M. Suyuti, Sitti Sahriana, Pria Gautama, Mastang Mastang, Max Helenson Jacobus, C. Agatha
{"title":"Analisis Kekuatan Material Sandwich dengan Skin Aluminium dan Komposit Eceng Gondok Sebagai Core","authors":"M. Suyuti, Sitti Sahriana, Pria Gautama, Mastang Mastang, Max Helenson Jacobus, C. Agatha","doi":"10.31963/sinergi.v20i2.4162","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pemanfaatan serat alam dalam perkembangan ilmu dan teknologi pada era saat ini mulai berkembang. Salah satu serat alam yang potensial dimanfaatkan sebagai bahan penguat komposit adalah eceng gondok. Dalam beberapa penelitian bahan serat alam sebagai penguat bahan komposit memiliki keterbatasan-keterbatasan tertentu tergantung dari jenis seratnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sifat mekanis material sandwich aluminium/komposit eceng gondok. Komposit eceng gondok menggunakan resin epoxy sebagai matrik dan serat batang eceng gondok sebagai penguat dengan susunan serat acak. Komposit eceng gondok dibuat dengan menggunakan cetakan 200x200x4 mm. Perbandingan fraksi massa antara matrik dan serat yaitu 96% matrik dan 5% serat. Ukuran serat penguat eceng gondok terdapat 3 variasi yaitu 2x1 cm, 3x1 cm dan 4x1 cm. Sedangkan matrik digunakan perbandingan antara resin dan hardnener 60%:40%. Standar spesimen uji komposit eceng gondok dan material sandwich mengacu pada ASTM D 638-02 type I untuk uji tarik dan ASTM D 790-02 untuk uji lentur. Hasil pengujian sifat mekanik komposit eceng gondok diperoleh kekuatan tarik tertinggi pada ukuran serat 4x1 cm sebesar 53.60 MPa. Kekuatan lentur tertinggi pada komposit eceng gondok sebagai material core sandwich diperoleh pada ukuran serat 4x1 cm dengan nilai 22.66 MPa. Adapun hasil pengujian sifat mekanik material sandwich aluminium/eceng gondok diperoleh nilai kekuatan tarik tertinggi pada material core ukuran serat eceng gondok 3x1 cm sebesar 53,64 N/mm2 dan kekuatan lentur tertinggi pada ukuran serat eceng gondok 3x1 cm sebesar 41,07 N/mm2","PeriodicalId":315673,"journal":{"name":"Jurnal Teknik Mesin Sinergi","volume":"10 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-10-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Teknik Mesin Sinergi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31963/sinergi.v20i2.4162","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
摘要
利用科学和技术发展的自然纤维如今开始发展时代。潜在的自然纤维之一用作增强复合材料是水葫芦。在一些研究中自然纤维材料作为放大器有某些限制取决于纤维的复合材料。本研究旨在探讨机械性质材料复合铝-水葫芦三明治。水葫芦用环氧树脂复合作为矩阵和水葫芦茎纤维增强随机排列的纤维。水葫芦用复合模具200x200x4毫米。质量矩阵和纤维成分比例5%即96%的矩阵和纤维。光纤放大器水葫芦大小有三,即2x1厘米3x1厘米和变化4x1厘米。树脂使用矩阵之间的比较而hardnener 60%: 40%。水葫芦和复合材料试验标本标准指的是ASTM D型638-02三明治我拉和ASTM D 790-02试验来测试灵活。水葫芦复合材料力学性能测试结果拉伸强度最高的纤维尺寸4x1 60 MPa 53厘米大小。水葫芦复合弹性最高的力量,把它当作核心的三明治大小4x1纤维材料22厘米的价值66 MPa。至于材料机械性能测试结果获得铝-水葫芦三明治材料抗拉强度最高的核心价值大小水葫芦3x1厘米大小的纤维53.64 N / mm2的最高的柔韧和力量大小水葫芦3x1厘米大小的纤维41.07 N / mm2
Analisis Kekuatan Material Sandwich dengan Skin Aluminium dan Komposit Eceng Gondok Sebagai Core
Pemanfaatan serat alam dalam perkembangan ilmu dan teknologi pada era saat ini mulai berkembang. Salah satu serat alam yang potensial dimanfaatkan sebagai bahan penguat komposit adalah eceng gondok. Dalam beberapa penelitian bahan serat alam sebagai penguat bahan komposit memiliki keterbatasan-keterbatasan tertentu tergantung dari jenis seratnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sifat mekanis material sandwich aluminium/komposit eceng gondok. Komposit eceng gondok menggunakan resin epoxy sebagai matrik dan serat batang eceng gondok sebagai penguat dengan susunan serat acak. Komposit eceng gondok dibuat dengan menggunakan cetakan 200x200x4 mm. Perbandingan fraksi massa antara matrik dan serat yaitu 96% matrik dan 5% serat. Ukuran serat penguat eceng gondok terdapat 3 variasi yaitu 2x1 cm, 3x1 cm dan 4x1 cm. Sedangkan matrik digunakan perbandingan antara resin dan hardnener 60%:40%. Standar spesimen uji komposit eceng gondok dan material sandwich mengacu pada ASTM D 638-02 type I untuk uji tarik dan ASTM D 790-02 untuk uji lentur. Hasil pengujian sifat mekanik komposit eceng gondok diperoleh kekuatan tarik tertinggi pada ukuran serat 4x1 cm sebesar 53.60 MPa. Kekuatan lentur tertinggi pada komposit eceng gondok sebagai material core sandwich diperoleh pada ukuran serat 4x1 cm dengan nilai 22.66 MPa. Adapun hasil pengujian sifat mekanik material sandwich aluminium/eceng gondok diperoleh nilai kekuatan tarik tertinggi pada material core ukuran serat eceng gondok 3x1 cm sebesar 53,64 N/mm2 dan kekuatan lentur tertinggi pada ukuran serat eceng gondok 3x1 cm sebesar 41,07 N/mm2