{"title":"12 - 17岁的SANTRIWATI在SURAKARTA伊斯兰pesanam的现代伊斯兰摊位上对牙齿健康和口腔健康状况的影响","authors":"Morita Sari, Indah Puspita Suri","doi":"10.23917/jikg.v5i1.15971","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Menjaga kesehatan gigi dan mulut sangat berguna untuk kelangsungan hidup di masa yang akan datang. Cara awal menjaga kesehatan gigi dan mulut adalah dengan mengatasi permasalahan kesehatan gigi dan mulut. Permasalahan kesehatan gigi dan mulut sering dialami oleh anak usia remaja, salah satunya adalah karies gigi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh perilaku pemeliharaan kesehatan gigi pada status kesehatan gigi pada Santriwati usia 12-17 tahun di Pondok Pesantren Modern Islam Assalaam. Santriwati dipilih sebagai responden karena banyak dari mereka masih usia remaja dan tinggal di Pondok yang jauh dari pengawasan orang tua. Metode penelitian dilakukan dengan cross sectional study design menggunakan kuesioner dan pemeriksaan DMF-T dengan responden Santriwati sebanyak 300 orang. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling method. Data yang diperoleh kemudian akan dianalisis dengan uji Chi- Square dan Binary Logistic Regression. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 55,3% Santriwati memiliki DMF-T rendah dan 44,7% Santriwati memiliki DMF-T tinggi.","PeriodicalId":186189,"journal":{"name":"JIKG (Jurnal Ilmu Kedokteran Gigi)","volume":"18 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-12-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"PENGARUH PERILAKU PEMELIHARAAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT TERHADAP STATUS KESEHATAN GIGI PADA SANTRIWATI USIA 12 – 17 TAHUN DI PONDOK PESANTREN MODERN ISLAM ASSALAAM, SURAKARTA\",\"authors\":\"Morita Sari, Indah Puspita Suri\",\"doi\":\"10.23917/jikg.v5i1.15971\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Menjaga kesehatan gigi dan mulut sangat berguna untuk kelangsungan hidup di masa yang akan datang. Cara awal menjaga kesehatan gigi dan mulut adalah dengan mengatasi permasalahan kesehatan gigi dan mulut. Permasalahan kesehatan gigi dan mulut sering dialami oleh anak usia remaja, salah satunya adalah karies gigi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh perilaku pemeliharaan kesehatan gigi pada status kesehatan gigi pada Santriwati usia 12-17 tahun di Pondok Pesantren Modern Islam Assalaam. Santriwati dipilih sebagai responden karena banyak dari mereka masih usia remaja dan tinggal di Pondok yang jauh dari pengawasan orang tua. Metode penelitian dilakukan dengan cross sectional study design menggunakan kuesioner dan pemeriksaan DMF-T dengan responden Santriwati sebanyak 300 orang. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling method. Data yang diperoleh kemudian akan dianalisis dengan uji Chi- Square dan Binary Logistic Regression. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 55,3% Santriwati memiliki DMF-T rendah dan 44,7% Santriwati memiliki DMF-T tinggi.\",\"PeriodicalId\":186189,\"journal\":{\"name\":\"JIKG (Jurnal Ilmu Kedokteran Gigi)\",\"volume\":\"18 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-12-31\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"JIKG (Jurnal Ilmu Kedokteran Gigi)\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.23917/jikg.v5i1.15971\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JIKG (Jurnal Ilmu Kedokteran Gigi)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.23917/jikg.v5i1.15971","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
PENGARUH PERILAKU PEMELIHARAAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT TERHADAP STATUS KESEHATAN GIGI PADA SANTRIWATI USIA 12 – 17 TAHUN DI PONDOK PESANTREN MODERN ISLAM ASSALAAM, SURAKARTA
Menjaga kesehatan gigi dan mulut sangat berguna untuk kelangsungan hidup di masa yang akan datang. Cara awal menjaga kesehatan gigi dan mulut adalah dengan mengatasi permasalahan kesehatan gigi dan mulut. Permasalahan kesehatan gigi dan mulut sering dialami oleh anak usia remaja, salah satunya adalah karies gigi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh perilaku pemeliharaan kesehatan gigi pada status kesehatan gigi pada Santriwati usia 12-17 tahun di Pondok Pesantren Modern Islam Assalaam. Santriwati dipilih sebagai responden karena banyak dari mereka masih usia remaja dan tinggal di Pondok yang jauh dari pengawasan orang tua. Metode penelitian dilakukan dengan cross sectional study design menggunakan kuesioner dan pemeriksaan DMF-T dengan responden Santriwati sebanyak 300 orang. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling method. Data yang diperoleh kemudian akan dianalisis dengan uji Chi- Square dan Binary Logistic Regression. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 55,3% Santriwati memiliki DMF-T rendah dan 44,7% Santriwati memiliki DMF-T tinggi.