Bambang Trisusena, Asri Marisa Nur Diyani, Anggie Fransisca, Gunardi Gunardi
{"title":"ANALISIS PENGGUNAAN APLIKASI MOKA POS DALAM SISTEM INFORMASI PENERIMAAN KAS (STUDI KASUS UMKM AAB DI KECAMATAN CIPARAY)","authors":"Bambang Trisusena, Asri Marisa Nur Diyani, Anggie Fransisca, Gunardi Gunardi","doi":"10.59820/tekomin.v2i1.121","DOIUrl":"https://doi.org/10.59820/tekomin.v2i1.121","url":null,"abstract":"Aplikasi Point of Sale (POS) seperti Moka POS telah menjadi salah satu aspek penting dalam pengelolaan sistem penerimaan kas di berbagai jenis usaha. Penelitian ini menyajikan gambaran umum penggunaan aplikasi Moka POS dalam konteks pengelolaan penerimaan kas. Moka POS tidak hanya mempermudah proses transaksi penjualan, namun juga menyediakan berbagai fitur yang menunjang pengelolaan keuangan dan operasional bisnis.Data dikumpulkan pada bulan Oktober 2023 dan hasilnya dicapai dengan menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif. Data primer dari kasir dan pemilik UMKM AAB dikumpulkan langsung untuk penelitian ini, serta data sekunder dari jurnal, e-book, dan Mendeley. Tiga teknik yang digunakan untuk memperoleh data: observasi, wawancara, dan studi dokumentasi. Berdasarkan hasil kajian, mulai Januari 2021, UMKM AAB sudah lebih efektif menjalankan operasional kasir karena aplikasi Moka Pos terintegrasi dengan sistem penerimaan uang","PeriodicalId":159802,"journal":{"name":"Jurnal Teknologi Komputer dan Informatika","volume":"16 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-09-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"139336150","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Said Bambang Nurcahya, Dematria Pringgabayu, Nana Sujana, Andri Nurdiyansah
{"title":"ANALISIS DESAIN EKSIBISI MUSEUM DIGITAL HOLTIKULTURA DI KABUPATEN PURWAKARTA","authors":"Said Bambang Nurcahya, Dematria Pringgabayu, Nana Sujana, Andri Nurdiyansah","doi":"10.59820/tekomin.v1i2.45","DOIUrl":"https://doi.org/10.59820/tekomin.v1i2.45","url":null,"abstract":"Museum digital agro eduwisata holikuktura di Kabupaten Purwakarta membuat desain eksibisi digital, teknologi Visual Reality (VR) dan Augmented Reality (AR) mencoba ingin menampilkan wisata budaya dan pendidikan didalam rung menggunakan teknologi canggih dan dapat memanjakan penggunjung sekaligus memberikan pembelajaran tentang holtikultura. Dalam mengkomunikasikan agro eduwisata peralatan audiovisual dan interior yang mendukung terciptanya suasana animasi yang dikombinasikan dengan kondisi pembenihan tanaman sayuran, tanaman buah, tanaman hias, dan tanaman biofarmaka yang ada di Kabupaten Purwakarta, sehingga pengunjung bisa belajar, melihat, dan merasakan, serta menikmati baik didalam museum ataupun di areal perkebunan seluas 10 hektar di kawasan wisata Giri Harja Tajug Gede Desa Cikopo Kecamatan Bungursari Kabupaaten Purwakarta. Teknik penyajian gambar animasi tanaman dipadukan dengan interior artifisial menciptakan biosfer virtual yang akan memukau pengunjung. Dalam penelitian metode yang digunakan adalah metode deskriptif yang akan menggambarkan proses analisa desain eksibisi digital dan rekomendasi dalam membuat detail engginering design Diorama Holtikultura terutama berkaitan dengan pemanfaatan teknologi audiovisual effect diharapkan dengan jurnal penelitian ini ada perbaikan yang lebih komperhensif yang mampu menambah daya imaginasi pengunjung dalam menikmati 3D animasi holtikultura dan berwisata ke taman Harja Mukti","PeriodicalId":159802,"journal":{"name":"Jurnal Teknologi Komputer dan Informatika","volume":"32 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-03-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"127158137","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"ANALISIS PROFITABILITAS, LEVERAGE, DAN LIKUIDITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN","authors":"Aden Apandi, Meita Pragiwani, Fanisyah Maliki, Preztika Ayu Ardheta, Maya Mustika","doi":"10.59820/tekomin.v1i2.77","DOIUrl":"https://doi.org/10.59820/tekomin.v1i2.77","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh profitabilitas, leverage dan likuiditas terhadap nilai perusahaan pada Industri Manufaktur Subsektor Makanan dan Minuman BEI tahun 2017-2021. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kausalitas kuantitatif, yaitu penelitian untuk menggambarkan kondisi perusahaan yang dilakukan dengan analisis berdasarkan data yang diperoleh. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan yang bergerak di bidang barang konsumsi makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2017-2021 yang berjumlah 20 perusahaan. Perusahaan yang dijadikan sampel memiliki data informasi keuangan yang sesuai dengan penelitian. Berdasarkan kriteria sampel, terdapat 20 perusahaan yang bergerak di bidang consumer goods yang telah go public yang layak dijadikan sampel dalam penelitian ini. Teknik analisis data menggunakan software Eviews 12.0 untuk mengolah data variabel dalam penelitian ini adalah statistik deskriptif, uji asumsi klasik, uji model regresi data panel, uji pemilihan model regresi data panel, uji hipotesis, dan uji koefisien determinasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa profitabilitas dan leverage berpengaruh terhadap nilai perusahaan, sedangkan likuiditas tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan.","PeriodicalId":159802,"journal":{"name":"Jurnal Teknologi Komputer dan Informatika","volume":"17 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-03-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"129920801","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN ATK DI KANTOR KECAMATAN BATUNUNGGAL BANDUNG","authors":"Muchamad Rifaldy Baitullah, Hani Hatimatunnisani","doi":"10.59820/tekomin.v1i2.68","DOIUrl":"https://doi.org/10.59820/tekomin.v1i2.68","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan rancangan sistem informasi persediaan alat tulis kantor pada Kantor Kecamatan Batununggal Kota Bandung. Metode penelitian kualitatif digunakan penulis untuk memberikan kesimpulan dari rumusan permasalahan. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui studi pustaka, observasi dan wawancara. Metode pengembangan sistem menggunakan metode waterfall menggunakan Microsoft Visual Studio 2010 dan Microsoft Access 2013 sebagai basis data. Sedangkan metode pemodelan menggunakan flowmap, diagram konteks, DFD dan ERD.Proses pencatatan persediaan ATK yang ada sebelumnya dirasakan kurang efektif, karena proses penginputan masih dilakukan satu per satu sehingga rentan terjadi kesalahan dan memerlukan waktu yang lama dalam penginputan data. Dengan adanya perancangan sistem informasi persediaan ATK yang mudah diimplementasikan diharapkan dapat membantu mempermudah dan mempercepat proses penginputan data sehingga monitoring terhadap ketersediaan ATK dapat lebih efektif dan efisien.","PeriodicalId":159802,"journal":{"name":"Jurnal Teknologi Komputer dan Informatika","volume":"16 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-03-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"114502080","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"ANALISIS DAN PEMODELAN PROSES BISNIS PADA KEPUASAN KONSUMEN DI MP MART – TELKOM UNIVERSITY","authors":"March Madova Jovanovic Madova Jovanovic, Syilva Maulidhina Riadi, Shafiyah Salsabillah Yulianto, Rini Larasati Irawan","doi":"10.59820/tekomin.v1i1.39","DOIUrl":"https://doi.org/10.59820/tekomin.v1i1.39","url":null,"abstract":"Kepuasan konsumen merupakan hal yang penting untuk dipikirkan oleh suatu took, demi mendapatkan efisiensi yang dirasakan oleh konsumen, hal ini dapat dibuat dengan BPMN yang membahas mengenai suatu sistem pada minimarket tersebut untuk mencapai keupuasan konsumen, hal-hal yang penulis pertimbangkan dalam penulisan ini adalah adanya variable x dan y, dimana variable x yang terdiri dari produk, harga, dan kualitas dari informasi yang akan menjadi dasar dalam variable y yaitu kepuasan konsumen ketika berbelanja pada MP Mart – Universitas Telkom.","PeriodicalId":159802,"journal":{"name":"Jurnal Teknologi Komputer dan Informatika","volume":"79 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-09-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"122876013","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"PERANCANGAN SISTEM INFORMASI NOTA PENCAIRAN DANA BERBASIS WEB DI KECAMATAN MANDALAJATI KOTA BANDUNG","authors":"Fenny Kurniati, Hani Hatimatunnisani","doi":"10.59820/tekomin.v1i1.26","DOIUrl":"https://doi.org/10.59820/tekomin.v1i1.26","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sistem informasi nota pencairan dana di Kecamatan Mandalajati Kota Bandung. Metode yang digunakan oleh penulis adalah metode kualitatif dengan pendekatan data deskriptif, dimana teknik pengumpulan data yang digunakan antara lain observasi, studi pustaka, dan wawancara. Metode pengembangan sistem yang digunakan adalah model Waterfall, dengan alat bantu pemodelan yaitu Flowmap¸ diagram konteks, DFD (Data Flow Diagram), dan basis data. Dari penelitian yang dilakukan, terdapat kekurangan dalam sistem pencairan dana yang disajikan masih manual dan dimana memerlukan waktu untuk persetujuan pencairan dana. Sehingga dengan pemograman berbasis Web, penulis berharap dapat mengembangkan sebuah sistem yang mampu memuat yang terintegrasi menggunakan MYSQL. Program ini diharapkan dapat mempermudah pekerjaan dari proses penginputan hingga laporan pencairan agar lebih efektif dan efisien","PeriodicalId":159802,"journal":{"name":"Jurnal Teknologi Komputer dan Informatika","volume":"65 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-09-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"132811618","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"DETAIL ENGINEERING DESIGN INFRASTRUKTUR TEKNOLOGI INFORMASI PERINGATAN DINI BANJIR DINAS PENGAIRAN PROVINSI ACEH","authors":"Said Bambang Nurcahya, Nana Sujana, N. Azizah","doi":"10.59820/tekomin.v1i1.10","DOIUrl":"https://doi.org/10.59820/tekomin.v1i1.10","url":null,"abstract":"The complexity of life in the world is the most difficult to anticipate when natural phenomena occur in the form of rain, earthquakes, landslides, volcanic eruptions, and whirlwinds. The natural event that causes an area to become a natural disaster most often is flooding, basically the rain that occurs can be predicted in terms of intensity, rainfall, volume, and time of occurrence. BMKG as a government institution that researches natural phenomena usually provides daily weather forecasts and the information can be obtained on websites and online media, TV, social media and other media, the Nangroe Aceh Darussalam Provincial Irrigation Service which is responsible for planning, handling, and construction of irrigation and The use of irrigation is challenged to make innovations using information technology and incorporating technically designed hardware telemetry (DED) to combine it into a flood early warning system, especially in river flows close to residential areas so that it can anticipate or mitigate flood disasters massively and informatively. to local governments, communities, media and other parties with an interest in the main tasks and functions of rescue. In developing and combining hardware, software, and brainware for this flood early warning system, the main focus was the use of Hawk Eye, high resolution CCTV operated using Igismap software, and Dynamic software, which successfully identified garbage in rivers that caused puddles, and sent signals and data to the Command Center (EWS Command Center).","PeriodicalId":159802,"journal":{"name":"Jurnal Teknologi Komputer dan Informatika","volume":"2013 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-09-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"128092915","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"PERANCANGAN SISTEM INFORMASI LAPORAN HASIL TARGET PRODUKSI 6 FACTORY 3 PADA PT.DAESE GARMIN","authors":"Adriana Niis, Dwi Robiul Rochmawati","doi":"10.59820/tekomin.v1i1.31","DOIUrl":"https://doi.org/10.59820/tekomin.v1i1.31","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk merancang Sistem Informasi laporan hasil target dengan menggunakan PHP dan My SQL di PT.Daese Garmin Bandung.Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode observasi langsung dan melakukan kajian pustaka yang berkaitan dengan pokok permasalahan serta metode pengembangan perangkat lunak yang digunakan yaitu dengan menggunakan model prototyping untuk pemecahan permasalahannya. Dari penelitian yang dilakukan, terdapat faktor yang menghambat sistem laporan hasil target yang masih menggunakan manual atau pencatatan biasa dalam sebuah beberapa buku agenda yang di rasa kurang efektif dan efisien untuk laporan hasil target. Untuk pembuatan perancangan sistem informasi Laporan ini, Penyusun menggunakan metode pendekatan berorientasi objek dengan menggunakan UML (Unified Modeling Language), dan di implementasikan dengan bahasa pemrograman PHP dan My SQL sebagai DBMS (Database Management System). Dengan adanya sistem informasi Laporan surat ini diharapkan dapat menjadi solusi dalam meningkatkan kinerja data laporan. Saran-saran yang diberikan adalah dengan : 1) memberikan pelatihan kepada tugas yang akan menjalankan sistem informasi ini dan 2) pemeliharaan dan pengembangan sistem infomasi baru untuk masa mendatang","PeriodicalId":159802,"journal":{"name":"Jurnal Teknologi Komputer dan Informatika","volume":"34 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-09-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"131190156","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"ANALISIS TRANSFORMASI EKONOMI DAN TEKNOLOGI PADA APLIKASI SIMPERDA DALAM MENINGKATKAN DAYA SAING DI KABUPATEN DELI SERDANG","authors":"Royke Bahagia Rizka, Said Bambang Nurcahya","doi":"10.59820/tekomin.v1i1.28","DOIUrl":"https://doi.org/10.59820/tekomin.v1i1.28","url":null,"abstract":"Sistem inforasi manajemen pengendalian dan evaluasi rencana pembangunan daerah (SIMPERDA) diperlukan untuk menjamin agar transformasi ekonomi dan digital pembangunan daerah di Kabupaten Deli Serdang 2022 dapat di laksanakan sesuai dengan rencana dan evaluasi secara efektif dan efisien sehingga peningkatan daya saing daerah dalam menarik investasi menjadi modal pembangunan jangka panjang, dalam rangka mengintegrasikan perencanaan strategis dan lintas perangkat daerah terhadap prioritas dan sasaran pembangunan maka penggunaan teknologi informasi menjadi salah satu metode yang bisa menggabungkan laporan kegiatan seluruh ornganisasi perangkat daerah (OPD) dengan entry data target kegiatan,laporan realisasi fisik dan dana pembangunan tiap organisasi secara bulanan, triwulan sehingga rekonsiliasi dapat langsung dimonitoring dan evaluasi kepala daerah. Dalam melakukan penelitian ini penulis langsung membuat Forum Grup Diskusi yang melibatkan 43 perangkat daerah dan menggunakan Analisis deskriptif, metode analisis ini merupakan analisis yang digunakan oleh mayoritas analis, untuk menampilkan statistik melalui perhitungan matematis. Fungsinya adalah untuk mengetahui gambaran penyebaran data sampel atau populasi. Sehingga data tersebut akan mudah dipahami dan lebih informatif. Pembahasan hasil lapangan terhapa analisis aplikasi SIMPEDA yang sudah dilakukan dalam kurun waktu 11 bulan di tahun 2022 ini dapat dijadikan sebagai evaluasi kinerja Pemerintah Daerah Kabupaten Deli Serdang untuk lebih meningkatkan daya saing daerah dalam menarik investasi dan membangun untuk kemakmuran masyarakat sert","PeriodicalId":159802,"journal":{"name":"Jurnal Teknologi Komputer dan Informatika","volume":"15 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-09-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"127972284","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}