{"title":"MENCEGAH PERNIKAHAN DINI DENGAN LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK SISWA KELAS XI SMK MARAQITTALIMAT (MT) SUELA","authors":"Nusuki Nusuki","doi":"10.29408/jkp.v5i1.3686","DOIUrl":"https://doi.org/10.29408/jkp.v5i1.3686","url":null,"abstract":"Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengaruh bimbingan kelompok untuk mencegah pernikahan dini pada siswa kelas XI di SMK Maraqitta’limat (MT) Suela Tahun Pembelajaran 2020/2021. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif. Populasi sebagai sampel dalam penelitian ini adalah 8 orang siswa. Teknik pengumpulan data yang digunakan berupa angket dengan teknik ideal teoritik metode acuan. Sedangkan teknik analisis pada penelitian ini dibagi menjadi dua yaitu analisis deskriptif dan uji beda t-test. Hasil analisis menunjukkan bahwa rata-rata hasil dari layanan bimbingan kelompok pada siswa sesudah melakukan bimbingan grup pertama 59,6 grup kedua 60,1 dan grup ketiga 62,4 sedangkan sebelum dilakukan bimbingan grup pertama 45,1 dan grup kedua 44,2 dan grup ketiga 47,6. Untuk uji hipotesis, teknik yang digunakan adalah uji beda t-test dengan menggunakan bantuan komputer program SPSS 19 di peroleh t sebesar-10.332 dengan Asyimptotic Significance (2-tailed) sebesar 0,000 karena Asyim.Sig (2-tailed) 0,05 (maka Ho ditolak), sehingga dapat disimpulkan bahwa pengaruh bimbingan kelompok terhadap pernikahan dini siswa kelas XI sebelum dan sesudah melakukan bimbingan berbeda secara nyata.","PeriodicalId":382075,"journal":{"name":"JKP (Jurnal Konseling Pendidikan)","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2021-06-27","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"130041036","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"PENGARUH TEKNIK REBT DENGAN MENGGUNAKAN MODEL ABCDEF UNTUK MENGATASI RASA RENDAH DIRI SISWA","authors":"Nusuki Nusuki, D. Yulianti","doi":"10.29408/jkp.v6i1.3080","DOIUrl":"https://doi.org/10.29408/jkp.v6i1.3080","url":null,"abstract":"Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengaruh teknik REBT dengan menggunakan model ABCDEF untuk mengatasi rasa rendah diri siswa kelas VII di MTs NW Tanak Maik Tahun Pembelajaran 2019/2020. Jenis penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan desain subjek tunggal menggunakan desain (A-B). Dalam penelitian ini digunakan satu orang siswa yang bermasalah sebagai sampel yaitu yang diambil dengan teknik purposive. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan skala. Analisis data dilakukan pada fase baseline (A) dan fase intervensi (B), dan menggunakan rumus eksperimen subjek tunggal dengan menghitung banyaknya data poin (skor) dalam setiap kondisi, banyaknya variabel terikat yang ingin diubah, tingkat stabilitas data dan perubahan level data dalam satu kondisi atau antar kondisi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada pengaruh pemberian layanan pendekatan konseling pengaruh konseling REBT dengan menggunakan model ABCDEF untuk mengatasi rasa rendah diri siswa di MTs NW Tanak Maik.","PeriodicalId":382075,"journal":{"name":"JKP (Jurnal Konseling Pendidikan)","volume":"8 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2020-07-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"123650822","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}