{"title":"通过在TK IT Raudlatul Muhsinin muhsin Dempel Kidul Semarang 2017 - 2018学年的A组演奏管道对数字的认知能力增强","authors":"Novita Sari, R. Setiawan, Radeni Sukma Indra Dewi","doi":"10.31331/sece.v1i2.693","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peningkatan kemampuan kognitif dalam mengenal angka melalui metode bermain rangkai pipa di kelompok A TK IT Raudlatul Muhsinin Dempel Kidul Pedurungan Semarang. Untuk mendeskripsikan peningkatan aktivitas bermain anak dan untuk mendeskripsikan kemampuan pendidik dalam meningkatkan kemampuan kognitif anak dalam mengenal angka melalui .metode bermain rangkai pipa. \nJenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas penelitian yang mendeskripsikan atau memberi gambaran terhadap objek yang teliti melalui data sampel atau populasi dengan melalui analisis dan kesimpulan yang berlaku. Objek penelitian adalah 16 peserta didik yang terdiri dari 8 peserta didik laki-laki dan 8 peserta didik perempuan. Dalam penelitian ini dilakukan 2 siklus. I siklus terdiri dari 2 kali pertemuan dengan indikator keberhasilan 75%. \nHasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan kemampuan kognitif dalam mengenal angka di siklus I dan siklus II. Pada siklus I Kemampuan kognitif anak dalam mengenal angka memiliki prosentase sebesar 66,5%. Tindakan siklus I telah dapat mengembangkan kognitif dalam mengenal angka, tetapi belum memenuhi target keberhasilan sehingga dilakukan perbaikan pada siklus II. Pada akhir siklus II, anak dengan kemmampuan kognitif dalam mengenal angka yang memenuhi kriteria meningkat menjadi 84,75 %.","PeriodicalId":63083,"journal":{"name":"学前教育研究","volume":"8 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2018-11-07","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":"{\"title\":\"Meningkatkan Kemampuan Kognitif Dalam Mengenal Angka Dengan Metode Bermain Rangkai Pipa Pada Kelompok A Di TK IT Raudlatul Muhsinin Dempel Kidul Semarang Tahun Ajaran 2017 – 2018\",\"authors\":\"Novita Sari, R. Setiawan, Radeni Sukma Indra Dewi\",\"doi\":\"10.31331/sece.v1i2.693\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peningkatan kemampuan kognitif dalam mengenal angka melalui metode bermain rangkai pipa di kelompok A TK IT Raudlatul Muhsinin Dempel Kidul Pedurungan Semarang. Untuk mendeskripsikan peningkatan aktivitas bermain anak dan untuk mendeskripsikan kemampuan pendidik dalam meningkatkan kemampuan kognitif anak dalam mengenal angka melalui .metode bermain rangkai pipa. \\nJenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas penelitian yang mendeskripsikan atau memberi gambaran terhadap objek yang teliti melalui data sampel atau populasi dengan melalui analisis dan kesimpulan yang berlaku. Objek penelitian adalah 16 peserta didik yang terdiri dari 8 peserta didik laki-laki dan 8 peserta didik perempuan. Dalam penelitian ini dilakukan 2 siklus. I siklus terdiri dari 2 kali pertemuan dengan indikator keberhasilan 75%. \\nHasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan kemampuan kognitif dalam mengenal angka di siklus I dan siklus II. Pada siklus I Kemampuan kognitif anak dalam mengenal angka memiliki prosentase sebesar 66,5%. Tindakan siklus I telah dapat mengembangkan kognitif dalam mengenal angka, tetapi belum memenuhi target keberhasilan sehingga dilakukan perbaikan pada siklus II. Pada akhir siklus II, anak dengan kemmampuan kognitif dalam mengenal angka yang memenuhi kriteria meningkat menjadi 84,75 %.\",\"PeriodicalId\":63083,\"journal\":{\"name\":\"学前教育研究\",\"volume\":\"8 1\",\"pages\":\"\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2018-11-07\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"1\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"学前教育研究\",\"FirstCategoryId\":\"95\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.31331/sece.v1i2.693\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"学前教育研究","FirstCategoryId":"95","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31331/sece.v1i2.693","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1
摘要
本研究旨在通过玩方法描述中认知能力提高认识数字挂在A组幼儿园管它Raudlatul Muhsinin Dempel Kidul Pedurungan三宝垄。描述儿童娱乐活动的增加,描述教育工作者通过管道了解数字的能力。这种研究的课堂行为研究或再次给对物体的画面细致描述通过样本或通过分析人口数据和有效的结论。研究对象是16名学习者,由8名男性学习者和8名女性学习者组成。这项研究是双循环进行的。I循环由两次相遇组成,成功指标为75%。研究结果显示,提高认知能力在周期循环I和II认识数字。在我的孩子认识数字认知能力有周期66,5%大小比例。我的循环操作已经能够在了解数字方面发展出认知能力,但还没有达到成功的目标,因此在II周期中进行了改进。在第二次周期结束时,认知能力强的儿童认识合格标准数字增加到84.75%。
Meningkatkan Kemampuan Kognitif Dalam Mengenal Angka Dengan Metode Bermain Rangkai Pipa Pada Kelompok A Di TK IT Raudlatul Muhsinin Dempel Kidul Semarang Tahun Ajaran 2017 – 2018
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peningkatan kemampuan kognitif dalam mengenal angka melalui metode bermain rangkai pipa di kelompok A TK IT Raudlatul Muhsinin Dempel Kidul Pedurungan Semarang. Untuk mendeskripsikan peningkatan aktivitas bermain anak dan untuk mendeskripsikan kemampuan pendidik dalam meningkatkan kemampuan kognitif anak dalam mengenal angka melalui .metode bermain rangkai pipa.
Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas penelitian yang mendeskripsikan atau memberi gambaran terhadap objek yang teliti melalui data sampel atau populasi dengan melalui analisis dan kesimpulan yang berlaku. Objek penelitian adalah 16 peserta didik yang terdiri dari 8 peserta didik laki-laki dan 8 peserta didik perempuan. Dalam penelitian ini dilakukan 2 siklus. I siklus terdiri dari 2 kali pertemuan dengan indikator keberhasilan 75%.
Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan kemampuan kognitif dalam mengenal angka di siklus I dan siklus II. Pada siklus I Kemampuan kognitif anak dalam mengenal angka memiliki prosentase sebesar 66,5%. Tindakan siklus I telah dapat mengembangkan kognitif dalam mengenal angka, tetapi belum memenuhi target keberhasilan sehingga dilakukan perbaikan pada siklus II. Pada akhir siklus II, anak dengan kemmampuan kognitif dalam mengenal angka yang memenuhi kriteria meningkat menjadi 84,75 %.