{"title":"ANALISIS E-SERVQUAL TERHADAP CUSTOMER SATISFACTION DAN CUSTOMER LOYALTY PADA APLIKASI BSI MOBILE","authors":"Nur Azizah A, M. R. Hidayat","doi":"10.36636/dialektika.v7i1.1160","DOIUrl":"https://doi.org/10.36636/dialektika.v7i1.1160","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kualitas e-service terhadap kepuasan pelanggan dan loyalitas pelanggan pada pelanggan yang menggunakan aplikasi mobile BSI di BSI Kantor Cabang Meulaboh Imam Bonjol. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh nasabah BSI yang menggunakan aplikasi mobile BSI dengan jumlah sampel sebanyak 105 responden. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif dan analisis partial least squares yang dibantu dengan software Smart PLS 3. Model persamaan yang dianalisis adalah outer model, inner model dan pengujian hipotesis dengan menganalisis hasil koefisien jalur yang dievaluasi melalui perhitungan bootstrap. Berdasarkan hasil tersebut didapatkan bahwa e-service quality dari semua indikator hanya indikator tangibles yang berpengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan tetapi tidak berpengaruh signifikan terhadap kepuasan pelanggan menggunakan aplikasi mobile BSI. Sedangkan variabel kepuasan pelanggan terhadap loyalitas pelanggan memiliki pengaruh yang signifikan, artinya ketika pelanggan puas maka mereka akan loyal dalam menggunakan aplikasi mobile BSI.","PeriodicalId":298754,"journal":{"name":"DIALEKTIKA: Jurnal Ekonomi dan Ilmu Sosial","volume":"11 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-02-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"123637029","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"EFFECT OF ROLE CONFLICT AND AMBIGUITY ON JOB SATISFACTION MEDIATED BY EMOTIONAL EXHAUSTION","authors":"Tapi Rondang Ni Bulan","doi":"10.36636/dialektika.v7i1.484","DOIUrl":"https://doi.org/10.36636/dialektika.v7i1.484","url":null,"abstract":"Employee job satisfaction can be achieved if various employee expectations can be fulfilled by carrying out their work. This study aims to analyze the effect of conflict and role ambiguity on job satisfaction with emotional exhaustion as a mediating variable. This research was conducted at the Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (SAMSAT) in South Medan. The research respondents were all 72 employees. This type of research is causality. The results of the study prove that partially or simultaneously conflict and role ambiguity have a significant effect on job satisfaction either directly or through emotional exhaustion as a mediating variable. The higher the conflict and ambiguity of the roles that employees live, it will trigger the emergence of emotional exhaustion and will ultimately reduce job satisfaction, and vice versa. Therefore, the leadership needs to conduct a proper job analysis in order to identify the suitability of employee characteristics required for each position in the agency. Briefings to explain various forms of work plans also need to be carried out periodically to provide a better understanding of the tasks that must be accomplished by each employee.","PeriodicalId":298754,"journal":{"name":"DIALEKTIKA: Jurnal Ekonomi dan Ilmu Sosial","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-02-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"129897175","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"PERBEDAAN KINERJA KEUANGAN SEBELUM DAN SAAT PANDEMI COVID-19 PADA PERUSAHAAN MAKANAN DAN MINUMAN DI BURSA EFEK INDONESIA","authors":"Sri Isworo Ediningsih, Agung Satmoko","doi":"10.36636/dialektika.v7i1.890","DOIUrl":"https://doi.org/10.36636/dialektika.v7i1.890","url":null,"abstract":"Dampak pandemi Covid–19 bagi perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia berbeda-beda. Beberapa perusahaan berusaha bertahan sementara yang lain mengalami penurunan tetapi ada juga yang mengalami peningkatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan kinerja keuangan perusahaan sebelum dan saat pandemi Covid-19 pada perusahaan makanan dan minuman di Bursa Efek Indonesia. Objek penelitian adalah perusahaan makanan dan minuman sebanyak 27 perusahaan. Uji Wilcoxon digunakan untuk mengetahui perbedaan kinerja keuangan perusahaan. Hasil uji menunjukan tidak terdapat perbedaan kinerja keuangan yang diukur dengan: CR, DR dan PE sebelum dan saat pandemi Covid–19 dan terdapat perbedaan kinerja keuangan: TATO dan ROE sebelum dan saat pandemi Covid–19 pada perusahaan makanan dan minuman di Bursa Efek Indonesia.","PeriodicalId":298754,"journal":{"name":"DIALEKTIKA: Jurnal Ekonomi dan Ilmu Sosial","volume":"115 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-02-03","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"116505163","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"ANALISIS IMPLEMENTASI NILAI DASAR EKONOMI ISLAM PADA KINERJA PEDAGANG PASAR TRADISIONAL","authors":"Titania Mukti","doi":"10.36636/dialektika.v7i1.630","DOIUrl":"https://doi.org/10.36636/dialektika.v7i1.630","url":null,"abstract":"Perniagaan dalam islam adalah aktivitas ekonomi yang halal dengan adanya batasan syariat seperti nilai-nilai dasar ekonomi islam yang harus dipatuhi. Pasar Tradisional Pakem Kaliurang adalah pasar dimana seluruh pedagang yang berjualan beragama Islam. Lokasi pasar juga dekat dengan Universitas Islam Indonesia dimana para pedagang memiliki lingkungan yang cukup religius dan seharusnya mampu mengimplementasikan nilai-nilai dasar ekonomi Islam dalam aktivitas perdagangan, tetapi kondisi perekonomian dalam negeri yang sering berubah-ubah dan dorongan untuk mendapatkan keuntungan sebanyak-banyaknya dari kegiatan berwirausaha terkadang membuat pedagang tergiur untuk melakukan kecurangan. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis praktik nilai-nilai dasar ekonomi Islam yaitu tauhid, keadilan, khalifah, nubuwah, dan ma’ad terhadap kinerja pedagang di pasar tradisional Pakem Kaliurang. Lokasi penelitian adalah Pasar Pakem Sleman Yogyakarta. Jenis penelitian ini adalah kualitatif deskriptif. Sumber data yang digunakan adalah data primer yang dikumpulkan dengan instrumen wawancara pada 10 orang pedagang Pasar Tradisional Pakem Kaliurang. Pedagang yang diwawancarai dipilih secara acak dan mewakili jenis komoditas barang yang dijual berbeda-beda. Hasilnya menunjukkan bahwa tidak semua nilai dasar ekonomi Islam diaplikasikan dalam kinerja pedagang. Hanya nilai dasar khilafah dan ma’ad yang optimal dipraktikan dalam kehidupan sehari-hari.","PeriodicalId":298754,"journal":{"name":"DIALEKTIKA: Jurnal Ekonomi dan Ilmu Sosial","volume":"28 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-02-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"115764273","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"PERAN KEBIJAKAN STRUKTUR MODAL TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN PROPERTI DAN REAL ESTATE","authors":"Setiawan Setiawan","doi":"10.36636/dialektika.v7i1.677","DOIUrl":"https://doi.org/10.36636/dialektika.v7i1.677","url":null,"abstract":"Perusahaan sektor properti dan real estate menunjukkan optimisme yang semakin baik. Hal ini didorong oleh semakin meningkatnya kebutuhan masyarakat terhadap hunian pribadi. Pasar yang terus berkembang menjadi prospek yang baik bagi perusahaan sektor properti dan real estate. Namun tidak dapat dipungkiri bahwa perusahaan sektor properti dan real estate merupakan salah satu perusahaan yang padat modal, sehingga diperlukan modal yang cukup besar. Salah satu alternatifnya adalah dengan kebijakan penggunaan utang. Bila penggunaan utang ini tepat tentunya dapat memberikan pengembalian yang besar dalam bentuk laba perusahaan. Penelitian ini berusaha untuk mengeksplorasi peran struktur modal terhadap profitabilitas pada perusahaan sektor properti dan real estate. Data yang digunakan merupakan data sekunder yang diperoleh dari laporan keuangan perusahaan sektor properti dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2016-2019. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kebijakan struktur modal yang diproksikan oleh Debt to Assets Ratio (DAR) berpengaruh positif terhadap profitabilitas perusahaan yang diproksikan oleh Return on Equity (ROE) pada perusahaan yang relatif lebih kecil dan lebih muda. Sedangkan Debt to Equity Ratio (DER) tidak berpengaruh terhadap ROE.","PeriodicalId":298754,"journal":{"name":"DIALEKTIKA: Jurnal Ekonomi dan Ilmu Sosial","volume":"12 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-02-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"134646749","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"PENGARUH INSIDER OWNERSHIP DAN LEVERAGE TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN KEBIJAKAN DIVIDEN SEBAGAI VARIABEL MODERASI","authors":"Andi Satrio Wibowo, Yuniningsih Yuniningsih","doi":"10.36636/dialektika.v7i1.835","DOIUrl":"https://doi.org/10.36636/dialektika.v7i1.835","url":null,"abstract":"Tujuan penelitian ialah menganalisis dampak insider ownership dan leverage dalam mempengaruhi nilai perusahaan serta memanfaatkan kebijakan dividen dalam memperkuat serta memperlemah dampak variabel bebas. Sampel penelitian ini dipilih dengan metode purposive sampling. Karakterisitik pemilihan sampel yaitu (1) perusahaan properti, real estate dan konstruksi yang tercatat di Bursa Efek Indonesia (BEI) 2015 hingga 2019, (2) perusahaan yang selalu melaporkan keuangan lengkap (3) perusahaan yang mendistribusikan insider ownership (4) perusahaan yang memberikan dividen tunai kepada pemegang saham. Pengujian hipotesis memanfaatkan analisa regresi linier berganda dan analisis moderasi. Hasil penelitian menunjukan insider ownership berdampak positif pada nilai perusahaan, leverage tidak berdampak signifikan pada nilai perusahaan, kebijakan dividen mampu memperkuat pengaruh insider ownership pada nilai perusahaan dan kebijakan dividen tidak mampu mempengaruhi leverage pada nilai perusahaan.","PeriodicalId":298754,"journal":{"name":"DIALEKTIKA: Jurnal Ekonomi dan Ilmu Sosial","volume":"157 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-02-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"114736639","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DEMOKRATIS TERHADAP PEMBERDAYAAN PSIKOLOGIS KARYAWAN: LITERATURE REVIEW","authors":"Lubbi Atika Khumaira, Abdul Muhid","doi":"10.36636/dialektika.v7i1.763","DOIUrl":"https://doi.org/10.36636/dialektika.v7i1.763","url":null,"abstract":"Ide-ide yang digunakan dalam meningkatkan suatu perusahan berasal dari sumber daya manusianya. Karyawan merupakan sumber energi manusia yang memegang kedudukan penting dalam penerapan visi, misi, serta tujuan dari suatu industri. Kinerja karyawan sebagai salah satu penanda yang butuh diperhatikan oleh perusahaan. Pada saat karyawan merasa tidak puas serta berlangsung penurunan dalam kinerjanya, maka hal tersebut akan dapat membatasi kinerja dari perusahaan. Salah satu pemicu yang bisa mempengaruhi lingkungan kerja karyawan yakni dari pemimpinnya. Ada bermacam style kepemimpinan yang disukai oleh para karyawan, salah satunya merupakan gaya kepemimpinan demokratis. Riset ini dilakukan bertujuan untuk mengenali pengaruh gaya kepemimpinan demokratis terhadap pemberdayaan psikologis karyawan. Metode riset yang digunakan merupakan prosedur studi pustaka ataupun literature review. Informasi yang digunakan dalam penelitian ini, diambil dari bermacam jurnal ilmiah, artikel ilmiah, serta buku- buku yang berhubungan dengan variabel riset. Hasil penelitian menampilkan jika gaya kepemimpinan demokratis sanggup mempengaruhi pemberdayaan psikologis karyawan. Style kepemimpinan demokratis bisa mempengaruhi pemberdayaan psikologis karyawan karena karyawan dilibatkan secara aktif sehingga merasakan terdapatnya kebermaknaan, determinasi diri, dampak, serta kompetensi dalam bekerja.","PeriodicalId":298754,"journal":{"name":"DIALEKTIKA: Jurnal Ekonomi dan Ilmu Sosial","volume":"60 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-02-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"129051616","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}