{"title":"SISTEM KENDALI DAN MONITORING PERANGKAT RUMAH MENGGUNAKAN MODUL WI-FI DENGAN MENERAPKAN KONSEP INTERNET OF THINGS","authors":"Ni Made Ika Marini Mandenni, D. P. Githa","doi":"10.33005/SCAN.V14I1.1447","DOIUrl":"https://doi.org/10.33005/SCAN.V14I1.1447","url":null,"abstract":"Abstrak. Penelitian ini merupakan sistem kontrolling dan monitoring perangkat rumah dengan terintegrasi jaringan internet yang dapat di remote dimanapun dengan menerapkan konsep internet of things menggunakan modul Wi-Fi ESP8266. Sistem ini memiliki antarmuka yang dibangun dengan bahasa pemrograman web modern dan responsif agar dapat menampilkan data dengan baik serta secara realtime. Pada penelitian ini menerapkan berbagai sensor-sensor untuk mengetahui keadaan suhu, kelembaban dan intensitas cahaya. Selain itu, sistem ini juga dilengkapi dengan fitur kontrolling seperti menghidupkan dan mematikan lampu serta mengatur tingkat penerangan lampu yang diproses melalui halaman web. Konsep IoT yang digunakan memberikan kemudahaan dalam melakukan komunikasi antar alat sehingga memudahkan dalam memanajemen setiap perangkat, dimana protokol MQTT digunakan sebagai jalur komunikasinya.","PeriodicalId":408206,"journal":{"name":"SCAN - Jurnal Teknologi Informasi dan Komunikasi","volume":"22 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-04-12","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"121523202","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Faisal Muttaqin, Firza Prima Aditiawan, F. A. Akbar, Ogy Rachmad Iriansah
{"title":"PENGUKURAN KINERJA DIVISI TEKNOLOGI INFORMASI PT. HANEDA SUKSES MANDIRI MENGGUNAKAN IT BALANCED SCORECARD","authors":"Faisal Muttaqin, Firza Prima Aditiawan, F. A. Akbar, Ogy Rachmad Iriansah","doi":"10.33005/scan.v14i1.1449","DOIUrl":"https://doi.org/10.33005/scan.v14i1.1449","url":null,"abstract":"organisasi Teknologi Informasi. Balanced Scorecard merupakan metode analisa dengan perspektif Perspektif Kontribusi Perusahaan, perspektif Orientasi Perspektif Operasional, Perspektif mengevaluasi teknologi informasi. strategi memberikan maka kinerja divisi PT. Haneda Sukses","PeriodicalId":408206,"journal":{"name":"SCAN - Jurnal Teknologi Informasi dan Komunikasi","volume":"15 18 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-04-12","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"123089222","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"SIMULASI STANDARD OPERATIONAL PROCEDURE LABORATORIUM KOMPUTER DENGAN PEMODELAN FINITE STATE MACHINE PADA PERILAKU TEKNISI","authors":"Dodik Arwin Dermawan, D. F. Suyatno, M. Hawari","doi":"10.33005/scan.v14i1.1448","DOIUrl":"https://doi.org/10.33005/scan.v14i1.1448","url":null,"abstract":"Abstrak. Laboratorium komputer merupakan infrastruktur yang umumnya wajib ada di dunia pendidikan. Hal tersebut tidak terlepas dari fungsi laboratorium komputer sebagai penunjang proses pembelajaran, khususnya di era digitalisasi. Karena pentingnya laboratorium komputer, maka selayaknya dibuat pedoman penggunaan dan perawatan, dengan tujuan agar keberadaan laboratorium komputer tetap dapat dipakai oleh seluruh civitas akademik. Pedoman tersebut umumnya dibuat dalam bentuk teks dan gambar alur kerja yang biasa disebut standard operational procedure (sop). Permasalahan yang muncul adalah teks dan gambar alur kerja pada sop kurang menarik untuk dipahami, sehingga diperlukan sebuah simulasi yang dapat mendiskripsikan sop tersebut. Dalam penelitian ini, simulasi sop dibangun menggunakan pemodelan finite state machine pada perilaku teknisi laboratorium komputer sebagai non player character, karena peranan teknisi sangat penting untuk menjaga dan merawat laboratorium komputer. Hasil pemodelan fsm diimplementasikan ke dalam bentuk role playing game, sehingga keluaran dari penelitian ini adalah sebuah simulasi sop yang menarik dan mudah untuk dipahami. Kata Kunci: teknisi, finite state machine, non player character, role playing game DOI : https://doi.org/10.33005/scan.v14i1.1448","PeriodicalId":408206,"journal":{"name":"SCAN - Jurnal Teknologi Informasi dan Komunikasi","volume":"29 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-01-02","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"116949992","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"SISTEM PENGONTROL KELEMBABAN TANAMAN ANGGREK MENGGUNAKAN TELEGRAM","authors":"Y. V. Via, Mochammad Lukman Shodiq","doi":"10.33005/scan.v13i3.1451","DOIUrl":"https://doi.org/10.33005/scan.v13i3.1451","url":null,"abstract":"Abstrak. Pengatur kelembaban otomatis sangat mendukung di dunia pertanian maupun tanaman hias yang sedang tren di kalangan perkotaan namun ada beberapa tantangan yang perlu dicarikan solusi terkait dengan perlakuan tanaman yang masing masing berbeda menurut tempat asalnya , mulai dari media tanam, intensitas cahaya yang di butuhkan kelembaban, suhu dan penyiramannya termasuk tanaman anggrek. Pada penelitian ini memanfaatkan mikrokontroller wemos D1 mini dengan modul sensor DHT11 sebagai pembaca nilai kelembaban dan relay sebagai pemutus aliran listrik pompa air yang terhubung dengan telegram secara online. Pengguna bisa mengontrol penyiraman tanaman anggrek dan membaca kelembaban melalui aplikasi telegram, dengan kesimpulan bahwa sistem ini mampu menambah kelembaban yang dibutuhkan oleh tanaman anggrek.","PeriodicalId":408206,"journal":{"name":"SCAN - Jurnal Teknologi Informasi dan Komunikasi","volume":"39 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2018-11-21","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"123613131","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"PENCARIAN JALUR ALTERNATIF SEBAGAI SISTEM EVAKUASI BENCANA TANAH LONGSOR DI KABUPATEN PONOROGO DENGAN ALGORITMA A-STAR BERBASIS PERANGKAT BERGERAK","authors":"Arif Basofi, R. Rahmana, Arna Fariza","doi":"10.33005/scan.v13i3.1365","DOIUrl":"https://doi.org/10.33005/scan.v13i3.1365","url":null,"abstract":"Abstrak. Kabupaten Ponorogo merupakan salah satu area di provinsi Jawa Timur yang sering dilanda longsor karena letaknya yang berdekatan dengan perbukitan. Informasi mengenai jalur alternatif sebagai sistem evakuasi bencana tanah longsor sangat diperlukan untuk mengurangi dampak bencana terhadap distribusi ekonomi dan transportasi masyarakat. Aplikasi jalur alternatif dibangun berbasis perangkat bergerak menggunakan algoritma A-star (A*) dan divisualisasikan dengan Google Map. Dengan aplikasi ini, pengguna dapat memperoleh informasi rute alternatif dengan cepat, mudah dan akurat. Kata Kunci: Jalur alternatif, tanah longsor, sistem evakuasi, algoritma A* DOI : https://doi.org/10.33005/scan.v13i3.1365","PeriodicalId":408206,"journal":{"name":"SCAN - Jurnal Teknologi Informasi dan Komunikasi","volume":"43 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2018-11-21","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"128709546","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"SISTEM PEMBERIAN MAKANAN DAN MINUMAN KUCING MENGGUNAKAN ARDUINO","authors":"Novemidu Wilis Nugraha, B. Rahmat","doi":"10.33005/SCAN.V13I3.1446","DOIUrl":"https://doi.org/10.33005/SCAN.V13I3.1446","url":null,"abstract":"Abstrak. Memelihara hewan peliharaan di rumah yang harus diperhatikan adalah pola makan dan minum yang teratur pada hewan tersebut terutama dalam memelihara kucing yang sangat sensitif terhadap makanan dan minuman. Sehingga dengan dibuatnya alat pemberian makanan dan minuman kucing ini dapat mempermudah dalam proses pemberian makanan dan minuman kucing. Sistem yang dirancang terdiri dari dua proses : proses pemberian makanan yang dilakukan dengan menggunakan timer sebagai perintah untuk memberikan makanan kemudian dibatasi dengan timbangan pada tempat makan kucing menggunakan loadcell dan proses pengisisan air ke tempat minum kucing dengan menggunakan water pump untuk mengeluarkan air dimana ketika water level sensor funduino telah memberikan sinyal kepada relay untuk mengeluarkan air ke tempat minuman kucing. Untuk mengontrol seluruh komponen di atas menggunakan mikrokontroler Arduino ATmega328P. Berdasarkan hasil pengujian dan kinerja alat, telah menunjukkan hasil yang sesuai dengan perencanaan yaitu alat dapat memberikan makanan pada tempat makan kucing sesuai dengan durasi waktu yang telah ditentukan. Tingkat keakuratan timbangan loadcell dalam membaca berat beban pada tempat makan kucing adalah 68% dan kegagalan sebesar 32%. Tingkat keberhasilan water level sensor funduino dalam mendeteksi tingkat ketinggian air pada tempat minum kucing sebesar 85% dan kegagalan sebesar 15%.","PeriodicalId":408206,"journal":{"name":"SCAN - Jurnal Teknologi Informasi dan Komunikasi","volume":"18 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2018-11-21","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"115082394","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"ANALISIS KEPUASAN PENGGUNA TERHADAP KUALITAS LAYANAN SISTEM INFORMASI DI UNIVERSITAS XYZ","authors":"Lestari Retnawati","doi":"10.33005/SCAN.V13I2.1153","DOIUrl":"https://doi.org/10.33005/SCAN.V13I2.1153","url":null,"abstract":"Abstrak. Universitas XYZ sebagai salah satu perguruan tinggi swasta di Surabaya yang cukup banyak diminati, memiliki dukungan Sistem Informasi dalam melaksanakan aktivitas operasional akademiknya. Namun keberadaaan sistem informasi belum terintegrasi sepenuhnya dengan unit-unit kerja terkait, serta terdapat beberapa sistem informasi yang tidak digunakan sebagaimana mestinya karena tidak sesuai dengan kebutuhan dan kepuasan pengguna. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh kualitas layanan sistem informasi terhadap kepuasan pengguna. Kepuasan pengguna merupakan kunci utama atau ukuran keberhasilan bagi setiap pengembangan dan implementasi sistem informasi pada suatu perusahaan atau instansi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengaruh relevansi, Accuracy, Responsiveness terhadap harapan / kepuasan. Manfaat dari penelitian ini adalah untuk mengetahui ketiga variabel tersebut terhadap kualitas pelayanan dan juga sebagai acuan untuk mengukur kepuasan pengguna. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode SERVQUAL dan Kelompok Diskusi Fokus (FGD), dengan pengambilan sampel menggunakan metode Slovin. Metode Servqual merupakan metode yang digunakan untuk mengukur kualitas layanan dari atribut masing-masing dimensi, sehingga akan diperoleh nilai gap (kesenjangan) yang merupakan selisih antara persepsi konsumen terhadap layanan yang telah diterima dengan harapan terhadap yang akan diterima. Sedangkan metode Slovin untuk menentukan ukuran sampel dari populasi yang telah diketahui jumlahnya. Hasil akhir penelitian ini adalah rekomendasi perbaikan kualitas sistem informasi akademik Universitas XYZ. Kata Kunci: Kepuasan Pengguna, Kualitas Layanan, Metode SERVQUAL, Metode Slovin. DOI : https://doi.org/10.33005/scan.v13i2.1153","PeriodicalId":408206,"journal":{"name":"SCAN - Jurnal Teknologi Informasi dan Komunikasi","volume":"26 4","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2018-06-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"133042316","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"STRATEGI TEKNOLOGI INFORMASI DAN PERENCANAANNYA DI SMA INTENSIF TARUNA PEMBANGUNAN SURABAYA MENGUNAKAN METODE WARD AND PEPPARD","authors":"Ronggo Alit, Y. V. Via, C. A. Putra","doi":"10.33005/scan.v13i3.1444","DOIUrl":"https://doi.org/10.33005/scan.v13i3.1444","url":null,"abstract":"Abstrak. SMA ITP(Intensif Taruna Pembangunan) Surabaya adalah Sekolah Menengah Atas swasta yang saat ini tengah berkembang dan memerlukan daya saing yang tinggi agar tetap bertahan dan eksis di era teknologi yang semakin maju ini. SMA ITP Surabaya perlu meningkatkan kualitas dari segi SDM yang kurang mengoptimalkan penggunaan teknologi informasi dan sistem informasi dengan baik, maka diperlukan perencanaan strategis sistem informasi sebagai penunjang untuk meningkatkan daya saing dan mengoptimalkan penggunaan sistem informasi dan teknologi informasi. Penelitian ini akan berfokus pada merumuskan perencanaan strategis sistem informasi dengan metode Ward and Peppard dimana metode tersebut menekankan analisisnya di peningkatan daya saing dan ancamannya. Analisis yang dilakukan akan dianalisis menggunakan berbagai tools diantaranya critical success factor, value chain, SWOT, McFarlan Strategic Grid, dan five force. Hasil dari penelitian ini adalah suatu perencanaan strategis sistem informasi dimana dapat membantu SMA ITP Surabaya untuk bisa meningkatkan daya saing, mengoptimalkan SDM, dan memanfaatkan sistem informasi dan teknologi informasi di masa mendatang. Kata Kunci: perencanaan strategis, sistem informasi, teknologi informasi, ward and peppard DOI : https://doi.org/10.33005/scan.v13i3.1444","PeriodicalId":408206,"journal":{"name":"SCAN - Jurnal Teknologi Informasi dan Komunikasi","volume":"30 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2018-01-10","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"116772836","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"SEGMENTASI PARASIT MALARIA MENGGUNAKAN OPERASI MORFOLOGI CITRA","authors":"Dwi Harini Sulistyawati, Luvia Friska Narulita","doi":"10.33005/scan.v13i3.1366","DOIUrl":"https://doi.org/10.33005/scan.v13i3.1366","url":null,"abstract":"Abstrak. Penyakit malaria masih menjadi masalah kesehatan di Indonesia. Masih banyak korban jiwa akibat penyakit malaria, terutama di Maluku dan Papua. Penelitian ini bertujuan membuat sistem segmentasi otomatis parasit malaria. Tahapan proses yang dilakukan adalah melakukan konversi ke ruang warna HSV dengan mengambil komponen S (Saturation) kemudian dilanjutkan dengan Operasi Morfologi . Hasil yang didapat dari 23 citra sediaan darah tebal (thick blood film) sebanyak 91.5% (21 citra) tersegmentasi dengan baik. Dengan hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa sistem segmentasi otomatis parasit malaria pada sedian darah tebal dengan menggunakan operasi morfologi dapat digunakan sebagai salah satu alternatif dalam proses segmentasi parasit malaria. Kata Kunci: Thick Blood Film, Parasit Malaria, Operasi Morfologi. DOI : https://doi.org/10.33005/scan.v13i3.1366","PeriodicalId":408206,"journal":{"name":"SCAN - Jurnal Teknologi Informasi dan Komunikasi","volume":"394 ","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2018-01-10","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"120974034","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"SURVEILLANCE CAMERA UNTUK ABSENSI WAJAH DENGAN BERBASIS TELEGRAM BOT","authors":"Budi Nugroho, W. Saputra, E. Y. Puspaningrum","doi":"10.33005/scan.v13i3.1445","DOIUrl":"https://doi.org/10.33005/scan.v13i3.1445","url":null,"abstract":"Abstrak. Penerapan teknologi informasi telah meluas ke berbagai bidang termasuk pendidikan. Di bidang pendidikan, ada banyak penelitian tentang Implementasi teknologi informasi, mulai dari teknologi itu sendiri hingga dampak pengguna dan masyarakat. Sistem kehadiran biometrik adalah salah satu implementasi teknologi yang telah diterapkan di beberapa lembaga pemerintah dan swasta. Sistem kehadiran biometrik selain menggunakan sidik jari juga bisa menggunakan wajah. Sistem kehadiran menggunakan wajah membutuhkan perangkat keras sederhana seperti kamera digital dan sistem terintegrasi. Kehadiran berbasis wajah biasanya menggunakan kamera yang langsung melekat pada perangkat kehadiran, dan wajah harus langsung di depan kamera. Sistem pendeteksian wajah ditambahkan untuk mendukung proses awal dalam pengenalan wajah. Kehadiran menggunakan surveillance camera ini akan diuji di ruang belajar di Universitas Pembangunan Nasional \"Veteran\" Jawa Timur, dan akan dianalisis tentang keakuratan dan ketepatan sistem. Berdasarkan percobaan yang telah dilakukan, kinerja pengenalan wajah adalah 72,40%. Akurasi ini termasuk dalam kategori sedang. Hasil ini masih belum optimal. Selain itu absensi ini akan terhubung langsung dengan nomor telegram orang tua mahasiswa. Dengan adanya sistem ini diharapkan orangtua mahasiswa dapat memantau kehadiran putra putrinya dalam mengikuti perkuliahan. Kata Kunci: Deteksi wajah, Absensi, Surveillance Camera, Telegram Bot. DOI : https://doi.org/10.33005/scan.v13i3.1445","PeriodicalId":408206,"journal":{"name":"SCAN - Jurnal Teknologi Informasi dan Komunikasi","volume":"84 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2018-01-10","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"124130192","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}