{"title":"复式学习模式对思维分析能力和学习兴趣的影响从智商水平来衡量","authors":"Dede Sulaeman, Y. Kusumah, Endang Wahyuningrum","doi":"10.35706/sjme.v7i2.8704","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan penelitian quasi eksperiment. Penelitian ini bertujuan 1) Mengkaji pengaruh penerapan model pembelajaran REACT terhadap kemampuan berpikir analisis siswa ditinjau dari Intelligence Quotient (IQ) pada kelas XI IPA. 2) Mengkaji pengaruh penerapan model pembelajaran REACT terhadap minat belajar siswa ditinjau dari IQ pada kelas XI IPA. 3) Mengkaji pengaruh interaksi model pembelajaran dan Intelligence Quotient (IQ) terhadap kemampuan berpikir analisis siswa pada kelas XI IPA. 4) Mengkaji pengaruh interaksi model pembelajaran dan Intelligence Quotient (IQ) terhadap minat belajar siswa pada kelas XI IPA. Populasi dalam penelitian ini seluruh siswa kelas XI IPA SMA Islam Dian Didaktika Cinere Depok, sampel diambil dari dua kelas XI IPA dengan Cluster Random Sampling., Sedangkan desain yang digunakan adalah treatment by level design. Hasil menunjukan bahwa 1) Terdapat pengaruh penerapan model pembelajaran terhadap kemampuan analisis siswa 2) Tidak terdapat pengaruh penerapan model pembelajaran REACT terhadap minat belajar siswa antara kelompok eksperimen dan kontrol. 3) Terdapat Interaksi model pembelajaran REACT dan Intelligence Quotient (IQ) terhadap kemampuan berpikir analisis siswa. 4) Tidak ada Interaksi model pembelajaran dan Intelligence Quotient (IQ) terhadap minat belajar siswa","PeriodicalId":428830,"journal":{"name":"SJME (Supremum Journal of Mathematics Education)","volume":"24 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-07-29","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Pengaruh Model Pembelajaran React Terhadap Kemampuan Berpikir Analisis Dan Minat Belajar Ditinjau Dari Level IQ\",\"authors\":\"Dede Sulaeman, Y. Kusumah, Endang Wahyuningrum\",\"doi\":\"10.35706/sjme.v7i2.8704\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan penelitian quasi eksperiment. Penelitian ini bertujuan 1) Mengkaji pengaruh penerapan model pembelajaran REACT terhadap kemampuan berpikir analisis siswa ditinjau dari Intelligence Quotient (IQ) pada kelas XI IPA. 2) Mengkaji pengaruh penerapan model pembelajaran REACT terhadap minat belajar siswa ditinjau dari IQ pada kelas XI IPA. 3) Mengkaji pengaruh interaksi model pembelajaran dan Intelligence Quotient (IQ) terhadap kemampuan berpikir analisis siswa pada kelas XI IPA. 4) Mengkaji pengaruh interaksi model pembelajaran dan Intelligence Quotient (IQ) terhadap minat belajar siswa pada kelas XI IPA. Populasi dalam penelitian ini seluruh siswa kelas XI IPA SMA Islam Dian Didaktika Cinere Depok, sampel diambil dari dua kelas XI IPA dengan Cluster Random Sampling., Sedangkan desain yang digunakan adalah treatment by level design. Hasil menunjukan bahwa 1) Terdapat pengaruh penerapan model pembelajaran terhadap kemampuan analisis siswa 2) Tidak terdapat pengaruh penerapan model pembelajaran REACT terhadap minat belajar siswa antara kelompok eksperimen dan kontrol. 3) Terdapat Interaksi model pembelajaran REACT dan Intelligence Quotient (IQ) terhadap kemampuan berpikir analisis siswa. 4) Tidak ada Interaksi model pembelajaran dan Intelligence Quotient (IQ) terhadap minat belajar siswa\",\"PeriodicalId\":428830,\"journal\":{\"name\":\"SJME (Supremum Journal of Mathematics Education)\",\"volume\":\"24 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-07-29\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"SJME (Supremum Journal of Mathematics Education)\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.35706/sjme.v7i2.8704\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"SJME (Supremum Journal of Mathematics Education)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.35706/sjme.v7i2.8704","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Pengaruh Model Pembelajaran React Terhadap Kemampuan Berpikir Analisis Dan Minat Belajar Ditinjau Dari Level IQ
Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan penelitian quasi eksperiment. Penelitian ini bertujuan 1) Mengkaji pengaruh penerapan model pembelajaran REACT terhadap kemampuan berpikir analisis siswa ditinjau dari Intelligence Quotient (IQ) pada kelas XI IPA. 2) Mengkaji pengaruh penerapan model pembelajaran REACT terhadap minat belajar siswa ditinjau dari IQ pada kelas XI IPA. 3) Mengkaji pengaruh interaksi model pembelajaran dan Intelligence Quotient (IQ) terhadap kemampuan berpikir analisis siswa pada kelas XI IPA. 4) Mengkaji pengaruh interaksi model pembelajaran dan Intelligence Quotient (IQ) terhadap minat belajar siswa pada kelas XI IPA. Populasi dalam penelitian ini seluruh siswa kelas XI IPA SMA Islam Dian Didaktika Cinere Depok, sampel diambil dari dua kelas XI IPA dengan Cluster Random Sampling., Sedangkan desain yang digunakan adalah treatment by level design. Hasil menunjukan bahwa 1) Terdapat pengaruh penerapan model pembelajaran terhadap kemampuan analisis siswa 2) Tidak terdapat pengaruh penerapan model pembelajaran REACT terhadap minat belajar siswa antara kelompok eksperimen dan kontrol. 3) Terdapat Interaksi model pembelajaran REACT dan Intelligence Quotient (IQ) terhadap kemampuan berpikir analisis siswa. 4) Tidak ada Interaksi model pembelajaran dan Intelligence Quotient (IQ) terhadap minat belajar siswa