{"title":"指导模型和拼图战略的结合,以提高学生的动机和学习材料,以促进人类消化系统的物质","authors":"Afifah Anggraeni, S. Siswanto","doi":"10.31002/NSE.V2I1.453","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Telah dilakukan penelitian dengan tujuan untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar kognitif siswa SMP yang proses pembelajarannya menggunakan model pembelajaran Guided Inquiry yang dikombinasikan dengan strategi Jigzaw . Penelitian ini menggunakan desain penelitian tindakan kelas dengan empat tahapan, yaitu tahap perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Instrumen penelitian yang digunakan yaitu tes pilihan berganda untuk mengukur hasil belajar kogniti dan angket motivasi belajar siswa menggunakan instrumen SMTSL. Hasil penelitian menunjukan bahwa terjadi peningkatan motivasi belajar siswa pada Siklus II dibandingkan Siklus I, dan berkategori tinggi di kedua Siklus. Selain itu, juga terjadi peningkatan hasil belajar kognitif siswa di Siklus I dibandingkan Pra Siklus dan juga peningkatan di Siklus II dibandingkan Siklus I. Berdasarkan temuan, indikator keberhasilan penelitian telah tercapai di Siklus I dan Siklus II.","PeriodicalId":228922,"journal":{"name":"Indonesian Journal of Natural Science Education (IJNSE)","volume":"33 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-06-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"KOMBINASI MODEL GUIDED INQUIRY DAN STRATEGI JIGSAW UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR SISWA VIIIF MATERI SISTEM PENCERNAAN MANUSIA\",\"authors\":\"Afifah Anggraeni, S. Siswanto\",\"doi\":\"10.31002/NSE.V2I1.453\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Telah dilakukan penelitian dengan tujuan untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar kognitif siswa SMP yang proses pembelajarannya menggunakan model pembelajaran Guided Inquiry yang dikombinasikan dengan strategi Jigzaw . Penelitian ini menggunakan desain penelitian tindakan kelas dengan empat tahapan, yaitu tahap perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Instrumen penelitian yang digunakan yaitu tes pilihan berganda untuk mengukur hasil belajar kogniti dan angket motivasi belajar siswa menggunakan instrumen SMTSL. Hasil penelitian menunjukan bahwa terjadi peningkatan motivasi belajar siswa pada Siklus II dibandingkan Siklus I, dan berkategori tinggi di kedua Siklus. Selain itu, juga terjadi peningkatan hasil belajar kognitif siswa di Siklus I dibandingkan Pra Siklus dan juga peningkatan di Siklus II dibandingkan Siklus I. Berdasarkan temuan, indikator keberhasilan penelitian telah tercapai di Siklus I dan Siklus II.\",\"PeriodicalId\":228922,\"journal\":{\"name\":\"Indonesian Journal of Natural Science Education (IJNSE)\",\"volume\":\"33 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2019-06-25\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Indonesian Journal of Natural Science Education (IJNSE)\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.31002/NSE.V2I1.453\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Indonesian Journal of Natural Science Education (IJNSE)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31002/NSE.V2I1.453","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
KOMBINASI MODEL GUIDED INQUIRY DAN STRATEGI JIGSAW UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR SISWA VIIIF MATERI SISTEM PENCERNAAN MANUSIA
Telah dilakukan penelitian dengan tujuan untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar kognitif siswa SMP yang proses pembelajarannya menggunakan model pembelajaran Guided Inquiry yang dikombinasikan dengan strategi Jigzaw . Penelitian ini menggunakan desain penelitian tindakan kelas dengan empat tahapan, yaitu tahap perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Instrumen penelitian yang digunakan yaitu tes pilihan berganda untuk mengukur hasil belajar kogniti dan angket motivasi belajar siswa menggunakan instrumen SMTSL. Hasil penelitian menunjukan bahwa terjadi peningkatan motivasi belajar siswa pada Siklus II dibandingkan Siklus I, dan berkategori tinggi di kedua Siklus. Selain itu, juga terjadi peningkatan hasil belajar kognitif siswa di Siklus I dibandingkan Pra Siklus dan juga peningkatan di Siklus II dibandingkan Siklus I. Berdasarkan temuan, indikator keberhasilan penelitian telah tercapai di Siklus I dan Siklus II.