{"title":"多策略方法提高学生的阿拉伯语水平","authors":"Sutipyo Ru'iya, Thonthowi","doi":"10.24252/idaarah.v6i2.32672","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini adalah penelitian lapangan dengan pendekatan kualitatif yang bersifat deskriptif. Tujuan dari penelitian ini adalah mengungkap upaya guru bahasa Arab dalam mengatasi kesulitan siswa dalam belajar siswa agar siswa mencapai kompetensi yang ditentukan. Subyek penelitian ini adalah guru bahasa Arab pada Madrasah Tsanawiyah Darul Ulum Muhammadiyah (MTs DU M) Galur Yogyakarta. Pengumpulan data melalui observasi terstruktur dan wawancara mendalam dengan guru bahasa Arab, dan beberapa siswa untuk membandingkan data yang diperoleh. Analisis data dimulai dari reduksi data, penyajian data, dan menarik kesimpulan. Hasil dari penelitian ini adalah guru di MTs DU M Galur tergolong pada guru yang profesional. Guru terampil dalam menyikapi perbedaan individu (individual differences) pada siswa dan keadaan siswa yang sangat heterogen, guru melakukan pengelompokan siswa sesuai dengan kemampuan dasar yang dimiliki, melakukan pengembangan materi pada kurikulum yang diterapkan yang menyusun materi yang sedang happening di kalangan siswa. Guru bahasa Arab menerapkan beberapa metode dan strategi pembelajaran yang didukung dengan penggunaan beberapa media dan alat yang tersedia di madrasah. Akhirnya kemampuan yang dicapai oleh siswa selama pembelajaran Bahasa Arab tergolong sangat tinggi yaitu mencapai 97-99% siswa mencapai kompetensi dengan menerapkan evaluasi autentik.","PeriodicalId":402116,"journal":{"name":"Idaarah: Jurnal Manajemen Pendidikan","volume":"42 1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-12-08","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"MENINGKATKAN KEMAMPUAN BAHASA ARAB SISWA DENGAN PENDEKATAN MULTI STRATEGI\",\"authors\":\"Sutipyo Ru'iya, Thonthowi\",\"doi\":\"10.24252/idaarah.v6i2.32672\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini adalah penelitian lapangan dengan pendekatan kualitatif yang bersifat deskriptif. Tujuan dari penelitian ini adalah mengungkap upaya guru bahasa Arab dalam mengatasi kesulitan siswa dalam belajar siswa agar siswa mencapai kompetensi yang ditentukan. Subyek penelitian ini adalah guru bahasa Arab pada Madrasah Tsanawiyah Darul Ulum Muhammadiyah (MTs DU M) Galur Yogyakarta. Pengumpulan data melalui observasi terstruktur dan wawancara mendalam dengan guru bahasa Arab, dan beberapa siswa untuk membandingkan data yang diperoleh. Analisis data dimulai dari reduksi data, penyajian data, dan menarik kesimpulan. Hasil dari penelitian ini adalah guru di MTs DU M Galur tergolong pada guru yang profesional. Guru terampil dalam menyikapi perbedaan individu (individual differences) pada siswa dan keadaan siswa yang sangat heterogen, guru melakukan pengelompokan siswa sesuai dengan kemampuan dasar yang dimiliki, melakukan pengembangan materi pada kurikulum yang diterapkan yang menyusun materi yang sedang happening di kalangan siswa. Guru bahasa Arab menerapkan beberapa metode dan strategi pembelajaran yang didukung dengan penggunaan beberapa media dan alat yang tersedia di madrasah. Akhirnya kemampuan yang dicapai oleh siswa selama pembelajaran Bahasa Arab tergolong sangat tinggi yaitu mencapai 97-99% siswa mencapai kompetensi dengan menerapkan evaluasi autentik.\",\"PeriodicalId\":402116,\"journal\":{\"name\":\"Idaarah: Jurnal Manajemen Pendidikan\",\"volume\":\"42 1 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-12-08\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Idaarah: Jurnal Manajemen Pendidikan\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.24252/idaarah.v6i2.32672\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Idaarah: Jurnal Manajemen Pendidikan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.24252/idaarah.v6i2.32672","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
摘要
本研究是一种描述性质的定性方法的实地研究。本研究的目的是揭示阿拉伯语教师在克服学生学习困难、使学生达到规定能力方面的努力。本研究的主题是马德拉斯Tsanawiyah Darul mahammadiyah (MTs DU M)加勒尔日惹的阿拉伯语教师。通过对阿拉伯语教师的结构化观察和深入采访来收集数据,并对一些学生进行比较。数据分析从数据还原、数据展示和结论开始。这项研究的结果是,MTs DU M Galur的教师属于专业教师。教师善于区分学生和学生的异质环境,教师根据学生的基本能力对学生群体进行分组,对构成学生之间正在发生的材料的应用课程进行物质开发。阿拉伯语教师采用了几种学习方法和策略,这些方法和策略得到了伊斯兰学校使用多种媒体和工具的支持。最后,学生在阿拉伯语学习过程中所取得的能力被认为是非常高的,即通过使用真实的评价获得达到97-99%的学生的能力。
MENINGKATKAN KEMAMPUAN BAHASA ARAB SISWA DENGAN PENDEKATAN MULTI STRATEGI
Penelitian ini adalah penelitian lapangan dengan pendekatan kualitatif yang bersifat deskriptif. Tujuan dari penelitian ini adalah mengungkap upaya guru bahasa Arab dalam mengatasi kesulitan siswa dalam belajar siswa agar siswa mencapai kompetensi yang ditentukan. Subyek penelitian ini adalah guru bahasa Arab pada Madrasah Tsanawiyah Darul Ulum Muhammadiyah (MTs DU M) Galur Yogyakarta. Pengumpulan data melalui observasi terstruktur dan wawancara mendalam dengan guru bahasa Arab, dan beberapa siswa untuk membandingkan data yang diperoleh. Analisis data dimulai dari reduksi data, penyajian data, dan menarik kesimpulan. Hasil dari penelitian ini adalah guru di MTs DU M Galur tergolong pada guru yang profesional. Guru terampil dalam menyikapi perbedaan individu (individual differences) pada siswa dan keadaan siswa yang sangat heterogen, guru melakukan pengelompokan siswa sesuai dengan kemampuan dasar yang dimiliki, melakukan pengembangan materi pada kurikulum yang diterapkan yang menyusun materi yang sedang happening di kalangan siswa. Guru bahasa Arab menerapkan beberapa metode dan strategi pembelajaran yang didukung dengan penggunaan beberapa media dan alat yang tersedia di madrasah. Akhirnya kemampuan yang dicapai oleh siswa selama pembelajaran Bahasa Arab tergolong sangat tinggi yaitu mencapai 97-99% siswa mencapai kompetensi dengan menerapkan evaluasi autentik.