{"title":"Soil Moisture Controlling Using Wireless Sensor Network System in Smart Agriculture","authors":"Aulia El Hakim, A. P. Atmaja, Diana Karyawati","doi":"10.32486/JEECAE.V4I1.309","DOIUrl":"https://doi.org/10.32486/JEECAE.V4I1.309","url":null,"abstract":"Saat ini industri Pertanian sangat drastis perkembangannya, salah satunya adalah kebutuhan sistem otomatis yang digunakan untuk controlling kondisi kelembaban tanah serta pertumbuhan tanamannya. Dalam sistem pertanian smart agriculture, sangat penting untuk memantau kondisi tanaman ataupun kondisi lingkungan seperti kondisi kelembapan tanah dalam waktu lama serta terus menerus. Akan tetapi monitoring serta kontrolling tersebut sangat Susah untuk dilakukan serta membutuhkan usaha yang besar. Agar permasalahan tersebut dapat diatasi, maka peneliti berinovasi membuat suatu perangkat teknologi bernama “Soil Moisture Controlling Using Wireless Sensor Network in Smart Agriculture”, sistem yang digunakan untuk mengatur kondisi kelembaban tanah secara otomatis dan manual. Di simulasi yang dibuat pada penelitian ini terdapat pompa air motor dc yang digunakan untuk proses mengairi lahan pertanian dan 2 Little box yang berisi sensor kelembaban tanah dan sensor suhu yang nantinya akan disebar di area lahan pertanian. Diharapkan dari penelitian ini, Sistem kendali kelembaban tanah yang dibuat dapat diakses melalui intranet baik menggunakan website ataupun “AgriApps.apk” yang merupakan aplikasi khusus untuk melakukan monitoring dan controling pada lahan pertanian khususnya pada kondisi kelembaban tanah secara real time dan otomatis, sehingga kondisi kelembaban tanah dapat terjaga sesuai dengan kebutuhan pertanian.","PeriodicalId":144070,"journal":{"name":"JEECAE (Journal of Electrical, Electronics, Control, and Automotive Engineering)","volume":"50 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-04-02","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"130465157","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Studi Eksperimen Rekayasa Ecu Pada Sepeda Motor untuk Pemakaian Bahan Bakar Etanol 95 Persen","authors":"Agus Choirul Arifin, Indarto Yuwono","doi":"10.32486/JEECAE.V3I2.286","DOIUrl":"https://doi.org/10.32486/JEECAE.V3I2.286","url":null,"abstract":"Etanol merupakan bahan bakar yang dihasilkan oleh biomassa dengan karakteritik bilangan oktan yang tinggi, antiknock yang baik dan potensial penipisan lapisan yang lebih sedikit dibandingkan dengan gasoline. Eksperimen dilakukan untuk penggunaan bahan bakar pertalite dan E95 pada mesin kendaraan dan untuk mengetahui performa mesin(daya, torsi, dan konsumsi bahan bakar) pada mesin sepeda motor yang telah diubah/dimodifikasi. Pengujian dilakukan pada mesin motor bakar satu silinder 4 langkah 113 cc dengan pengkondisian RPM antara 2000 hingga 7000. Parameter pengujian ditentukan yakni kondisi mesin langsam, akselerasi halus dan mencapai rpm maksimal. Hasil data pengujian diperoleh daya puncak Pertalite terhadap etanol mengalami penurunan sebesar 14,1%, Torsi puncak standar kendaraan untuk pertalite terhadap etanol mengalami penurunan 5,8% dan Konsumsi bahan bakar untuk standar etanol mengalami kenaikan sebesar 15,38% pada rpm 3000 terhadap pertalite.","PeriodicalId":144070,"journal":{"name":"JEECAE (Journal of Electrical, Electronics, Control, and Automotive Engineering)","volume":"18 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2018-11-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"114528339","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Identifikasi Sensor Suhu pada Setup Awal Untuk Pengukuran Suhu Bawah Permukaan","authors":"R. Arifuddin, Yanuar Sinatra","doi":"10.32486/jeecae.v3i2.287","DOIUrl":"https://doi.org/10.32486/jeecae.v3i2.287","url":null,"abstract":"Pengukuran suhu bawah permukaan dapat dilakukan dengan menggunakan metode contact dan non-contact. Pengukuran langsung kedaerah ukur dengan menanamkan sensor suhu merupakan metode contact dan pengukuran secara vertikal pada kedalaman tertentu merupakan metode sounding. Metode sounding dapat dilakukan dengan memasang sensor suhu pada pipa yang dan disusun secara vertikal. Sensor DS18B20 yang digunakan merupakan sensor digital dan dapat menggunakan 1-wire sebagai jalur datanya. Penggunaan 1-wire sebagai jalur data dan terdapat enam sensor yang terpasang diperlukan setup pada jajaran sensor tersebut agar didapatkan data suhu sesuai dengan posisi sensor pada pipa. Hasil pengujian didapatkan dengan memanfaatkan respon time yang didapatkan dari jarak terdekat sampai terjauh. posisi sumber panas pada sensor 1 dan dilakukan pengamatan terhadap pembacaan sensor didapatkan hasil pembacaan 32 O C pada S1 dengan jarak 0,5 meter sedangkan hasil pembacaan pada S2 sampai S6 cenderung sama dikarenakan sumber panas hanya diletakkan pada sensor 1","PeriodicalId":144070,"journal":{"name":"JEECAE (Journal of Electrical, Electronics, Control, and Automotive Engineering)","volume":"42 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2018-11-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"130684575","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Desain dan Pengujian Alat Penghancur Sampah Organik Otomatis Berbasis Mikrokontroler Arduino Uno","authors":"Mufidatul Islamiyah, Adriani Kala'lembang","doi":"10.32486/jeecae.v3i2.276","DOIUrl":"https://doi.org/10.32486/jeecae.v3i2.276","url":null,"abstract":"Abstrak — Sampah organik merupakan jenis sampah yang seabgaian bersal berasal dari sisa tanaman, sayur mayur maupun buah- buahan, hewan atau kotoran hewan. Sampah ini mudah di uaraikan oleh jasad hidup khususnya mikroorganisme, secara umum komponen yang paling banyak terdapat pada sampah adalah sisa tumbuhan hingga mencapai 80 - 90 % bahkan lebih. Untuk mengurangai sampah tersebut maka di desain alat pengancur sampah otomatis, perancangan alat ini menggunakan mikrokontroler, karena bahasa mikrokontroler sangat mudah dioperasikan dan sesuai dengan logika. Desain alat penhancur sampah otomatis ini di lengkapi dengan timer yang terdiri atas 10 detik, 20 detik dan 30 detik, selain timer juga terdapat speed minimum, medium dan maximum. Hasil pengujian menunjukan bahwa untuk sampah organik yang agak keras seperti kulit nanas menggunakan kombinasi medium – high dengan waktu rata- rata 29,5 detik, sedangkan untuk sampah organic yang lunak seperti sayur mayor menguunakan low medium dengan waktu rata- rata 18,6 detik. Kata kunci— sampah organik; mikrokontoler Arduino; timer; speed motor.","PeriodicalId":144070,"journal":{"name":"JEECAE (Journal of Electrical, Electronics, Control, and Automotive Engineering)","volume":"786 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2018-11-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"133074224","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Stabilizer Kamera 3-Axis Aktif untuk Aplikasi Videografi Berbasis Arduino dengan Kontroler PD","authors":"Sukamto Sukamto","doi":"10.32486/jeecae.v3i2.273","DOIUrl":"https://doi.org/10.32486/jeecae.v3i2.273","url":null,"abstract":"Perkembangan dunia videografi dan image processing saat ini sangatlah maju. Untuk meningkatkan kualitas hasil pengolahan citra dan videografi, diperlukan sebuah alat yang dapat mempertahankan posisi kamera dan mengurangi goyangan yang disebabkan oleh pergerakan saat berjalan. Alat penstabil kamera ini dirancang untuk memenuhi tujuan tersebut. Alat ini dikembangkan untuk dapat mengurangi goyangan pada sumbu X, Y dan Z yang disebut juga dengan istilah roll, pitch dan yaw. Alat penstabil kamera ini menggunakan sensor sensor gyroscope dan accelerometer dengan tipe MPU6050. Untuk bagian pengendali menggunakan modul mikrokontroler Arduino Uno dan sebagai penggeraknya digunakan 3 buah motor servo yang berfungsi untuk mempertahankan posisi kamera pada setpoint yang sudah ditentukan. Alat ini menggunakan metode kendali PD untuk mempercepat respon motor agar dapat mempertahankan posisi kamera pada setpoint ketika digerakan dengan cepat. Diharapkan dengan adanya alat ini akan dapat membantu meningkatkan hasil kualitas video. Kata kunci— Stabilizer; MPU6050; Arduino; Camera; Motor Servo, PID .","PeriodicalId":144070,"journal":{"name":"JEECAE (Journal of Electrical, Electronics, Control, and Automotive Engineering)","volume":"22 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2018-11-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"125270754","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Air Embung sebagai Sumber Energi Alternatif untuk Pembangkit Listrik","authors":"B. Winarno, Andhika Putra Widyadharma","doi":"10.32486/JEECAE.V3I2.292","DOIUrl":"https://doi.org/10.32486/JEECAE.V3I2.292","url":null,"abstract":"Air embung merupakan waduk berukuran mikro yang dibangun untuk menampung kelebihan air hujan di musim hujan. Air embung yang dimaksud pada penelitian ini adalah aliran 2 sungai yang dibendung menjadi sebuah waduk. Penelitian ini memanfaatkan air embung sebagai sumber energy untuk menggerakkan turbin pembangkit listrik tenaga air dengan metode hisap untuk menghasilkan kontinuitas aliran air sesuai debit yang diperlukan sehingga dapat dimanfaatkan masyarakat untuk kebutuhan sehari-hari. Perancangan pipa pesat menghasilkan debit air sebesar 0,054 m3/detik dengan kontinyu dan menghasilkan daya sebesar 325 watt.","PeriodicalId":144070,"journal":{"name":"JEECAE (Journal of Electrical, Electronics, Control, and Automotive Engineering)","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2018-11-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"130324077","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Sistem Monitoring Daya Listrik Berbasis IoT (Internet of Thing)","authors":"Dolly Handarly, Jefri Lianda","doi":"10.32486/JEECAE.V3I2.241","DOIUrl":"https://doi.org/10.32486/JEECAE.V3I2.241","url":null,"abstract":"Pengukuran penggunaan daya listrik biasanya dilakukan dengan menggunakan alat ukur sederhana dan pencatatan masih manual sehingga data yang didapat tidak bisa dilakukan setiap saat dan hasilnya terlalu lama untuk didapatkan. Makalah ini membahas sistem monitoring daya listrik berbasis Internet of Thing (IoT) untuk mendapatkan informasi-informasi yang berhubungan dengan pengukuran energi listrik antara lain daya semu (VA), tegangan (V), dan Arus (A) secara real time yang dapat diakses dari Jaringan Internet. Untuk menghubungkan ke internet alat ini mengguanakan ethernet shield, dan untuk tampilan monitoring di internet menggunakan Ubidot. Sistem monitoring ini dalam 1 menit menghasilkan data sebanyak 60 data, data dimonitoring dalam waktu per detik. Untuk nilai perbandingan antara daya yang terbaca pada tampilan monitoring dengan alat ukur watt meter memiliki tingkat akurasi diatas 90 % dengan persentase error 2,96 – 7,28 %","PeriodicalId":144070,"journal":{"name":"JEECAE (Journal of Electrical, Electronics, Control, and Automotive Engineering)","volume":"81 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2018-11-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"124046526","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Monitoring Engine Control Unit (Ecu) Pada Mesin Toyota Avanza 1300 Cc Menggunakan Personal Computer","authors":"Mohammad Erik Echsony, Kholis Nurfaizin","doi":"10.32486/JEECAE.V3I2.263","DOIUrl":"https://doi.org/10.32486/JEECAE.V3I2.263","url":null,"abstract":"Seiring dengan berkembangnya teknologi dalam berbagai bidang, kini banyak pabrikan mobil yang menerapkan sistem kontrol elektronik embedded pada mesin mobil yang diproduksinya. Pengendalian sistem dilakukan oleh Engine Control Unit (ECU), yaitu berupa chip yang terdiri atas mikrokontroller dan memory yang dipasang on board pada mobil. Sensor-sensor yang ada pada motor bakar dikirim ke ECU untuk pengendalian terhadap aktuator. Alat monitoring ECU pada motor bakar Toyota Avanza 1300 cc merupakan alat yang digunakan untuk mempermudah dalam memonitoring sistem ECU. Data sinyal yang dikeluarkan oleh sensor-sensor akan dikirim ke ECU, data dari sensor akan diproses untuk menentukan berapa banyak bahan bakar yang disemprot oleh injektor dan berapa besar derajat pengapian yang dilakukan oleh koil. Sinyal data dari sensor memiliki nilai keluaran berupa tegangan, dan frekuensi. Sedangkan sinyal data dari aktuator memiliki nilai keluaran berupa frekuensi. Data sinyal dari sensor ECT, IAT, dan MAP nilai keluarannya berupa tegangan diproses dalam Arduino Mega menggunakan library ADC. Sensor CKP dan CMP, nilai keluarannya berupa frekuensi diproses dalam IC LM2917 selanjutnya data keluaran dari IC tersebut akan diproses dalam Arduino Mega. Hasil dari pemrosesan data sinyal sensor dan aktuator akan diproses pada Arduino Mega menggunakan modul wifi ESP8266 akan dikirim ke software monitoring ECU pada p ersonal computer . Pengiriman data ke software monitoring ECU menggunakan komunikasi User Datagram Protocol (UDP). Kata kunci— ECU; Arduino; LM2917; Monitoring; UDP.","PeriodicalId":144070,"journal":{"name":"JEECAE (Journal of Electrical, Electronics, Control, and Automotive Engineering)","volume":"2 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2018-10-09","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"130095812","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Implementasi Metode Master Slave untuk Sistem Pengaman Sepeda Motor dan Helm","authors":"Nova Suryangga, Nachrowie Nachrowie, A. Sari","doi":"10.32486/JEECAE.V3I1.177","DOIUrl":"https://doi.org/10.32486/JEECAE.V3I1.177","url":null,"abstract":"Abstrak— Pencurian sepeda motor kerap terjadi karena banyak faktor selain pencurian sepeda motor kini marak terjadi pencurian helm, pada penelitian ini penulis memfokuskan pengamanan kedua hal tersebut dengan menggunakan sistem komunikasi master slave pada sepeda motor dan helm sehingga dapat memicu suatu alarm ketika helm atau sepeda motor dicuri dan untuk pengamanan tambahan ditambahkan fitur pelacakan menggunakan modul GPS dan GPS tracker bravo sehingga memberi pengamanan ekstra pada sepeda motor dan helm.","PeriodicalId":144070,"journal":{"name":"JEECAE (Journal of Electrical, Electronics, Control, and Automotive Engineering)","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2018-07-11","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"130221644","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"Sistem Peredam Osilasi Daya Menggunakan Power System Stabilizers (PSS) pada Dual Machine","authors":"Sukamto Sukamto, Jasa Kusumo Haryo","doi":"10.32486/jeecae.v3i1.210","DOIUrl":"https://doi.org/10.32486/jeecae.v3i1.210","url":null,"abstract":"Kualitas daya listrik yang disalurkan kepada konsumen sangat dipengaruhi oleh sistem pembangkit yang berkualitas. Guna memperoleh daya listrik yang baik dibutuhkan pengaturan sistem pada sisi pembangkit yang efektif dan efisien. Peredaman osilasi daya merupakan hal yang sangat penting dalam pengoperasian sistem tenaga listrik karena osilasi yang tidak teredam akan mengganggu proses penyaluran daya pada sistem pembangkit. Power System Stabilizers (PSS) digunakan pada sistem pembangkit yang akan meredam osilasi daya pada sistem pembangkit sehingga tidak dijumpai lagi adanya osilasi daya yang tentunya sangat berpengaruh terhadap kinerja pembangkit.","PeriodicalId":144070,"journal":{"name":"JEECAE (Journal of Electrical, Electronics, Control, and Automotive Engineering)","volume":"64 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2018-07-11","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"129032022","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}