Gesang Rizki Gumelar, M. D. Widiastuti, M. Nahumury
{"title":"Strategi Pemasaran Bakso Ikan Binaan IFAD di Kabupaten Merauke","authors":"Gesang Rizki Gumelar, M. D. Widiastuti, M. Nahumury","doi":"10.35724/mujagri.v4i01.4183","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi faktor-faktor yang menjadi kekuatan,kelemahan, peluang dan ancaman serta merumuskan strategi yang tepat dan dapatdigunakan untuk pemasaran bakso ikan IFAD dengan menggunakan matriks SWOT,matriks IE dan matriks QSPM. Penelitian dilaksanakan pada 4 kelompok pengolahanbinaan IFAD yang terdapat pada Kelurahan Maro dan Kelurahan Samkai DistrikMerauke Kabupaten Merauke.Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah melakukan penetrasi pasar denganspesifikasi strategi berdasarkan matriks QSPM yaitu memaksimalkan jumlah produkyang dipasarkan dengan memanfaatkan sarana dan prasarana yang ada sepertimengoptimalkan rumah niaga, rumah kemasan, kios-kios sayur, warung-warung,toko dan swalayan sebagai tempat pemasaran, dengan total alternatif skor sebesar12,82.","PeriodicalId":372902,"journal":{"name":"Musamus Journal of Agribusiness","volume":"2 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-02-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Musamus Journal of Agribusiness","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.35724/mujagri.v4i01.4183","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Strategi Pemasaran Bakso Ikan Binaan IFAD di Kabupaten Merauke
Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi faktor-faktor yang menjadi kekuatan,kelemahan, peluang dan ancaman serta merumuskan strategi yang tepat dan dapatdigunakan untuk pemasaran bakso ikan IFAD dengan menggunakan matriks SWOT,matriks IE dan matriks QSPM. Penelitian dilaksanakan pada 4 kelompok pengolahanbinaan IFAD yang terdapat pada Kelurahan Maro dan Kelurahan Samkai DistrikMerauke Kabupaten Merauke.Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah melakukan penetrasi pasar denganspesifikasi strategi berdasarkan matriks QSPM yaitu memaksimalkan jumlah produkyang dipasarkan dengan memanfaatkan sarana dan prasarana yang ada sepertimengoptimalkan rumah niaga, rumah kemasan, kios-kios sayur, warung-warung,toko dan swalayan sebagai tempat pemasaran, dengan total alternatif skor sebesar12,82.