{"title":"调味料和形象对索尔贡贾亚图像商店顾客的兴趣的影响","authors":"Ayunda Nilam Sari, R. Wijiastuti","doi":"10.32493/j.perkusi.v1i4.13379","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh cita rasa dan citra merek mie sedaap terhadap minat beli konsumen di Toko Citra Jaya Kota Sorong. Metode yang digunakan adalah metode penelitian kuantitatif, Deskriptif, dan Korelasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa cita rasa berpengaruh signifikan terhadap minat beli konsumen dengan hasil uji hipotesis diperoleh t hitung > t tabel atau (6,102 > 1,978). Citra merek berpengaruh signifikan terhadap minat beli konsumen dengan hasil uji hipotesis diperoleh t hitung > t tabel atau (9,230 > 1,978). Cita rasa dan citra merek secara simultan berpengaruh signifikan terhadap minat beli konsumen dengan persamaan regresi Y = 12,689 + 0,159X1 + 0,613X2 dan kontribusi pengaruh sebesar 39,8%,uji hipotesis diperoleh F hitung > F tabel atau (44,322 > 3,06).","PeriodicalId":330008,"journal":{"name":"Jurnal Ilmiah PERKUSI","volume":"67 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-10-07","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Pengaruh Cita Rasa Dan Citra Merek Mie Sedaap Terhadap Minat Beli Konsumen Di Toko Citra Jaya Kota Sorong\",\"authors\":\"Ayunda Nilam Sari, R. Wijiastuti\",\"doi\":\"10.32493/j.perkusi.v1i4.13379\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh cita rasa dan citra merek mie sedaap terhadap minat beli konsumen di Toko Citra Jaya Kota Sorong. Metode yang digunakan adalah metode penelitian kuantitatif, Deskriptif, dan Korelasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa cita rasa berpengaruh signifikan terhadap minat beli konsumen dengan hasil uji hipotesis diperoleh t hitung > t tabel atau (6,102 > 1,978). Citra merek berpengaruh signifikan terhadap minat beli konsumen dengan hasil uji hipotesis diperoleh t hitung > t tabel atau (9,230 > 1,978). Cita rasa dan citra merek secara simultan berpengaruh signifikan terhadap minat beli konsumen dengan persamaan regresi Y = 12,689 + 0,159X1 + 0,613X2 dan kontribusi pengaruh sebesar 39,8%,uji hipotesis diperoleh F hitung > F tabel atau (44,322 > 3,06).\",\"PeriodicalId\":330008,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Ilmiah PERKUSI\",\"volume\":\"67 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2021-10-07\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Ilmiah PERKUSI\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.32493/j.perkusi.v1i4.13379\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ilmiah PERKUSI","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.32493/j.perkusi.v1i4.13379","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Pengaruh Cita Rasa Dan Citra Merek Mie Sedaap Terhadap Minat Beli Konsumen Di Toko Citra Jaya Kota Sorong
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh cita rasa dan citra merek mie sedaap terhadap minat beli konsumen di Toko Citra Jaya Kota Sorong. Metode yang digunakan adalah metode penelitian kuantitatif, Deskriptif, dan Korelasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa cita rasa berpengaruh signifikan terhadap minat beli konsumen dengan hasil uji hipotesis diperoleh t hitung > t tabel atau (6,102 > 1,978). Citra merek berpengaruh signifikan terhadap minat beli konsumen dengan hasil uji hipotesis diperoleh t hitung > t tabel atau (9,230 > 1,978). Cita rasa dan citra merek secara simultan berpengaruh signifikan terhadap minat beli konsumen dengan persamaan regresi Y = 12,689 + 0,159X1 + 0,613X2 dan kontribusi pengaruh sebesar 39,8%,uji hipotesis diperoleh F hitung > F tabel atau (44,322 > 3,06).