{"title":"Studi Kandungan Kimia Ekstrak Buah Pakoba Merah (Syzygium sp)","authors":"Jenny Kumajas, D. Howan","doi":"10.37033/fjc.v3i2.39","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pakoba Merah (Syzygium sp) merupakan tumbuhan endemik daerah Sulawesi Utara. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kandungan senyawa metabolit sekunder dari ekstrak buah pakoba merah (Syzygium sp). Proses identifikasi dilakukan dengan ekstraksi dan uji fitokimia Dari hasil screening fitokimia didapatkan hasil ekstrak buah Pakoba merah mengandung senyawa fenol, terpen, steroid dan flavonoid. Selanjutnya perlu dilakukan penelitian untuk mengetahui secara jelas aktivitas dan struktur senyawa aktif dari ektrak buah pakoba merah.","PeriodicalId":162138,"journal":{"name":"Fullerene Journal of Chemistry","volume":"263 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2018-10-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Fullerene Journal of Chemistry","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.37033/fjc.v3i2.39","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Studi Kandungan Kimia Ekstrak Buah Pakoba Merah (Syzygium sp)
Pakoba Merah (Syzygium sp) merupakan tumbuhan endemik daerah Sulawesi Utara. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kandungan senyawa metabolit sekunder dari ekstrak buah pakoba merah (Syzygium sp). Proses identifikasi dilakukan dengan ekstraksi dan uji fitokimia Dari hasil screening fitokimia didapatkan hasil ekstrak buah Pakoba merah mengandung senyawa fenol, terpen, steroid dan flavonoid. Selanjutnya perlu dilakukan penelitian untuk mengetahui secara jelas aktivitas dan struktur senyawa aktif dari ektrak buah pakoba merah.