{"title":"PENERAPAN MATERIAL LANTAI BERPENGARUH TERHADAP KALOR RUANG GEREJA KATOLIK DI PURBALINGGA","authors":"Yohanes Wahyu Dwi Yudono, Reni Sulistyawati","doi":"10.53810/jt.v21i2.374","DOIUrl":"https://doi.org/10.53810/jt.v21i2.374","url":null,"abstract":"ABSTRACT The nature of heat moves from a higher temperature to a lower temperature. This phenomenon is the theme of observation in this paper. Meanwhile, there is a standard that is felt to provide a sense of comfort, namely with a temperature limit ranging from 21 0C with a humidity of 40% to 70%. Thus, it is appropriate for every building design to pay attention to the elements of the building elements related to the properties of the heat / heat conductivity.The floor is a building element that can be treated as an insulating or protective material against hot and cold outside air. In this case the floor can be seen according to the laws of physics as well as the roof and wall materials. For this reason, in this paper, we try to explore more deeply the floor applied to the Catholic church in Purbalingga in terms of its heat conduction aspect. From the analysis based on existing data on the Catholic church in Purbalingga, the findings of the heat transfer coefficient on the church floor are 5.747 kcal / M2.jam0C. meaning that the value of the heat transfer coefficient (K) of floor construction is greater than the requirements, namely 1.75 kcal / M2.jam0C, thus the floor construction applied to the church does not meet the requirements for the benefit of heat resistance capacity.Key words: floor construction, conductivity, convection, emission, floor material heat conductivity ABSTRAKSifat dasar kalor berpindah dari suhu benda yang lebih tinggi menuju suhu benda yang lebih rendah. Fenomena inilah yang menjadi tema pengamatan pada tulisan ini. Sementara ada suatu standart yang dirasa memberi rasa nyaman yaitu dengan batasan suhu berkisar antara 21 0C dengan kelembaban 40% hingga 70%. Dengan demikian, selayaknya dalam setiap perancangan bangunan harus memperhatikan elemen elemen bangunan yang berhubungan dengan sifat daya penghantaran panas/kalor tersebut. Lantai salah satu elemen bangunan yang dapat diperlakukan sebagai material isolasi atau pelindung terhadap panas dan dingin udara luar. Dalam hal ini lantai dapat dilihat menurut hukum hukum fisika seperti halnya pada material atap dan dinding. Untuk itu, dalam tulisan ini mencoba untuk mengupas lebih dalam mengenai lantai yang diterapkan pada gereja Katholik di Purbalingga yang ditinjau dari aspek hantaran kalornya. Dari hasil analisa yang mendasarkan pada data yang ada pada gereja Katholik di Purbalingga diperoleh temuan nilai koefisien perpindahan kalor lantai gereja sebesar 5,747 kcal/M2.jam0C. artinya nilai koefisien perpindahan kalor (K) konstruksi lantai lebih besar dari persyaratan yaitu 1,75 kcal/M2.jam0C, dengan demikian konstruksi lantai yang diterapkan pada gereja tidak memenuhi persyaratan bagi kepentingan kemampuan tahanan kalor.Kata-kata Kunci : konstruksi lantai, hantaran, konveksi, pancaran, daya hantar panas material lantai","PeriodicalId":119312,"journal":{"name":"Teodolita: Media Komunkasi Ilmiah di Bidang Teknik","volume":"100 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2021-02-04","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"114861981","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"REVIEW DURABILITY BETON GEOPOLYMER BERBASIS FLY ASH","authors":"Remigildus Cornelis, Iwan Rustendi","doi":"10.53810/jt.v21i2.373","DOIUrl":"https://doi.org/10.53810/jt.v21i2.373","url":null,"abstract":"ABSTRAKPaper ini mengkaji beberapa penelitian yang berkaitan dengan durabilitas beton geopolimer berbasis fly ash. Durabilitas beton geopolimer yang dikaji adalah yang berkaitan dengan ketahanan terhadap lingkungan yang bersifat asam dan lingkungan yang sulfat serta air laut. Hal ini karena sebagian struktur beton berada pada lingkungan tersebut. Dengan mengetahui perilaku material tersebut, maka dapat diperoleh desain yang lebih aman dan ekonomis. Beberapa hasil penelitian mengungkapkan bahwa beton geopolimer memiliki kinerja yang lebih baik dibanding beton OPC dan mampu bertahan dalam lingkungan yang lebih agresif. ABSTRACTThis paper examines several studies related to the durability of fly ash-based geopolymer concrete .Geopolymer concrete durability is associated with resistance to acidic environments, sulfate environments and sea water. This is because most of the concrete structure to be in that environment. By knowing the behavior of the materials, it can be obtained design safer and economical. Some research revealed that geopolymer concrete has better performance than OPC concrete and able to survive in an eggressive environment.","PeriodicalId":119312,"journal":{"name":"Teodolita: Media Komunkasi Ilmiah di Bidang Teknik","volume":"30 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2021-02-04","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"128232642","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"ANALISIS PENGARUH FREKUENSI GILASAN ALAT PEMADAT TERHADAP KEPADATAN LAPANGAN (STUDY KASUS PEMBANGUNAN KONSTRUKSI ASHPOND DI PLTU TANJUNG JATI B JEPARA)","authors":"Pingit Broto Atmadi, Iwan Rustendi, Eddy Purwodihardjo, Citra Pradipta Hudoyo","doi":"10.53810/jt.v21i2.379","DOIUrl":"https://doi.org/10.53810/jt.v21i2.379","url":null,"abstract":"ABSTRACT In a saturated state, clay soil is very cohesive. Meanwhile, in dry conditions, it will form a unified mass, which is hard and difficult to change, so that a force is needed to separate the microscopic grains. Due to these sensitive characteristics, road buildings that are located on clay soil are often damaged. This study aims to determine how much influence the number of passes on the fixed compaction effort by using a compactor Smooth Wheel Roller or Compact Vibro with a capacity of 10 tons on changes in water content to the bearing strength of the subgrade and to determine the optimum moisture content and maximum dry weight at a compaction process. In this experiment, the researchers conducted 4 (four) times testing, including 3 (three) tests in the laboratory and 1 (one) time in the field. From the research results, it was found that to achieve a sand cone value greater than 95%, the minimum number of presses for the compactor was 8 times. This is evident in the results of the sand cone experiment for soil sample 1 with 8 times of ground, the resulting value is 97.23%, for soil sample number 2 the number produced in the sand cone experiment for 8 times of ground is 98.59% while for soil sample No. 3 is 96.53%. From these three experiments it could be proven that for 8 times the value of all the sand cone yields was greater than 95%.Keyword : soil density, sand cone, ashpond ABSTRAKPada keadaan jenuh air (saturated), tanah lempung bersifat sangat kohesif. Sedangkan dalam kondisi kering akan membentuk massa yang bersatu, bersifat keras dan sukar untuk diubah-ubah sehingga diperlukan gaya untuk memisahkan butiran mikroskopisnya. Karena sifat-sifat yang sensitive tersebut maka bangunan jalan yang terletak di atas tanah lempung sering mengalami kerusakan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh jumlah lintasan terhadap usaha pemadatan tetap dengan menggunakan alat pemadat Smooth Wheel Roller atau Compact Vibro dengan kapasitas 10 Ton pada perubahan kandungan air terhadap kuat dukung tanah dasar dan untuk mengetahui kadar air optimum dan berat isi kering maksimum pada suatu proses pemadatan. Dalam percobaan ini peneliti melakukan 4 (empat) kali pengujian yang antara lain 3 (tiga) kali pengujian di laboratorium dan 1 (satu) kali pengujian di lapangan. Dari hasil penelitian didapat untuk mencapai nilai sand cone lebih besar dari 95% maka jumlah gilasan alat pemadat minimal adalah 8 kali gilasan. Hal ini terbukti pada hasil percobaan sand cone untuk tanah sampel 1 dengan jumlah gilasan 8 kali gilasan maka nilai yang dihasilkan adalah 97,23% , untuk sampel tanah no 2 angka yang dihasilkan pada percobaan sand cone untuk 8 kali gilasan adalah 98,59 % sedangkan untuk sampel tanah no 3 adalah 96,53% . dari ketiga percobaan ini bisa dibuktikan bahwa untuk 8 kali gilasan nilai semua hasil sand cone lebih besar dari 95 %.Kata-kata Kunci : kepadatan tanah, sand cone, ashpond ","PeriodicalId":119312,"journal":{"name":"Teodolita: Media Komunkasi Ilmiah di Bidang Teknik","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2021-02-04","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"125951928","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Housing. EVALUASI PERUBAHAN RUANG LUAR RUMAH TINGGAL DERET TERHADAP TAMPAK DANPOTENSI KUMUH PADA PERUMAHAN ANTHURIUM REGENCY PURWOKERTO","authors":"Basuki Basuki, D. Lestariningsih","doi":"10.53810/jt.v21i2.372","DOIUrl":"https://doi.org/10.53810/jt.v21i2.372","url":null,"abstract":"ABSTRACTHouse planning in the residential complex is done to support residential environment that meet the technical requirements of residential environment as stipulated in the PP No 14 year 2016. Consumers or users generally think the house unit that has been purchased becomes and is the right to be changed as desired and needs only. This research was conducted to know the impact of the change in home units made by the owner against the building and the public in the standard. The change of function outside space is recorded to be the most likely cause of changes in buildings. Changes are made along with the socio-economic level and the time of each unit of the house. The change in function of private outdoor space in each residential unit is the beginning of the unrulings seen building and the source of environmental loss. Planning according to consumer wishes and consumer awareness of existing regulations is key to the success of a residential complex spared from the impression of slum.Keywords: Row House, Visual, Slum ABSTRAKPerencanaan rumah pada kompleks perumahan deret dilakukan untuk mengasilkan lingkungan hunian yang memenuhi syarat teknis lingkungan hunian sebagaimana diatur pada PP no 14 tahun 2016. Konsumen atau pengguna pada umumnya menganggap unit rumah yang telah dibeli menjadi dan menjadi haknya dapat dirubah sesuai keinginan dan kebutuhanya. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui dampak perubahan unit rumah yang dilakukan pemilik terhadap tampak bangunan dan kekumuhan secara umum sesuai standar. Perubahan fungsi ruang luar tercatat menjadi penyebab paling besar perubahan tampak bangunan. Perubahan dilakukan seiring dengan tingkat sosial ekonomi dan waktu huni tiap unit rumah. Perubahan fungsi ruang luar privat pada tiap unit hunian menjadi awal dari ketidak teraturan tampak bangunan dan sumber kekumuhan lingkungan. Perencanaan sesuai keinginan konsumen dan kesadaran konsumen terhadap peraturan yang ada menjadi kunci keberhasilan suatu komplek hunian terhindar dari kesan kumuh. Kata Kunci: Rumah Deret, Tampak, Kumuh","PeriodicalId":119312,"journal":{"name":"Teodolita: Media Komunkasi Ilmiah di Bidang Teknik","volume":"40 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2021-02-04","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"115131901","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"ANALISIS POTENSI SUNGAI KAMPUNG BATIK LAWEYAN SEBAGAI UPAYA PENGEMBANGAN PARIWISATA KOTA","authors":"Rully Rully, Bamban Yuuwono","doi":"10.53810/jt.v21i2.370","DOIUrl":"https://doi.org/10.53810/jt.v21i2.370","url":null,"abstract":"AbstractThe city of Surakarta as a cultural city has several areas that are unique and have historical heritage requirements, one of these areas is Kampung Batik Laweyan, where there are still many ancient buildings and is one of the oldest batik-producing micro-industrial villages in Surakarta. The development of the batik tradition in Laweyan is supported by the existence of the Bengawan tributaries (Pelemwulung river and Jenes river), making it a source of water and water transportation infrastructure. Analysis of the potential of the Laweyan Batik Village area has been widely developed, but studies on the potential of the Laweyan river from the aspect of urban tourism are still minimal. The discussion guidelines that will be used in this research are: identifying the drainage system around the river, community activities around the river, Law no. 63 of 1993 regarding the benefits of river and river area boundaries, and the potential and tourism activities in urban areas. Recommendations for natural irrigation systems for area development activities should provide protection for river basins so that the riverbanks function optimally. Based on observations in the Kampung Batik Laweyan River Area, the development around the river, the function of the river as a natural irrigation system, was not responded optimally. From the analysis of this research, it is found that the Kampung Batik Laweyan area still has a natural river environment and is still suitable for use as a river border according to Law number 63 of 1993. So that the border area can be used as a tourism activity. Analysis of river potential is based on the concept of conservation and revitalization. An analytical presentation of the Laweyan river resources produces many alternative natural tourism activities. The response that should be done is to take strategic planning steps, pilot activities, monitor and assess through integrated activities with local communities, related agencies, academics and the city government.Keywords: Potential Laweyan river; City tourism AbstrakKota Surakarta sebagai kota budaya memiliki beberapa kawasan yang memiliki keunikan dan syarat akan peninggalan sejarah , salah satu kawasan tersebut adalah Kampung Batik Laweyan, di kampung tersebut  masih banyak terdapat bangunan kuno dan merupakan salah satu kampung industri mikro penghasil kerajinan batik tertua di Surakarta.    Berkembangnya komoditas tradisi batik di Laweyan didukung oleh keberadaan anak sungai Bengawan (sungai Pelemwulung dan sungai Jenes), menjadikannya sumber air dan prasarana transportasi air. Analisis mengenai potensi kawasan Kampung Batik Laweyan telah banyak dikembangkan, namun kajian mengenai potensi sungai Laweyan dari aspek parwisata kota masih minim diobservasi. Pedoman pembahasan yang akan dipakai pada penelitian ini adalah : mengidentifikasi sistem drainase di sekitar sungai, kegiatan masyarakat di sekitar sungai, Undang-undang No. 63 tahun 1993 tentang manfaat garis ","PeriodicalId":119312,"journal":{"name":"Teodolita: Media Komunkasi Ilmiah di Bidang Teknik","volume":"295 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2021-02-04","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"121377151","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"ANALISA TRANSFORMASI GELOMBANG PADA BREAKWATER DI PLTU KARANGKANDRI CILACAP","authors":"Indiarto Indiarto, Rifki Aji Ramadhan, Novi Andhi Setyo Purwono, Iwan Rustendi","doi":"10.53810/jt.v21i2.368","DOIUrl":"https://doi.org/10.53810/jt.v21i2.368","url":null,"abstract":"Â ABSTRACTÂ PLTU Cilacap is the only power plant that operates on the southern part of Java Island and is interconnected with the Java-Bali system. Precisely located in the village of Karangkandri, Kesugihan district, Cilacap Regency, 20 kilometers from the city of Cilacap. The Cilacap power plant has a breakwater building that serves to dampen incoming waves and provide protection against damage to the area around the power plant where its effectiveness depends on the placement of the direction of the breakwater. The purpose of writing this Final Project is to analyze the characteristics of the wave transformation and evaluate the performance of breakwater in the PLTU Karangkandri Cilacap. The data used include: Bathymetric Data, Wind Data for 10 years, and Location Maps. The method used in the analysis of wind data for 10 years to calculate the return wave is the SMB method consisting of Weibull and Gumbel (Fisher-Tippet Type I), as well as the wave simulation using Sofware SMS 8.0 CG Wave models.From the results of wind data analysis for 10 years that the dominant wind direction comes from the Southeast with an average speed distribution of 3.73 m / s with the longest effective fetch of 160.41 km. The analysis of wave rose shows that August is the month where wave height reaches its highest point with a significant wave height for 10 years of 3.757 m. Based on the main point of view on the CG Wave simulation, the results obtained a large percentage of the wave height from the south, southeast and east after the breakwater is between 1.37% - 8.71% and the percentage of wave height without breakwater is between 98.63% - 117.28%. The greater the percentage of the wave height, the greater the wave height that occurs so that it can affect the effectiveness of the mouth of the Breakwater, so that the breakwater model is still effective and safe for driving the wave speed.Keywords: PLTU Cilacap Breakwater, Weibull Method, Gumbel Method (Fisher-Tippet Type I), CG WaveINTISARIÂ PLTU Cilacap merupakan satu-satunya pembangkit yang beroperasi di pulau jawa bagian selatan dan terinterkoneksi dengan sistem jawa-bali. Tepatnya terletak di desa Karangkandri, kecamatan Kesugihan, Kabupaten Cilacap, 20 kilometer dari kota Cilacap. PLTU Cilacap memiliki bangunan breakwater yang berfungsi untuk meredam gelombang yang datang dan memberikan perlindungan terhadap kerusakan wilayah disekitar PLTU dimana keefektifannya bergantung pada penempatan arah breakwater. Tujuan dari penulisan Tugas Akhir ini adalah menganalisis karakteristik transformasi gelombang dan mengevaluasi kinerja breakwater di PLTU Karangkandri Cilacap. Data yang digunakan antara lain : Data Batimetri, Data Angin selama 10 tahun, dan Peta Lokasi. Metode yang digunakan dalam analisis data angin selama 10 tahun untuk menghitung gelombang kala ulang adalah metode SMB yang terdiri dari Weibull dan Gumbel (Fisher-Tippet Type I), serta simulasi gelombangnya menggunakan Sofware SMS 8.0 model CG Wave.Dari ha","PeriodicalId":119312,"journal":{"name":"Teodolita: Media Komunkasi Ilmiah di Bidang Teknik","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2021-02-04","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"126311099","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}