Desy Eka Muliani, Nor Kasmira, Yusmanila Yusmanila
{"title":"验证和基于谷歌Sites的教学材料实用","authors":"Desy Eka Muliani, Nor Kasmira, Yusmanila Yusmanila","doi":"10.31004/edukatif.v5i2.4467","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini dilatarbelakangi oleh proses pembelajaran yang belum menggunakan bahan ajar elektronik seperti google sites. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan bahan ajar fisika berbasis google sites untuk siswa kelas VII SMP, serta untuk mengetahui validitas dan kepraktisan. Jenis penelitian ini adalah model Research and Development 4-D. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bahan ajar berbasis google sites sangat valid dengan skor validasi ahli desain 3,63, validasi ahli materi dengan skor 3,73 dengan kategori sangat valid dan validasi ahli bahasa dengan kategori sangat valid. Skor 3,6. untuk hasil kepraktisan dari 2 orang tenaga pendidik diperoleh nilai rata-rata keseluruhan 3,31 pada kategori praktis, sedangkan kepraktisan 12 siswa mendapatkan nilai rata-rata 3,3 pada kategori praktis. Sehingga dapat disimpulkan bahwa pengembangan bahan ajar berbasis google sites ini sangat valid dan praktis.","PeriodicalId":106181,"journal":{"name":"EDUKATIF : JURNAL ILMU PENDIDIKAN","volume":"31 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-06-23","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Validasi dan Praktikalitas Bahan Ajar Berbasis Google Sites\",\"authors\":\"Desy Eka Muliani, Nor Kasmira, Yusmanila Yusmanila\",\"doi\":\"10.31004/edukatif.v5i2.4467\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini dilatarbelakangi oleh proses pembelajaran yang belum menggunakan bahan ajar elektronik seperti google sites. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan bahan ajar fisika berbasis google sites untuk siswa kelas VII SMP, serta untuk mengetahui validitas dan kepraktisan. Jenis penelitian ini adalah model Research and Development 4-D. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bahan ajar berbasis google sites sangat valid dengan skor validasi ahli desain 3,63, validasi ahli materi dengan skor 3,73 dengan kategori sangat valid dan validasi ahli bahasa dengan kategori sangat valid. Skor 3,6. untuk hasil kepraktisan dari 2 orang tenaga pendidik diperoleh nilai rata-rata keseluruhan 3,31 pada kategori praktis, sedangkan kepraktisan 12 siswa mendapatkan nilai rata-rata 3,3 pada kategori praktis. Sehingga dapat disimpulkan bahwa pengembangan bahan ajar berbasis google sites ini sangat valid dan praktis.\",\"PeriodicalId\":106181,\"journal\":{\"name\":\"EDUKATIF : JURNAL ILMU PENDIDIKAN\",\"volume\":\"31 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-06-23\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"EDUKATIF : JURNAL ILMU PENDIDIKAN\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.31004/edukatif.v5i2.4467\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"EDUKATIF : JURNAL ILMU PENDIDIKAN","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31004/edukatif.v5i2.4467","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Validasi dan Praktikalitas Bahan Ajar Berbasis Google Sites
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh proses pembelajaran yang belum menggunakan bahan ajar elektronik seperti google sites. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan bahan ajar fisika berbasis google sites untuk siswa kelas VII SMP, serta untuk mengetahui validitas dan kepraktisan. Jenis penelitian ini adalah model Research and Development 4-D. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bahan ajar berbasis google sites sangat valid dengan skor validasi ahli desain 3,63, validasi ahli materi dengan skor 3,73 dengan kategori sangat valid dan validasi ahli bahasa dengan kategori sangat valid. Skor 3,6. untuk hasil kepraktisan dari 2 orang tenaga pendidik diperoleh nilai rata-rata keseluruhan 3,31 pada kategori praktis, sedangkan kepraktisan 12 siswa mendapatkan nilai rata-rata 3,3 pada kategori praktis. Sehingga dapat disimpulkan bahwa pengembangan bahan ajar berbasis google sites ini sangat valid dan praktis.