Dede Al Mustaqim, Fadlih Abdul Hakim, Hikmah Atfalina, Abdul Fatakh
{"title":"社交媒体作为公民参与实现印度尼西亚执法公正与问责的一种手段所发挥的作用","authors":"Dede Al Mustaqim, Fadlih Abdul Hakim, Hikmah Atfalina, Abdul Fatakh","doi":"10.56916/jmrd.v1i1.655","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Media sosial telah menjadi alat yang semakin krusial bagi warganet dalam berpartisipasi aktif dalam mewujudkan keadilan dan meningkatkan akuntabilitas penegakan hukum di Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk merinci dan menganalisis peran media sosial dalam memfasilitasi partisipasi warganet serta dampaknya terhadap keadilan dan akuntabilitas, khususnya dalam konteks penegakan hukum di Indonesia. Dalam metodologi penelitian ini, dilakukan studi literatur menyeluruh dan analisis mendalam terhadap kasus-kasus kontroversial yang melibatkan media sosial. Temuan utama penelitian ini menunjukkan bahwa partisipasi aktif warganet melalui media sosial dapat berkontribusi signifikan dalam mewujudkan keadilan dan meningkatkan tingkat akuntabilitas penegakan hukum di negara ini. Dengan berbagai platform media sosial, warganet dapat dengan cepat menyebarkan informasi, memobilisasi dukungan publik, dan mengawasi tindakan penegak hukum. Meskipun demikian, penelitian ini juga mengidentifikasi beberapa tantangan dan kendala yang perlu diatasi agar potensi media sosial dapat dimaksimalkan dalam mencapai tujuan tersebut. Dukungan yang lebih kuat, pengelolaan konten yang bijaksana, dan regulasi yang tepat diperlukan untuk memastikan bahwa media sosial dapat berfungsi sebagai alat yang efektif dalam mencapai keadilan dan akuntabilitas dalam penegakan hukum di Indonesia.","PeriodicalId":516677,"journal":{"name":"Journal of Multidisciplinary Research and Development","volume":"52 4","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-01-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Peran Media Sosial Sebagai Sarana Partisipasi Warganet Dalam Mewujudukan Keadilan dan Akuntabilitas Penegakan Hukum di Indonesia\",\"authors\":\"Dede Al Mustaqim, Fadlih Abdul Hakim, Hikmah Atfalina, Abdul Fatakh\",\"doi\":\"10.56916/jmrd.v1i1.655\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Media sosial telah menjadi alat yang semakin krusial bagi warganet dalam berpartisipasi aktif dalam mewujudkan keadilan dan meningkatkan akuntabilitas penegakan hukum di Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk merinci dan menganalisis peran media sosial dalam memfasilitasi partisipasi warganet serta dampaknya terhadap keadilan dan akuntabilitas, khususnya dalam konteks penegakan hukum di Indonesia. Dalam metodologi penelitian ini, dilakukan studi literatur menyeluruh dan analisis mendalam terhadap kasus-kasus kontroversial yang melibatkan media sosial. Temuan utama penelitian ini menunjukkan bahwa partisipasi aktif warganet melalui media sosial dapat berkontribusi signifikan dalam mewujudkan keadilan dan meningkatkan tingkat akuntabilitas penegakan hukum di negara ini. Dengan berbagai platform media sosial, warganet dapat dengan cepat menyebarkan informasi, memobilisasi dukungan publik, dan mengawasi tindakan penegak hukum. Meskipun demikian, penelitian ini juga mengidentifikasi beberapa tantangan dan kendala yang perlu diatasi agar potensi media sosial dapat dimaksimalkan dalam mencapai tujuan tersebut. Dukungan yang lebih kuat, pengelolaan konten yang bijaksana, dan regulasi yang tepat diperlukan untuk memastikan bahwa media sosial dapat berfungsi sebagai alat yang efektif dalam mencapai keadilan dan akuntabilitas dalam penegakan hukum di Indonesia.\",\"PeriodicalId\":516677,\"journal\":{\"name\":\"Journal of Multidisciplinary Research and Development\",\"volume\":\"52 4\",\"pages\":\"\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2024-01-20\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Journal of Multidisciplinary Research and Development\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.56916/jmrd.v1i1.655\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Journal of Multidisciplinary Research and Development","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.56916/jmrd.v1i1.655","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Peran Media Sosial Sebagai Sarana Partisipasi Warganet Dalam Mewujudukan Keadilan dan Akuntabilitas Penegakan Hukum di Indonesia
Media sosial telah menjadi alat yang semakin krusial bagi warganet dalam berpartisipasi aktif dalam mewujudkan keadilan dan meningkatkan akuntabilitas penegakan hukum di Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk merinci dan menganalisis peran media sosial dalam memfasilitasi partisipasi warganet serta dampaknya terhadap keadilan dan akuntabilitas, khususnya dalam konteks penegakan hukum di Indonesia. Dalam metodologi penelitian ini, dilakukan studi literatur menyeluruh dan analisis mendalam terhadap kasus-kasus kontroversial yang melibatkan media sosial. Temuan utama penelitian ini menunjukkan bahwa partisipasi aktif warganet melalui media sosial dapat berkontribusi signifikan dalam mewujudkan keadilan dan meningkatkan tingkat akuntabilitas penegakan hukum di negara ini. Dengan berbagai platform media sosial, warganet dapat dengan cepat menyebarkan informasi, memobilisasi dukungan publik, dan mengawasi tindakan penegak hukum. Meskipun demikian, penelitian ini juga mengidentifikasi beberapa tantangan dan kendala yang perlu diatasi agar potensi media sosial dapat dimaksimalkan dalam mencapai tujuan tersebut. Dukungan yang lebih kuat, pengelolaan konten yang bijaksana, dan regulasi yang tepat diperlukan untuk memastikan bahwa media sosial dapat berfungsi sebagai alat yang efektif dalam mencapai keadilan dan akuntabilitas dalam penegakan hukum di Indonesia.