{"title":"影响职业承诺的因素:系统回顾","authors":"Anastasia Chandrika Vinetha, Nasah Febriani, Najwa Mutiah, Adilah Tsabirah Irsa","doi":"10.47134/pjp.v1i3.2509","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Artikel ini menyajikan hasil kajian sistematik tentang beberapa artikel yang diterbitkan antara tahun 2019 dan 2024, secara khusus meneliti hal-hal yang berpengaruh kepada komitmen karier individu. Artikel ini menggunakan metode Kajian Pustaka Sistematis (Systematic Literature Review / SLR) dengan tujuan untuk mendapatkan penjelasan faktor secara mendetail yang berpengaruh kepada komitmen karier individu. Dengan berbagai sumber yang diseleksi menggunakan Preferred Reporting Items for Systematic Reviews and Meta-analysis (PRISMA), sejumlah 8 (delapan) artikel yang terpilih kemudian dianalisis. Hasil analisis dari 8 (delapan) artikel tersebut menyimpulkan bahwa terdapat 6 (enam) faktor yang dapat mempengaruhi komitmen karier individu, antara lain kepuasan karier, kesesuaian karier (person job fit), kepedulian karier, otonomi kerja (job autonomy), keseimbangan hidup bekerja (work-life balance) dan beban kerja, serta kebijakan di tempat bekerja. Keenam faktor tersebut dijelaskan secara spesifik. Dengan adanya keenam faktor yang berpengaruh kepada komitmen karier, individu sebagai pekerja kemudian dapat menilai bagaimana tingkat komitmen kariernya, dilihat dari keenam faktor yang telah atau belum dicapai individu tersebut.","PeriodicalId":55655,"journal":{"name":"Jurnal Psikologi","volume":"2 4","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-05-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Faktor-faktor yang Berpengaruh kepada Komitmen Karier: Kajian Sistematik\",\"authors\":\"Anastasia Chandrika Vinetha, Nasah Febriani, Najwa Mutiah, Adilah Tsabirah Irsa\",\"doi\":\"10.47134/pjp.v1i3.2509\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Artikel ini menyajikan hasil kajian sistematik tentang beberapa artikel yang diterbitkan antara tahun 2019 dan 2024, secara khusus meneliti hal-hal yang berpengaruh kepada komitmen karier individu. Artikel ini menggunakan metode Kajian Pustaka Sistematis (Systematic Literature Review / SLR) dengan tujuan untuk mendapatkan penjelasan faktor secara mendetail yang berpengaruh kepada komitmen karier individu. Dengan berbagai sumber yang diseleksi menggunakan Preferred Reporting Items for Systematic Reviews and Meta-analysis (PRISMA), sejumlah 8 (delapan) artikel yang terpilih kemudian dianalisis. Hasil analisis dari 8 (delapan) artikel tersebut menyimpulkan bahwa terdapat 6 (enam) faktor yang dapat mempengaruhi komitmen karier individu, antara lain kepuasan karier, kesesuaian karier (person job fit), kepedulian karier, otonomi kerja (job autonomy), keseimbangan hidup bekerja (work-life balance) dan beban kerja, serta kebijakan di tempat bekerja. Keenam faktor tersebut dijelaskan secara spesifik. Dengan adanya keenam faktor yang berpengaruh kepada komitmen karier, individu sebagai pekerja kemudian dapat menilai bagaimana tingkat komitmen kariernya, dilihat dari keenam faktor yang telah atau belum dicapai individu tersebut.\",\"PeriodicalId\":55655,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Psikologi\",\"volume\":\"2 4\",\"pages\":\"\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2024-05-20\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Psikologi\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.47134/pjp.v1i3.2509\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Psikologi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.47134/pjp.v1i3.2509","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Faktor-faktor yang Berpengaruh kepada Komitmen Karier: Kajian Sistematik
Artikel ini menyajikan hasil kajian sistematik tentang beberapa artikel yang diterbitkan antara tahun 2019 dan 2024, secara khusus meneliti hal-hal yang berpengaruh kepada komitmen karier individu. Artikel ini menggunakan metode Kajian Pustaka Sistematis (Systematic Literature Review / SLR) dengan tujuan untuk mendapatkan penjelasan faktor secara mendetail yang berpengaruh kepada komitmen karier individu. Dengan berbagai sumber yang diseleksi menggunakan Preferred Reporting Items for Systematic Reviews and Meta-analysis (PRISMA), sejumlah 8 (delapan) artikel yang terpilih kemudian dianalisis. Hasil analisis dari 8 (delapan) artikel tersebut menyimpulkan bahwa terdapat 6 (enam) faktor yang dapat mempengaruhi komitmen karier individu, antara lain kepuasan karier, kesesuaian karier (person job fit), kepedulian karier, otonomi kerja (job autonomy), keseimbangan hidup bekerja (work-life balance) dan beban kerja, serta kebijakan di tempat bekerja. Keenam faktor tersebut dijelaskan secara spesifik. Dengan adanya keenam faktor yang berpengaruh kepada komitmen karier, individu sebagai pekerja kemudian dapat menilai bagaimana tingkat komitmen kariernya, dilihat dari keenam faktor yang telah atau belum dicapai individu tersebut.