{"title":"Pengembangan Teknologi E-Government Organisasi Kemasyarakatan Kalimantan Tengah Pada Organisasi Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Berbasis Web","authors":"Siti Rahma Wita","doi":"10.36050/BETRIK.V11I2.190","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Organisasi kemasyarakatan merupakan organisasi yang didirakan dan dibentuk oleh masyarakat secara sukarela, kehendak, kebutuhan, kepentingan, kegiatan dan tujuan untuk berpartisipasi dalam pembangunan demi tercapainya sebuah tujuan Negara Kesatuan RI. Pemilihan sistem informasi yang tepat akan membantu dalam kegiatan operasional perusahaan, sekolah, kelembagaan organisasi masyarakat serta organisasi kemahasiswaan di Indonesia, salah satunya organisasi kemahasiswaan yaitu Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia atau yang disingkat dengan PMII. PMII merupakan sebuah organisasi kemahasiswaan yang berada diluar kampus atau disebut dengan organisasi eksternal kampus. Pada penelitian ini akan membangun sebuah sistem pengelolaan administrasi pada sebuah organisasi.","PeriodicalId":127381,"journal":{"name":"Jurnal Ilmiah Betrik","volume":"190 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2020-08-17","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ilmiah Betrik","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36050/BETRIK.V11I2.190","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Pengembangan Teknologi E-Government Organisasi Kemasyarakatan Kalimantan Tengah Pada Organisasi Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Berbasis Web
Organisasi kemasyarakatan merupakan organisasi yang didirakan dan dibentuk oleh masyarakat secara sukarela, kehendak, kebutuhan, kepentingan, kegiatan dan tujuan untuk berpartisipasi dalam pembangunan demi tercapainya sebuah tujuan Negara Kesatuan RI. Pemilihan sistem informasi yang tepat akan membantu dalam kegiatan operasional perusahaan, sekolah, kelembagaan organisasi masyarakat serta organisasi kemahasiswaan di Indonesia, salah satunya organisasi kemahasiswaan yaitu Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia atau yang disingkat dengan PMII. PMII merupakan sebuah organisasi kemahasiswaan yang berada diluar kampus atau disebut dengan organisasi eksternal kampus. Pada penelitian ini akan membangun sebuah sistem pengelolaan administrasi pada sebuah organisasi.