{"title":"设计一个编码信息工具基于微控制器的游戏机器错误","authors":"N. Chandra","doi":"10.31289/jite.v1i1.570","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Mengisi kupon atau tiket adalah salah satu kegiatan yang sering dilakukan didalam arena permainan keluarga dan sering terjadi dalam proses permainan game tiba–tiba error , sehingga customer akan sibuk untuk mencari dan memanggil petugas yang berjaga. Oleh karena itu, untuk mengatasi masalah tersebut perlu adanya sistem kendali otomatis dengan cara membuat “Rancang Bangun Alat Informasi Kode Error Mesin Game Berbasis Mikrokontroler”. Alat informasi kode error mesin game ini sangat membantu dalam mengetahui apabila tiket habis atau tidak keluar, karena sistem ini bekerja berdasarkan tiket yang melewati sensor LDR yang terpasang pada dispenser tiket pada mesin game . Pada proses perancangan alat ini penulis menggunakan metode eksperimen dan perancangan yang mana dalam proses eksperimen didapatkan hasil perancangan alat keseluruhan, aplikasi mikrokontroler untuk mengirim informasi kode error mesin game dapat bekerja sesuai yang diharapkan karena dapat dengan cepat mengetahui mesin error tiket habis. Buzzer akan aktip sebagai alarm pemberitahuan tiket habis dan LCD akan menampilkan nama mesin game serta kode error mesin game tersebut. Kata kunci: Tampilan LCD, Mikrokontroler , Kode Error Mesin Game, Sensor LDR, Buzzer.","PeriodicalId":0,"journal":{"name":"","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2017-09-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"RANCANG BANGUN ALAT INFORMASI KODE ERROR MESIN GAME BERBASIS MIKROKONTROLER\",\"authors\":\"N. Chandra\",\"doi\":\"10.31289/jite.v1i1.570\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Mengisi kupon atau tiket adalah salah satu kegiatan yang sering dilakukan didalam arena permainan keluarga dan sering terjadi dalam proses permainan game tiba–tiba error , sehingga customer akan sibuk untuk mencari dan memanggil petugas yang berjaga. Oleh karena itu, untuk mengatasi masalah tersebut perlu adanya sistem kendali otomatis dengan cara membuat “Rancang Bangun Alat Informasi Kode Error Mesin Game Berbasis Mikrokontroler”. Alat informasi kode error mesin game ini sangat membantu dalam mengetahui apabila tiket habis atau tidak keluar, karena sistem ini bekerja berdasarkan tiket yang melewati sensor LDR yang terpasang pada dispenser tiket pada mesin game . Pada proses perancangan alat ini penulis menggunakan metode eksperimen dan perancangan yang mana dalam proses eksperimen didapatkan hasil perancangan alat keseluruhan, aplikasi mikrokontroler untuk mengirim informasi kode error mesin game dapat bekerja sesuai yang diharapkan karena dapat dengan cepat mengetahui mesin error tiket habis. Buzzer akan aktip sebagai alarm pemberitahuan tiket habis dan LCD akan menampilkan nama mesin game serta kode error mesin game tersebut. Kata kunci: Tampilan LCD, Mikrokontroler , Kode Error Mesin Game, Sensor LDR, Buzzer.\",\"PeriodicalId\":0,\"journal\":{\"name\":\"\",\"volume\":null,\"pages\":null},\"PeriodicalIF\":0.0,\"publicationDate\":\"2017-09-28\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.31289/jite.v1i1.570\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31289/jite.v1i1.570","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
RANCANG BANGUN ALAT INFORMASI KODE ERROR MESIN GAME BERBASIS MIKROKONTROLER
Mengisi kupon atau tiket adalah salah satu kegiatan yang sering dilakukan didalam arena permainan keluarga dan sering terjadi dalam proses permainan game tiba–tiba error , sehingga customer akan sibuk untuk mencari dan memanggil petugas yang berjaga. Oleh karena itu, untuk mengatasi masalah tersebut perlu adanya sistem kendali otomatis dengan cara membuat “Rancang Bangun Alat Informasi Kode Error Mesin Game Berbasis Mikrokontroler”. Alat informasi kode error mesin game ini sangat membantu dalam mengetahui apabila tiket habis atau tidak keluar, karena sistem ini bekerja berdasarkan tiket yang melewati sensor LDR yang terpasang pada dispenser tiket pada mesin game . Pada proses perancangan alat ini penulis menggunakan metode eksperimen dan perancangan yang mana dalam proses eksperimen didapatkan hasil perancangan alat keseluruhan, aplikasi mikrokontroler untuk mengirim informasi kode error mesin game dapat bekerja sesuai yang diharapkan karena dapat dengan cepat mengetahui mesin error tiket habis. Buzzer akan aktip sebagai alarm pemberitahuan tiket habis dan LCD akan menampilkan nama mesin game serta kode error mesin game tersebut. Kata kunci: Tampilan LCD, Mikrokontroler , Kode Error Mesin Game, Sensor LDR, Buzzer.