{"title":"使用学习模式的影响去你的职位,增加学习社会问题材料的社会科学结果","authors":"Iva Fauhah, A. Gunawan","doi":"10.32678/PRIMARY.V10I02.1286","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penggunaan model Go To Your Post untuk meningkatkan hasil belajar Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS), dan mengetahui signifikansi penerapan model Go To Your Post untuk meningkatkan hasil belajar Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) di SDN Tenjoayu 2. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen (quasi eksperiment). Rancangan penelitian yang digunakan adalah Non-equivalent Design. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh siswa kelas IV yang berjumlah 48 siswa dengan teknik pengumpulan data observasi dan tes. Data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan teknik analisis statistik yaitu uji-t. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa hasil belajar IPS siswa pada kelompok eksperimen dengan rata-rata (M) sebesar 58,750, sedangkan hasil belajar IPS siswa pada kelompok kontrol dengan rata-rata (M) sebesar 45,833. Berdasarkan hasil analisis data diperoleh thitung > ttabel, thitung = 3,028 dan ttabel = 2,000. Hal ini menunjukkan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan hasil belajar IPS siswa kelas IV SDN Tenjoayu 2 antara kelompok siswa yang mengikuti pembelajaran dengan model Go To Your Post dengan kelompok siswa yang mengikuti pembelajaran model konvensional. Dengan demikian, hasil belajar siswa dengan menggunakan model Go To Your Post berpengaruh terhadap peningkatan hasil belajar siswa.","PeriodicalId":356649,"journal":{"name":"Primary : Jurnal Keilmuan dan Kependidikan Dasar","volume":"8 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-01-03","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN GO TO YOUR POST UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL (IPS) PADA MATERI MASALAH SOSIAL\",\"authors\":\"Iva Fauhah, A. Gunawan\",\"doi\":\"10.32678/PRIMARY.V10I02.1286\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penggunaan model Go To Your Post untuk meningkatkan hasil belajar Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS), dan mengetahui signifikansi penerapan model Go To Your Post untuk meningkatkan hasil belajar Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) di SDN Tenjoayu 2. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen (quasi eksperiment). Rancangan penelitian yang digunakan adalah Non-equivalent Design. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh siswa kelas IV yang berjumlah 48 siswa dengan teknik pengumpulan data observasi dan tes. Data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan teknik analisis statistik yaitu uji-t. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa hasil belajar IPS siswa pada kelompok eksperimen dengan rata-rata (M) sebesar 58,750, sedangkan hasil belajar IPS siswa pada kelompok kontrol dengan rata-rata (M) sebesar 45,833. Berdasarkan hasil analisis data diperoleh thitung > ttabel, thitung = 3,028 dan ttabel = 2,000. Hal ini menunjukkan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan hasil belajar IPS siswa kelas IV SDN Tenjoayu 2 antara kelompok siswa yang mengikuti pembelajaran dengan model Go To Your Post dengan kelompok siswa yang mengikuti pembelajaran model konvensional. Dengan demikian, hasil belajar siswa dengan menggunakan model Go To Your Post berpengaruh terhadap peningkatan hasil belajar siswa.\",\"PeriodicalId\":356649,\"journal\":{\"name\":\"Primary : Jurnal Keilmuan dan Kependidikan Dasar\",\"volume\":\"8 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2019-01-03\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Primary : Jurnal Keilmuan dan Kependidikan Dasar\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.32678/PRIMARY.V10I02.1286\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Primary : Jurnal Keilmuan dan Kependidikan Dasar","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.32678/PRIMARY.V10I02.1286","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
摘要
本研究的目的是了解模特Go To Your Post的使用对提高社会科学学习(IPS)的影响,并了解模特Go To Your Post的应用意义,以增加SDN Tenjoayu 2的社会科学学习(IPS)。这种研究是一种实验研究(准实验研究)。所使用的研究设计非equivalent设计。本研究的学生全部是四年级48名学生,他们具有收集观测数据和测试技术。通过统计分析技术uji-t分析获得的数据进行分析。这项研究的结果表明,实验组中平均(M)学生IPS学习(M)为58.750,而控制组的学生IPS学习平均为45,833。根据分析数据获得了thitung > ttable, thitung = 3.028和ttable = 2000。这表明,四年级学生ip lps学生SDN Tenjoayu 2的学习成绩与跟随你的姿势的学生学生在跟随你的姿势的学生学生之间存在显著的差异。因此,学生使用Go To Your Post模式的学习结果对学生的学习成绩的提高产生了影响。
PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN GO TO YOUR POST UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL (IPS) PADA MATERI MASALAH SOSIAL
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penggunaan model Go To Your Post untuk meningkatkan hasil belajar Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS), dan mengetahui signifikansi penerapan model Go To Your Post untuk meningkatkan hasil belajar Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) di SDN Tenjoayu 2. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen (quasi eksperiment). Rancangan penelitian yang digunakan adalah Non-equivalent Design. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh siswa kelas IV yang berjumlah 48 siswa dengan teknik pengumpulan data observasi dan tes. Data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan teknik analisis statistik yaitu uji-t. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa hasil belajar IPS siswa pada kelompok eksperimen dengan rata-rata (M) sebesar 58,750, sedangkan hasil belajar IPS siswa pada kelompok kontrol dengan rata-rata (M) sebesar 45,833. Berdasarkan hasil analisis data diperoleh thitung > ttabel, thitung = 3,028 dan ttabel = 2,000. Hal ini menunjukkan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan hasil belajar IPS siswa kelas IV SDN Tenjoayu 2 antara kelompok siswa yang mengikuti pembelajaran dengan model Go To Your Post dengan kelompok siswa yang mengikuti pembelajaran model konvensional. Dengan demikian, hasil belajar siswa dengan menggunakan model Go To Your Post berpengaruh terhadap peningkatan hasil belajar siswa.