{"title":"通过采用基于集体的协同方法模型,提高学生在古兰经圣训学习中的学习成绩","authors":"Iyoh Hoeriyah","doi":"10.61227/arji.v3i2.36","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pada pengamatan awal di Kelas V MI Salafiah Huda I Kota Cirebon \nmenunjukkan kenyataan bahwa proses KBM berjalan secara teoritis dan \ntidak terkait dengan lingkungan nyata tempat siswa berada. Padahal kondisi \nlingkungan sekolah sangat memungkinkan untuk diadakannya kegiatan \npembelajaran, yang dalam pelaksanaannya tidak harus di dalam \nlaboratorium di mana siswa hanya dapat membayangkan obyek yang sedang \ndipelajarinya secara abstrak. Penelitian tindakan kelas dilakukan dengan \ndua siklus, dan tiap siklus dilaksanakan sesuai dengan perubahan yang \ndicapai, dan desain faktor yang diteliti, Untuk mengetahui efektifitas \npembelajaran di Kelas V MI Salafiah Huda I Kota Cirebon dilakukan \nobservasi terhadap kegiatan pembelajaran yang dilakukan oleh guru, dan \ndiadakan wawancara baik dengan guru maupun siswa. Hasil Belajar siswa \nbaik secara individu maupun kelompok mengalami peningkatan pada tiap \nsiklusnya hasil awal menunjukkan skor rata-rata: 55.71, pada siklus I naik \nmenjadi skor rata-rata: 71.78, pada siklus II naik menjadi skor rata-rata: \n83.21. Aktivitas belajar siswa mengalami peningkatan, yaitu: pada siklus I \nmencapai rata-rata : 52 % (cukup baik) dan pada silus II mencapai rata-rata \n: 88 % (baik). Hasil Kinerja Guru dalam Kegiatan Proses Pembelajaran \nQur’an Hadits pada setiap siklusnya mengalami peningkatan, yaitu:Pada \nsiklus I menunjukkan rata-rata 46 % (cukup baik). Pada siklus II naik, dan \nmenunjukkan rata -rata 89 % (baik sekali).","PeriodicalId":390910,"journal":{"name":"Action Research Journal Indonesia (ARJI)","volume":"225 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-06-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa dalam Pembelajaran Qur'an Hadits Melalui Penerapan Model Pendekatan Sinergis Berbasis Kelompok\",\"authors\":\"Iyoh Hoeriyah\",\"doi\":\"10.61227/arji.v3i2.36\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Pada pengamatan awal di Kelas V MI Salafiah Huda I Kota Cirebon \\nmenunjukkan kenyataan bahwa proses KBM berjalan secara teoritis dan \\ntidak terkait dengan lingkungan nyata tempat siswa berada. Padahal kondisi \\nlingkungan sekolah sangat memungkinkan untuk diadakannya kegiatan \\npembelajaran, yang dalam pelaksanaannya tidak harus di dalam \\nlaboratorium di mana siswa hanya dapat membayangkan obyek yang sedang \\ndipelajarinya secara abstrak. Penelitian tindakan kelas dilakukan dengan \\ndua siklus, dan tiap siklus dilaksanakan sesuai dengan perubahan yang \\ndicapai, dan desain faktor yang diteliti, Untuk mengetahui efektifitas \\npembelajaran di Kelas V MI Salafiah Huda I Kota Cirebon dilakukan \\nobservasi terhadap kegiatan pembelajaran yang dilakukan oleh guru, dan \\ndiadakan wawancara baik dengan guru maupun siswa. Hasil Belajar siswa \\nbaik secara individu maupun kelompok mengalami peningkatan pada tiap \\nsiklusnya hasil awal menunjukkan skor rata-rata: 55.71, pada siklus I naik \\nmenjadi skor rata-rata: 71.78, pada siklus II naik menjadi skor rata-rata: \\n83.21. Aktivitas belajar siswa mengalami peningkatan, yaitu: pada siklus I \\nmencapai rata-rata : 52 % (cukup baik) dan pada silus II mencapai rata-rata \\n: 88 % (baik). Hasil Kinerja Guru dalam Kegiatan Proses Pembelajaran \\nQur’an Hadits pada setiap siklusnya mengalami peningkatan, yaitu:Pada \\nsiklus I menunjukkan rata-rata 46 % (cukup baik). Pada siklus II naik, dan \\nmenunjukkan rata -rata 89 % (baik sekali).\",\"PeriodicalId\":390910,\"journal\":{\"name\":\"Action Research Journal Indonesia (ARJI)\",\"volume\":\"225 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2021-06-30\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Action Research Journal Indonesia (ARJI)\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.61227/arji.v3i2.36\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Action Research Journal Indonesia (ARJI)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.61227/arji.v3i2.36","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa dalam Pembelajaran Qur'an Hadits Melalui Penerapan Model Pendekatan Sinergis Berbasis Kelompok
Pada pengamatan awal di Kelas V MI Salafiah Huda I Kota Cirebon
menunjukkan kenyataan bahwa proses KBM berjalan secara teoritis dan
tidak terkait dengan lingkungan nyata tempat siswa berada. Padahal kondisi
lingkungan sekolah sangat memungkinkan untuk diadakannya kegiatan
pembelajaran, yang dalam pelaksanaannya tidak harus di dalam
laboratorium di mana siswa hanya dapat membayangkan obyek yang sedang
dipelajarinya secara abstrak. Penelitian tindakan kelas dilakukan dengan
dua siklus, dan tiap siklus dilaksanakan sesuai dengan perubahan yang
dicapai, dan desain faktor yang diteliti, Untuk mengetahui efektifitas
pembelajaran di Kelas V MI Salafiah Huda I Kota Cirebon dilakukan
observasi terhadap kegiatan pembelajaran yang dilakukan oleh guru, dan
diadakan wawancara baik dengan guru maupun siswa. Hasil Belajar siswa
baik secara individu maupun kelompok mengalami peningkatan pada tiap
siklusnya hasil awal menunjukkan skor rata-rata: 55.71, pada siklus I naik
menjadi skor rata-rata: 71.78, pada siklus II naik menjadi skor rata-rata:
83.21. Aktivitas belajar siswa mengalami peningkatan, yaitu: pada siklus I
mencapai rata-rata : 52 % (cukup baik) dan pada silus II mencapai rata-rata
: 88 % (baik). Hasil Kinerja Guru dalam Kegiatan Proses Pembelajaran
Qur’an Hadits pada setiap siklusnya mengalami peningkatan, yaitu:Pada
siklus I menunjukkan rata-rata 46 % (cukup baik). Pada siklus II naik, dan
menunjukkan rata -rata 89 % (baik sekali).