{"title":"乌宾和伊宾系列动画片中的伊斯兰价值观分析","authors":"Annisa Novia Safitri, Ega Asnatasia Maharani","doi":"10.24853/yby.7.2.137-145","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Serial kartun yang memiliki unsur nilai keislaman sangat penting untuk perkembangan anak dalam meningkatkan nilai-nilai keislaman sejak usia dini. Berdasarkan fakta tersebut tujuan penelitian ini adalam untuk menemukan nilai-nilai keislaman yang berada dalam serial kartun Upin dan Ipin episode dugaan puasa. Metode yang digunakan dalam penelitian ini berupa penelitian kualitatif deskriptif yang bertujuan menganalisis nilainilaikeislaman dalam serial kartun Upin dan Ipin episode dugaan puasa. Pengumpuan data menggunakan Teknik analisis isi dengan subjek serial kartun Upin dan Ipin. Dalam penelitian ini akan menganalisis 6 bagian dari episode “Dugaan Puasa” objek yang ditentukan adalah nilai-nilai keislaman. Keabsahan data menggunakan triangulasi sumber dan triangulasi teknik. Peneliti menemukan bahwa terdapat nilai keislaman yang terkandung dalam serial kartun Upin dan Ipin episode “Dugaan Puasa’ melalui dialog dan adegan-adegan di serial kartun tersebut. Nilai-nilai keislaman ini meliputi nilai Ibadah, nilai Aqidah, dan nilai Akhlak. Nilai keislaman yang dominan muncul dalam serial kartun ini nilai Ibadah yang dibuktikan dengan penyebutan kata ibadah yang lebih banyak dibandingkan dengan nilai keislaman lainnya","PeriodicalId":504455,"journal":{"name":"Yaa Bunayya : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini","volume":"61 2","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-12-11","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"ANALISIS NILAI-NILAI KEISLAMAN DALAM SERIAL KARTUN UPIN DAN IPIN\",\"authors\":\"Annisa Novia Safitri, Ega Asnatasia Maharani\",\"doi\":\"10.24853/yby.7.2.137-145\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Serial kartun yang memiliki unsur nilai keislaman sangat penting untuk perkembangan anak dalam meningkatkan nilai-nilai keislaman sejak usia dini. Berdasarkan fakta tersebut tujuan penelitian ini adalam untuk menemukan nilai-nilai keislaman yang berada dalam serial kartun Upin dan Ipin episode dugaan puasa. Metode yang digunakan dalam penelitian ini berupa penelitian kualitatif deskriptif yang bertujuan menganalisis nilainilaikeislaman dalam serial kartun Upin dan Ipin episode dugaan puasa. Pengumpuan data menggunakan Teknik analisis isi dengan subjek serial kartun Upin dan Ipin. Dalam penelitian ini akan menganalisis 6 bagian dari episode “Dugaan Puasa” objek yang ditentukan adalah nilai-nilai keislaman. Keabsahan data menggunakan triangulasi sumber dan triangulasi teknik. Peneliti menemukan bahwa terdapat nilai keislaman yang terkandung dalam serial kartun Upin dan Ipin episode “Dugaan Puasa’ melalui dialog dan adegan-adegan di serial kartun tersebut. Nilai-nilai keislaman ini meliputi nilai Ibadah, nilai Aqidah, dan nilai Akhlak. Nilai keislaman yang dominan muncul dalam serial kartun ini nilai Ibadah yang dibuktikan dengan penyebutan kata ibadah yang lebih banyak dibandingkan dengan nilai keislaman lainnya\",\"PeriodicalId\":504455,\"journal\":{\"name\":\"Yaa Bunayya : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini\",\"volume\":\"61 2\",\"pages\":\"\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-12-11\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Yaa Bunayya : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.24853/yby.7.2.137-145\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Yaa Bunayya : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.24853/yby.7.2.137-145","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
ANALISIS NILAI-NILAI KEISLAMAN DALAM SERIAL KARTUN UPIN DAN IPIN
Serial kartun yang memiliki unsur nilai keislaman sangat penting untuk perkembangan anak dalam meningkatkan nilai-nilai keislaman sejak usia dini. Berdasarkan fakta tersebut tujuan penelitian ini adalam untuk menemukan nilai-nilai keislaman yang berada dalam serial kartun Upin dan Ipin episode dugaan puasa. Metode yang digunakan dalam penelitian ini berupa penelitian kualitatif deskriptif yang bertujuan menganalisis nilainilaikeislaman dalam serial kartun Upin dan Ipin episode dugaan puasa. Pengumpuan data menggunakan Teknik analisis isi dengan subjek serial kartun Upin dan Ipin. Dalam penelitian ini akan menganalisis 6 bagian dari episode “Dugaan Puasa” objek yang ditentukan adalah nilai-nilai keislaman. Keabsahan data menggunakan triangulasi sumber dan triangulasi teknik. Peneliti menemukan bahwa terdapat nilai keislaman yang terkandung dalam serial kartun Upin dan Ipin episode “Dugaan Puasa’ melalui dialog dan adegan-adegan di serial kartun tersebut. Nilai-nilai keislaman ini meliputi nilai Ibadah, nilai Aqidah, dan nilai Akhlak. Nilai keislaman yang dominan muncul dalam serial kartun ini nilai Ibadah yang dibuktikan dengan penyebutan kata ibadah yang lebih banyak dibandingkan dengan nilai keislaman lainnya