{"title":"教师绩效评估在提高国家小学228 Lagaroang省东部小学学习能力方面的作用","authors":"N. Norma, Sukmawati Marjuni, A. Mane","doi":"10.35965/bje.v2i2.1480","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":". Rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu bagaimana kinerja guru terhadap pelaksanaan sistem pembelajaran di SD Negeri 228 Lagaroang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja guru terhadap pelaksanaan sistem pembelajaran di SD Negeri 228 Lagaroang. Jenis penelitian ini adalah jenis penelitian kualitatif. Lokasi penelitian di SD Negeri 228 Lagaroang Kecamatan Malili. Subjek penelitian adalah Pengawas sekolah, Kepala sekolah, dan Guru di SD Negeri 228 Lagaroang. sumber data yaitu sumber data primer dan sumber data sekunder. teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan yaitu reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa analisis kinerja guru di SD Negeri 228 Lagaroang mengalami peningkatan, dalam meningkatkan kompetensi pembelajaran tersebut mengacu pada proses perencanaan, pelaksanaan, serta evaluasi pada proses pembelajaran, guru mampu menghadapi kendala dalam situasi apapun dalam lingkungan sekolah. Guru di SD Negeri 228 Lagaroang Kecamatan Malili Kabupaten Luwu Timur mampu menciptakan suasana pembelajaran yang kondusif bagi siswa. Hal tersebut juga tidak lepas dari kualifikasi pendidikan dimana Pemerintah Daerah dan kepala sekolah memfasilitasi guru dengan melakukan evaluasi terhadap kinerja guru, memberikan bimbingan, bantuan, dan pengawasan terhadap masalah yang berkaitan dengan pengembangan pengajaran berupa perbaikan program dan kegiatan belajar mengajar.\nThe problem formulation in this study is how the teacher's performance towards the implementation of the learning system in SD Negeri 228 Lagaroang. This research aims to find out the performance of teachers towards the implementation of the learning system in SD Negeri 228 Lagaroang.This type of research was qualitative research. The research location was SD Negeri 228 Lagaroang District Malili East Luwu Regency. The subjects of the study were the Superintendent of the school, principal, and teacher at SD Negeri 228 Lagaroang. Data sources were primary data sources and secondary data sources. The data collection techniques used are observation, interview, and documentation. Data analysis techniques used were data reduction, data presentation, and making conclusion. The results showed that the analysis of teacher performance at SD Negeri 228 Lagaroang had increased, in improving the learning competence it refers to the process of planning, implementing, and evaluating the learning process, teachers were able to face obstacles in any situation in the school environment. Teachers at SD Negeri 228 Lagaroang, Malili District, East Luwu Regency can create a conducive learning atmosphere for students. This is also inseparable from educational qualifications where the Regional Government and school principals facilitate teachers by evaluating teacher performance, providing guidance, assistance, and supervision of problems related to teaching development in the form of program improvements and teaching and learning activities.","PeriodicalId":334548,"journal":{"name":"Bosowa Journal of Education","volume":"96 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-06-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Peran Evaluasi Kinerja Guru Dalam Peningkatan Kompetensi Pembelajaran Di SD Negeri 228 Lagaroang Kabupaten Luwu Timur\",\"authors\":\"N. Norma, Sukmawati Marjuni, A. Mane\",\"doi\":\"10.35965/bje.v2i2.1480\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\". Rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu bagaimana kinerja guru terhadap pelaksanaan sistem pembelajaran di SD Negeri 228 Lagaroang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja guru terhadap pelaksanaan sistem pembelajaran di SD Negeri 228 Lagaroang. Jenis penelitian ini adalah jenis penelitian kualitatif. Lokasi penelitian di SD Negeri 228 Lagaroang Kecamatan Malili. Subjek penelitian adalah Pengawas sekolah, Kepala sekolah, dan Guru di SD Negeri 228 Lagaroang. sumber data yaitu sumber data primer dan sumber data sekunder. teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan yaitu reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa analisis kinerja guru di SD Negeri 228 Lagaroang mengalami peningkatan, dalam meningkatkan kompetensi pembelajaran tersebut mengacu pada proses perencanaan, pelaksanaan, serta evaluasi pada proses pembelajaran, guru mampu menghadapi kendala dalam situasi apapun dalam lingkungan sekolah. Guru di SD Negeri 228 Lagaroang Kecamatan Malili Kabupaten Luwu Timur mampu menciptakan suasana pembelajaran yang kondusif bagi siswa. Hal tersebut juga tidak lepas dari kualifikasi pendidikan dimana Pemerintah Daerah dan kepala sekolah memfasilitasi guru dengan melakukan evaluasi terhadap kinerja guru, memberikan bimbingan, bantuan, dan pengawasan terhadap masalah yang berkaitan dengan pengembangan pengajaran berupa perbaikan program dan kegiatan belajar mengajar.\\nThe problem formulation in this study is how the teacher's performance towards the implementation of the learning system in SD Negeri 228 Lagaroang. This research aims to find out the performance of teachers towards the implementation of the learning system in SD Negeri 228 Lagaroang.This type of research was qualitative research. The research location was SD Negeri 228 Lagaroang District Malili East Luwu Regency. The subjects of the study were the Superintendent of the school, principal, and teacher at SD Negeri 228 Lagaroang. Data sources were primary data sources and secondary data sources. The data collection techniques used are observation, interview, and documentation. Data analysis techniques used were data reduction, data presentation, and making conclusion. The results showed that the analysis of teacher performance at SD Negeri 228 Lagaroang had increased, in improving the learning competence it refers to the process of planning, implementing, and evaluating the learning process, teachers were able to face obstacles in any situation in the school environment. Teachers at SD Negeri 228 Lagaroang, Malili District, East Luwu Regency can create a conducive learning atmosphere for students. This is also inseparable from educational qualifications where the Regional Government and school principals facilitate teachers by evaluating teacher performance, providing guidance, assistance, and supervision of problems related to teaching development in the form of program improvements and teaching and learning activities.\",\"PeriodicalId\":334548,\"journal\":{\"name\":\"Bosowa Journal of Education\",\"volume\":\"96 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-06-30\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Bosowa Journal of Education\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.35965/bje.v2i2.1480\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Bosowa Journal of Education","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.35965/bje.v2i2.1480","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Peran Evaluasi Kinerja Guru Dalam Peningkatan Kompetensi Pembelajaran Di SD Negeri 228 Lagaroang Kabupaten Luwu Timur
. Rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu bagaimana kinerja guru terhadap pelaksanaan sistem pembelajaran di SD Negeri 228 Lagaroang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja guru terhadap pelaksanaan sistem pembelajaran di SD Negeri 228 Lagaroang. Jenis penelitian ini adalah jenis penelitian kualitatif. Lokasi penelitian di SD Negeri 228 Lagaroang Kecamatan Malili. Subjek penelitian adalah Pengawas sekolah, Kepala sekolah, dan Guru di SD Negeri 228 Lagaroang. sumber data yaitu sumber data primer dan sumber data sekunder. teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan yaitu reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa analisis kinerja guru di SD Negeri 228 Lagaroang mengalami peningkatan, dalam meningkatkan kompetensi pembelajaran tersebut mengacu pada proses perencanaan, pelaksanaan, serta evaluasi pada proses pembelajaran, guru mampu menghadapi kendala dalam situasi apapun dalam lingkungan sekolah. Guru di SD Negeri 228 Lagaroang Kecamatan Malili Kabupaten Luwu Timur mampu menciptakan suasana pembelajaran yang kondusif bagi siswa. Hal tersebut juga tidak lepas dari kualifikasi pendidikan dimana Pemerintah Daerah dan kepala sekolah memfasilitasi guru dengan melakukan evaluasi terhadap kinerja guru, memberikan bimbingan, bantuan, dan pengawasan terhadap masalah yang berkaitan dengan pengembangan pengajaran berupa perbaikan program dan kegiatan belajar mengajar.
The problem formulation in this study is how the teacher's performance towards the implementation of the learning system in SD Negeri 228 Lagaroang. This research aims to find out the performance of teachers towards the implementation of the learning system in SD Negeri 228 Lagaroang.This type of research was qualitative research. The research location was SD Negeri 228 Lagaroang District Malili East Luwu Regency. The subjects of the study were the Superintendent of the school, principal, and teacher at SD Negeri 228 Lagaroang. Data sources were primary data sources and secondary data sources. The data collection techniques used are observation, interview, and documentation. Data analysis techniques used were data reduction, data presentation, and making conclusion. The results showed that the analysis of teacher performance at SD Negeri 228 Lagaroang had increased, in improving the learning competence it refers to the process of planning, implementing, and evaluating the learning process, teachers were able to face obstacles in any situation in the school environment. Teachers at SD Negeri 228 Lagaroang, Malili District, East Luwu Regency can create a conducive learning atmosphere for students. This is also inseparable from educational qualifications where the Regional Government and school principals facilitate teachers by evaluating teacher performance, providing guidance, assistance, and supervision of problems related to teaching development in the form of program improvements and teaching and learning activities.