Helmiannoor Helmiannoor, Tajeli Tajeli
{"title":"PERAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM PELAKSANAAN PEMBELAJARAN DARING DI SDN KOTA RADEN HULU 2 KECAMATAN AMUNTAI TENGAH KABUPATEN HULU SUNGAI UTARA","authors":"Helmiannoor Helmiannoor, Tajeli Tajeli","doi":"10.35931/pediaqu.v1i2.11","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini beranjak dari adanya kebijakan pemerintah tentang pembelajaran yang dilaksanakan secara daring yang disebabkan adanya pandemi covid-19, di mana dalam proses pembelajaran secara daring sangat dibutuhkan peningkatan peran guru dibandingkan saat pembelajaran tatap muka. Hal ini karena peran guru merupakan salah satu faktor penentu keberhasilan proses pembelajaran. Fokus penelitian ini meliputi: peran guru PAI sebagai pengajar, pembimbing, fasilitator dan evaluator dalam pelaksanaan pembelajaran secara daring. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik wawancara, observasi dan dokumenter. Pengolahan dan analisis data dengan teknik reduksi, display dan verifikasi data. Temuan penelitian disimpulkan bahwa: 1) Peran guru sebagai pengajar dalam pembelajaran daring dilakukan secara online melalui media smart phone  dengan aplikasi whats app dengan membagikan materi berupa naskah dokumen dalam bentuk word tanpa adanya batasan waktu yang ditentukan; 2) Peran guru sebagai pembimbing pada pembelajaran daring dilakukan dengan memberikan nasihat-nasihat kebaikan dan video-video pendek yang berisikan keteladanan bagi para siswa; 3) Peran guru sebagai fasilitator dalam pembelajaran daring dilakukan dengan menyediakan materi pembelajaran yang ringkas, jelas dan mudah dipahami oleh siswa serta dengan menyediakan buku paket pembelajaran dan paket kouta internet gratis untuk memudahkan siswa dalam mengikuti proses pembelajaran secara daring; 4) Peran guru sebagai evaluator dilakukan dengan melakukan evaluasi pembelajaran berupa evaluasi tes tertulis dengan memberikan soal essay guna mengetahui ketercapaian tujuan pembelajaran dan pemahaman siswa terhadap materi pelajaran.","PeriodicalId":311120,"journal":{"name":"Jurnal Pendidikan Sosial dan Humaniora","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-06-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Pendidikan Sosial dan Humaniora","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.35931/pediaqu.v1i2.11","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

摘要

这项研究超越了政府在网上实施的学习政策,这些政策是由于covid-19大流行而造成的,在网络学习过程中,教师的作用大大提高,而不是面对面的学习。这是因为教师的角色是成功学习过程的决定性因素之一。该研究的重点包括:PAI教师作为教师、顾问、主持人和评估者在网上学习中的作用。本研究是一种描述性质的研究。数据收集技术采用访谈技术、观察技术和纪录片。用还原技术、显示和验证数据的处理和分析。研究结果得出结论:1)教师作为在线学习教师的角色是通过智能手机的应用程序在线完成的,该应用程序是什么应用程序的,在没有指定时间限制的情况下,将文件文本以word的形式共享出去;2)教师作为在线学习顾问的作用是提供好的建议和简短的视频,为学生提供榜样;3)教师作为在线学习工具的作用是提供学生简明、清晰和容易理解的学习材料,并提供免费的学习手册和互联网kouta包,使学生更容易在网上学习过程;4)教师评估人员的作用是通过提供书面测试评估来完成学习评估,以确定学习目标的进展和学生对课程材料的理解。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
PERAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM PELAKSANAAN PEMBELAJARAN DARING DI SDN KOTA RADEN HULU 2 KECAMATAN AMUNTAI TENGAH KABUPATEN HULU SUNGAI UTARA
Penelitian ini beranjak dari adanya kebijakan pemerintah tentang pembelajaran yang dilaksanakan secara daring yang disebabkan adanya pandemi covid-19, di mana dalam proses pembelajaran secara daring sangat dibutuhkan peningkatan peran guru dibandingkan saat pembelajaran tatap muka. Hal ini karena peran guru merupakan salah satu faktor penentu keberhasilan proses pembelajaran. Fokus penelitian ini meliputi: peran guru PAI sebagai pengajar, pembimbing, fasilitator dan evaluator dalam pelaksanaan pembelajaran secara daring. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik wawancara, observasi dan dokumenter. Pengolahan dan analisis data dengan teknik reduksi, display dan verifikasi data. Temuan penelitian disimpulkan bahwa: 1) Peran guru sebagai pengajar dalam pembelajaran daring dilakukan secara online melalui media smart phone  dengan aplikasi whats app dengan membagikan materi berupa naskah dokumen dalam bentuk word tanpa adanya batasan waktu yang ditentukan; 2) Peran guru sebagai pembimbing pada pembelajaran daring dilakukan dengan memberikan nasihat-nasihat kebaikan dan video-video pendek yang berisikan keteladanan bagi para siswa; 3) Peran guru sebagai fasilitator dalam pembelajaran daring dilakukan dengan menyediakan materi pembelajaran yang ringkas, jelas dan mudah dipahami oleh siswa serta dengan menyediakan buku paket pembelajaran dan paket kouta internet gratis untuk memudahkan siswa dalam mengikuti proses pembelajaran secara daring; 4) Peran guru sebagai evaluator dilakukan dengan melakukan evaluasi pembelajaran berupa evaluasi tes tertulis dengan memberikan soal essay guna mengetahui ketercapaian tujuan pembelajaran dan pemahaman siswa terhadap materi pelajaran.
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:604180095
Book学术官方微信