{"title":"确定中东建筑对拉帕斯潘顿南瓜清真寺设计的影响","authors":"Armelia Dafrina, Deassy Siska, Maulana Hakiki","doi":"10.32315/ti.9.i023","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Perkembangan zaman memberikan pengaruh pada seni arsitektur, salah satunya perkembangan seni arsitektur pada masjid. berdasarkan dari bentuk sebuah masjid mengacu pada sejarah kejayaan dinasti Islam pada masa lampau yang meninggalkan bangunan masjid dengan karakteristik atau ciri-ciri bentuk masjid berdasarkan peninggalan beberapa masa yang berbeda yakni Abbasiyah (Mesir/Mesopotamia), Ummayah (Andalusia/Spanyol), Safavid (Iran), Mughal (India), Utsmaniyah (Turki).Timur Tengah merupakan istilah oleh bangsa Inggris untuk wilayah yang mayoritas umat Islam. Wilayah tersebut disebutkan berdasarkan Menteri Luar Negeri RI adalah Aljazair (Algeria), Arab Saudi, Emiran Arab, Irak, Bahrain, Lebanon, Kuwait, Libya, Mesir, Oman, Maroko, Qatar, Sudan, Palestina, Tunisia, dan Suriah. Masjid Raya Pase diidentifikasikan mendapat pengaruh bentuk dari Arsitektur Timur Tengah, berdasarkan elemen-elemen arsitektur Islam yang terdapat pada Masjid Raya Pase Panton Labu yaitu lengkungan, kubah, minaret, mimbar, mihrab dan ornamen (muqarnas). Wilayah Timur Tengah merupakan periode masjid pada dinasti masa kejayaan Abbasiyah dan Safavid maka karakteristik Masjid Raya Pase mendapat pengaruh masa Abbasiyah dan Safavid yang berkembang di wilayah Timur Tengah. Kata-kunci : identifikasi, elemen arsitektur islam, arsitektur Timur Tengah, masjid raya Pase","PeriodicalId":124612,"journal":{"name":"Prosiding Temu Ilmiah IPLBI 2021 : Strategi Pengembangan Wilayah Perkotaan Dalam Mewujudkan Pembangunan Berkelanjutan","volume":"21 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-12-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Identifikasi Pengaruh Arsitektur Timur Tengah pada Desain Masjid Raya Pase Panton Labu\",\"authors\":\"Armelia Dafrina, Deassy Siska, Maulana Hakiki\",\"doi\":\"10.32315/ti.9.i023\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Perkembangan zaman memberikan pengaruh pada seni arsitektur, salah satunya perkembangan seni arsitektur pada masjid. berdasarkan dari bentuk sebuah masjid mengacu pada sejarah kejayaan dinasti Islam pada masa lampau yang meninggalkan bangunan masjid dengan karakteristik atau ciri-ciri bentuk masjid berdasarkan peninggalan beberapa masa yang berbeda yakni Abbasiyah (Mesir/Mesopotamia), Ummayah (Andalusia/Spanyol), Safavid (Iran), Mughal (India), Utsmaniyah (Turki).Timur Tengah merupakan istilah oleh bangsa Inggris untuk wilayah yang mayoritas umat Islam. Wilayah tersebut disebutkan berdasarkan Menteri Luar Negeri RI adalah Aljazair (Algeria), Arab Saudi, Emiran Arab, Irak, Bahrain, Lebanon, Kuwait, Libya, Mesir, Oman, Maroko, Qatar, Sudan, Palestina, Tunisia, dan Suriah. Masjid Raya Pase diidentifikasikan mendapat pengaruh bentuk dari Arsitektur Timur Tengah, berdasarkan elemen-elemen arsitektur Islam yang terdapat pada Masjid Raya Pase Panton Labu yaitu lengkungan, kubah, minaret, mimbar, mihrab dan ornamen (muqarnas). Wilayah Timur Tengah merupakan periode masjid pada dinasti masa kejayaan Abbasiyah dan Safavid maka karakteristik Masjid Raya Pase mendapat pengaruh masa Abbasiyah dan Safavid yang berkembang di wilayah Timur Tengah. Kata-kunci : identifikasi, elemen arsitektur islam, arsitektur Timur Tengah, masjid raya Pase\",\"PeriodicalId\":124612,\"journal\":{\"name\":\"Prosiding Temu Ilmiah IPLBI 2021 : Strategi Pengembangan Wilayah Perkotaan Dalam Mewujudkan Pembangunan Berkelanjutan\",\"volume\":\"21 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2021-12-20\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Prosiding Temu Ilmiah IPLBI 2021 : Strategi Pengembangan Wilayah Perkotaan Dalam Mewujudkan Pembangunan Berkelanjutan\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.32315/ti.9.i023\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Prosiding Temu Ilmiah IPLBI 2021 : Strategi Pengembangan Wilayah Perkotaan Dalam Mewujudkan Pembangunan Berkelanjutan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.32315/ti.9.i023","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Identifikasi Pengaruh Arsitektur Timur Tengah pada Desain Masjid Raya Pase Panton Labu
Perkembangan zaman memberikan pengaruh pada seni arsitektur, salah satunya perkembangan seni arsitektur pada masjid. berdasarkan dari bentuk sebuah masjid mengacu pada sejarah kejayaan dinasti Islam pada masa lampau yang meninggalkan bangunan masjid dengan karakteristik atau ciri-ciri bentuk masjid berdasarkan peninggalan beberapa masa yang berbeda yakni Abbasiyah (Mesir/Mesopotamia), Ummayah (Andalusia/Spanyol), Safavid (Iran), Mughal (India), Utsmaniyah (Turki).Timur Tengah merupakan istilah oleh bangsa Inggris untuk wilayah yang mayoritas umat Islam. Wilayah tersebut disebutkan berdasarkan Menteri Luar Negeri RI adalah Aljazair (Algeria), Arab Saudi, Emiran Arab, Irak, Bahrain, Lebanon, Kuwait, Libya, Mesir, Oman, Maroko, Qatar, Sudan, Palestina, Tunisia, dan Suriah. Masjid Raya Pase diidentifikasikan mendapat pengaruh bentuk dari Arsitektur Timur Tengah, berdasarkan elemen-elemen arsitektur Islam yang terdapat pada Masjid Raya Pase Panton Labu yaitu lengkungan, kubah, minaret, mimbar, mihrab dan ornamen (muqarnas). Wilayah Timur Tengah merupakan periode masjid pada dinasti masa kejayaan Abbasiyah dan Safavid maka karakteristik Masjid Raya Pase mendapat pengaruh masa Abbasiyah dan Safavid yang berkembang di wilayah Timur Tengah. Kata-kunci : identifikasi, elemen arsitektur islam, arsitektur Timur Tengah, masjid raya Pase