{"title":"Peningkatan Kemampuan Berpikir Spasial: Implementasi Model Problem Based Learning melalui Pendekatan Self Efficacy Berbantuan WebGIS Inarisk","authors":"Randy Tirto Buana, Alfyananda Kurnia Putra","doi":"10.23887/jear.v7i3.63881","DOIUrl":"https://doi.org/10.23887/jear.v7i3.63881","url":null,"abstract":"Kemampuan berpikir spasial merupakan aspek yang dibutuhkan berkaitan dengan konsep spasial yang menjadikan pembelajaran sangat bermakna dalam memahamai fenomena geosfer. Rendahnya nilai kemampuan berpikir spasial peserta didik dengan dalam pembelajaran geografi, menjadikan pembelajaran kurang bermakna. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis implementasi model pembelajaran problem based learning (PBL) dengan pendekatan self efficacy berbantuan webGIS inarisk untuk meningkatkan kemampuan berpikir spasial peserta didik pada materi persebaran dan mitigasi bencana alam. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK) partisipan dengan menggunakan model Kemmis & Taggart. Subjek penelitian 38 peserta didik. Penentuan subjek dan lokasi penelitian berdasarkan hasil observasi selama Asistensi Mengajar. Pengumpulan data menggunakan 5 soal tes kemampuan berpikir spasial yang mengacu pada indikator Joe & Bernard. Pengolahan data diperoleh dari hasil tes kemampuan berpikir spasial sebanyak 2 siklus dengan mengetahui peningkatan pada setiap tahapannya. Hasil penelitian menunjukkan terdapat peningkatan kemampuan berpikir spasial yang signifikan pada setiap tahapannya. Implementasi model PBL melalui pendekatan self efficacy berbantuan webgis inarisk mampu memberikan kolaborasi dan keyakinan peserta didik untuk menemukan solusi dari permasalahan geosfer dalam aspek keruangan.","PeriodicalId":374233,"journal":{"name":"Journal of Education Action Research","volume":"2017 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-08-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"134982909","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Meningkatkan Kemampuan Berpikir Tingkat Tinggi dalam Materi Bangun Kubus Melalui Model Problem Based Learning pada Siswa Kelas V Sekolah Dasar","authors":"Muhammad Lathief Dwi Putra, Yustia Suntari, Neneng Diar, Indah Ratnawati, None Adella","doi":"10.23887/jear.v7i3.65953","DOIUrl":"https://doi.org/10.23887/jear.v7i3.65953","url":null,"abstract":"Adanya permasalahan yaitu kemampuan berpikir untuk memahami soal masih rendah menjadi latar belakang dilaksanakannya penelitian ini. Pemahaman konsep luas dan keliling bangun datar yang masih kurang tepat sehingga terhambat dalam materi bangun ruang menjadi penyebabnya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis peningkatan kemampuan berpikir tingkat tinggi siswa dalam pelajaran matematika materi bangun ruang. Penelitian ini dilakukan untuk memperoleh data empiris tentang meningkatkan kemampuan berpikir tingkat tinggi dalam matematika melalui model pembelajaran problem based learning pada siswa kelas V sekolah dasar. Penelitian dilakukan kepada 32 peserta didik. Penelitian dilaksanakan menggunakan model siklus dari stephen Kemmis dan Mc. Taggart dengan 4 tahap setiap siklusnya yaitu tahap perencanaan, tahap tindakan, pengamatan dan refleksi. Pada siklus I presentase ketuntasan skor tes kemampuan berpikir tingkat tinggi peserta didik adalah 62,5% dan siklus II mencapai 90,6%. Hasil pengamatan aktivitas guru dan siswa menggunakan model pemeblajaran problem based learning pada siklus I adalah 85% dan pada silus II meningkat menjadi 95%. Implikasi dari penelitian ini menunjukan bahwa model pembelajaran problem based learning efektif digunakan untuk meningkatkan kemampuan berpikir tingkat tinggi dan aktifitas pembelajaran siswa.","PeriodicalId":374233,"journal":{"name":"Journal of Education Action Research","volume":"35 5 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-08-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"134981468","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Media Pembelajaran Interaktif Pop Up Book Berbasis Model ARIAS di Kelas V Sekolah Dasar","authors":"None Mardhatilla, Risda Amini","doi":"10.23887/jear.v7i3.67265","DOIUrl":"https://doi.org/10.23887/jear.v7i3.67265","url":null,"abstract":"Terdapat permasalahan dalam pembelajaran yang membuat siswa kurang bersemangat dalam pelaksanaan pembelajaran hal tersebut terjadi karena kurangnya inovasi dalam pembelajaran tematik terpadu. Salah satunya kurangnya penggunaan madia pembelajaran di dalam kelas sehingga pembelajaran menjadi kurang bersemangat dan kurang efektif. Tujuan dari penelitian ini yaitu menciptakan media pembelajaran interaktif Pop Up Book berbasis model ARIAS pada Tema 6 kelas V SD. Jenis penelitian yang digunakan yaitu penelitian R&D (Research & Development) dan menggunakan motode pengembangan ADDIE. Metode pengumpulan data dengan metode non tes. Instrumen yang digunakan kuesioner. Teknik analisis data dengan analisis kuantitatif dan kualitatif. Hasil tahap uji coba kevalidan dapat dilihat berdasarkan hasil validasi dari para ahli yaitu ahli materi, ahli bahasa dan dan ahli media dengan presentase hasil rata-rata sebesar 95,3 %, dengan kategori sangat valid. Selanjutanya Praktikalitas dari media pembelajaran Pop Up Book bisa dilihat dari respon angket siswa dengan presentase rata-rata sebesar 96,2% dan hasil angket praktikalitas respon guru dengan presentase rata-rata sebesar 93,7 % dengan kategori sangat praktis. Dengan demikian bisa disimpulkan pengembangan media pembelajaran interaktif Pop Up Book ini valid dan praktis dan dapat digunakan kepada peserta didik di kelas V sekolah dasar.","PeriodicalId":374233,"journal":{"name":"Journal of Education Action Research","volume":"4 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-08-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"134982902","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Moses Adeleke Adeoye, Rasheedat Modupe Oladimeji, Olaolu Paul Akinnubi
{"title":"How Leadership Failures Fuel Covetousness and Corruption in Nigeria's Educational System?","authors":"Moses Adeleke Adeoye, Rasheedat Modupe Oladimeji, Olaolu Paul Akinnubi","doi":"10.23887/jear.v7i3.67444","DOIUrl":"https://doi.org/10.23887/jear.v7i3.67444","url":null,"abstract":"The importance of integrity is undermined in communities where corruption is pervasive and the respect for authority figures is diminished. This research paper aims to analyze how leadership failures contribute to covetousness and corruption within Nigeria's educational system. The study analyzes the impact of ineffective leadership on the prevalence of unethical practices, such as bribery, embezzlement and favoritism. Data sources included academic literature, reports and official documents. Then data is analysis and extracted from selected literature. Through an analysis of relevant literature and case studies, the research highlights the detrimental consequences of these corrupt practices on the quality of education and the overall development of the country. In conclusion, strengthening legal and regulatory frameworks, enhancing oversight mechanisms, investing in capacity building and promoting a culture of integrity are key recommendations that can help pave the way for a more transparent, accountable and effective educational system. By implementing these recommendations, Nigeria can ensure that its educational institutions are led by individuals who prioritize the well-being and future of the nation's students.","PeriodicalId":374233,"journal":{"name":"Journal of Education Action Research","volume":"29 1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-08-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"134981465","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Peningkatan Hasil Belajar IPS dengan Menggunakan Strategi Pembelajaran Team Quiz pada Kelas V Sekolah Dasar","authors":"Faaizatun Naadhiroh, Nurrohmatul Amaliyah","doi":"10.23887/jear.v7i3.65239","DOIUrl":"https://doi.org/10.23887/jear.v7i3.65239","url":null,"abstract":"Rendahnya hasil belajar IPS pada siswa sekolah dasar disebabkan karena kurangnya penggunaan strategi pembelajaran yang inovatif. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis peningkatan hasil belajar IPS dengan menggunakan strategi pembelajaran team quiz pada kelas V sekolah dasar. Subjek yang digunakan yakni siswa kelas V yang berjumlah 12 siswa terdiri dari 9 siswa laki-laki dan 3 siswa perempuan. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang mengacu pada model Kemmis dan Taggart. Penelitian ini dilakukan dalam 2 siklus yang terdiri dari tahap perencanaan, tindakan dan pengamatan, refleksi. Teknik pengumpulan data yang digunakan yakni wawancara, observasi, tes, dan dokumentasi. Pada tes hasil belajar siswa pada siklus I jumlah siswa yang tidak tuntas sebanyak 8 orang siswa (66,67 %) dan tuntas sebanyak 4 orang siswa (33,33 %) dengan nilai rata-rata hasil belajar pada siklus I berjumlah 57,94. Sedangkan pada tes hasil belajar siswa pada siklus II jumlah yang telah tuntas sebanyak 7 siswa (58,33 %) dan yang tidak tuntas sebanyak 5 orang siswa (41,67 %) dengan nilai rata-rata hasil belajar siklus II berjumlah 77,08. Hal ini menunjukkan bahwa terdapat peningkatan hasil belajar ips dengan menggunakan strategi pembelajaran team quiz kelas V sekolah dasar.","PeriodicalId":374233,"journal":{"name":"Journal of Education Action Research","volume":"13 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-08-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"134982903","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Model Pembelajaran Realistics Mathematics Education untuk Meningkatkan Hasil Belajar Materi Keliling Persegi Panjang pada Siswa Kelas IV Sekolah Dasar","authors":"Laras Indah Sari, None Frady, Lely Sabono","doi":"10.23887/jear.v7i3.67010","DOIUrl":"https://doi.org/10.23887/jear.v7i3.67010","url":null,"abstract":"Masih rendahnya tingkat ketuntasan hasil belajar siswa kelas V pada materi keliling pesegi panjang disebabkan karena kurangnya penggunaan model pembelajaran inovatif. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerapan model pembelajaran realistics mathematics education (RME) untuk meningkatkan hasil belajar materi keliling persegi panjang pada siswa kelas IV sekolah dasar. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian tindakan kelas dengan dua siklus. Subjek penelitian ini adalah 20 orang, dengan metode pengumpulan data yang digunakan adakah tes hasil belajar yang terdiri atas 10 soal dan lembar observasi, analisis data yang digunakan adalah membadingkan hasil belajar dengan KKM yang ada yaitu 70. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan adanya model realistics mathematics education (RME), terjadi peningkatan yang signifikan pada hasil belajar peserta didik pada materi keliling persegi panjang. Hal ini tergambar melalui peningkatan yang konsisten dalam tingkat ketuntasan pada setiap siklus pembelajaran. Oleh karena itu, disarankan agar pendekatan realistics mathematics education (RME) terus diadopsi dalam konteks pembelajaran matematika. Implikasi penelitian ini dapat memberikan wawasan yang lebih baik tentang cara meningkatkan hasil belajar siswa dan mengatasi masalah yang belum terselesaikan dalam konteks pembelajaran.","PeriodicalId":374233,"journal":{"name":"Journal of Education Action Research","volume":"42 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-08-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"134981470","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Rina Nur Rahayu, Heri Yusuf Muslihin, H. Risbon Sianturi, Nunung Nurlaela
{"title":"Manajemen Kepemimpinan Kepala Sekolah Perempuan dalam Meningkatkan Mutu Tenaga Pendidik","authors":"Rina Nur Rahayu, Heri Yusuf Muslihin, H. Risbon Sianturi, Nunung Nurlaela","doi":"10.23887/jear.v7i3.67089","DOIUrl":"https://doi.org/10.23887/jear.v7i3.67089","url":null,"abstract":"Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya beberapa sekolah dasar yang dikepalai oleh seorang perempuan yang dalam kepemimpinannya mereka mampu menghasilkan banyak prestasi dan mutu tenaga pendidik menjadi meningkat. Adapun penelitian ini bertujuan untuk menganalisis konsep manajemen kepala sekolah perempuan dalam meningkatkan mutu tenaga pendidik sekolah dasar. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu wawancara, dokumentasi dan observasi. Analisis data yang digunakan deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa konsep manajemen kepemimpinan kepala Sekolah adalah partisipatif yaitu fungsi pimpinan yang tidak sekedar berlangsung/bersifat dua arah tetapi berwujud pelaksanaan hubungan manusia yang efektif antara pemimpin dengan yang di pimpin. Manajemen kepemimpinan perempuan kepala sekolah dalam meingkatkan mutu pendidikan berdasarkan perencanaan mutu, pengendalian mutu, perbaikan dan peningkatan mutu berjalan dengan baik. Hal ini berdasarkan atas terlaksananya semua aspek perencanaan, pengendalian, dan perbaikan mutu peningkatan dapat disimpulkan dengan baik. Hal ini berdasarkan atas terlaksananya semua aspek perencanaa, pengendalian dan perbaikan dan peningkatan mutu. Faktor pendukung dalam meningkatkan mutu pendidikan dapat berjalannya perumusan Visi, Misi dan tujuan Sekolah, Evaluasi Diri Sekolah, peranan Kepala Sekolah, Peningkatan mutu guru. Sedangkan faktor penghambat dalam meningkatkan mutu pendidikan yaitu kepala sekolah memiliki tugas mengajar yang berlebihan dan kepala madrasah memiliki profesi yang sama dengan guru.","PeriodicalId":374233,"journal":{"name":"Journal of Education Action Research","volume":"2 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-08-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"134981472","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Peningkatan Hasil Belajar Bahasa Inggris Siswa Kelas II Sekolah Dasar Melalui Pendekatan Joyfull Learning Berbasis Picture Cards Digital","authors":"Muhammad Rahman Kamil, None Safrul","doi":"10.23887/jear.v7i3.62055","DOIUrl":"https://doi.org/10.23887/jear.v7i3.62055","url":null,"abstract":"Kegiatan belajar mengajar Bahasa Inggris di kelas II sudah cukup baik, namun siswa masih kurang tertarik dengan strategi yang diterapkan, hal ini disebabkan karena kurangnya media pembelajaran yang digunakan oleh guru, sehingga siswa kesulitan memahami materi pembelajaran dan berdampak pada penurunan hasil belajar siswa terhadap mata pelajaran Bahasa Inggris. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dampak pendekatan joyfull learning berbasis picture cards digital terhadap hasil belajar siswa kelas II mata pelajaran Bahasa Inggris pada materi animals. Penelitian dilaksanakan pada semester II. Subjek penelitian ini berjumlah 30 siswa, terdiri dari 15 siswa laki-laki dan 15 siswa perempuan. Metode yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas (Classroom Action Research) model Kemmis & MC Taggart dengan 4 tahap, perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Intsrumen yang digunakan untuk mengukur hasil belajar siswa yaitu tes pengetahuan dan tes keterampilan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pendekatan joyfull learning berbasis picture cards digital dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas II sekolah dasar pada mata pelajaran Bahasa Inggris materi animals. Hal ini dibuktikan dengan hasil belajar siswa yang telah mencapai Kriteria Ketuntasan Minimum pada siklus I dan siklus II dengan presentase sebesar 60,71%; 21,42% dan 82,14%; 71,42%. Dapat disimpulkan bahwa pendekatan joyfull learning berbasis picture cards digital pada mata pelajaran Bahasa Inggris materi animals dapat meningkatkan prestasi belajar siswa.","PeriodicalId":374233,"journal":{"name":"Journal of Education Action Research","volume":"11 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-08-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"134982908","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Dampak Penerapan Model Problem Based Learning dalam Meningkatkan Kemampuan Berpikir Tingkat Tinggi Siswa","authors":"Dedek Dwi Suci Ramadhani, Desi Sukenti","doi":"10.23887/jear.v7i3.66698","DOIUrl":"https://doi.org/10.23887/jear.v7i3.66698","url":null,"abstract":"Salah satu faktor yang menyebabkan lemahnya kemampuan berpikir tingkat tinggi siswa adalah ketidakmampuan dalam menganalisis dan mengevaluasi dengan baik. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perbedaan kemampuan berpikir tingkat tinggi siswa setelah menerapkan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dalam materi menganalisis sistematika dan kebahasaan karya ilmiah. Metode Penelitian menggunakan metode quasi eksperimen dengan desain Nonequivalent Pretest-Posttest Control Group Design. Desain ini digunakan untuk membandingkan hasil tes (posttest) antara kelompok eksperimen dan kelompok control. Data dihasilkan melalui observasi, tes, dan dokumentasi. Hasil analisis menunjukkan bahwa terdapat perbedaan nilai posttest pada setiap indikator kemampuan berpikir tingkat tinggi. Kelas eksperimen mencatatkan hasil yang lebih baik pada indikator menganalisis (membandingkan dan membedakan) dengan persentase 91% (sangat baik), sementara kelas kontrol mencatatkan hasil tertinggi pada indikator menganalisis (menganalisis argumentasi), mengevaluasi, dan membuat kesimpulan dengan persentase 90% (sangat baik). Kesimpulan yaitu hasil analisis menunjukkan bahwa ada perbedaan yang signifikan antara hasil posttest kedua kelompok (kelas eksperimen dan kelas kontrol), dan penerapan PBL secara positif mempengaruhi peningkatan kemampuan berpikir tingkat tinggi siswa di kelas eksperimen. Implikasi dari penelitian ini adalah bahwa PBL dapat meningkatkan kemampuan berpikir tingkat tinggi siswa, dan penerapannya dapat lebih mendukung siswa dalam kegiatan pembelajaran.","PeriodicalId":374233,"journal":{"name":"Journal of Education Action Research","volume":"70 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-08-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"134981467","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"PBL-Based Electronic Teaching Materials Using Flip PDF Corporate in Elementary Schools","authors":"Shalsabillah Putri Andava, None Reinita","doi":"10.23887/jear.v7i3.67328","DOIUrl":"https://doi.org/10.23887/jear.v7i3.67328","url":null,"abstract":"Sejalan dengan perkembangan zaman, maka di perlukan pembelajaran menggunakan bahan ajar elektronik. Guru dituntut untuk dapat memenuhi kriteria pembelajaran yang sesuai dengan perkembangan teknologi. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan bahan ajar elektronik berbasis Problem Based Learning (PBL) menggunakan flip pdf corporate yang valid. Metode pengembangan menggunakan model ADDIE dengan tahap analisis, desain, pengembangan, implementasi, dan evaluasi. Penelitian ini meliputi metode pengumpulan data lembar validasi dari validator media, validator bahasa, dan validator materi. Pengumpulan data praktikalitas angket respon peserta didik dan guru. Hasil uji validasi media 93.75% masuk kategori sangat valid, hasil validasi materi 93.75% masuk kategori sangat valid, hasil validasi bahasa 95% masuk kategori sangat valid. hasil uji praktikalitas guru 97,14% dengan kategori sangat praktis dan peserta didik 93,7% dengan kategori sangat praktis. Dengan bukti hasil validasi produk dan hasil praktiklitas tersebut disimpulkan bahwa bahan ajar elektronik berbasis PBL menggunakan flip pdf corporate di sekolah dasar adalah valid dan praktis. Penelitian ini berimplikasi pada variasi bahan ajar yang valid untuk menunjang proses pelaksanaan pembelajaran.","PeriodicalId":374233,"journal":{"name":"Journal of Education Action Research","volume":"8 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-08-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"134981473","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}