkembangan kognitif anak. Hal ini berkaitan dengan kematangan organ syaraf pusat (otak) yang dengan kemampuan berfikir anak memerlukan asupan gizi yang seimbang. Maka dari itu stunting yang terjadi pada anak usia dini memiliki keterkaitan erat dengan kemampuan kognitif. Penelitian ini menggunakan metode studi kepustakaan dengan menganalisis hasil penelitian yang relevan. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui keterkaitan antara stunting dengan kognitif anak usia dini dan pengaruhnya dalam aspek kognitif. Dengan adanya penelitian ini diharapkan mampu dilakukan upaya pencegahan stunting pada anak usia dini melalui peran antara guru, orangtua dan lembaga masyarakat sejak dalam kandungan sampai kelahiran anak.","PeriodicalId":33408,"journal":{"name":"Yinyang Jurnal Studi Islam Gender dan Anak","volume":"36 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-06-29","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"86021710","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"The Role of Women in the Family as Mompreneur According to Islamic View","authors":"Neni Komalasari, Mubair Agustin","doi":"10.24090/yinyang.v17i1.5037","DOIUrl":"https://doi.org/10.24090/yinyang.v17i1.5037","url":null,"abstract":"The role of women in the family plays an important and diverse role. Not just as a wife or a mother to her children. Women play the role of financial regulators in the family. With the role of financial regulator in the family, women in the era of digitalization are increasingly sensitive to the business world. Women are starting to have a lot of creativity to be entrepreneurial. This is done not only as a favorite but a variety of motivations as well as a large role as a regulator of economic sovereignty in the family. Entrepreneurial motivation in women includes motivation from within which includes the desire to be independent. Women in entrepreneurial families are called Mompreneurs. Mompreneur comes from the word mom and entrepreneur. The purpose of mompreneur is a mother who is a business or entrepreneurial but still does not abandon her role as a housewife. With his role, is it good according to islamic view? While the main task of women in the family is to educate children and accompany husbands and perform other domestic tasks,not as a breadwinner, from the study of literature on the view of Islam in emancipation. Emancipation that respects women's rights equals that of men. The role of women as mompreneur has positive values and is very beneficial to reduce the number of unemployed, support family welfare, mobilize self-reliance for other women in sociaty and contribute to the country and religion.","PeriodicalId":33408,"journal":{"name":"Yinyang Jurnal Studi Islam Gender dan Anak","volume":"28 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-06-29","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"88748018","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Benedicta Gabriella Aurelie, Eti Mul Erowati, Elly Kristiani Purwendah
{"title":"Perlindungan Hukum terhadap Kasus Kekerasan Berbasis Gender Online di Era Pandemi Covid-19","authors":"Benedicta Gabriella Aurelie, Eti Mul Erowati, Elly Kristiani Purwendah","doi":"10.24090/yinyang.v17i1.6652","DOIUrl":"https://doi.org/10.24090/yinyang.v17i1.6652","url":null,"abstract":"Kesetaraan gender di Indonesia merupakan masalah yang sangat serius, karena adanya budaya patriarki yang berkembang di masyarakat. Dengan berkembangnya teknologi informasi dan komunikasi, berbagai bentuk kejahatan pun ikut beradaptasi. Salah satu contonya adalah munculnya bentuk baru dari kekerasan berbasis gender yaitu Kekerasan Berbasis Gender Online (KBGO). Kekerasan berbasis gender online telah menjadi fenomena global sejak awal mula penggunaan internet. Sudah menjadi masalah serius, dan pandemi COVID-19 telah memperburuk keadaan. Selama pandemi COVID-19, kasus kekerasan berbasis gender online meningkat secara drastis. Hal ini dikarenakan situasi dan kondisi dimana kegiatan yang semula dapat dilakukan secara langsung, harus dilakukan secara online atau daring seperti bekerja, belajar mengajar, dan lain-lain. Selain itu platform media sosial sekarang sangat tidak aman karena banyaknya pengguna akun yang tidak berlandaskan identitas asli. Dalam penanganannya juga tidak cukup jika hanya menggunakan regulasi-regulasi yang sudah ada sebelumnya, karena hanya akan menjadi bumerang bagi para korban. Kasus kekerasan berbasis gender online sudah seharusnya menjadi perhatian serius seluruh pihak.","PeriodicalId":33408,"journal":{"name":"Yinyang Jurnal Studi Islam Gender dan Anak","volume":"29 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-06-29","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"87154340","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Pengaruh Pembelajaran Daring Terhadap Perkembangan Sosial-Emosional Anak Usia 5-6 Tahun di Kecamatan Serang, Kota Serang, Banten","authors":"Fitri Febriyanti, Laily Roosidah, Fahmi Fahmi","doi":"10.24090/yinyang.v17i1.5171","DOIUrl":"https://doi.org/10.24090/yinyang.v17i1.5171","url":null,"abstract":"Perkembangan sosial-emosional merupakan keadaan di mana anak mampu dalam berinteraksi dengan orang lain dilingkungan masyarakat seperti mengenal perasaan sendiri dan mengendalikan diri, dapat menyesuaikan diri dengan orang lain, memiliki rasa tanggung jawab, menaati aturan, mengatur diri sendiri, merespon, serta menghargai hak dan pendapat orang lain. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pembelajaran daring terhadap perkembangan sosial-emosional anak usia 5-6 tahun. Penelitian ini menggunakan jenis metodologi penelitian kuantitatif survey dengan menyebar kuisioner secara online dibantu menggunakan google form. Data diperoleh menggunakan angket yang dibagikan kepada responden dengan sampel 60 guru yang ada di Kecamatan Serang dan sedang melaksanakan pembelajaran daring. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa hasil koefisien korelasi pembelajaran daring terhadap perkembangan sosial-emosional anak usia 5-6 tahun menunjukkan angka sebesar 0,697 yang berarti memiliki tingkat pengaruh yang kuat, karena berada pada interval 0,61 sd/0,80. Sedangkan angka probabilitas 0,000 < 0,05 maka dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh antara 2 variabel, dengan begitu H0 ditolak dan H1 diterima. Persamaan regresi linear yaitu Y= 43,352 + 0,351 yang menyatakan bahwa setiap penambahan 1% nilai pembelajaran daring maka akan menambah nilai perkembangan sosial-emosinal sebesar 0,351. Maka dari itu variabel pembelajaran daring terhadap variabel perkembangan sosial-emosional mempunyai pengaruh.","PeriodicalId":33408,"journal":{"name":"Yinyang Jurnal Studi Islam Gender dan Anak","volume":"74 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-06-29","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"73847226","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Pendidikan Kewanitaan dalam Surat an-Nuur ayat 31 Tafsir al-Azhar","authors":"S. R. Mubarokah, Syamsul Bakri","doi":"10.24090/yinyang.v17i1.5186","DOIUrl":"https://doi.org/10.24090/yinyang.v17i1.5186","url":null,"abstract":"Allah SWT telah memberikan perintah kepada hamba-Nya khususnya kepada kaum wanita untuk selalu menundukkan pandangan dan menutup auratnya. bahkan tidak sedikit di antara wanita yang belum memahami aurat, mahram, berhias diri yang boleh dan kepada siapa perhiasan boleh ditampakkan. Hal tersebut penting karena untuk menjalankan perintah Allah SWT sebagaimana disebutkan dalam firman-Nya QS. An-Nuur ayat 31. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan nilai-nilai pendidikan wanita dalam surat an-nuur ayat 31 tafsir al-Azhar karya Buya Hamka. Penilitian ini termasuk penelitian kepustakaan (library research). Informasi diperoleh secara keseluruhan diambil dari berbagai jenis pustaka seperti buku-buku, artikel jurnal dan sumber informasi lainnya yang berkaitan. Penellitian ini menggunakan data primer sebagai sumber utama dan data sekunder sebagai data pendukung. Hasil penelitian menunjukkan bahwasanya nilai pendidikan dalam surat an-Nuur ayat 31 dan aplikasinya dalam pendidikan Islam yaitu hendaknya wanita muslimah selalu menjaga pandangan, menjaga kesucian (iffah), serta menutup aurat.","PeriodicalId":33408,"journal":{"name":"Yinyang Jurnal Studi Islam Gender dan Anak","volume":"7 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-06-29","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"84467377","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Implementasi Permainan Edukasi Ular Tangga Dalam Mengembangkan Kemampuan Kognitif Anak Usia 5-6 Tahun","authors":"Ria Kurniawaty","doi":"10.24090/yinyang.v17i1.5119","DOIUrl":"https://doi.org/10.24090/yinyang.v17i1.5119","url":null,"abstract":"Pada dasarnya penelitian ini dilatarbelakangi gejala mengenai anak kurang aktif, bosan dalam belajar, kurangnya maksimal dalam perencanaan dan pemilihan permainan dalam pengembangan kognitif anak oleh guru. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan (1) Mendeskripsikan implementasi permainan ular tangga dalam mengembangkan kemampuan kognitif anak (2) Mendeskripsikan perkembangan kognitif anak (3) Mendeskripsikan faktor-faktor yang mempengaruhi perkembangan kognitif anak. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan mengunakan teknik pengumpulan data observasi, wawancara dan dokumentasi. Tahap teknik analisis data meliputi reduksi data, penyajian data dan verifikasi data,. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) implementasi permainan ular tangga dalam mengembangkan kemampuan kognitif anak usia 5-6 tahun meliputi: menyusun RPPM dan RPPH yang didalam kegiatannya terdapat alat permainan ular tangga untuk mengembangkan kognitif anak. (2) Selanjutnya perkembangan kognitif yang sudah dikuasai dengan baik yaitu sebagai berikut: menyebutkan nama anggota keluarga, menjelaskan lingkungan sekitarnya, menyebutkan arah tempat yang sering dikunjungi, mengikuti aturan, mengenal benda-benda disekitar, mengenal besar kecil dan mampu mengurutkan dalam bentuk jumlah, bentuk serta ukuran. (3) faktor-faktor yang mempengaruhi perkembangan kognitif anak yaitu factor internal (aspek fisiologis) dan factor eksternal (pola asuh dan pendidikan orang tua)","PeriodicalId":33408,"journal":{"name":"Yinyang Jurnal Studi Islam Gender dan Anak","volume":"1 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-06-29","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"88705257","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Kekerasan Seksual terhadap Perempuan dalam Konflik Bersenjata di Tigray Ethiopia dalam Kajian Hukum Internasional","authors":"Natalia Yeti Puspita, Natasya Fahira, Revin Andhika","doi":"10.24090/yinyang.v17i1.6328","DOIUrl":"https://doi.org/10.24090/yinyang.v17i1.6328","url":null,"abstract":"Sexual violence against women is often used as a military strategy to subdue the enemy. Sexual violence against women can result in the impurity of certain ethnicities due to rape and pregnancy and the humiliation of opponents. This happened in the armed conflict in Tigray-Ethiopia in 2020. This article analyzes the international legal protection of women from sexual violence in armed conflict in Tigray. The discussion shows that the armed conflict between the Central Government of Ethiopia and the Tigray People's Liberation Front (TPLF) in 2020 can be categorized as a non-international armed conflict. The absence of preventive and repressive efforts by the two warring parties, especially the central government of Ethiopia, regarding the sexual violence against Tigray women, shows that there is no legal protection for women in armed conflicts. This violates Article 27 of the 4th Geneva Convention of 1949, Article 4 paragraph (2) letter e of Additional Protocol II of 1977, and violates the principles of non-reciprocity, military necessity, distinction, proportionality, and humanity. In addition, sexual violence against women during armed conflict is an international crime under the Rome Statute. Ethiopia is a party to the 1949 Geneva Conventions and the 1977 Additional Protocol and can therefore be held accountable.","PeriodicalId":33408,"journal":{"name":"Yinyang Jurnal Studi Islam Gender dan Anak","volume":"2 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-06-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"90103849","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Fenomena Perempuan sebagai Pemimpin di UIN Maulana Malik Ibrahim Malang: Antara Patriarki dan Feminisme","authors":"Nasrulloh Nasrulloh, Khusniyah Utami","doi":"10.24090/yinyang.v17i1.5196","DOIUrl":"https://doi.org/10.24090/yinyang.v17i1.5196","url":null,"abstract":"Di Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang, banyak dijumpai pimpinan fakultas maupun jurusan dari kalangan perempuan. Pada dasarnya saat ini bukan tidak mungkin seorang perempuan menjadi pemimpin, dengan berkembangnya paham feminisme di masyarakat maka kepemimpinan perempuan bukanlah hal yang langka. Meski demikian, kebolehan perempuan menempati jabatan tertinggi sebagai pemimpin yang membawahi laki-laki masih menjadi perdebatan. Paham patriarki meragukan posisi perempuan sebagai pemimpin dan beranggapan bahwa tidak semua jabatan pemimpin bisa ditempati perempuan. Penelitian ini bertujuan menjelaskan hukum kebolehan perempuan sebagai pemimpin dengan batasan tertentu. Penelitian ini bersifat deskriptif kualitatif, dimana peneliti akan menganalisis data secara bertahap setelah terjun ke lapangan untuk melakukan observasi melalui wawancara dengan para perempuan yang menempati jabatan pemimpin dan non pemimpin di UIN Maulana Malik Ibrahim Malang. Hasil wawancara kemudian didukung dengan studi pustaka dari buku dan penelitian ilmiah untuk mendapatkan hasil penelitian. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan pendekatan induktif, karena membutuhkan analisa mendalam untuk menemukan hukum dari permasalahan yang diusung dalam penelitian ini. Berdasarkan data yang diperoleh maka dapat ditemukan bahwa hukum perempuan sebagai pemimpin adalah diperbolehkan dan anggapan bahwa perempuan adalah kaum yang lemah tidaklah jauh berbeda dengan pandangan masyarakat jahiliyah dimasa lalu. Oleh karena itu, jika seorang perempuan memiliki kualitas yang baik dan jiwa leadership yang mumpuni maka tidak ada larangan baginya untuk menempati posisi pemimpin.","PeriodicalId":33408,"journal":{"name":"Yinyang Jurnal Studi Islam Gender dan Anak","volume":"29 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-06-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"84427703","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Perumahan Arbain sebagai Bentuk Pengurangan Stigma Sosial Terhadap Janda di Pasuruan","authors":"Ameilia Ning Ayunisa","doi":"10.32678/jsga.v9i01.3940","DOIUrl":"https://doi.org/10.32678/jsga.v9i01.3940","url":null,"abstract":"This study aims to determine how the role of Arbain housing in changing the stigma of widows in society. This is because there are many pros and cons that arise regarding the stigma of a person who is a widow in society. Talking about widows, it is inseparable from the existing structure in society. The structure of Indonesian society still adheres to the patrnarchic culture, which is the concept that men hold power over all important roles in society and basically women are deprived of access to this power so that the balance of power actually benefits men. This belief causes the role of women in society to be discriminated against or given priority. Meanwhile men hold power over all important roles that exist in society. Women in this regard feel unfairly treated. Seeing this, many programs support women to develop their potential and help reduce stigma against widows through this arbain housing program. is an effort to increase the abilities, skills, attitudes, and change the stigmatization of society so that they do not only look at women who are single parents one eye","PeriodicalId":33408,"journal":{"name":"Yinyang Jurnal Studi Islam Gender dan Anak","volume":"22 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-06-13","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"89219674","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Hak-Hak Reproduksi Perempuan dalam Islam","authors":"Mimin Mintarsih, Pitrotussaadah Pitrotussaadah","doi":"10.32678/jsga.v9i01.6060","DOIUrl":"https://doi.org/10.32678/jsga.v9i01.6060","url":null,"abstract":"Indonesia is known as a country with the highest Mother Mortality Rate in South East Asia. According to the Women’s Health Foundation (YKP) the main causes of death are bleeding (46,7%), Eclampsia (14,5%), and infection which can be treated quickly. In addition, AKI is also caused because pregnant women are helped by incompetent people. Women’s reproductive health problems should require the involvement and care of many parties, families, communities, religious leaders, medical experts, law officers, and policy makers. Actually, it is normal if the topic is about reproduction health because it is the main problem for the women. The reproduction organ and function is the main distinction between men and women. But then the point is not about the anatomy and physic only. It mainly about how to sue the unbalanced reality relationship that can cause the women is unhealthy in implementing their reproduction function. \u0000In Islamic history, there are so many interpretations (Tafsir) that written by the priests in order to explain Al-Quran. The interpretations sometimes contain opinions, ideas, or quotations that discuss gender distinction in interpreting Al-Quran that can result in gender discrimination in the tafsir literature that the Moslems get. \u0000The understanding of women reproduction rights that is socialized by the priests really helps the understanding of the protection and prevention of mother mortality in the society that still has strong belief of their religion. In Islam, women reproduction rights are the rights that must be guaranteed because of its reproduction function. Quantitatively, the rights are balanced with the men’s rights as doer of reproduction function. \u0000Nowadays, the religion interpretation plays very strategic role to reinforce gender equality. The interpretation of this women reproduction rights contains several rights that have to guarantee the reproduction function. Moreover, if we know very high risk that the women have in implementing their reproduction function namely pregnancy, giving a birth and breast feeding. \u0000Religion exists to give secure peaceful and blessing feeling and to reinforce justice. Now, it’s time for Al-Quran and Hadits interpreter are demanded to involve intensely in order to overcome the high rate of violence in social area and exclusively in domestic area, that full of violence to the women. Reinterpretation of theological view and understanding of the right is no doubt.","PeriodicalId":33408,"journal":{"name":"Yinyang Jurnal Studi Islam Gender dan Anak","volume":"117 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-06-13","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"82806995","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}