{"title":"Eksplorasi sumber air tanah bawah perbukitan kapur (karst) menggunakan metode geolistrik resistivitas konfigurasi Schlumberger di desa Darmakradenan kecamatan Ajibarang kabupaten Banyumas","authors":"Muhammad Sehah, Hastani Ratsanjani","doi":"10.20884/1.jtf.2021.4.1.3863","DOIUrl":"https://doi.org/10.20884/1.jtf.2021.4.1.3863","url":null,"abstract":"Penelitian menggunakan metode geolistrik resisitivitas telah dilakukan untuk mengetahui struktur batuan bawah permukaan serta potensi air tanah di Desa Darmakradenan Kecamatan Ajibarang Kabupaten Banyumas. Konfigurasi yang digunakan pada metode ini adalah konfigurasi Schlumberger sebanyak lima lintasan dengan panjang masing-masing 200 m. Hasil pemodelan secara inversi telah menghasilkan log resistivitas yang terdiri atas enam lapisan batuan bawah permukaan. Lapisan-lapisan batuan tersebut diinterpretasi sebagai tanah penutup dengan nilai resistivitas sebesar 206.8 – 1204.92 Ωm, batukapur dengan nilai resistivitas sebesar 767.51 – 1563.65 Ωm, kerikil dan pasir dengan nilai resistivitas sebesar 270.84 Ωm, lempung dengan nilai resistivitas sebesar 319.39 – 473.97 Ωm, batupasir gampingan dengan nilai resistivitas sebesar 17.22 Ωm, dan napal dengan nilai resistivitas sebesar 814.17 – 982.94 Ωm. Potensi sumber air tanah diperkirakan hanya terdapat di titik S-L1 dan S-L2 yang merupakan lapisan batupasir gampingan dengan nilai resitivitas 17.22 – 47.02 Ωm pada kedalaman 11.80 – 70.00 m dan diinterpretasi sebagai akuifer dangkal","PeriodicalId":364540,"journal":{"name":"Jurnal Teras Fisika","volume":"118 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2021-07-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"114481721","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Urip Nurwijayanto Prabowo, Sehah Sehah, Akmal Ferdiyan
{"title":"Estimasi ketebalan lapisan sedimen permukaan menggunakan pengukuran mikrotremor di Pemalang, Jawa Tengah","authors":"Urip Nurwijayanto Prabowo, Sehah Sehah, Akmal Ferdiyan","doi":"10.20884/1.jtf.2021.4.1.3436","DOIUrl":"https://doi.org/10.20884/1.jtf.2021.4.1.3436","url":null,"abstract":"Ketebalan lapisan sedimen permukaan merupakan salah satu parameter yang menggambarkan kondisi geologi pemukaan suatu daerah saat mengalami gempabumi. Ketebalan lapisan sedimen dapat diperkirakan menggunakan pengukuran mikrotremor yang dianalisis menggunakan metode Horizontal to vertical Spectral Ratio (HVSR). Pada penelitian ini dilakukan pengukuran mikrotremor sebanyak 5 titik di daerah Pemalang, Jawa Tengah yang secara geologi tersusun atas aluvium berumur kuarter. Hasil pengolahan data pengukuran mikrotremor menggunakan metode HVSR adalah frekuensi dominan daerah penelitian yang berkisar antara 1,56 – 11,56 Hz dan ketebalan lapisan sedimen permukaan berkisar antara 4,49 – 33,70 m. Ketebalan lapisan sedimen permukaan memiliki nilai yang semakin besar ke arah pantai (selatan). Hasil analisis menunjukkan bahwa morfologi bedrock cenderung mengikuti pola dari ketebalan lapisan sedimen karena perbedaan elevasi permukaan yang relatif kecil pada titik pengukuran.","PeriodicalId":364540,"journal":{"name":"Jurnal Teras Fisika","volume":"49 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2021-07-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"132706978","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Pengaruh temperatur sintering terhadap komposisi, sifat magnetik dan absorpsi gelombang mikro komposit nano zinc-ferit","authors":"Laras Rifiana Dewi, W. Widanarto, M. Effendi","doi":"10.20884/1.jtf.2019.2.1.1514","DOIUrl":"https://doi.org/10.20884/1.jtf.2019.2.1.1514","url":null,"abstract":"Material penyerap gelombang mikro mempunyai peran penting dalam perkembangan teknologi anti-radar, anti-electromagnetic interference dan komunikasi tanpa kabel. Pembuatan komposit nano zn-ferit dilakukan menggunakan metode reaksi padatan dengan komposisi 80 Fe3O4 : 20 ZnO dalam persen mol dan pengaruh medan magnet luar. Zn-Ferit disintering pada temperatur 500, 800 dan 1100 �C. Karakterisasi struktur, sifat magnetik dan absorpsi gelombang mikro pada ferit dilakukan masing-masing menggunakan XRD, VSM dan VNA. Hasil karakterisasi menunjukkan bahwa intensitas fasa nano kristal ZnFe2O4 yang terbentuk meningkat dengan peningkatan temperatur sintering. Sifat magnetik yang meliputi magnetisasi remanen (Mr) dan magnetisasi saturasi (Ms) mengalami penurunan, sedangkan medan koersivitas (Hc) mengalami peningkatan dengan meningkatnya temperatur sintering. Ferit yang disintering pada 800 �C menujukkan performa yang baik dengan ditandai nilai reflection loss (RL) sebesar -69 dB pada frekuensi 16,9 GHz.","PeriodicalId":364540,"journal":{"name":"Jurnal Teras Fisika","volume":"52 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-02-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"132215736","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
S. Sunardi, Aris Haryadi, W. Wihantoro, Evi Yulianti
{"title":"Sintesis dan Karakterisasi Membran Kitosan/LiOH sebagai Elektrolit Padat Baterai Sekunder","authors":"S. Sunardi, Aris Haryadi, W. Wihantoro, Evi Yulianti","doi":"10.20884/1.jtf.2019.2.1.1334","DOIUrl":"https://doi.org/10.20884/1.jtf.2019.2.1.1334","url":null,"abstract":"Sintesis dan karakterisasi membran Kitosan/LiOH dilakukan bertujuan untuk menentukan pengaruh PVA/LiOH terhadap mikrostruktur membran elektrolit padat baterai sekunder. Sintesi membran Kitosan/LiOH dilakukan dengan metode casting dengan variasi konsentrasi w/w LiOH. Karakterisasi dilakukan menggunakan FTIR (Fourier Transform Infra Red) dan SEM (Scanning Electron Microscopy). Hasil FTIR membran kitosan/LiOH menunjukkan adanya interaksi antara kitosan/LiOH. Pada panjang gelombang 3500 nm terbentuk gugus fungsi �OH baru dan pada 1500 � 945 nm terbentuk ikatan bending antara gugus fungsi �OH dengan �NH3. Hasil SEM menunjukkan terbentuk agglomerasi dengan bertambahnya konsentrasi LiOH pada larutan. Terjadi distribusi partikel homogen di permukaan membran. Hal ini menunjukkan bahwa adanya pengaruh penambahan LiOH pada pembentukan membran yang menghasilkan ikatan antar atom yang semakin renggang/tidak stabil dan bahan yang semakin konduktif.","PeriodicalId":364540,"journal":{"name":"Jurnal Teras Fisika","volume":"105 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-02-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"117354893","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"SENSOR KEBOCORAN ARUS LISTRIK PADA ALIRAN AIR WATER HEATER","authors":"H. Hartono, Sugito Sugito, R. F. Abdullatif","doi":"10.20884/1.JTF.2018.1.2.1183","DOIUrl":"https://doi.org/10.20884/1.JTF.2018.1.2.1183","url":null,"abstract":"Sensor arus listrik merupakan sensor yang dapat mendeteksi terjadinya kebocoran arus listrik pada water heater. Sensor akan mendeteksi terjadinya kebocoran arus listrik dalam aliran air dari water heater. Sensor dibuat dari elektroda tembaga yang ditanam dalam pipa PVC. Pengujian sensor dilakukan terhadap variasi tegangan pada hambatan tetap dan variasi hambatan pada tegangan tetap. Variasi tegangan AC dilakukan dari 0 sampai 220 volt sementara variasi hambatan mulai dari 1 KW sampai 100 KW. Kondisi hambatan 1 KW mewakili hambatan kulit tubuh manusia dalam keadaan basah dan 100 KW mewakili hambatan kulit tubuh dalam keadaan kering terisolasi. Hasil analisis menunjukkan bahwa sensasi syok tidak nyeri mulai dapat dirasakan pada tegangan 30 V arus sebesar 5,16 mA pada kondisi hambatan 1 KW. Sementara pada kondisi kebocoran tegangan 220 V, sensasi syok tidak nyeri mulai dirasakan pada kondisi hambatan tubuh 42 KW dengan arus sebesar 4,99 mA. \u0000","PeriodicalId":364540,"journal":{"name":"Jurnal Teras Fisika","volume":"11 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2018-09-21","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"124153550","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"De Broglie Wave Analysis of the Heisenberg Uncertainty Minimum Limit under the Lorentz Transformation","authors":"Fima Ardianto Putra","doi":"10.20884/1.JTF.2018.1.2.1008","DOIUrl":"https://doi.org/10.20884/1.JTF.2018.1.2.1008","url":null,"abstract":"A simple analysis using differential calculus has been done to consider the minimum limit of the Heisenberg uncertainty principle in the relativistic domain. An analysis is made by expressing the form of and based on the Lorentz transformation, and their corresponding relation according to the de Broglie wave packet modification. The result shows that in the relativistic domain, the minimum limit of the Heisenberg uncertainty is p x ?/2 and/or E t ?/2, with is the Lorentz factor which depend on the average/group velocity of relativistic de Broglie wave packet. While, the minimum limit according to p x ?/2 or E t ?/2, is the special case, which is consistent with Galilean transformation. The existence of the correction factor signifies the difference in the minimum limit of the Heisenberg uncertainty between relativistic and non-relativistic quantum. It is also shown in this work that the Heisenberg uncertainty principle is not invariant under the Lorentz transformation. The form p x ?/2 and/or E t ?/2 are properly obeyed by the Klein-Gordon and the Dirac solution. \u0000Key words: De Broglie wave packet, Heisenberg uncertainty, Lorentz transformation, and minimum limit. \u0000","PeriodicalId":364540,"journal":{"name":"Jurnal Teras Fisika","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2018-09-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"129320095","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Haris Saefurrahman, H. Hartono, Farzand Abdullatif
{"title":"Rancang bangun sistem peringatan kemiringan menara dan overload jembatan gantung berbasis sensor kemiringan dan sensor massa","authors":"Haris Saefurrahman, H. Hartono, Farzand Abdullatif","doi":"10.20884/1.jtf.2021.4.1.4119","DOIUrl":"https://doi.org/10.20884/1.jtf.2021.4.1.4119","url":null,"abstract":"Sistem peringatan kemiringan menara dan overload jembatan gantung berbasis sensor kemiringan dan sensor massa telah dibuat. Sistem peringatan memanfaatkan sensor Load Cell sebagai alat pengukur massa di atas jembatan gantung dan sensor kemiringan MPU6050 sebagai alat pengukur kemiringan menara jembatan gantung. Mikrokontrol arduino digunakan sebagai pusat kendali sistem elektronika, sekaligus sebagai pengatur fungsi logika peringatan untuk mengaktifkan LED, buzzer dan LCD. Hasil penelitian sistem diperoleh ADC dari sensor kemiringan MPU6050 dan tegangan keluaran dari sensor Load Cell guna mengetahui fungsi kalibrasi sensor. Hasil uji karakteristik statik sensor kemiringan dan sensor massa memiliki rata-rata nilai akurasi sebesar 96,39% dan 99,55%, presisi sebesar 96,33% dan 99,55%, error sebesar 3,61%dan 0,45% serta waktu respon sebesar 1 detik dan 2 detik.","PeriodicalId":364540,"journal":{"name":"Jurnal Teras Fisika","volume":"38 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"1900-01-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"130819048","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}