{"title":"STUDI TINJAUAN PENGATURAN SIMPANG JALAN PEREMPATAN ZAHRA PADA JALAN EDI SABARA","authors":"M. T. Azikin, Haswinda Haswinda","doi":"10.55679/jts.v10i2.29974","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini menganalisis kinerja lalu lintas dilihat dari sisi derajat kejenuhan, tundaan dan peluang antrian pada kondisi sekarang serta mengevaluasi masalah pada simpang jalan di perempatan Hotel Zahra sehingga dapat memberikan suatu rekomendasi pelayanan untuk peningkatan kapasitas jalan. Metode penelitian MKJI 1997, untuk menghitung data geometrik yang dibutuhkan yaitu, diameter simpang, lebar simpang dan panjang simpang serta data volume lalu lintas yang dihitung adalah data dari semua kendaraan arus lalu lintas yang masuk dan keluar pada simpang jalan di perempatan Hotel Zahra. Hasil Derajat Kejenuhan (DS) pada hari minggu yakni: DSAB dengan nilai 0,23, DSBC dengan nilai 0,16, DSCD dengan nilai 0,21 dan nilai DSDA 0,22. DS pada hari senin yakni: DSAB dengan nilai 0,13, DSBC dengan nilai 0,26, DSCD dengan nilai 0,38 dan nilai DSDA 0,25. Sebaliknya untuk Tundaan (D) pada hari minggu Yakni: DAB dengan nilai 2,123, DBC dengan nilai1,965, DCD dengan dan nilai 2,075, dan DDA 2,111. Tundaan pada hari senin Yakni: DAB deangan nilai 1,901, DBC 2,208, DCD dengan nilai 2,550, dan DDA 2,166. Berdasarkan perhitungan antrian didapatkan rata-rata antrian berada antara 2% - 4% sehingga sangat kecil kemugkinan akan terjadi yang namanya antrian kendaraan sehingga kondisi jalan yang berada di bundaran hotel zahra sangat baik Dan nilai Berdasarkan perhitungan antrian didapatkan rata-rata antrian berada antara 3% - 5% sehingga sangat kecil kemugkinan akan terjadi yang namanya antrian kendaraan dan peluang antrian tertinggi berada pada 4% - 8% sehingga kondisi jalan yang berada di bundaran hotel zahra sangat baik.","PeriodicalId":149094,"journal":{"name":"STABILITA || Jurnal Ilmiah Teknik Sipil","volume":"2 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-01-24","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"STABILITA || Jurnal Ilmiah Teknik Sipil","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.55679/jts.v10i2.29974","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
STUDI TINJAUAN PENGATURAN SIMPANG JALAN PEREMPATAN ZAHRA PADA JALAN EDI SABARA
Penelitian ini menganalisis kinerja lalu lintas dilihat dari sisi derajat kejenuhan, tundaan dan peluang antrian pada kondisi sekarang serta mengevaluasi masalah pada simpang jalan di perempatan Hotel Zahra sehingga dapat memberikan suatu rekomendasi pelayanan untuk peningkatan kapasitas jalan. Metode penelitian MKJI 1997, untuk menghitung data geometrik yang dibutuhkan yaitu, diameter simpang, lebar simpang dan panjang simpang serta data volume lalu lintas yang dihitung adalah data dari semua kendaraan arus lalu lintas yang masuk dan keluar pada simpang jalan di perempatan Hotel Zahra. Hasil Derajat Kejenuhan (DS) pada hari minggu yakni: DSAB dengan nilai 0,23, DSBC dengan nilai 0,16, DSCD dengan nilai 0,21 dan nilai DSDA 0,22. DS pada hari senin yakni: DSAB dengan nilai 0,13, DSBC dengan nilai 0,26, DSCD dengan nilai 0,38 dan nilai DSDA 0,25. Sebaliknya untuk Tundaan (D) pada hari minggu Yakni: DAB dengan nilai 2,123, DBC dengan nilai1,965, DCD dengan dan nilai 2,075, dan DDA 2,111. Tundaan pada hari senin Yakni: DAB deangan nilai 1,901, DBC 2,208, DCD dengan nilai 2,550, dan DDA 2,166. Berdasarkan perhitungan antrian didapatkan rata-rata antrian berada antara 2% - 4% sehingga sangat kecil kemugkinan akan terjadi yang namanya antrian kendaraan sehingga kondisi jalan yang berada di bundaran hotel zahra sangat baik Dan nilai Berdasarkan perhitungan antrian didapatkan rata-rata antrian berada antara 3% - 5% sehingga sangat kecil kemugkinan akan terjadi yang namanya antrian kendaraan dan peluang antrian tertinggi berada pada 4% - 8% sehingga kondisi jalan yang berada di bundaran hotel zahra sangat baik.