{"title":"PERAN DAN TANTANGAN GURU DALAM MEMBENTUK KARAKTER SISWA SD DI ERA 4.0","authors":"E. Prasetya, Henry Aditiarigianti","doi":"10.38048/jcp.v3i4.2074","DOIUrl":"https://doi.org/10.38048/jcp.v3i4.2074","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana peran dan tantangan guru dalam membentuk karakter siswa SD di era 4.0 di SD Sonosewu. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif. Sumber data di peroleh dari guru kelas enam SD sonosewu. Data dikumpulkan dengan cara wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peran dan tantangan guru sangat besar dalam membentuk karakter siswa. Oleh karena itu, guru harus mengimplementasikannya dalam sekolah dan harus memberikan contoh yang baik tentang pendidikan karakter siswa.","PeriodicalId":406212,"journal":{"name":"Jurnal Citra Pendidikan","volume":"50 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-10-26","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"139313215","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE TIPE TGT UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DAN AKTIVITAS BELAJAR PESERTA DIDIK","authors":"N. Komariyah","doi":"10.38048/jcp.v3i4.2210","DOIUrl":"https://doi.org/10.38048/jcp.v3i4.2210","url":null,"abstract":"Proses pembelajaran yang pasif serta hasil belajar yang belum mencapai ketuntasan klasikal yang diharuskan menjadi permasalahan tersendiri bagi kelas 2 MIS Arrohman Kamulyan pada mata pelajaran akidah akhlak. Dari kenyataan tersebut teridentifikasi tiga masalah yang muncul, yaitu: (1) kurangnya interaksi guru dan peserta didik; (2) Kurangnya inovasi guru dalam proses pembelajaran; dan (3)Minat peserta didik yang rendah yang menyebabkan rendahnya hasil belajar. Penelitian ini menggunakan pemilihan model pembelajaran cooperative learning tipe TGT sebagai salah satu cara meningkatkan aktivitas belajar dan hasil belajar peserta didik. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dengan menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif yang dilakukan untuk meningkatkan hasil belajar dan aktivitas belajar peserta didik sesuai dengan masalah dan tingkat perkembangan siswa. Penelitian yang dilakukan menggunakan desain atau prosedur penelitian dengan model siklus. Setiap siklus ini dilaksanakan dalam bentuk proses pengkajian berdaur 4 tahap, yaitu (1) merencanakan tindakan (planning), (2) melakukan tindakan (acting), (3) mengamati (observing), dan (4) merefleksi (reflecting). Hasil penelitian penerapan model pembelajaran kooperatif tipe TGT (Team Games Tornament) dapat meningkatkan hasil belajar dan aktivitas belajar. Saran yang dapat dilakukan untuk penelitian selanjutnya adalah dapat memperhatikan hasil belajar afektif dan psikomotor serta dapat membuat perbandingan aktivitas peserta didik yang dilakukan di luar kelas.","PeriodicalId":406212,"journal":{"name":"Jurnal Citra Pendidikan","volume":"73 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-10-26","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"139313585","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Prisa Widya Indarni Masfufa, Rodina Silfi Khorutul Uyyun, Rika Listiyani, Y. Rahma, Adityo Eko Saputro, Yenny Afrokha Zulfa Renanda
{"title":"EVALUASI PENERAPAN KURIKULUM MERDEKA BELAJAR DI SD NEGERI TEMBARAK","authors":"Prisa Widya Indarni Masfufa, Rodina Silfi Khorutul Uyyun, Rika Listiyani, Y. Rahma, Adityo Eko Saputro, Yenny Afrokha Zulfa Renanda","doi":"10.38048/jcp.v3i4.2014","DOIUrl":"https://doi.org/10.38048/jcp.v3i4.2014","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk melihat lebih dalam sejauh mana penerapan Merdeka Belajar dalam Lembaga Pendidikan dan apa yang masih menjadi persoalan di dalamnya melalui studi lapangan dengan melakukan wawancara, observasi di SD Negeri Tembarak. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan metode studi lapangan. Subjek dalam penelitian yaitu Lembaga Sekolah dan objeknya yaitu Kurikulum Merdeka Belajar. Penelitian ini dalam pengumpulan datanya menggunakan teknik observasi, wawancara dan dokumentasi. Peneliti mengumpulkan data dengan melakukan wawancara dan observasi di SD Negeri Tembarak. Data yang ada dianalisis dengan langkah reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan, mengenai apa yang masih menjadi persoalan dan perlu diperbaiki dalam penerapan Kurilukum Merdeka Belajar. Penerapan kurikulum SD Negeri Tembarak pada kelas 1 dan 4 sudah berjalan +- 50% dalam masa uji coba satu tahun.","PeriodicalId":406212,"journal":{"name":"Jurnal Citra Pendidikan","volume":"78 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-10-26","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"139313678","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"EFEKTIVITAS MODEL STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION DALAM MENINGKATKAN SIKAP SOSIAL SISWA KELAS 7A SMP PADA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA BUDDHA","authors":"Jayanti Endarini, Sukodoyo, Waluyo","doi":"10.38048/jcp.v3i4.2206","DOIUrl":"https://doi.org/10.38048/jcp.v3i4.2206","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas pengunaan model student team achivement division (STAD) dalam meningkatkan sikap sosial siswa. Penelitian dilakukan di kelas 7A SMP Negeri 2 Sumowono dengan jumlah 3 siswa. Jenis penelitian ini mengunakan penelitian tindakan kelas model Kemmis & Mc. Taggart. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Instrumen yang digunakan untuk pengumpulan data yaitu, lembar observasi, penilaian diri siswa, dan lembar observasi untuk guru. Keabsahan data yang digunakan pada penelitian ini terdiri dari validitas demokratik, hasil, proses, katalitik, dan dialogis dan dengan menyajikan data apa adanya. Teknik analisis data yaitu teknik analisis kuantitatif dan kualitatif deskriptif. Hasil penelitian berupa peningkatan model STAD oleh guru meningkat sebesar 21,05%. Sikap sosial siswa sebesar 66,83% pada tahap sikap sosial siswa sesuai harapan di siklus I dan meningkat pada siklus II sebesar 83,07% pada tahap sikap sosial sangat baik. Kata Kunci: Sikap Sosial Siswa, Model STAD, Pendidikan Agama Buddha. ABSTRACT This study aims to determine the effectiveness of using the student team achivement division (STAD) model in improving students social attitudes. This research was conducted at 7A class of SMP Negeri 2 Sumowono with a total 3 of students. This typeof research uses the Kemmis & Mc. Taggart class action reserch models. Data collection models that use are observation, interview, and documentation, the data collection instruments that used is observation sheets, students self assesment and teacher observation sheets. The data validity in this research are consists of validity democratic, result, process, catalytic, and dialogic and by presenting the data as it is. The data analysis technique is a descriptive quantitative and qualitative descriptive. The results of the research are the improvement of STAD model by the teacher increased by 21,05%. The students social attitudes were 66,83% at the stage of social attitudes according to expectations in cycle I and increased in cycle II by 83,07 at very good social attitudes. Keywords: Social Attitudes, STAD Model, and Buddhist Religious Educations.","PeriodicalId":406212,"journal":{"name":"Jurnal Citra Pendidikan","volume":"4 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-10-26","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"139313624","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"PENERAPAN FINGER PAINTING DALAM MENSTIMULASI IMAJINASI DAN KREATIVITAS ANAK USIA DINI DALAM BIDANG SENI","authors":"Nur Sima Pandu Winata","doi":"10.38048/jcp.v3i4.2220","DOIUrl":"https://doi.org/10.38048/jcp.v3i4.2220","url":null,"abstract":"Anak usia dini merupakan anak yang memiliki rentan usia 0-6tahun. Seorang anak juga berhak mengembangkan keterampilanyang berbeda melalui berbagai kegiatan agar semua aspekperkembangan dapat berkembang dengan maksimal. Semua anakmemiliki potensi dan seni dalam diri mereka, yang biasanya dicapaimelalui berbagai tugas menggambar yang di berikan oleh guru,namun terkadang mereka juga takut untuk mengeksplorasikan dirimereka dalam mengembangkan kemampuan yang dimilikinya. Olehkarena itu peneliti mengambil kegiatan finger painting sebagai alatuntuk mengasah keterampilana anak dalam mengembangkanimajinasi dan kreatvitas anak di bidang seni, sehingga anak dapatmengeksplorasikan diri mereka sesuai imajinasi dan keterampilanyang mereka miliki. Penelitian ini merupakan jenis penelitiankualitatif dengan menggunakan metode literature review.Pendekatan yang digunakan adalah dengan menggunakan metodedeskriptif melalui kajian pustaka yang mencakup kurang lebihMengumpulkan informasi tentang berbagai makna dan sifat darikata kunci yang dibutuhkan, serta teori pendukungnya, untukmelengkapi pengetahuan yang ada. Tujuan artikel ini adalah untukmendeskripsikan peran finger painting dalam perkembangan senimemuat uraian singkat mengenai masalah dan tujuan penelitian,metode yang digunakan, dan hasil penelitian.","PeriodicalId":406212,"journal":{"name":"Jurnal Citra Pendidikan","volume":"14 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-10-26","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"139313329","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"PEMANFAATAN TIK DALAM MEMBANTU GURU MENINTEGRASIKAN PEMBELAJARAN DI SEKOLAH DASAR","authors":"Lutfi Ana, Muhammad Alie Muzzaki","doi":"10.38048/jcp.v3i4.2092","DOIUrl":"https://doi.org/10.38048/jcp.v3i4.2092","url":null,"abstract":"Kajian literatur ini bertujuan meninjau pemanfaatn teknologi informasi dan komunikasi (TIK) pada pendidikan dasar untuk membantu guru mengintegrasikan teknologi informasi dan komunikasi pada jurnal ilmiah hasil dari penelitian yang relevan tentang pemanfaatn TIK. Pada khususnya kajian ini untuk meninjau manfaat integras pada penggunaan TIK serta faktor keberhasilan dalam mengintegrasikan TIK yang mempengaruhi percaya diri guru untuk menggunakan TIK saat proses pembelajaran dan juga keharusan sekolah dalam mendukung penggunaan TIK oleh tenaga pendidik. Guru dapat memperhatikan karakteristik perkembangan peserta didik di sekolah dasar, sebab siswa usia SD berada pada tingkat berpikir konkrit. Dengan dukungan penggunaan TIK dapat meningkatkan kualitas belajar dan mengajar karena dengan TIK materi mampu disajikan dalam bentuk yang lebih kongkrit. Didukung dengan pendekatan pengajaran yang sesuai perkembangan sisiwa dan juga dukungan teknis supaya memungkinkan guru mempertahankan budaya yang sekaligus memfasilitasi pembelajaran dengan teknologi yang sesuai era perkembangan masa kini.","PeriodicalId":406212,"journal":{"name":"Jurnal Citra Pendidikan","volume":"44 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-10-26","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"139313313","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"PENGARUH PENGGUNAAN CANVA TERHADAP BELAJAR MENULIS TEKS PROSEDUR","authors":"W. Nugroho","doi":"10.38048/jcp.v3i4.2199","DOIUrl":"https://doi.org/10.38048/jcp.v3i4.2199","url":null,"abstract":"This study aims to identify the effect of Canva on learning to write student procedure texts at SMK Negeri 2 Trenggalek. This research design is in quantitative research and is conducted with quasi-experimental research. This research uses two types of variables. The first variable is Canva, which will affect the dependent variable. Which was goinh to get effect from dependent variable. The sample of this study is X grade students of SMK Negeri 2 Trenggalek. Researchers chose X RPL B as the control group and X AK B as the experimental group. Each class has thirty-six students, but the total number of students participating in this study is eighteen members in each class. The instruments used in this study were tests, there were pre tests and post tests. The researcher gave a pre test to both classes before conduchting the treatment. Then, the post test was given to both classes after the researcher applied the treatment in the experimental class. The test consists of questions that students must rewrite procedural text through Canva media. After the data is collected, the researcher will analyze the data using an independent sample T-Test. Before conducting an independent sample t-test, researchers must conduct a normality test: Based on the results of the data, the Sig. value in Saphiro-Wilk of experimental group 0.188 is greater than 0.05 and Sig. in Saphiro-Wilk of Control Group 0.036 is greater than 0.05. This means that the samples in this study are normally distributed. Based on the \"Independent Sample Test\", Sig. (2-tailed) of the posttest is 0.026 <0.05. then as a basic rule for making an independent sample t-test it can be concluded that Ho is rejected and Ha is accepted. Thus, it can be concluded that there is a significant effect of students' procedure text writing learning in the experimental group and control group. Based on this result. Canva as the treatment of this research is an effective learning media for learning to write procedure texts for students. The results of this study indicate that the use of Canva in learning English at SMK is the right choice for teachers, and Canva application is very useful in the teaching and learning process. In addition, this media helps students in learning, because it can be accessed anytime, and anywhere. So, Canva is a media that can be used to increase the level of motivation and learning ability of students. It is one of the effective media in learning writing for students in high school.","PeriodicalId":406212,"journal":{"name":"Jurnal Citra Pendidikan","volume":"53 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-10-26","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"139313402","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"TEORI MULTIPLE INTELLIGENCES DAN IMPLIKASINYA DALAM PEMBELAJARAN","authors":"D. Berliana, Cucu Atikah","doi":"10.38048/jcp.v3i3.963","DOIUrl":"https://doi.org/10.38048/jcp.v3i3.963","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk membahas teori multiple intelligences serta implikasinya dalam pembelajaran. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini ialah jenis penelitian kualitatif melalui studi pustaka. Hasil dan pembahasan penelitian ini membahas teori multiple intelligences oleh Howard Gardner serta implikasinya dalam kegiatan pembelajaran. Kesimpulan dari penelitian ini ialah setiap individu memiliki potensi yang beragam. Potensi itu dibawa anak sejak lahir yang meliputi kecerdasan linguistik, kecerdasan logis matematis, kecerdasan visual spasial, kecerdasan musikal,kecerdasan kinestetik, kecerdasan intrapersonal, kecerdasan interpersonal, kecerdasan naturalis, dan kecerdasan eksistensial. Pendidikan anak usia dini merupakan pondasi penting dalam mengembangkan potensi yang dimiliki setiap anak. Oleh karena itu, guru perlu merancang pembelajaran yang bermakna dan berkualitas sesuai dengan kecerdasan yang dimiliki oleh setiap anak sehingga kecerdasan tiap anak dapat berkembang secara optimal.","PeriodicalId":406212,"journal":{"name":"Jurnal Citra Pendidikan","volume":"36 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-07-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"139353439","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"STRATEGI MENGAJAR GURU DALAM MENINGKATKAN MINAT BELAJAR SISWA","authors":"Diah Rahmasari","doi":"10.38048/jcp.v3i3.1831","DOIUrl":"https://doi.org/10.38048/jcp.v3i3.1831","url":null,"abstract":"Sekolah merupakan tempat bagi siswa dalam menuntut ilmu. Sering kita jumpai bahwa masalah yang sering dihadapi di dalam kelas adalah adanya peserta didik yang kurang fokus atau perhatian memperhatikan guru dalam mengajar. Siswa juga suka mengobrol sendiri dengan temannya serta sering siswa bermain sendiri karena merasa bosan dalam pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi mengajar guru dalam meningkatkan minat belajar siswa di sekolah. Strategi mengajar guru yang diterapkan dalam meningkatkan minat belajar siswa, yakni: (1) guru menggunakan metode pembelajaran yang bervariasi; (2) memberikan motivasi kepada peserta didik; (3) mengelola kelas dengan baik; (4) merangcang media pembelajaran yang efektif dan efisien; (5) memberikan reward atau hadiah kepada siswa, dan (6) buatkan kelompok belajar siswa.","PeriodicalId":406212,"journal":{"name":"Jurnal Citra Pendidikan","volume":"74 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-07-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"139353138","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Lu’luil Maknunatusy Syarifah, S. Rahmawati, Ana Rahmawati
{"title":"PENDIDIKAN DALAM RUMAH TANGGA DAN PEMBINAAN ANAK","authors":"Lu’luil Maknunatusy Syarifah, S. Rahmawati, Ana Rahmawati","doi":"10.38048/jcp.v3i3.2066","DOIUrl":"https://doi.org/10.38048/jcp.v3i3.2066","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran orang tua dalam pendidikan anak dan pembinaan anak. Pendidikan dalam keluarga merupakan dasar bagi pendidikan anak selanjutnya, atau dapat pula dikatakan bahwa keluarga merupakan peletak dasar bagi pendidikan yang pertama dan utama. Dikatakan demikian karena segala pengetahuan, kecerdasan, intelektual, maupun minat anak diperoleh pertama-tama dari orang tua (keluarga) dan anggota keluarga lainnya. Oleh karena itu orang tua harus menanamkan nilai-nilai yang sangat diperlukan bagi perkembangan kepribadian anak-anaknya, sehingga anak akan tumbuh menjadi pribadi yang mandiri, tangguh dan memiliki sifat-sifat kepribadian yang baik pula, seperti tidak mudah marah, emosional, mampu beradaptasi dan lain sebagainya.","PeriodicalId":406212,"journal":{"name":"Jurnal Citra Pendidikan","volume":"7 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-07-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"139353307","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}