Jeffrie J Malakauseya, N. H. Pattiasina, Amelia Wairatta
{"title":"APLIKASI TEMPAT CUCI TANGAN PORTABLE ERA PANDEMI COVID-19 SEBAGAI ADAPTASI NEW FACE KEPARIWISATAAN DI NEGERI OMA KECAMATAN PULAU HARUKU - MALUKU TENGAH","authors":"Jeffrie J Malakauseya, N. H. Pattiasina, Amelia Wairatta","doi":"10.31959/jpmi.v4i2.991","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Negeri Oma, sebagai daerah pesisir pantai yang terdapat di Kecamatan Pulau Haruku Kabupaten Maluku Tengah, kini ada dalam pengembangan wisata yang berorientasi regional dan nasional. Beragam destinasi wisata Negeri Oma ini, salah satunya adalah Air Asol. dengan keunikan “kolam” alaminya yang dijadikan sebagai tempat pemandian dimana isian air tawar didalamnya, diapit dengan nuansa pemandangan sekitar yang dikelilingi air laut. Untuk kebutuhan kuliner wisatawan, belum tersedianya fasilitas air bersih dengan baik apalagi di saat pandemic COVID-19 sekarang ini, kebutuhan mencuci tangan dengan air mengalir sangat urgen dan wajib dilakukan. Sehingga dengan tujuan menjadikan destinasi wisata Air Asol sebagai percontohan adaptasi kebiasaan baru, maka dapat di implementasikan tempat cuci tangan portable sistem pedal/injak. Metode yang digunakan adalah proses pengelasan SMAW dan pengerjaan peliptan pelat. Hasilnya menhunjukkan ukuran spesifikasi alat adalah 600 mm x 600 mm x 1150 mm dengan konstruksi besi hollow galvanis pada bagian rangka, pelat alumunium sebagai penutup bagian rangka, washback bahan keramik, logo and letter menggunakan cutting sticker, dispenser sabun cair, tempat tissue untuk mengeringkan tangan, kapasitas tangki penampungan 150 L bahan dasar plastik dan menggunakan pedal yang ditekan dengan kaki dalam mengaplikasikan fungsi kerja alat untuk mencuci tangam dengan air mengalir.","PeriodicalId":123364,"journal":{"name":"JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT IRON","volume":"36 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-05-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT IRON","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31959/jpmi.v4i2.991","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

摘要

马马国家,作为哈库库马鲁库区(malaku central baruku)的沿海地区,现在是一个以地区和民族为导向的旅游发展。奥马尔国家的许多旅游目的地之一是水溶胶。它的天然“水池”有其独特的特色,作为一个浴池,在那里放着淡水,两侧环绕着被海水包围的风景。对于游客的烹饪需求,目前还没有很好的淡水设施,尤其是在大灾时期的COVID-19,用水洗手是非常紧急和必要的。因此,将Asol水旅游目的地作为一个适应新习惯的试点,它可以实现一个便携式洗车系统。使用的方法是焊接和焊接印版。结果menhunjukkan尺寸规格工具是600毫米×600毫米×用铁建设1150毫米空心部分骨架,铝制板作为甜点的电流washback陶瓷材料,logo和信函框架使用卡特一张贴纸,分配器液体肥皂,纸巾擦手的地方,塑料油箱容量1.5 L的基本成分收容所和应用功能中使用压力的脚踏板工作用自来水洗tangam的工具。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
APLIKASI TEMPAT CUCI TANGAN PORTABLE ERA PANDEMI COVID-19 SEBAGAI ADAPTASI NEW FACE KEPARIWISATAAN DI NEGERI OMA KECAMATAN PULAU HARUKU - MALUKU TENGAH
Negeri Oma, sebagai daerah pesisir pantai yang terdapat di Kecamatan Pulau Haruku Kabupaten Maluku Tengah, kini ada dalam pengembangan wisata yang berorientasi regional dan nasional. Beragam destinasi wisata Negeri Oma ini, salah satunya adalah Air Asol. dengan keunikan “kolam” alaminya yang dijadikan sebagai tempat pemandian dimana isian air tawar didalamnya, diapit dengan nuansa pemandangan sekitar yang dikelilingi air laut. Untuk kebutuhan kuliner wisatawan, belum tersedianya fasilitas air bersih dengan baik apalagi di saat pandemic COVID-19 sekarang ini, kebutuhan mencuci tangan dengan air mengalir sangat urgen dan wajib dilakukan. Sehingga dengan tujuan menjadikan destinasi wisata Air Asol sebagai percontohan adaptasi kebiasaan baru, maka dapat di implementasikan tempat cuci tangan portable sistem pedal/injak. Metode yang digunakan adalah proses pengelasan SMAW dan pengerjaan peliptan pelat. Hasilnya menhunjukkan ukuran spesifikasi alat adalah 600 mm x 600 mm x 1150 mm dengan konstruksi besi hollow galvanis pada bagian rangka, pelat alumunium sebagai penutup bagian rangka, washback bahan keramik, logo and letter menggunakan cutting sticker, dispenser sabun cair, tempat tissue untuk mengeringkan tangan, kapasitas tangki penampungan 150 L bahan dasar plastik dan menggunakan pedal yang ditekan dengan kaki dalam mengaplikasikan fungsi kerja alat untuk mencuci tangam dengan air mengalir.
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信