{"title":"阿拉伯语教学和应用中的视听口头方法","authors":"Nurul Hanani","doi":"10.30762/asa.v2i2.1132","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Perkembangan metode pengajaran bahasa terus mengalami perkembangan yang cukup pesat. Akan tetapi, metode klasik pengajaran bahasa tidak dapat dipungkiri, sampai sekarang masih banyak dipakai dalam kegiatan pembelajaran di kelas-kelas bahasa. Selanjutnya, salah satu metode pembelajaran yang perlu diterapkan dalam pembelajaran bahasa Arab agar mendapatkan hasil sesuai harapan adalah metode Audiolingual yang sejalan dengan teori pendidikan Ki Hajar Dewantara “Tut Wuri (mengikuti dari belakang) Handayani (mendorong atau memotivasi)” yang umumnya dijadikan dasar dalam pemilihan metode pembelajaran di indonesia. Bagi yang telah menerapkan metode ini seperti, Kursusan bahasa Arab OCEAN Pare-Kediri merasakan beberapa kelebihan disamping juga beberapa kekurangannya. \n \nKata Kunci: Metode Pembelajaran Bahasa Arab, Audiolingual","PeriodicalId":52697,"journal":{"name":"Asalibuna","volume":"1 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-02-26","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"الطريقة السمعية الشفوية في تعليم اللغة العربية وتطبيقها\",\"authors\":\"Nurul Hanani\",\"doi\":\"10.30762/asa.v2i2.1132\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Perkembangan metode pengajaran bahasa terus mengalami perkembangan yang cukup pesat. Akan tetapi, metode klasik pengajaran bahasa tidak dapat dipungkiri, sampai sekarang masih banyak dipakai dalam kegiatan pembelajaran di kelas-kelas bahasa. Selanjutnya, salah satu metode pembelajaran yang perlu diterapkan dalam pembelajaran bahasa Arab agar mendapatkan hasil sesuai harapan adalah metode Audiolingual yang sejalan dengan teori pendidikan Ki Hajar Dewantara “Tut Wuri (mengikuti dari belakang) Handayani (mendorong atau memotivasi)” yang umumnya dijadikan dasar dalam pemilihan metode pembelajaran di indonesia. Bagi yang telah menerapkan metode ini seperti, Kursusan bahasa Arab OCEAN Pare-Kediri merasakan beberapa kelebihan disamping juga beberapa kekurangannya. \\n \\nKata Kunci: Metode Pembelajaran Bahasa Arab, Audiolingual\",\"PeriodicalId\":52697,\"journal\":{\"name\":\"Asalibuna\",\"volume\":\"1 1\",\"pages\":\"\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2019-02-26\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Asalibuna\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.30762/asa.v2i2.1132\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Asalibuna","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.30762/asa.v2i2.1132","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
الطريقة السمعية الشفوية في تعليم اللغة العربية وتطبيقها
Perkembangan metode pengajaran bahasa terus mengalami perkembangan yang cukup pesat. Akan tetapi, metode klasik pengajaran bahasa tidak dapat dipungkiri, sampai sekarang masih banyak dipakai dalam kegiatan pembelajaran di kelas-kelas bahasa. Selanjutnya, salah satu metode pembelajaran yang perlu diterapkan dalam pembelajaran bahasa Arab agar mendapatkan hasil sesuai harapan adalah metode Audiolingual yang sejalan dengan teori pendidikan Ki Hajar Dewantara “Tut Wuri (mengikuti dari belakang) Handayani (mendorong atau memotivasi)” yang umumnya dijadikan dasar dalam pemilihan metode pembelajaran di indonesia. Bagi yang telah menerapkan metode ini seperti, Kursusan bahasa Arab OCEAN Pare-Kediri merasakan beberapa kelebihan disamping juga beberapa kekurangannya.
Kata Kunci: Metode Pembelajaran Bahasa Arab, Audiolingual