{"title":"学习创新:在线大学与离线实践的融合,适应新常态","authors":"Marisa Christina Tapilouw","doi":"10.21009/jpi.061.01","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi menuntut dunia Pendidikan untuk terus berinovasi. Dosen berperan penting dalam melakukan inovasi pembelajaran. Kondisi peralihan perkuliahan daring menuju luring/ adaptasi new normal, melatar belakangi inovasi perkuliahan Telaah Mapel IPA (BE-6xx). Tujuan penelitian ini adalah mengetahui kebermanfaatan, keunggulan, hambatan dan solusi dalam inovasi perkuliahan. Penelitian ini merupakan studi kualitatif berupa studi lapangan. Penelitian ini dilakukan pada Semester Genap tahun 2021/2022 untuk mempersiapkan mahasiswa menuju perkuliahan full tatap muka/ era new normal. Dalam perkuliahan ini, ditekankan pada mata pelajaran IPA terpadu yang artinya ada keterpaduan antara konsep Biologi, Fisika, Kimia. Hal ini sesuai dengan misi Kurikulum sekolah yang berlaku. Ada empat topik pembelajaran yang dideskripsikan dalam penelitian ini yaitu (1) Objek IPA dan pengamatannya; (2) Sistem organisasi kehidupan; (3) Cahaya dan alat optik; (4) Pencemaran Lingkungan, termasuk pengenalan EON-XR Reality. Salah satu keunggulan inovasi yaitu mengejar ketertinggalan keterampilan dalam praktikum yang tertunda selama Pandemi covid-19.","PeriodicalId":318994,"journal":{"name":"Jurnal Pembelajaran Inovatif","volume":"37 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-03-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Inovasi Pembelajaran: Integrasi antara Perkuliahan Daring dan Praktikum Luring saat Adaptasi New Normal\",\"authors\":\"Marisa Christina Tapilouw\",\"doi\":\"10.21009/jpi.061.01\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi menuntut dunia Pendidikan untuk terus berinovasi. Dosen berperan penting dalam melakukan inovasi pembelajaran. Kondisi peralihan perkuliahan daring menuju luring/ adaptasi new normal, melatar belakangi inovasi perkuliahan Telaah Mapel IPA (BE-6xx). Tujuan penelitian ini adalah mengetahui kebermanfaatan, keunggulan, hambatan dan solusi dalam inovasi perkuliahan. Penelitian ini merupakan studi kualitatif berupa studi lapangan. Penelitian ini dilakukan pada Semester Genap tahun 2021/2022 untuk mempersiapkan mahasiswa menuju perkuliahan full tatap muka/ era new normal. Dalam perkuliahan ini, ditekankan pada mata pelajaran IPA terpadu yang artinya ada keterpaduan antara konsep Biologi, Fisika, Kimia. Hal ini sesuai dengan misi Kurikulum sekolah yang berlaku. Ada empat topik pembelajaran yang dideskripsikan dalam penelitian ini yaitu (1) Objek IPA dan pengamatannya; (2) Sistem organisasi kehidupan; (3) Cahaya dan alat optik; (4) Pencemaran Lingkungan, termasuk pengenalan EON-XR Reality. Salah satu keunggulan inovasi yaitu mengejar ketertinggalan keterampilan dalam praktikum yang tertunda selama Pandemi covid-19.\",\"PeriodicalId\":318994,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Pembelajaran Inovatif\",\"volume\":\"37 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-03-31\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Pembelajaran Inovatif\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.21009/jpi.061.01\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Pembelajaran Inovatif","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.21009/jpi.061.01","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Inovasi Pembelajaran: Integrasi antara Perkuliahan Daring dan Praktikum Luring saat Adaptasi New Normal
Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi menuntut dunia Pendidikan untuk terus berinovasi. Dosen berperan penting dalam melakukan inovasi pembelajaran. Kondisi peralihan perkuliahan daring menuju luring/ adaptasi new normal, melatar belakangi inovasi perkuliahan Telaah Mapel IPA (BE-6xx). Tujuan penelitian ini adalah mengetahui kebermanfaatan, keunggulan, hambatan dan solusi dalam inovasi perkuliahan. Penelitian ini merupakan studi kualitatif berupa studi lapangan. Penelitian ini dilakukan pada Semester Genap tahun 2021/2022 untuk mempersiapkan mahasiswa menuju perkuliahan full tatap muka/ era new normal. Dalam perkuliahan ini, ditekankan pada mata pelajaran IPA terpadu yang artinya ada keterpaduan antara konsep Biologi, Fisika, Kimia. Hal ini sesuai dengan misi Kurikulum sekolah yang berlaku. Ada empat topik pembelajaran yang dideskripsikan dalam penelitian ini yaitu (1) Objek IPA dan pengamatannya; (2) Sistem organisasi kehidupan; (3) Cahaya dan alat optik; (4) Pencemaran Lingkungan, termasuk pengenalan EON-XR Reality. Salah satu keunggulan inovasi yaitu mengejar ketertinggalan keterampilan dalam praktikum yang tertunda selama Pandemi covid-19.