{"title":"PEMANFAATAN SERAT LIMBAH TALI TAMBANG (SERAT JUTE) SEBAGAI PENGUAT MATRIK LIMBAH HIGH DENSITY POLYETHYLENE (HDPE) KOMPOSIT","authors":"S. M. Respati, H. Purwanto, Mohammad Zainul Anwar","doi":"10.3194/CE.V6I1.4408","DOIUrl":"https://doi.org/10.3194/CE.V6I1.4408","url":null,"abstract":"Komposit limbah merupakan bahan baku benda yang dibuat dari bahanyang tidak terpakai. Salah satu bahan limbah yang dapat dipakai untuk komposit adalah serat dari bekas tali tambang (serat jute) dan limbah high density polyethylene (HDPE). Metode yang digunakan dengan mengunakan eksperimen sampel komposit limbah serat tali tambang dan HDPE yang dijadikan specimen uji tarik, uji densitas dan foto makro. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh fraksi volume 4%, 4.5%, 5%, 5,5% dan 6% serat jute – HDPE terhadap kekuatan Tarik material, densitas dan struktur makro. Hasil rata-rata dari pengujian tarik serat tunggal adalah sebesar 18,8 MPa dan rata-rata regangannya sebesar 0,005%. Hasil dari pengujian kekuatan tarik komposit menunjukkan nilai tertinggi kekuatan tarik terdapat pada limbah plastik HDPE yaitu sebesar 171,952 MPa dan nilai densitasnya sebesar 0,98 sedangkan untuk nilai kekuatan tarik terendah terdapat pada komposit dengan \u0000fraksi volume 6% sebesar 161,869 MPa dan nilai densitasnya sebesar 0,85 . Jadi nilai kekuatan tarik tertinggi terdapat pada limbah plastik HDPE murni. hal ini membuktikan bahwa serat mempengaruhi nilai tegangan tarik dan densitasnya pada material komposit. Pada hasil analisis foto makro terhadap patahan komposit serat limbah tali tambang dengan susunan serat secara acak terlihat bahwa semakin banyak serat maka semakin banyak pula porositasnya yang disebabkan oleh adanya gelembung busa pada saat proses pencetakan komposit. \u0000 \u0000Kata kunci: Komposit, Limbah, serat jute, tali tambang, HDPE, densitas","PeriodicalId":387584,"journal":{"name":"CENDEKIA EKSAKTA","volume":"90 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2021-04-27","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"134351904","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"KOMPONEN KIMIA MINYAK ATSIRI DAUN JERUK PURUT (Citrus hystrix) DAN BIOAKTIVITASNYA TERHADAP BAKTERI Salmonella typhi DAN Salmonella Typhimurium","authors":"Tri Oktania Simanjuntak, Y. Mariani, F. Yusro","doi":"10.31942/CE.V6I1.4410","DOIUrl":"https://doi.org/10.31942/CE.V6I1.4410","url":null,"abstract":"Jeruk purut (Citrus hystrix) memiliki potensi untuk dikembangkan sebagai tanaman agroforestri karena sebagai tanaman penghasil minyak atsiri dan dapat digunakan sebagai bahan obat, salah satunya sebagai antibakteri. Komponen kimia minyak atsiri yang \u0000terkandung dalam suatu tanaman sangat bergantung pada tempat tumbuhnya dan hal tersebut tentu akan menentukan tingkat aktivitasnya sebagai antibakteri. Tujuan penelitian yaitu \u0000mengidentifikasi komponen kimia minyak atsiri daun jeruk purut yang berasal dari Kalimantan Barat dan bioaktivitasnya dalam penghambatan pertumbuhan bakteri Salmonella typhi dan \u0000Salmonella Typhimurium. Daun jeruk purut dilakukan penyulingan dengan metode uap dan minyak atsiri yang dihasilkan diidentifikasi komponen kimianya menggunakan GC MS (Gas chromatography–mass spectrometry). Pengujian bioaktivitasnya terhadap bakteri S. typhi dan S. typhimurium menggunakan empat taraf konsentrasi yaitu 0,5; 1; 5 dan 10%. Sebanyak 12 senyawa teridentifikasi dalam minyak atsiri daun jeruk purut dengan 5 senyawa utamanya adalah sitronellal (80,83%), 2,6-oktadiene (5,36%), bicyclo (3.1.0) hexane (3,79%), sitronellol (3,48%) dan linalol (2,57%). Pertumbuhan bakteri S. typhi atau S. Typhimurium dapat terhambat oleh minyak daun jeruk purut dan penghambatannya pada konsentrasi 10% tergolong lemah yaitu sebesar 1,17 mm dan 1,42 mm. \u0000 \u0000Kata kunci: Antibakteri, jeruk purut, minyak atsiri, Salmonella typhi, Salmonella Typhimurium","PeriodicalId":387584,"journal":{"name":"CENDEKIA EKSAKTA","volume":"113 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2021-04-27","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"133554018","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"INVENTARISASI JENIS BULU BABI (Echinoedea) DI ZONA PASANG SURUT PANTAI DESA BUKAAN KECAMATAN LAKEA KABUPATEN BUOL","authors":"Suardi Laheng, Andi Adli, Sri Devi","doi":"10.3194/CE.V6I1.4404","DOIUrl":"https://doi.org/10.3194/CE.V6I1.4404","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jenis bulu babi yang terdapat di zona pasang surut pantai Desa Bukaan Kecamatan Lakea Kabupaten Buol. Penelitian ini menggunakan tiga titik \u0000stasiun pengamatan yang masing-masing stasiun terdapat 3 transek line dan setiap transek terdapat 5 plot yang berukuran 1x1 meter. Hasil penelitian menunjukkan terdapat tiga jenis bulu babi di zona pasang surut pantai Desa Bukaan yaitu Echinometra mathaei, Deadema setosum dan Stomopneustes variolaris. \u0000 \u0000Kata kunci : Inventarisasi, bulu babi, pasang surut","PeriodicalId":387584,"journal":{"name":"CENDEKIA EKSAKTA","volume":"13 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2021-04-27","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"114500563","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}