{"title":"ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI KEPUASAN PELANGGAN PADA PT. SEWU SEGAR PRIMATAMA (REJUVE)","authors":"Meylinda Hardani","doi":"10.59134/prosidng.v3i.352","DOIUrl":"https://doi.org/10.59134/prosidng.v3i.352","url":null,"abstract":"Berubahnya kebiasaan masyarakat untuk hidup sehat dan mengkonsumsi makanan dan minuman sehat, makin banyak pesaing dalam industri minuman buah maka perusahaan harus senantiasa menjaga hubungan dengan para pelanggannya. Karena pelanggan adalah asset yang sangat berharga bagi setiap perusahaan. Masalah yang timbul yaitu sulit untuk pelanggan melakukan pengaduan atau keluhan karena belum adanya sistem yang mendukung. Sebab itu, perancangan sistem penanganan keluhan pelanggan berbasis web pada PT Sewu Segar Primatama (Rejuve) ini dibangun untuk membantu pelanggan menyampaikan keluhan dengan tiga tataran CRM yaitu tataran strategis, tataran operational dan tataran analitis. Metode penelitian yang digunakan adalah waterfall. dengan adanya website ini diharapkan dapat memperbaiki kualitas pelayanan dan mempertahankan hubungan antara perusahaan dengan pelanggan menjadi lebih baik.","PeriodicalId":20616,"journal":{"name":"Prosiding Seminar Nasional Masyarakat Biodiversitas Indonesia","volume":"12 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-07-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"87737774","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI MONITORING INVENTORY BARANG PADA PT. SUMBER LARIS ABADI BERBASIS ANDROID DENGAN METODE FAST (FRAMEWORK FOR THE APPLICATION OF SYSTEM THINKING","authors":"Ricky Agustian, Prionggo Hendradi","doi":"10.59134/prosidng.v3i.353","DOIUrl":"https://doi.org/10.59134/prosidng.v3i.353","url":null,"abstract":"\u0000Sumber Laris Abadi adalah perusahaan yang bergerak pada industri pengolahan kayu. Proses pengelolaan stok barang, barang masuk dan barang keluar di PT. Sumber Laris Abadi ini menggunakan pencatatan manual yaitu kepala gudang mencatat dengan tulis tangan di buku, sehingga mengalami kendala pada persediaan barang, seperti laporan persediaan barang yang tidak update dan terkadang terlambat dibuat. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode Framework for the Application of System Thinking (FAST). Metode FAST ini terdiri dari fase-fase Definisi Lingkup, Analisis Masalah, Analisis Kebutuhan, Desain Logis, Analisis Keputusan, Desain dan Itegrasi Fisik, Kontruksi dan Pengujian dan Instalasi dan Pengiriman. Oleh karena itu dengan adanya sistem informasi monitoring persediaan barang berbasis android dapat memudahkan kepala gudang dalam membuat laporan maupun mengelola stok barang, barang masuk dan barang keluar, sehingga memudahkan bagian sales dapat mendapatkan informasi terkait barang yang tersedia. \u0000","PeriodicalId":20616,"journal":{"name":"Prosiding Seminar Nasional Masyarakat Biodiversitas Indonesia","volume":"79 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-07-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"76092515","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"ANALISIS MANFAAT FITUR KESEHATAN DI WRIST-WORN TECHNOLOGY BAGI PENGGUNA","authors":"Muhammad Agni Catur Bhakti","doi":"10.59134/prosidng.v3i.339","DOIUrl":"https://doi.org/10.59134/prosidng.v3i.339","url":null,"abstract":"Wearable technology has many options, especially wrist-worn technology. The device can bea smartband, a smartwatch, or a sport watch. Multiple sensors available on this technology enrichedthe data and information transferred to mobilephones via a bluetooth connection. The providedfeatures are not only notifications from smartphones to wrist-worn technology, but also features related with healthy lifestyle information that can be analyzed and researched. The purpose of this research was to determine how optimal these health features were used and beneficial to the users. This research used quantitative method, with non-probability sampling, and voluntary responses sample. It was found from this research that 39.4% of users paid attention to health concern, and 33.3% of users paid moreattention about health concern with wrist-worn technology. Also, 33.3% users stated that technology with health features had good impact on healthy lifestyles, and 30.3% stated the technology had a very good impact.","PeriodicalId":20616,"journal":{"name":"Prosiding Seminar Nasional Masyarakat Biodiversitas Indonesia","volume":"83 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-07-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"73753109","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"RANCANG BANGUN KEAMANAN TRANSFER DATA VOIP MENGGUNAKAN VPN PADA TRIXBOX DI UNIVERSITAS SATYA NEGARA INDONESIA","authors":"Faizal Zuli, Meri Kristina Br Sinuraya","doi":"10.59134/prosidng.v3i.346","DOIUrl":"https://doi.org/10.59134/prosidng.v3i.346","url":null,"abstract":"VoIP (Voice Over Internet Protocol) merupakan suatu sistem yang menggunakan jaringan internet untuk mengirimkan data paket suara dari suatu tempat ke tempat yang lain menggunakan media protokol IP. VoIP bekerja dengan mengubah sinyal analog menjadi sinyal digital. Penggunaan jaringan IP menghemat biaya karena tidak perlu membangun infrastruktur baru untuk komunikasi suara danpenggunaan bandwidth lebih kecil dibanding telepon konvensional.","PeriodicalId":20616,"journal":{"name":"Prosiding Seminar Nasional Masyarakat Biodiversitas Indonesia","volume":"29 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-07-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"74233708","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"PERAN INTERNET OF THINGS (IoT) PADA PROSES MONITORING PINTU AIR","authors":"Rio Ariel Nugroho","doi":"10.59134/prosidng.v3i.334","DOIUrl":"https://doi.org/10.59134/prosidng.v3i.334","url":null,"abstract":"Pintu air merupakan salah satu bagian dari struktur saluran irigasi yang berfungsi untuk mengatur aliranair pada bendungan. Pintu air juga berguna sebagai indikator dalam memberikan informasi terhadappotensi terjadinya banjir. Indikator tersebut biasanya dibedakan dalam 4 status, yaitu normal, waspada,siaga dan darurat. Proses monitoring kondisi pintu air saat ini masih dilakukan secara langsung olehpetugas. Dalam kondisi siaga dan darurat, hal ini tentunya menimbulkan kesulitan bagi petugas untukmelakukan koordinasi di lapangan. Diperlukan satu mekanisme yang efektif dalam proses monitoringagar petugas dapat memaksimalkan tindakan pencegahan terhadap terjadinya banjir. Salah satu carayang dapat dilakukan adalah dengan mengandalkan bantuan teknologi sebagai moda komunikasi danpenyebaran informasi berbasis jaringan internet. Penelitian ini bertujuan untuk membangun sistemmonitoring pintu air dengan menerapkan konsep pengiriman data antar perangkat jaringan atau biasadikenal dengan istilah Internet of Things (IoT). Hasil penelitian membuktikan bahwa proses monitoringyang dikembangkan menggunakan konsep IoT lebih memudahkan untuk memperoleh informasiperkembangan situasi pintu air melalui koneksi antar perangkat.","PeriodicalId":20616,"journal":{"name":"Prosiding Seminar Nasional Masyarakat Biodiversitas Indonesia","volume":"31 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-07-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"83260342","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"ANALISIS REQUIREMENTS PADA PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENDUKUNG PELATIH MENGGUNAKAN DATA DENYUT JANTUNG BERBASIS WEARABLE DEVICE","authors":"Prionggo Hendradi","doi":"10.59134/prosidng.v3i.286","DOIUrl":"https://doi.org/10.59134/prosidng.v3i.286","url":null,"abstract":"Teknologi banyak ditemukan dalam mendukung cabang olahraga. Teknologi berwujud tidakhanya perangkat keras, kini juga berupa piranti lunak yang terinstalasi pada komputer, tablet maupunponsel pintar. Perangkat Wearable kian mudah didapatkan di pasar daring dan luring nasional denganharga semakin terjangkau, keberadaan perangkat ini sangat membantu dalam merekam aktivitaspengguna, salah satunya adalah denyut jantung. Denyut jantung merupakan salah satu hal penting yangsangat erat dengan aktivitas olahraga yang sebaiknya diketahui baik sebelum, saat, atau usai melakukanolahraga. Denyut jantung bermanfaat juga bagi pelatih dalam menentukan aktivitas yang perludilaksanakan pengguna perangkat Wearable selanjutnya, seperti rentang waktu rehat hingga programlatihan. Adapun penelitian ini memiliki tujuan untuk dapat menganalisa requirements pada sebuahperancangan sistem informasi untuk data denyut jantung yang didapatkan pada perangkat Wearableuntuk digunakan sebagai informasi pendukung pelatih dalam menentukan aktivitas istirahat maupunprogram olahraga bagi pengguna. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif, dengan pengumpulandata secara observasi dan studi literatur yang dilakukan mandiri. Didapatkan kesimpulan bahwadiperlukan server dengan basis data untuk merekam data denyut jantung dengan satuan waktu tertentu.Basis data dikembangkan dengan sebuah table khusus untuk merekam data denyut jantung, denganrelationship One-to-Many dengan table data pengguna.","PeriodicalId":20616,"journal":{"name":"Prosiding Seminar Nasional Masyarakat Biodiversitas Indonesia","volume":"136 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-07-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"78255651","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"SDG’ DESA DALAM PERENCANAAN PENGEMBANGAN EKONOMI","authors":"Dani USADI, ST., MT.","doi":"10.59134/prosidng.v3i.343","DOIUrl":"https://doi.org/10.59134/prosidng.v3i.343","url":null,"abstract":"Sustainable Development Goals (SDGs) merupakan suatu rencana aksi global yang disepakati oleh para pemimpin dunia, termasuk Indonesia, guna mengakhiri kemiskinan, mengurangi kesenjangan dan melindungi lingkungan. SDGs berisi 17 Tujuan dan 169 Target yang diharapkan dapat dicapai pada tahun 2030. \u0000Tujuan ini dicanangkan bersama oleh negara-negara lintas pemerintahan pada resolusi PBB yang diterbikan pada tanggal 21 Oktober 2015 sebagai ambisi pembangunan bersama hingga tahun 2030. tujuan ini merupakan kelanjutan pengganti tujuan dari “Tujuan Pembangunan Milenium”, yang ditandatangi oleh pemimpin2 dari 189 negara sebagai deklarasi milenium di markas besar PBB pada tahun 2000 dan tidak berlaku lagi sejak akhir tahun 2015. Konsep Tujuan SDG’s lahir pada Konfrensi Pembangunan Berkelanjutan PBB, di Rio pada tahun 2012, dengan menetapkan rangkaian target yang dapat diaplikasikan secara universal serta dapat diukur dalam menyeimbangkan tiga dimensi pembangunan berkelanjutan : (1) Lingkungan, (2) Sosial dan (3) Ekonomi. (Sumber : Wikipedia, 2021). Undang-Undang nomor : 6 tahun 2014 tentang Desa dan produk turunannya (PP. 43/2014; PP. 60/2014 PP. 47/2015 dan PP. 60/2015); pada dasarnya adalah Negara mengakui keberadaan Desa dan memberikan ruang yang seluas-luasnya kepada desa untuk memberdayakan masyarakat dan melaksanakan pembangunannya secara mandiri. Implementasi SDGs Global di Indonesia dituangkan dalam Perpres 59/2017 tentang Pelaksanaan Pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Dengan merujuk pada Perpres 59/2017 tersebut, maka di tingkat pemerintahan dan wilayah yang terkecil telah disusun SDGs Desa sebagai rencana aksi dalam skala mikro wilayah di Indonesia","PeriodicalId":20616,"journal":{"name":"Prosiding Seminar Nasional Masyarakat Biodiversitas Indonesia","volume":"119 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-07-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"78546710","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"PERAN KOMPUTASI BERGERAK PADA SISTEM REGISTRASI AKADEMIK","authors":"Natalia Arinda Sari","doi":"10.59134/prosidng.v3i.291","DOIUrl":"https://doi.org/10.59134/prosidng.v3i.291","url":null,"abstract":"Sistem registrasi akademik biasanya dilakukan pada setiap awal semester oleh mahasiswa. Proses registrasi terdiri dari beberapa tahapan diantaranya proses pemilihan mata kuliah oleh mahasiswa, proses validasi oleh dosen akademik, dan proses cetak borang semester. Mekanisme registrasi dapat dilakukan dengan berbagai model sistem, ada yang masih menerapkan model konvensional/formulir cetak, model berbasis website, serta model berbasis komputasi bergerak. Penelitian ini bertujuanuntuk menerapkan salah satu dari model sistem tersebut, yaitu sistem registasi akademik berbasis komputasi bergerak. Tahap pengembangan sistem dikelola menggunakan model SDLC (System Development Life Cycle). Melalui penerapan komputasi bergerak proses registrasi akademik diharapkan dapat meningkatkan efektivitas serta efisiensi, dimana semua proses dapat dilakukanmelalui antarmuka berbasis bergerak menggunakan perangkat pintar. Selain itu, proses registrasi, validasi dan penyelesaian registrasi akademik dapat berlangsung dengan mudah dan cepat. ","PeriodicalId":20616,"journal":{"name":"Prosiding Seminar Nasional Masyarakat Biodiversitas Indonesia","volume":"23 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-07-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"75416490","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"EKSISTENSI KESEHATAN” BAGI INDIVIDU TERKAIT DENGAN KEBIJAKAN PEMERINTAH INDONESIA SELAMA PANDEMI COVID 19","authors":"Efan Setaiadi","doi":"10.59134/prosidng.v3i.294","DOIUrl":"https://doi.org/10.59134/prosidng.v3i.294","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan memahami bagaimana setiap individu merasakan dan menilai“eksistensi kesehatan” bagi diri mereka masing-masing terkait dengan beberapa kebijakan dari Pemerintah Indonesia selama pandemi covid 19. Data utama yang digunakan didalam penelitian ini adalah data primer yang dikumpulkan oleh peneliti langsung dari sumber utama, dengan teknik pengumpulan data survey melalui google form. Pada bagian akhir peneliti mengambil kesimpulan dan memberikan saran terkait dengan judul penelitian tersebut.","PeriodicalId":20616,"journal":{"name":"Prosiding Seminar Nasional Masyarakat Biodiversitas Indonesia","volume":"95 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-07-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"77405798","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"RANCANG BANGUN ALAT PENYIRAMAN TANAMAN OTOMATIS BERBASIS ARDUINO DANBERBASIS WEB","authors":"Umar Ritawan, Nur Chafid","doi":"10.59134/prosidng.v3i.361","DOIUrl":"https://doi.org/10.59134/prosidng.v3i.361","url":null,"abstract":"Membudidayakan tanaman hias dan tanaman buah adalah salah satu bisnis yang menjanjikan. Akan tetapi dalam perawatannya tidak mudah dilakukan. Seperti halnya manusia tumbuhan membutuhkan air untuk pertumbuhan dan perkembangannya. Tanaman tidak boleh kekurangan atau kelebihan air, tanah yang kekurangan air membuat tanaman berkembang lambat dan pada tanaman hias membuat tanaman terlihat tidak segar dan layu begitu pun sebaliknya tanaman yang terlalu banyak air juga membuat tanaman tidak sehat bahkan bisa menyebabkan tanaman mati. Dalam penyiraman tanaman biasanya pemilik menyiram tanaman tidak memperhatikan kondisi dan kebutuhan tanaman. Hal ini menyebabkan tanaman tidak mendapat asupan air yang sesuai dengan kebutuhan tanaman itu sendiri. Untuk itu Tugas Akhir ini bertujuan membuat alat penyiraman tanaman secara otomatis dengan memperhatikan kadar kelembaban tanah. Dengan menggunakan sensor kelembaban Soil moisture yang berfungsi sebagai pembaca kadar kelembaban tanah. Kemudian menggunakan relay yang berfungsi untuk mematikan dan menyalakan pompa air. Modul ESP8266 juga digunakan sebagai pengirim data ke web yang menghasilkan tampilan hasil data pembacaan sensor serta modul GSM sim900A digunakan untuk mengirim notifikasi kepada pemilik bahwa tanamanya sudah di siram dan dalam keadaan lembab.","PeriodicalId":20616,"journal":{"name":"Prosiding Seminar Nasional Masyarakat Biodiversitas Indonesia","volume":"6 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-07-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"80929266","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}