{"title":"在COVID-19大流行和PMB YULIS AKTRIANI, s.tr,Keb的新时代,DMPA注射器注射时间表的差异","authors":"Nur Fadilah, H. Astutik, Ita Yuliani","doi":"10.31290/jpk.v11i2.3509","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":" Ketidakpatuhan akseptor KB suntik adalah salah satu penyebab menurunnya jumlah askeptor KB pada masa pandemi covid 19. Tujuan Penelitian ini adalah untuk Mengetahui perbedaan kepatuhan jadwal kunjungan akseptor KB suntik DMPA pada masa pandemi Covid 19 dan masa new normal. Desain penelitian yaitu penelitian deskriptif komparatif dengan pendekatan retrospektif. Uji analisis yang digunakan yaitu uji chi square, instrument dalam penelitian ini yaitu rekam medis responden berupa kohort KB. Penelitian ini menggunakan 67 responden yang diambil dengan teknik systematic random sampling. Hasil penelitian : dari 67 responden sebagian besar responden tidak patuh dalam melakukan kunjungan ulang pada masa pandemi COVID 19 yaitu sebanyak 18 responden dan terdapat 9 responden yang tidak patuh dalam melakukan kunjungan ulang pada masa new normal. Hal ini menunjukkan terjadi penurunan angka kejadian akseptor KB suntik DMPA tidak patuh dalam melakukan kunjungan ulang pada masa new normal dibandingkan pada masa pandemik COVID 19. Kesimpulan Berdasarkan uji statistic chi-square di dapatkan hasil bahwa nilai p value 0.019. terdapat 18 responden yang tidak patuh pada masa pandemi covid 19, 15 patuh pada masa pandemi covid 19. Sedangkan pada masa new normal sebanyak 25 responden patuh dalam melakukan kunjungan ulang dan 9 tidak patuh dalam melakukan kunjungan ulang","PeriodicalId":413652,"journal":{"name":"Jurnal Pendidikan Kesehatan","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-10-27","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"PERBEDAAN KEPATUHAN JADWAL KUNJUNGAN AKSEPTOR KB SUNTIK DMPA PADA MASA PANDEMI COVID-19 DAN MASA NEW NORMAL DI PMB YULIS AKTRIANI, S.Tr,Keb\",\"authors\":\"Nur Fadilah, H. Astutik, Ita Yuliani\",\"doi\":\"10.31290/jpk.v11i2.3509\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\" Ketidakpatuhan akseptor KB suntik adalah salah satu penyebab menurunnya jumlah askeptor KB pada masa pandemi covid 19. Tujuan Penelitian ini adalah untuk Mengetahui perbedaan kepatuhan jadwal kunjungan akseptor KB suntik DMPA pada masa pandemi Covid 19 dan masa new normal. Desain penelitian yaitu penelitian deskriptif komparatif dengan pendekatan retrospektif. Uji analisis yang digunakan yaitu uji chi square, instrument dalam penelitian ini yaitu rekam medis responden berupa kohort KB. Penelitian ini menggunakan 67 responden yang diambil dengan teknik systematic random sampling. Hasil penelitian : dari 67 responden sebagian besar responden tidak patuh dalam melakukan kunjungan ulang pada masa pandemi COVID 19 yaitu sebanyak 18 responden dan terdapat 9 responden yang tidak patuh dalam melakukan kunjungan ulang pada masa new normal. Hal ini menunjukkan terjadi penurunan angka kejadian akseptor KB suntik DMPA tidak patuh dalam melakukan kunjungan ulang pada masa new normal dibandingkan pada masa pandemik COVID 19. Kesimpulan Berdasarkan uji statistic chi-square di dapatkan hasil bahwa nilai p value 0.019. terdapat 18 responden yang tidak patuh pada masa pandemi covid 19, 15 patuh pada masa pandemi covid 19. Sedangkan pada masa new normal sebanyak 25 responden patuh dalam melakukan kunjungan ulang dan 9 tidak patuh dalam melakukan kunjungan ulang\",\"PeriodicalId\":413652,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Pendidikan Kesehatan\",\"volume\":\"1 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-10-27\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Pendidikan Kesehatan\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.31290/jpk.v11i2.3509\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Pendidikan Kesehatan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31290/jpk.v11i2.3509","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
PERBEDAAN KEPATUHAN JADWAL KUNJUNGAN AKSEPTOR KB SUNTIK DMPA PADA MASA PANDEMI COVID-19 DAN MASA NEW NORMAL DI PMB YULIS AKTRIANI, S.Tr,Keb
Ketidakpatuhan akseptor KB suntik adalah salah satu penyebab menurunnya jumlah askeptor KB pada masa pandemi covid 19. Tujuan Penelitian ini adalah untuk Mengetahui perbedaan kepatuhan jadwal kunjungan akseptor KB suntik DMPA pada masa pandemi Covid 19 dan masa new normal. Desain penelitian yaitu penelitian deskriptif komparatif dengan pendekatan retrospektif. Uji analisis yang digunakan yaitu uji chi square, instrument dalam penelitian ini yaitu rekam medis responden berupa kohort KB. Penelitian ini menggunakan 67 responden yang diambil dengan teknik systematic random sampling. Hasil penelitian : dari 67 responden sebagian besar responden tidak patuh dalam melakukan kunjungan ulang pada masa pandemi COVID 19 yaitu sebanyak 18 responden dan terdapat 9 responden yang tidak patuh dalam melakukan kunjungan ulang pada masa new normal. Hal ini menunjukkan terjadi penurunan angka kejadian akseptor KB suntik DMPA tidak patuh dalam melakukan kunjungan ulang pada masa new normal dibandingkan pada masa pandemik COVID 19. Kesimpulan Berdasarkan uji statistic chi-square di dapatkan hasil bahwa nilai p value 0.019. terdapat 18 responden yang tidak patuh pada masa pandemi covid 19, 15 patuh pada masa pandemi covid 19. Sedangkan pada masa new normal sebanyak 25 responden patuh dalam melakukan kunjungan ulang dan 9 tidak patuh dalam melakukan kunjungan ulang