{"title":"Efektivitas Strategi Pengembangan dan Inovasi Media Pendidikan Kesehatan di Puskesmas Pasir Mulya","authors":"Andreanda Nasution, Siti Mariyamah, Kinkin Alpiandra Saputra","doi":"10.32832/educate.v7i2.7397","DOIUrl":"https://doi.org/10.32832/educate.v7i2.7397","url":null,"abstract":"Kader kesehatan sebagai sumber informasi bagi masyarakat berperan penting sebagai aset dalam membentuk perilakunya khususnya di bidang kesehatan dalam keakuratan informasi yang diterima oleh masyarakat. Mengembangkan media promosi kesehatan sebagai layanan kesehatan masyarakat selama pandemi Covid 19, kader membutuhkan banyak pelatihan untuk mengembangkan pengetahuan, pengalaman, dan keterampilan kader. Tidak hanya keberhasilan penjangkauan, tetapi juga keterampilan kader kesehatan untuk menginformasikan (Kementerian Kesehatan RI, 2018). Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk menganalisis efektivitas pengembangan media dalam bentuk video dengan perancangan model pendidikan tentang peningkatan keterampilan kader kesehatan dalam penggunaan media untuk menyampaikan informasi yang berbasis pemberdayaan masyarakat sehingga mampu meningkatkan Pengetahuan, Perubahan Sikap dan prilaku Kesehatan. Metode Kuantitatif dengan design Chisquare. Hasil penelitian dapat membentuk suatu model pendidikan Promosi Kesehatan yaitu media dalam bentuk video tentang media pendidikan yang diterapkan. Media dan metode tersebut dapat meningkatkan hasil belajar berupa pengetahuan dan keterampilan dalam penyuluhan kader kesehatan dan masyarakat sehingga secara tidak langsung dapat membantu program pemerintah dalam pemberdayaan masyarakat.","PeriodicalId":145307,"journal":{"name":"Educate : Jurnal Teknologi Pendidikan","volume":"32 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-07-11","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"128376185","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Muhammad Zamroni Uska, Rasyid Hardi Wirasasmita, Busratun Pathoni, Usuluddin Usuluddin, Yosi Nur Kholisho, A. Abdullah
{"title":"Aplikasi Belajar Asik Berbasis Android sebagai Media Pembelajaran Matematika","authors":"Muhammad Zamroni Uska, Rasyid Hardi Wirasasmita, Busratun Pathoni, Usuluddin Usuluddin, Yosi Nur Kholisho, A. Abdullah","doi":"10.32832/educate.v7i2.7345","DOIUrl":"https://doi.org/10.32832/educate.v7i2.7345","url":null,"abstract":"The current condition of learning is carried out online based on government regulations to prevent the spread of the COVID-19 virus. Therefore, it is necessary to have android-based learning media (Belajar Asik) to make it easier for independent learning in their respective homes. This study aims to develop and find out the feasibility and user responses of Belajar Asik media in mathematics subjects. This type of research is Research and Development (R&D) using the ADDIE development model with five stages, namely: Analysis, Design, Development, Implementation, and Evaluation. This research is limited to the implementation stage using limited tests and has not yet arrived at a test on a wide scale. Validation is carried out by material experts and media experts as many as two people each. The subjects in this study were 27 students, with data analysis techniques using a quantitative description. The findings are in the form of android-based cool learning media in mathematics learning. Validation results based on material experts obtained a very-feasible category (92%), while results from media experts obtained a feasible category (78%). Meanwhile, the results of students' responses to this media received a very positive response category (68%). Therefore, thus this application is feasible to use and can be applied as a learning medium in mathematics subjects’ trigonometric competencies class XI MA NW Kabar.","PeriodicalId":145307,"journal":{"name":"Educate : Jurnal Teknologi Pendidikan","volume":"35 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-07-11","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"131790187","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Pemanfaatan Aplikasi OBS Studio Sebagai Media Pembelajaran dalam Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Mahasiswa","authors":"Ahmad Hamdan, Shidratul Attika","doi":"10.32832/educate.v7i2.7472","DOIUrl":"https://doi.org/10.32832/educate.v7i2.7472","url":null,"abstract":"<p>Perkembangan teknologi menghadirkan beragam inovasi dalam dunia pendidikan, salah satunya sebagai media penunjang pembelajaran. Teknologi juga berperan untuk mengembangkan kemampuan komunikasi individu. Pentingnya komunikasi agar penyampaian pesan antar individu dapat tersampaikan dengan baik. Komunikasi juga diperlukan dalam proses pembelajaran agar ilmu pengetahuan dapat diterima dengan mudah oleh peserta didik. Pembelajaran seyogiayanya didukung oleh media penunjang agar tujuan pembelajaran dapat tercapai. Salah satu media pembelajaran yang sesuai untuk mahasiswa Komunikasi Penyiaran Islam adalah media penyiaran dengan memanfaatkan aplikasi <em>O</em><em>pen </em><em>B</em><em>roadcaster </em><em>S</em><em>oftware</em> (OBS) <em>Studio</em>. Aplikasi<em> </em>OBS <em>Studio</em> adalah salah aplikasi media komunikasi yang dapat menyiarkan program baik secara langsung maupun tidak langsung. Tujuan penelitian adalah melihat pemanfaatan aplikasi OBS Studio untuk mahasiswa. Penelitian menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif. Teknik pengambilan sampel menggunakan simple random sampling. Partisipan penelitian adalah 4 orang mahasiswa Program Studi Komunikasi Penyiaran Islam STAIN Sultan Abdurrahman Kepulauan Riau. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa aplikasi OBS Studio bermanfaat sebagai penunjang pembelajaran mahasiswa khususnya mahasiswa Komunikasi Penyiaran Islam sebagai media pembelajaran komunikasi dibidang penyiaran.</p><p><strong>Kata kunci</strong> : <em>Komunikasi;</em> <em>Media </em><em>Pembelajara</em><em>n; Open Broadcaster Software Studio</em><em>.</em><strong><em></em></strong></p>","PeriodicalId":145307,"journal":{"name":"Educate : Jurnal Teknologi Pendidikan","volume":"142 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-07-11","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"132839589","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Number Head Together (Nht) Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa","authors":"Bambang Sahono, Bayu Insanistyo, Emi Agustina","doi":"10.32832/educate.v7i1.6791","DOIUrl":"https://doi.org/10.32832/educate.v7i1.6791","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mendeskrIPAikan penerapan model pembelajaran kooperatif tipe number head together (NHT) untuk meningkatkan prestasi belajar IPA siswa kelas V SD Negeri 47 Kota Bengkulu. Rancangan penelitian ini menggunakan penelitian tindakan kelas model Kemmis dan McTaggart. Subyek penelitian adalah siswa kelas V Sekolah Dasar Negeri 47 di Kota Bengkulu yang berjumlah 32 orang, terdiri atas 13 orang laki-laki dan 19 orang perempuan. Teknik pengumpulan data menggunakan lembar penilaian dan tes, sedangkan teknik analisis data dengan rata-rata (mean) dan presentase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan model pembelajaran kooperatif tipe NHT dapat meningkatkan prestasi belajar IPA siswa kelas V di Sekolah Dasar Negeri 47 Kota Bengkulu. Implikasi hasil penelitian ini adalah jika guru-guru ingin meningkatkan prestasi belajar siswa pada mata pelajaran IPA, maka dapat menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe NHT.","PeriodicalId":145307,"journal":{"name":"Educate : Jurnal Teknologi Pendidikan","volume":"18 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-01-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"127397520","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Pemanfaatan Canva For Education Sebagai Media Pembelajaran Kreatif dan kolaboratif untuk Pembelajaran Jarak Jauh","authors":"Lovandri Dwanda Putra, Filianti Filianti","doi":"10.32832/educate.v7i1.6315","DOIUrl":"https://doi.org/10.32832/educate.v7i1.6315","url":null,"abstract":"Situasi pandemi covid-19 membuat peran teknologi sangat dominan dalam pendidikan. Guru dan peserta didik membutuhkan teknologi atau platform yang mendukung kegiatan pembelaran jarak jauh dan tetap mempunyai interaksi yang baik, agar kelas tetap menjadi menyenangkan dan produktif. Salah satu platform yang bisa menjawab tantangan tersebut adalah Canva. Canva mempunyai salah satu layanan atau program khusus yang dirancang untuk pendidikan, yakni Canva for Education. Layanan ini didesain untuk guru dan peserta didik agar tetap mendapatkan pengalaman pembelajaran yang kreatif, kolaboratif dan menyenangkan. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kuantitatif dengan metode analisis kuantitatif deskriptif. Subjek/responden penelitian ini adalah guru-guru di forum High Tech Teacher Indonesia. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan pedoman observasi, wawancara, dan kuesioner. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pemanfaatan Canva for Education oleh guru sebagai media pembelajaran kreatif dan kolaboratif untuk pembelajaran jarak jauh. Hasil penelitian menunjukkan mayoritas guru menyatakan bahwa Canva for Education mampu membantu menciptakan atau mengembangkan media/multimedia pembelajaran kreatif dan interaktif untuk pembelajaran jarak jauh. Melalui penggunaan Canva for Education dalam pembelajaran jarak jauh juga mampu menciptakan pembelajaran yang kolaboratif. Hal ini sangat mendukung ketercapaian output pembelajaran yang diharapkan pada era digital saat ini.","PeriodicalId":145307,"journal":{"name":"Educate : Jurnal Teknologi Pendidikan","volume":"62 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-01-14","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"123460778","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Supervisi Akreditasi Dalam Rangka Pengembangan Mutu Satuan Pendidikan Anak Usia Dini Dan Pendidikan Nonformal","authors":"A. Muis","doi":"10.32832/educate.v7i1.6365","DOIUrl":"https://doi.org/10.32832/educate.v7i1.6365","url":null,"abstract":"Program supervisi akreditasi dalam rangka pengembangan mutu satuan PAUD dan PNF yang sesuai dengan SNP sangat penting dilakukan, karena hanya satuan PAUD dan PNF yang terakreditasi saja yang mendapat beberapa keistimewaan. Supervisi akreditasi dilaksanakan dalam rangka pengembangan mutu satuan PAUD dan PNF agar sesuai dengan SNP dan siap diakreditasi oleh BAN PAUD dan PNF di PP PAUD dan Dikmas Jawa Barat pada tahun 2019. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pelaksanaan supervisi akreditasi dalam rangka pengembangan mutu satuan PAUD dan PNF agar sesuai dengan SNP dan siap diakreditasi oleh BAN PAUD dan PNF. Hasil penelitian menggambarkan bahwa supervisi akreditasi dalam rangka pengembangan mutu satuan PAUD dan PNF yang dilakukan di PP PAUD dan Dikmas Jawa Barat pada tahun 2019 adalah dengan melakukan peningkatan pada pengelolaan, kinerja pendidik, kurikulum, serta sarana dan prasarana dari satuan PAUD dan PNF, agar sesuai dengan SNP dan siap diakreditasi oleh BAN PAUD dan PNF. Untuk menjamin ketercapaian tujuan keempat supervise tersebut dilakukan strategi dengan membuat skenario kegiatan Tahap 1 dan Tahap 2 serta alur pelaksanaan supervisinya.","PeriodicalId":145307,"journal":{"name":"Educate : Jurnal Teknologi Pendidikan","volume":"351 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-01-14","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"121699727","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Mengatasi Problematika Pembelajaran Daring Pada Siswa Sekolah Dasar Melalui Pendekatan Psychological Well Being (PWB)","authors":"Salati Asmahasanah, Oking Setia Priatna, Irfan Supriatna","doi":"10.32832/educate.v7i1.6777","DOIUrl":"https://doi.org/10.32832/educate.v7i1.6777","url":null,"abstract":"Tujuan peneltian ini adalah untuk menggambarkan berbagai problematika dampak dari pembelajaran daring serta membahas proses penanganan melalui pendekatan Psychological Well Being (PWB) pada anak sekolah dasar dan tergambar dengan jelas fenomena perubahan perilaku siswa akibat pembelajaran daring. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif. Peneliti memperoleh data bahwa sebagian besar guru memanfaatkan gawai (HP) dalam pembelajaran online namun hal yang mengkhawatirkan adalah adanya generasi dengan learning loss karena penurunan capaian belajar. Banyak siswa yang mengalami kesulitan konsentrasi, dan rasa berat sekali beban karena banyak sekali penugasan dari guru guna untuk menuntaskan kurikulumnya, dan juga peningkatan rasa stres, cemas, apatis dan jenuh yang dialami siswa. Hasil penelitian yang ditemukan bahwa Psychological Well Being (PWB) dapat membantu anak untuk menumbuhkan emosi positif, kepuasan hidup dan kebahagiaan mengurangi berprilaku negatif dan dapat mengendalikan emosi dengan baik.","PeriodicalId":145307,"journal":{"name":"Educate : Jurnal Teknologi Pendidikan","volume":"2 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-01-14","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"127598184","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Yosi Nur Kholisho, Imma Jannati Khairunnisa, A. Fathoni, Muhammad Zamroni Uska, J. Jamaludin
{"title":"My HD Media Pembelajaran pada Masa Pandemic Covid-19 Berbasis Mobile Learning","authors":"Yosi Nur Kholisho, Imma Jannati Khairunnisa, A. Fathoni, Muhammad Zamroni Uska, J. Jamaludin","doi":"10.32832/educate.v7i1.6303","DOIUrl":"https://doi.org/10.32832/educate.v7i1.6303","url":null,"abstract":"The application of online and offline learning certainly requires more innovation to absorb more optimally, one of which is the application of technology as a learning medium. The role of technology today in learning has a considerable influence. Based on the results of interviews with students, it was revealed that students felt bored with the learning process and with reduced offline learning time while students did not have handbooks for studying at home, so that the implementation of learning was less than optimal. Based on these problems, the design of learning media was carried out on My Hope and Dream's English subject for class XI students based on mobile learning. This research aims to develop My HD learning media, find out its feasibility, and look for user responses to My HD products. The method used in this research is Research and Development (R&D). This method is used to produce products and test the feasibility and user response to the resulting product. The data collection instrument used a questionnaire. Based on the results of the expert evaluation of the application material, it is in the Very Appropriate category for use with an average percentage of 85%. Based on media experts, it is in the Very Appropriate category for use with an average percentage of 89%. User responses were obtained from the data collection results using a questionnaire with an average percentage value of 83% in the Very High category","PeriodicalId":145307,"journal":{"name":"Educate : Jurnal Teknologi Pendidikan","volume":"22 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-01-13","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"125079241","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Work Integrated Learning Dalam Peningkatan Kompetensi Tenaga Terdidik","authors":"Syarifuddin Syarifuddin","doi":"10.32832/educate.v7i1.6318","DOIUrl":"https://doi.org/10.32832/educate.v7i1.6318","url":null,"abstract":"Jurnal ini adalah kajian konseptual Work Integrated Learning dalam peningkatan kompetensi tenaga terdidik melalui bentuk Work Integrated Learning; program, dan pengembangan programnya. Berdasarkan kajian konseptual belajar terintegrasi dunia kerja disimpulkan bahwa Work Integrated Learning dalam peningkatan kompetensi tenaga terdidik sangat efektif untuk dilaksanakan. Metodologi dari kajian ini adalah studi literatur dengan menggunakan pendekatan deskriptif dengan konsep paparan deskriptif naratif. Kajian ini mendapatkan hasil sebagai berikut: Work integrated learning sistem merupakan satu model pembelajaran yang dapat meningkatkan kompetensi yang bermakna dan menyeluruh akan dimiliki oleh output pendidikan yang ada. Penerapan work integrated learning system merupakan langkah peningkatan kompetensi tenaga terdidik yang efektif untuk diterapkan oleh semua jenjang pendidikan yang ada di Indonesia. Kajian ini menunjukkan peran relevansi pendidikan menjadi salah satu faktor yang menentukan dalam meningkatkan kompetensi tenaga terdidik ke depan","PeriodicalId":145307,"journal":{"name":"Educate : Jurnal Teknologi Pendidikan","volume":"36 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-01-09","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"122069047","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Efektivitas Media Pembelajaran Bangun Ruang Terhadap Hasil Belajar Matematika","authors":"Alam Akbar","doi":"10.32832/educate.v7i1.6319","DOIUrl":"https://doi.org/10.32832/educate.v7i1.6319","url":null,"abstract":"Penelitian ini membahas tentang bagaimana Efektifitas Media Pembelajaran Bangun Ruang Terhadap Hasil Belajar Matematika Kelas V SD Negeri Cilubang 01 Desa Sukadamai Kecamatan Dramaga Kabupaten Bogor. Tujuan pelaksanaan penelitian ini adalah: (a). Untuk mengetahui penggunaan media pembelajaran bangun ruang, (b). Mengetahui hasil belajar matematika, dan (c). Mengetahui perbedaan hasil belajar sebelum dan sesudah menggunakan media pembelajaran bangun ruang terhadap hasil belajar matematika di kelas V SD Negeri Cilubang 01 Dramaga Bogor.Metode penelitian yang digunakan adalah quasi eksperimen dengan pendekatan pre and post-test control group dengan populasi penelitian yaitu kelas V-A dan V-B SD Negeri Cilubang 01 Dramaga Bogor yang berjumlah 62 siswa. Sedangkan sampel pada penelitian ini menggunakan teknik purposes sampling yakni teknik penentuan sampel dengan pertimbangan tertentu. Sampel yang digunakan telah memiliki tujuan siapa yang akan dijadikan sampel penelitian. Sampel penelitian ini berjumlah 32 siswa kelas V-A di SD Negeri Cilubang O1 Dramaga Bogor sebagai kelas eksperimen. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan fasilitas SPSS versi 20 dengan uji perbedaan (t-test) dan atau uji beda dengan menggunakan teknik Paired Sample Test. Penelitian ini mendapatkan hasil akhir pada pengujian hipotesis akhir t hitung sebesar 11.328, sedangkan t tabel sebesar 1.699 pada taraf signifikansi 0,05. Karena nilai t hitung > dari t tabel atau 11.328 > 1.699 dapat disimpulkan bahwa Terdapat Perbedaan Hasil Belajar Matematika pada peserta didik yang dibelajarkan menggunakan Media Pembelajaran Bangun Ruang di Kelas V SD Negeri Cilubang 01 Dramaga Bogor.","PeriodicalId":145307,"journal":{"name":"Educate : Jurnal Teknologi Pendidikan","volume":"32 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-01-09","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"129681361","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}