{"title":"Pengetahuan Perawat Tentang Pengkajian National Institute of Health Stroke Scale (NIHSS) Pada Pasien Stroke","authors":"Lilik Pranata, Maria Tarisia Rini, Ketut Suryani, Bangun Dwi Hardika, MK Fitriani Fruitasari, Vincencius Surani","doi":"10.52235/lp.v4i1.211","DOIUrl":"https://doi.org/10.52235/lp.v4i1.211","url":null,"abstract":"elaksanaan manajemen keperawatan dalam aplikasi di lapangan berada sejajar dengan proses keperawatan sehingga manajemen keperawatan ditujukan untuk mempermudah proses pelaksanaan asuhan keperawatan Salah satu pengkajian yang harus dilakukan pada pasien stroke adalah pengkajian NIHSS (National Institute of Health Stroke Scale) sebagai alat penilaian sistematis yang mengukur skala neurologis stroke dengan skala pemeriksaan stroke neurologis. Tujuan penelitian untuk melihat pengetahuan perawat dalam melakukanpengkajian NIHSS. Metode penelitian yang digunakan adalah survey deskriptif dengan menggunakan lembar kuesiener yang berisikan tentang pengkajian NIHSS. Penelitian dilakukan disalah satu RS X di Kota Palembang di ruang perawatan Pasien stroke, dengan jumlah sampel 12 perawat aktip. Pengambilan data dilakukan secara langsung, selama satu hari penuh shift pagi, siang dan malam. Hasil penelitian menunjukan bahwa pengetahuan perawat tentang pengkajian 4 perawat (33.3% ) dan cukup 8 perawat (66.7%). Diharapkan perawat dapat mempertahankan hingga meningkatkan pengetahuan tentang pengkajian NIHSS pada pasien stroke hemoragic maupun non hemoragic serta mampu menyamakan persepsi tentang pengkajian NIHSS dengan tetap melakukan latihan yang sudah pernah dilakukan dan melakukan evaluasi setiap minggunya","PeriodicalId":116259,"journal":{"name":"Lentera Perawat","volume":"120 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-01-07","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"116675220","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Lentera PerawatPub Date : 2023-01-07DOI: 10.52235/lp.v4i1.200
Willy Astriana, Eni Folendra Rosa, Yeviza Puspitasari
{"title":"Pengaruh Pemberian Jus Buah Naga Terhadap Kadar Hemoglobin Pada Ibu Hamil","authors":"Willy Astriana, Eni Folendra Rosa, Yeviza Puspitasari","doi":"10.52235/lp.v4i1.200","DOIUrl":"https://doi.org/10.52235/lp.v4i1.200","url":null,"abstract":"Anemia pada ibu hamil di Indonesia masih tergolong tinggi sebanyak 48,9%. Anemia sendiri dapat dicegah dengan mengkonsumsi makanan bergizi salah satunya dengan buah naga. Buah naga merah mengandung kalium dan flavonoid yang tinggi sehingga dapat menurunkan tekanan darah. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pemberian jus buah naga terhadap kadar hemoglobin (HB) pada ibu hamil. Jenis penelitian ini adalah Quasi eksperimental dengan rancangan one group pre-test and post-test. Teknik pengambilan sampel menggunakan Non Probability cara penentuan sampel dengan Teknik Purposive Sampling. Total sampling berjumlah 15 responden. Hasil analisa dengan uji statistic paired t-test didapatkan nilai p-value = 0,000 < α = 0,05. Kesimpulannya bahwa ada pengaruh pemberian jus buah naga terhadap kadar hemoglobin (HB) Ibu Hamil. Saran untuk ibu hamil untuk memerikasan kehamilannya dari trimester I sehingga cepat diketahui masalah pada kehamilannya.","PeriodicalId":116259,"journal":{"name":"Lentera Perawat","volume":"84 1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-01-07","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"121213860","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Lentera PerawatPub Date : 2023-01-07DOI: 10.52235/lp.v4i1.188
Sabtian Sarwoko, E. Heryanto, Fera Meliyanti
{"title":"Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Perilaku Membuang Sampah Rumah Tangga","authors":"Sabtian Sarwoko, E. Heryanto, Fera Meliyanti","doi":"10.52235/lp.v4i1.188","DOIUrl":"https://doi.org/10.52235/lp.v4i1.188","url":null,"abstract":"Sampah erat kaitanya dengan kesehatan masyarakat, karena dari sampah tersebut akan hidup berbagai mikroorganisme penyebab penyakit, dan juga binatang serangga sebagai pemindah/penyebar penyakit. Sampah yang tidak tertangani dengan baik akan mengakibatkan tingginya angka kepadatan, pencemaran terhadap udara, tanah dan juga air, serta rendahnya nilai-nilai estetika. Untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan perilaku membuang sampah rumah tangga di Kelurahan Sekar Jaya. Desain penelitian yang digunakan adalah desain penelitian Cross Sectional. Sampel adalah kepala keluarga yang berada di Kelurahan Sekar Jaya dengan besar sampel 331 sampel. Uji statistik yang digunakan adalah uji chi square. Berdasarkan analisis univariat diperoleh hasil sebanyak 186 (56,2%) responden mempunyai perilaku membuang sampah rumah tangga baik, sebanyak 189 (57,1%) responden berpengetahuan baik, sebanyak 182 (55%) responden dengan sikap positif, sebanyak 184 (55,6%) responden dengan pendapatan rendah dan sebanyak 173 (52,3%) responden mempunyai sarana pembuangan sampah. Analisis bivariat diperoleh hasil ada hubungan yang bermakna antara pengetahuan (p=0,000), sikap (p=0,002), pendapatan (p=0,001), dan ketersediaan sarana (p=0,001) dengan perilaku membuang sampah rumah tangga. Pendekatan dan pemberdayaan masyarakat dalam membiasakan hidup bersih dan sehat serta membiasakan sedini mungkin pada anak-anak agar membuang sampah pada tempatnya. Melibatkan tokoh agama dan tokoh masyarakat yang berpengaruh dalam merubah perilaku membuang sampah sembarangan sehingga masyarakat termotivasi untuk hidup bersih dan ramah lingkungan.","PeriodicalId":116259,"journal":{"name":"Lentera Perawat","volume":"44 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-01-07","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"133117607","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Lentera PerawatPub Date : 2023-01-07DOI: 10.52235/lp.v4i1.210
Marchatus Soleha, Vika Tri Zelharsandy
{"title":"Pengaruh Paritas Di Keluarga Terhadap Status Gizi Anak Balita : Literature Review","authors":"Marchatus Soleha, Vika Tri Zelharsandy","doi":"10.52235/lp.v4i1.210","DOIUrl":"https://doi.org/10.52235/lp.v4i1.210","url":null,"abstract":"Masalah kurang gizi dan stunting merupakan dua masalah yang saling berhubungan. Stunting pada anak merupakan dampak dari defisiensi nutrien selama 1.000 Hari Pertama Kehidupan. Indonesia saat ini merupakan negara dengan beban stunting pada anak tertinggi ke-2 di kawasan Asia Tenggara. Data RISKESDAS menunjukkan bahwa prevalensi balita stunting pada tahun 2018 mencapai 30,8%. Itu artinya, satu dari tiga balita mengalami perawakan pendek akibat malnutrisi kronis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh paritas di keluarga terhadap status gizi anak balita. Dengan menggunakan metode studi literatur maka dilakukan analisis terhadap hasil penelusuran jurnal (e-journal) dan artikel dengan tinjauan teori yang ada (e-book) jurnal yang telah di review yaitu sebanyak 10 jurnal 9 dari Nasional 1 dari Internasional. Literature review menunjukan terdapat persamaan hasil dari 10 jurnal yang ditelaah, bahwa paritas memberikan pengaruh terhadap status gizi balita. Dimana jumlah anggota keluarga >2 kemungkinan memiliki balita dengan status gizi kurang dikarenakan jumlah anak dapat mempengaruhi alokasi pendapatan keluarga dalam memenuhi kebutuhan gizi keluarganya. Mengendalikan jumlah anak dalam keluarga penting dilakukan dalam rangka pembatasan jumlah anak salah satunya dengan menggunakan alat kontrasepsi, sehingga dapat mengurangi balita dengan status gizi kurang.","PeriodicalId":116259,"journal":{"name":"Lentera Perawat","volume":"13 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-01-07","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"125227072","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Lentera PerawatPub Date : 2023-01-07DOI: 10.52235/lp.v4i1.180
Ni Ketut Sujati, Elisa Dea Wahyuni, Supangat, M. Akbar
{"title":"Manajemen Symptom oleh CareGiver dalam Home Care Meningkatkan Kemandirian Aktivitas Harian Klien Cuple Dengan kelumpuhan","authors":"Ni Ketut Sujati, Elisa Dea Wahyuni, Supangat, M. Akbar","doi":"10.52235/lp.v4i1.180","DOIUrl":"https://doi.org/10.52235/lp.v4i1.180","url":null,"abstract":"Tirah baring stroke biasanya berlangsung sangat lama, dan klien dirawat di rumah. Komplikasi yang dapat terjadi bisa berupa jatuh, kontraktur, nyeri, depresi dan luka dekubitus. keluhan tersebut hilang timbul dan mengganggu kualitas hidup klien. Manajemen Symptom sangat penting diajarkan pada klien stroke. Tujuan : menggambarkan manajemen symptom klien couple stroke di area home care. Metode : Studi kasus dilaksanakan bulan April sampai dengan Mei 2022 dengan subjek sepasang suami-istri menderita stroke berumur 50-65. Istri klien yang mengalami stroke diajarkan terapi massage, terapi dzikir, dan RoM.untuk kemudian melakukan sendiri sekaligus melatih suaminya. Hasil : pada klien couple diperoleh masalah sama sama mengalami nyeri akut, gangguan pola tidur, dan gangguan mobilitas fisik. Setelah dilakukan terapi massage, terapi dzikir, dan RoM pada kedua klien mengalami keluhan nyeri menurun, keluhan sering terjaga menurun, dan pergerakan ekstermitas meningkat. Kesimpulan :Manajemen symptom nyeri, gangguan tidur, dan mobilitas dengan intervensi terapi massage, terapi dzikir dan RoM berhasil untuk memperbaiki Aktifitas Kebutuhan sehari hari seperti keluhan nyeri, keluhan tidur dan gangguan mobilitas fisik pada 2 penderita stroke yang mengalami nyeri, gangguan pola tidur, dan gangguan mobilitas fisik. Saran: Kehadiran perawat memberikan home care service sangat diperlukan pada klien yang dirawat di rumah, terutama klien couple.","PeriodicalId":116259,"journal":{"name":"Lentera Perawat","volume":"26 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-01-07","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"123162873","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Lentera PerawatPub Date : 2022-08-03DOI: 10.52235/lp.v3i1.170
Eichi Septiani, Maya Sartika
{"title":"Asuhan Kebidanan Kompherensif Pada Ibu G3P2A0 Di Praktik Mandiri Bidan","authors":"Eichi Septiani, Maya Sartika","doi":"10.52235/lp.v3i1.170","DOIUrl":"https://doi.org/10.52235/lp.v3i1.170","url":null,"abstract":"Kehamilan, persalinan, nifas dan bayi baru lahir merupakan suatu keadaaan yang fisiologis namun dalam prosesnya terdapat kemungkinan suatu keadaan yang dapat mengancam jiwa ibu dan bayi bahkan dapat menyebabkan kematian. Setiap kehamilan dapat menimbulkan resiko kematian ibu, pemantauan dan perawatan kesehatan yang memadai selama kehamilan sampai masa nifas sangat penting untuk kelangsungan hidup ibu dan bayinya. Tujuan studi kasus ini untuk memberikan asuhan kebidanan secara komprehensif pada ibu hamil, bersalin, nifas, bayi baru lahir dan keluarga berencana pada Ny. D dengan menggunakan pendekatan manajemen asuhan kebidanan. Metode: asuhan kebidanan yang bersifat menggambarkan suatu keadaan secara objektif selama observasi pasien dengan menggunakan SOAP Pengumpulan dan pengkajian data ini dilakukan dengan cara: wawancara, observasi, pemeriksaan fisik, pemeriksaan penunjang dan dokumentasi. Subyek: yang digunakan adalah ibu hamil normal Ny. D mulai usia kehamilan 35 minggu pada bulan maret tahun 2022 di praktik mandiri bidan kemudian diikuti sampai dengan ibu bersalin dan nifas pada bulan mei tahun 2022. Hasil: saat kehamilan Ny. D tidak ada masalah dalam kehamilannya. Proses bersalin lancar dan spontan. BBL normal tidak ditemukan komplikasi. Nifas involusi uteri normal. Kesimpulan: selama memberikan Asuhan kebidanan komprehesif tidak ditemukan adanya kesenjangan antara teori dan praktik. Kondisi bayi dan ibu dalam keadaaan baik.","PeriodicalId":116259,"journal":{"name":"Lentera Perawat","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-08-03","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"129425961","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Lentera PerawatPub Date : 2022-08-03DOI: 10.52235/lp.v3i1.171
Deli Lilia, Fera Novitry
{"title":"Hubungan Kebiasaan Menggunakan Handuk Bersama, Kepadatan Hunian, Dan Ventilasi Dengan Kejadian Skabies Di Panti Asuhan","authors":"Deli Lilia, Fera Novitry","doi":"10.52235/lp.v3i1.171","DOIUrl":"https://doi.org/10.52235/lp.v3i1.171","url":null,"abstract":"Penyakit Skabies pada umumnya menyerang individu yang hidup berkelompok seperti pada panti asuhan. Banyaknya orang yang tinggal dalam satu kamar memungkinkan penularan penyakit skabies menjadi lebih tinggi. Hal ini juga dipengaruhi oleh personal higiene yang buruk serta sanitasi lingkungan fisik yang kurang sehat. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan kebiasaan penggunaan handuk bersama kepadatan hunian, ventilasi dengan kejadian skabies di Panti Asuhan. Desain penelitian yang digunakan adalah desain penelitian Cross Sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah semua yang tinggal di panti asuhan An Nur sebanyak 70 orang dengan pengambilan sampling menggunakan total sampling..Hasil uji chi square di dapatkan terdapat hubungan yang bermakna terhadap kebiasaan menggunakan handuk bersama (p value 0,005), kepadataan hunian (p value 0,000), dan ventilasi (p value 0,000) dengan kejadian skabies, Panti Asuhan An-Nur Wilayah Kerja UPTD Puskesmas Sukaraya tahun 2022. Penelitian ini diharapkan dapat meningkatkan pengetahuan dengan cara sosialisasi guna meningkatkan kesadaran anak-anak panti asuhan untuk dapat patuh dalam hubungan personal hygiene dan sanitasi lingkugan terhadap kejadian skabies.","PeriodicalId":116259,"journal":{"name":"Lentera Perawat","volume":"17 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-08-03","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"128421184","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Lentera PerawatPub Date : 2022-07-12DOI: 10.52235/lp.v3i1.160
M. Akbar
{"title":"Pattern of Knowing Pada Teori Keperawatan Florence Nightingale","authors":"M. Akbar","doi":"10.52235/lp.v3i1.160","DOIUrl":"https://doi.org/10.52235/lp.v3i1.160","url":null,"abstract":"<jats:p>n/a</jats:p>","PeriodicalId":116259,"journal":{"name":"Lentera Perawat","volume":"22 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-07-12","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"124961074","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Lentera PerawatPub Date : 2022-07-12DOI: 10.52235/lp.v3i1.161
Rani Oktarina
{"title":"Hubungan Antara Paritas Dan Usia Ibu Terhadap Robekan Jalan Lahir Pada Ibu Bersalin Di Bidan Praktek Mandiri","authors":"Rani Oktarina","doi":"10.52235/lp.v3i1.161","DOIUrl":"https://doi.org/10.52235/lp.v3i1.161","url":null,"abstract":"Persalinan merupakan suatu proses yang akan dilalui setiap wanita didunia. Namun hal ini banyak ditakuti oleh sebagian perempuan karena saat proses persalinan normal, hampir seluruh wanita mengalami robekan pada jalan lahir.Sebanyak 85% wanita melahirkan pervaginam dapat mengalami rupture perineum. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara paritas dan usia ibu terhadap robekan jalan lahir pada ibu bersalin di BPM Umi Kalsum Kelurahan Sungai Medang Kota Prabumulih tahun 2019. Penelitian ini menggunakan Survey Analitik dengan menggunakan pendekatan Cross Sectional. Populasi penelitian ini adalah seluruh ibu yang melahirkan di BPM Umi Kalsum Kelurahan Sungai Medang Kota Prabumulih tahun 2019. Jumlah sampel pada penelitian ini adalah 84 responden. Pada analisa univariat diketahui bahwa dari 84 responden didapatkan bahwa ibu dengan paritas primipara sebanyak 44 responden (52,4%) dan ibu dengan paritas multipara sebanyak 40 responden (47,6%) dan usia resiko tinggisebanyak50 responden (59,5%) dan ibu dengan paritas resiko rendah sebanyak34responden (40,5%).Analisa Bivariat menunjukkan paritas ibu mempunyai hubungan yang bermakna dengan robekan jalan lahir (p value 0,000) dan usia ibu mempunyai hubungan yang bermakna dengan robekan jalan lahir (p value 0,000). Simpulan dari penelitian ini adalah bahwa ada hubungan antara paritas dan usia ibu terhadap robekan jalan lahir pada ibu bersalin di BPM Umi Kalsum Kelurahan Sungai Medang Kota Prabumulih tahun 2019.","PeriodicalId":116259,"journal":{"name":"Lentera Perawat","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-07-12","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"127969891","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Lentera PerawatPub Date : 2022-07-12DOI: 10.52235/lp.v3i1.164
Lentera Perawat, Ni Ketut Sujati, Lisdahayati, Yesifa Erlika, M. Akbar
{"title":"Penerapan Teknik Moist Balance Pada Asuhan Keperawatan Luka Kaki Diabetes","authors":"Lentera Perawat, Ni Ketut Sujati, Lisdahayati, Yesifa Erlika, M. Akbar","doi":"10.52235/lp.v3i1.164","DOIUrl":"https://doi.org/10.52235/lp.v3i1.164","url":null,"abstract":"Penderita diabetes mellitus dapat mengalami gangguan pada syaraf (neuropati), memiliki resiko luka pada kaki, hingga mengalami amputasi disebabkan karena luka diabetik. Mengatasi masalah tersebut diperlukan perawatan luka modern dengan moist balance yang lebih efektif dibanding perawatan luka konvensional. Tujuan: melakukan penerapan teknik moist balance pada asuhan keperawatan luka kaki diabetes. Metode : Desain penelitian ini adalah studi kasus pada 2 orang klien dengan luka kaki diabetes. Asuhan keperawatan diberikan berfokus pada penerapan teknik Moist Balance dengan konsep TIME selama 3 kali kunjungan. Data disajikan dalam bentuk transkip dengan urutan proses keperawatan. Hasil : pengkajian menggunakan skor winners memudahkan perawat karena sudah terukur dan aspek yang di ukur telah memenuhi keseluruhan pengkajian luka. Diagnosis yang muncul diagnosis yang sama pada kedua kasus. Intervensi menggunakan prinsip TIME yang sangat efektif dalam merencanakan setiap langkah dalam perawatan luka. Manajemen biofilm ditekankan pada langkah Infection controle. Dalam memilih balutan yang tepat penulis menggunakan prinsip WEI (Wound helling, Epitelisasi, dan infection controle) pada pemilihan balutan walaupun dengan memperhatikan kondisi klien membeli dressing balutan yang dipilih. Penilaian efektivitas perawatan luka didapatkan kondisi luka sebelum dilakukan perawatan luka Moist Balance dan setelah dilakukan perawatan luka Moist Balance, sehingga terdapat perbedaan yang signifikan antara sebelum dan sesudah perawatan luka dengan metode Moist Balance pada klien luka kaki diabetes. Saran : Perawatan luka Moist Balance dijadikan standar perawatan luka khususnya luka kaki diabetes untuk meningkatkan kualitas asuhan keperawatan luka diabetes.","PeriodicalId":116259,"journal":{"name":"Lentera Perawat","volume":"62 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-07-12","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"122303944","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}