{"title":"细菌可能是国内环境中油脂的生物降解","authors":"Retno Kawuri, I. Darmayasa","doi":"10.24843/metamorfosa.2022.v09.i01.p18","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pencemaranan limbah minyak dan lemak ke lingkungan perairan yang berasal dari pengolahan makanan industri, restoran dan dapur atau oleh tumpahan minyak yang tidak disengaja saat ini semakin banyak ditemukan. Biodegradasi menggunakan konsorsium bakteri dapat menjadi salah satu cara yang efektif untuk mengatasi hal tersebut. Tujuan penelitian untuk mengisolasi dan mengidentifikasi strain bakteri dari limbah minyak dan lemak yang mampu melakukan biodegradasi serta potensi dari bakteri pendegradasi dalam mendegradasi minyak dan lemak secara invitro. Sampel diambil dari limbah minyak dan lemak. Pada seluruh sampel dilakukan teknik pengayaan diikuti dengan isolasi strain bakteri untuk menentukan strain mana yang mampu mendegradasi minyak dan lemak secara in vitro. Identifikasi bakteri menggunakan Identifikasi kit BBL Crystal System. Penghitungan total bakteri dilakukan dengan menggunakan metode pengenceran. Hasil menunjukan ditemukan 3 strain bakteri pendegradasi minyak dan lemak yaitu Bacillus licheneformis , Bacillus coagulan dan Psedomonas diminuta. Konsorsium dari ketiga jenis bakteri tersebut mampu mendegradasi limbah minyak dan lemak dengan total bakteri 624x105 CFU/ml hingga 816x105 CFU/ml dengan kontrol tanpa penambahan konsorsium bakteri yaitu sebesar 56x101 CFU/ml. Total bakteri pada berbagai limbah perlakuan dengan konsorsium bakteri berbahan dasar molase pada uji secara invitro menunjukan kemampuan hidup dan berkembang dari konsorsium bakteri yang cukup tinggi yaitu 292x104 CFU/ml hingga 904x104 CFU/ml.. Bakteri yang ditemukan mempunyai kemampuan mendegradasi minyak dan lemak yang bekerja secara sinergistik. Manfaat dari penelitian ini bakteri yang telah ditemukan dapat digunakan sebagai starter pengolahan limbah lemak dan minyak di lingkungan yang tercemar limbah lemak dan minyak domestik. \nKata kunci: konsorsium bakteri, biodegradasi, limbah minyak dan lemak \n ","PeriodicalId":30806,"journal":{"name":"Metamorfosa Journal of Biological Sciences","volume":"1 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-06-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":"{\"title\":\"Potensi Bakteri Sebagai Biodegradasi Lemak Dan Minyak Pada Lingkungan Yang Tercemar Limbah Domestik\",\"authors\":\"Retno Kawuri, I. Darmayasa\",\"doi\":\"10.24843/metamorfosa.2022.v09.i01.p18\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Pencemaranan limbah minyak dan lemak ke lingkungan perairan yang berasal dari pengolahan makanan industri, restoran dan dapur atau oleh tumpahan minyak yang tidak disengaja saat ini semakin banyak ditemukan. Biodegradasi menggunakan konsorsium bakteri dapat menjadi salah satu cara yang efektif untuk mengatasi hal tersebut. Tujuan penelitian untuk mengisolasi dan mengidentifikasi strain bakteri dari limbah minyak dan lemak yang mampu melakukan biodegradasi serta potensi dari bakteri pendegradasi dalam mendegradasi minyak dan lemak secara invitro. Sampel diambil dari limbah minyak dan lemak. Pada seluruh sampel dilakukan teknik pengayaan diikuti dengan isolasi strain bakteri untuk menentukan strain mana yang mampu mendegradasi minyak dan lemak secara in vitro. Identifikasi bakteri menggunakan Identifikasi kit BBL Crystal System. Penghitungan total bakteri dilakukan dengan menggunakan metode pengenceran. Hasil menunjukan ditemukan 3 strain bakteri pendegradasi minyak dan lemak yaitu Bacillus licheneformis , Bacillus coagulan dan Psedomonas diminuta. Konsorsium dari ketiga jenis bakteri tersebut mampu mendegradasi limbah minyak dan lemak dengan total bakteri 624x105 CFU/ml hingga 816x105 CFU/ml dengan kontrol tanpa penambahan konsorsium bakteri yaitu sebesar 56x101 CFU/ml. Total bakteri pada berbagai limbah perlakuan dengan konsorsium bakteri berbahan dasar molase pada uji secara invitro menunjukan kemampuan hidup dan berkembang dari konsorsium bakteri yang cukup tinggi yaitu 292x104 CFU/ml hingga 904x104 CFU/ml.. Bakteri yang ditemukan mempunyai kemampuan mendegradasi minyak dan lemak yang bekerja secara sinergistik. Manfaat dari penelitian ini bakteri yang telah ditemukan dapat digunakan sebagai starter pengolahan limbah lemak dan minyak di lingkungan yang tercemar limbah lemak dan minyak domestik. \\nKata kunci: konsorsium bakteri, biodegradasi, limbah minyak dan lemak \\n \",\"PeriodicalId\":30806,\"journal\":{\"name\":\"Metamorfosa Journal of Biological Sciences\",\"volume\":\"1 1\",\"pages\":\"\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-06-01\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"1\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Metamorfosa Journal of Biological Sciences\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.24843/metamorfosa.2022.v09.i01.p18\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Metamorfosa Journal of Biological Sciences","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.24843/metamorfosa.2022.v09.i01.p18","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Potensi Bakteri Sebagai Biodegradasi Lemak Dan Minyak Pada Lingkungan Yang Tercemar Limbah Domestik
Pencemaranan limbah minyak dan lemak ke lingkungan perairan yang berasal dari pengolahan makanan industri, restoran dan dapur atau oleh tumpahan minyak yang tidak disengaja saat ini semakin banyak ditemukan. Biodegradasi menggunakan konsorsium bakteri dapat menjadi salah satu cara yang efektif untuk mengatasi hal tersebut. Tujuan penelitian untuk mengisolasi dan mengidentifikasi strain bakteri dari limbah minyak dan lemak yang mampu melakukan biodegradasi serta potensi dari bakteri pendegradasi dalam mendegradasi minyak dan lemak secara invitro. Sampel diambil dari limbah minyak dan lemak. Pada seluruh sampel dilakukan teknik pengayaan diikuti dengan isolasi strain bakteri untuk menentukan strain mana yang mampu mendegradasi minyak dan lemak secara in vitro. Identifikasi bakteri menggunakan Identifikasi kit BBL Crystal System. Penghitungan total bakteri dilakukan dengan menggunakan metode pengenceran. Hasil menunjukan ditemukan 3 strain bakteri pendegradasi minyak dan lemak yaitu Bacillus licheneformis , Bacillus coagulan dan Psedomonas diminuta. Konsorsium dari ketiga jenis bakteri tersebut mampu mendegradasi limbah minyak dan lemak dengan total bakteri 624x105 CFU/ml hingga 816x105 CFU/ml dengan kontrol tanpa penambahan konsorsium bakteri yaitu sebesar 56x101 CFU/ml. Total bakteri pada berbagai limbah perlakuan dengan konsorsium bakteri berbahan dasar molase pada uji secara invitro menunjukan kemampuan hidup dan berkembang dari konsorsium bakteri yang cukup tinggi yaitu 292x104 CFU/ml hingga 904x104 CFU/ml.. Bakteri yang ditemukan mempunyai kemampuan mendegradasi minyak dan lemak yang bekerja secara sinergistik. Manfaat dari penelitian ini bakteri yang telah ditemukan dapat digunakan sebagai starter pengolahan limbah lemak dan minyak di lingkungan yang tercemar limbah lemak dan minyak domestik.
Kata kunci: konsorsium bakteri, biodegradasi, limbah minyak dan lemak