Arya Elbert Neil, G. J. Winaktu, R. N. Angka, Lucia Sutanto, Elbert Neil
{"title":"Gambaran Kadar Glukosa Darah Sewaktu pada Kalangan Biksu Buddhis di Kota Jakarta Barat dan Jakarta Pusat pada Tahun 2022","authors":"Arya Elbert Neil, G. J. Winaktu, R. N. Angka, Lucia Sutanto, Elbert Neil","doi":"10.36452/jmedscientiae.v2i2.2807","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pola makan vegetarian lacto-ovo (VLO) merupakan pola makan yang terdiri dari makanan berbahan dasar tumbuhan seperti sayur, buah dan disertai dengan konsumsi telur dan susu. Terdapat banyak manfaat dari pola makan ini seperti menjaga kadar glukosa darah, kadar lemak tubuh, berat badan, indeks masa tubuh, kinerja sel beta pankreas yang dapat menjaga kadar glukosa darah tetap normal. Penelitian ini telah dilakukan di Vihara Ekayana Arama Jakarta Barat dan Vihara Mahayana yang terletak di Jakarta Pusat. Metode penelitian ini yaitu penelitian desktiptif dengan desain cross sectional dan pengambilan sampel dengan metode purposive sampling. Hasil penelitian terdiri dari 19 pria dan 12 wanita dengan usia termuda adalah 21 tahun dan usia tertua adalah 77 tahun. Kesimpulan dari penelitian ini adalah hipotesis diterima, pola makan vegetarian lacto-ovo dapat menjaga kadar glukosa darah sewaktu tetap normal yaitu sebesar 115.84 mg/dL dengan nilai minimal 82 mg/dL dan 164 mg/dL sebagai nilai maksimal.","PeriodicalId":175374,"journal":{"name":"Jurnal MedScientiae","volume":"15 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-08-05","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal MedScientiae","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36452/jmedscientiae.v2i2.2807","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

摘要

素食lacto-ovo (VLO)是一种以蔬菜为基础的饮食,如蔬菜、水果和鸡蛋和牛奶。这种饮食有很多好处,比如保持血糖水平、身体脂肪水平、体重指数、身体质量指数、胰腺细胞性能,这些细胞可以保持血糖水平的正常。这项研究已经在雅加达市中心的阿拉玛·阿拉马卡纳Vihara Ekayana Arama和位于雅加达市中心的Mahayana Vihara进行。本研究方法是通过交叉设计和采样方法进行的精益研究。该研究包括19名男性和12名女性,年龄最小21岁,年龄最大77岁。这项研究的结论是,一项可以接受的假设是,素食lacto-ovo的饮食可以在正常情况下保持血糖水平:115.84 mg/dL,至少为82 mg/dL, 164 mg/dL为最大值。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
Gambaran Kadar Glukosa Darah Sewaktu pada Kalangan Biksu Buddhis di Kota Jakarta Barat dan Jakarta Pusat pada Tahun 2022
Pola makan vegetarian lacto-ovo (VLO) merupakan pola makan yang terdiri dari makanan berbahan dasar tumbuhan seperti sayur, buah dan disertai dengan konsumsi telur dan susu. Terdapat banyak manfaat dari pola makan ini seperti menjaga kadar glukosa darah, kadar lemak tubuh, berat badan, indeks masa tubuh, kinerja sel beta pankreas yang dapat menjaga kadar glukosa darah tetap normal. Penelitian ini telah dilakukan di Vihara Ekayana Arama Jakarta Barat dan Vihara Mahayana yang terletak di Jakarta Pusat. Metode penelitian ini yaitu penelitian desktiptif dengan desain cross sectional dan pengambilan sampel dengan metode purposive sampling. Hasil penelitian terdiri dari 19 pria dan 12 wanita dengan usia termuda adalah 21 tahun dan usia tertua adalah 77 tahun. Kesimpulan dari penelitian ini adalah hipotesis diterima, pola makan vegetarian lacto-ovo dapat menjaga kadar glukosa darah sewaktu tetap normal yaitu sebesar 115.84 mg/dL dengan nilai minimal 82 mg/dL dan 164 mg/dL sebagai nilai maksimal.
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信