{"title":"脓毒症合并高渗高血糖和急性肾损伤时的肾脏替代疗法","authors":"Gunawan Mutiara, , Indriasari","doi":"10.22146/jka.v7i2.7461","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Cedera ginjal akut atau Acute Kidney Injury (AKI) merupakan komplikasi yang sering terjadi pada pasien kritis di ICU. Pada kasus ini, seorang laki-laki 64 tahun dibawa ke IGD RS Hasan Sadikin dengan keluhan benjolan di leher kanan yang terasa nyeri dan disertai sesak nafas. Pasien didiagnosis dengan syok sepsis yang disebabkan abses leher dan diabetes mellitus tipe 2 dengan status hiperosmolar hiperglikemia dengan komplikasi AKI dan ensefalopati uremikum. Pada pasien sudah dilakukan rehidrasi, regulasi gula darah, insisi drainase abses dalam anestesi umum, dan selanjutnya dilakukan perawatan di ICU dengan terapi ventilasi mekanik. Permasalahan selama perawatan di ICU adalah kesadaran pasien yang semakin menurun disertai peningkatan ureum dan kreatinin serum, meskipun produksi urin berlebih. Setelah dilakukan terapi pengganti ginjal pada hari ke-6, kesadaran pasien semakin membaik dan dapat dilakukan ekstubasi. Pada pasien dengan sepsis dengan AKI, terapi pengganti ginjal merupakan salah modalitas yang perlu dipertimbangkan untuk menunjang perawatan di ICU.","PeriodicalId":513365,"journal":{"name":"Jurnal Komplikasi Anestesi","volume":"14 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2020-03-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"TERAPI PENGGANTI GINJAL PADA SEPSIS DISERTAI DENGAN STATUS HIPEROSMOLAR HIPERGLIKEMIA DAN CEDERA GINJAL AKUT\",\"authors\":\"Gunawan Mutiara, , Indriasari\",\"doi\":\"10.22146/jka.v7i2.7461\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Cedera ginjal akut atau Acute Kidney Injury (AKI) merupakan komplikasi yang sering terjadi pada pasien kritis di ICU. Pada kasus ini, seorang laki-laki 64 tahun dibawa ke IGD RS Hasan Sadikin dengan keluhan benjolan di leher kanan yang terasa nyeri dan disertai sesak nafas. Pasien didiagnosis dengan syok sepsis yang disebabkan abses leher dan diabetes mellitus tipe 2 dengan status hiperosmolar hiperglikemia dengan komplikasi AKI dan ensefalopati uremikum. Pada pasien sudah dilakukan rehidrasi, regulasi gula darah, insisi drainase abses dalam anestesi umum, dan selanjutnya dilakukan perawatan di ICU dengan terapi ventilasi mekanik. Permasalahan selama perawatan di ICU adalah kesadaran pasien yang semakin menurun disertai peningkatan ureum dan kreatinin serum, meskipun produksi urin berlebih. Setelah dilakukan terapi pengganti ginjal pada hari ke-6, kesadaran pasien semakin membaik dan dapat dilakukan ekstubasi. Pada pasien dengan sepsis dengan AKI, terapi pengganti ginjal merupakan salah modalitas yang perlu dipertimbangkan untuk menunjang perawatan di ICU.\",\"PeriodicalId\":513365,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Komplikasi Anestesi\",\"volume\":\"14 1\",\"pages\":\"\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2020-03-01\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Komplikasi Anestesi\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.22146/jka.v7i2.7461\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Komplikasi Anestesi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.22146/jka.v7i2.7461","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
摘要
急性肾损伤(AKI)是重症监护病房危重病人的常见并发症。在本病例中,一名 64 岁的男子被送到哈桑-萨迪金医院急诊室,主诉右颈部肿块疼痛并伴有呼吸急促。患者被诊断为颈部脓肿引起的败血症休克,2 型糖尿病伴有高渗性高血糖状态,并并发有 AKI 和尿毒症脑病。患者接受了补液、血糖调节、全身麻醉下的脓肿引流切开术,并在重症监护室接受了进一步的机械通气治疗。在重症监护室治疗期间的问题是,尽管尿量过多,但患者的意识却在下降,血清尿素和肌酐也在上升。第 6 天进行肾脏替代治疗后,患者的意识有所改善,可以拔管。对于伴有 AKI 的脓毒症患者,肾脏替代疗法是重症监护室需要考虑的辅助治疗方式之一。
TERAPI PENGGANTI GINJAL PADA SEPSIS DISERTAI DENGAN STATUS HIPEROSMOLAR HIPERGLIKEMIA DAN CEDERA GINJAL AKUT
Cedera ginjal akut atau Acute Kidney Injury (AKI) merupakan komplikasi yang sering terjadi pada pasien kritis di ICU. Pada kasus ini, seorang laki-laki 64 tahun dibawa ke IGD RS Hasan Sadikin dengan keluhan benjolan di leher kanan yang terasa nyeri dan disertai sesak nafas. Pasien didiagnosis dengan syok sepsis yang disebabkan abses leher dan diabetes mellitus tipe 2 dengan status hiperosmolar hiperglikemia dengan komplikasi AKI dan ensefalopati uremikum. Pada pasien sudah dilakukan rehidrasi, regulasi gula darah, insisi drainase abses dalam anestesi umum, dan selanjutnya dilakukan perawatan di ICU dengan terapi ventilasi mekanik. Permasalahan selama perawatan di ICU adalah kesadaran pasien yang semakin menurun disertai peningkatan ureum dan kreatinin serum, meskipun produksi urin berlebih. Setelah dilakukan terapi pengganti ginjal pada hari ke-6, kesadaran pasien semakin membaik dan dapat dilakukan ekstubasi. Pada pasien dengan sepsis dengan AKI, terapi pengganti ginjal merupakan salah modalitas yang perlu dipertimbangkan untuk menunjang perawatan di ICU.