F. Rahman
{"title":"Analisis Kadar Amonia dan pH pada Limbah Cair Kanal 32 (K-32) PT Pusri Palembang","authors":"F. Rahman","doi":"10.19109/ALKIMIA.V3I1.3137","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"ABSTRAK \nLimbah cair industri PT Pupuk Sriwidjaja (Pusri) Palembang, mengandung senyawa Nitrogen dalam bentuk amonia. Limbah cair tersebut berasal dari kanal – kanal kecil yang mengalir dari unit ammonia, unit urea dan unit utilitas, sebelum diolah untuk dibuang ke sungai Musi. Salah satu kanal yang terhubung pada 3 unit tersebut dan bermuara ke sungai Musi adalah kanal 32, atau dikenal dengan K-32. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi pengendalian pencemaran lingkungan, dengan menganalisis kualitas air limbah berdasarkan kadar amonia dan pH. Metode yang digunakan pada penelitian adalah metode kualitatif dan kuantitatif, dengan melihat perubahan warna pada sampel yang telah direaksikan dengan reagen Nessler , dan menggunakan alat instrumen Spektrofotometer UV-Vis guna mengetahui kadar ammonia pada limbah cair. Berdasarkan hasil penelitian, didapatkan rata-rata pH pada kanal 32 (K-32) adalah 8,52, sedangkan rata -rata kadar ammonia adalah 58,92 ppm (0,05 dalam kg/ton). Hasil yang didapat pada proses analisis masih berada dibawah baku mutu Peraturan Menteri Lingkungan Hidup No. 5 Tahun 2014. \nKata kunci : Amonia; Limbah cair; pH; Reagen Nessler; Spektrofotometer UV-Vis.","PeriodicalId":196624,"journal":{"name":"ALKIMIA : Jurnal Ilmu Kimia dan Terapan","volume":"31 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-03-05","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"ALKIMIA : Jurnal Ilmu Kimia dan Terapan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.19109/ALKIMIA.V3I1.3137","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

摘要

工业废弃物PT Sriwidjaja (Pusri) Palembang含有氨形式的氮化合物。这些废水来自运河——一条从氨、尿素和公用设施流出的小运河,然后用于排出穆西河。连接3个单元并流入穆西河的一条运河是32号运河,也就是K-32号运河。本研究旨在探讨和分析质量控制环境污染,实现基于废水氨和pH水平。使用的研究方法是定性和定量的方法,通过观察的样本中变色了direaksikan Nessler试剂,和使用乐器远UV-Vis发现氨水平废液。根据这项研究,运河32 (K-32)的pH值为8.52,而氨的平均含量为58.92 ppm(每公斤0.05公斤/吨)。2014年5日,分析过程的结果低于环境部长的监管质量。关键词:氨;废液;pH值;Nessler试剂;远UV-Vis。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
Analisis Kadar Amonia dan pH pada Limbah Cair Kanal 32 (K-32) PT Pusri Palembang
ABSTRAK Limbah cair industri PT Pupuk Sriwidjaja (Pusri) Palembang, mengandung senyawa Nitrogen dalam bentuk amonia. Limbah cair tersebut berasal dari kanal – kanal kecil yang mengalir dari unit ammonia, unit urea dan unit utilitas, sebelum diolah untuk dibuang ke sungai Musi. Salah satu kanal yang terhubung pada 3 unit tersebut dan bermuara ke sungai Musi adalah kanal 32, atau dikenal dengan K-32. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi pengendalian pencemaran lingkungan, dengan menganalisis kualitas air limbah berdasarkan kadar amonia dan pH. Metode yang digunakan pada penelitian adalah metode kualitatif dan kuantitatif, dengan melihat perubahan warna pada sampel yang telah direaksikan dengan reagen Nessler , dan menggunakan alat instrumen Spektrofotometer UV-Vis guna mengetahui kadar ammonia pada limbah cair. Berdasarkan hasil penelitian, didapatkan rata-rata pH pada kanal 32 (K-32) adalah 8,52, sedangkan rata -rata kadar ammonia adalah 58,92 ppm (0,05 dalam kg/ton). Hasil yang didapat pada proses analisis masih berada dibawah baku mutu Peraturan Menteri Lingkungan Hidup No. 5 Tahun 2014. Kata kunci : Amonia; Limbah cair; pH; Reagen Nessler; Spektrofotometer UV-Vis.
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信